Anda di halaman 1dari 1

PERAN ILMU KEDOKTERAN DASAR DALAM PRAKTIK KLINIK

 Ilmu Kedokteran Dasar


-Biologi (embriologi, genetika, dll)
-Anatomi (struktur organ)
-Biokimia (metabolisme)
-Fisiologi/Faal (mekanisme)

Contoh Kasus

Seorang anak 7 tahun, mengeluh kepada ibunya karena sudah buang air besar 5x sejak tadi pagi.

 Secara anatomi
-organ apa yang terlibat
-faktor yang harus diperhatikan :
1. Conginental (genetic, defek, kromosom)
2. Infeksi
3. Neoplasma
4. Trauma
5. Autoimun
-bagaimana bias menyebabkan diare?
-masuk lewat mana?
-sistem lain yang terpengaruh?
-efek diare yang tidak teratasi akan mengganggu organ llain (komplikasi)

 Secara Histologi
-dapat melali barrier mana saja?
-menyebabkan kerusakan sel?
-jenis diare sitotoksik atau osmotik?
-kuman dekstruksi sel, mengubah pompace atau malabsorbsi?

 Secara Biokimia
-enzim yang berperan untuk pencernaan?
-imunologi apa yang berperan?
-metabolisme tubuh apa yang akan terganggu dalam proses diare?

 Secara Fisiologi
-hormon apa yang berperan saat diare?
-cairan dan elektrolit apa yang terganggu keseimbangannya?
-keseimbangan asam basa yang akan terpengaruh seperti HCO3 dan H+ bagaimana efeknya
pada tubuh?
-jika tubuh tidak dapat mengkompensasi maka akan terjadi komplikasi terhadap organ-organ
lain
Penyusun : Gina 56, Ainaya 52

Anda mungkin juga menyukai