Anda di halaman 1dari 9

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI

ABSENSI PERKULIAHAN PJJ

Moch. Abdan P.¹, Wiratmoko Yuwono2, ST


1
Mahasiswa, 2 Dosen Pembimbing
Politeknik Elektronika Negeri Surabaya
Institut Teknologi Sepuluh Nopember Kampus ITS Keputih Sukolilo Surabaya 60111, Indonesia
Telp:+62-31-5947280 Fax:+62-31-5946114
Email:p3_bri@yahoo.com

Abstrak Karena data disimpan di satu tempat dan dapat


diproses oleh admin saat data tersebut sudah
Teknologi informasi syarat dengan kemudahan tersimpan.
yang ditawarkan, khususnya dalam sistem informasi.
Dengan mengintegrasikan absensi kedalam system Tujuan
informasi, maka akan membantu manajemen datanya. Tujuan dari pembuatan Rancang Bangun
Absensi yang berlangsung dalam perkuliahan Sistem Informasi Absensi Perkuliahan PJJ PENS-
D3 PJJ dilakukan secara manual. Sehingga dinilai kurang ITS ini diantaranya adalah memberikan kemudahan
efisien. Dengan diintegrasikannya absensi ke dalam kepada Dosen yang dalam hal ini berperan sebagai
system informasi akademi diharapkan akan orang yang berwenang untuk melakukan proses
mempermudah proses absensi. absensi. Dan juga memberikan kemudahan kepada
Dengan mengintegrasikan absensi ke dalam pihak yang bertanggung jawab untuk mengolah data
system informasi, diharapkan akan membantu absensi karena data yang dimasukkan akan disimpan
pengelolaan data yang ada. secara terpusat dan dapat diakses secara online.
Sehingga saat perkuliahan dilakukan di sister masing
Kata kunci : absensi, PJJ – masing daerah, proses absensi masih bisa
terpantau.
Abstract
Permasalahan dan Batasan
Information technology conditionally include Permasalahan yang dihadapi dalam proses
with amenity especially on information system. With absensi D3 PJJ adalah pemrosesan data absensi itu
integrating absence in information system will help to sendiri. Perkuliahan yang dilakukan di dua tempat
manage the data. berbeda tentunya akan menyulitkan pemrosesan
During the study, absence of this D3 PJJ was data. Saat perkuliahan dilakukan di center, data bisa
done by manually. And assessed efficient less. The langsug diproses. Namun saat perkuliahan dilakukan
integration this absence into academy information system di sister, data akan diserahkan saat perkuliahan
will help during the absence process. dilakukan di center pada bulan selanjutnya dan hal
With integrating absence into information ini tentunya menyulitkan dalam proses administrasi
system will help to manage the data. data.
Permasalahan yang dihadapi dalam proses
Keyword :absence, PJJ absensi D3 PJJ ini dibatasi hanya dalam lingkup
perkuliahan D3 PJJ. Sehingga dengan absensi yang
1. Pendahuluan online mempermudah proses absensi yang
Latar Belakang perkuliahannya dilakukan di dua tempat berbeda
Kecepatan dan ketepatan akhir – akhir ini (center – sister).
sudah menjadi kebutuhan dalam pengaksesan sistem
informasi terutama yang berbasis web. Kebutuhan 2. Teori Penunjang
akan akses yang cepat dan penyimpanan data secara JSP (Java Server Page)
terpusat menjadi hal yang populer saat ini. Java Server Pages (JSP) adalah bahasa
Dalam proses absensi D3 PJJ dalam lingkup scripting untuk web programming yang bersifat
Politeknik Elektronika Negeri Surabaya yang server side seperti halnya PHP dan ASP. JSP
perkuliahahnnya dilakukan di dua tempat berbeda dapat berupa gabungan antara baris HTML dan
tentunya cukup menyulitkan untuk pemrosesan fungsi-fungsi dari JSP itu sendiri. Berbeda dengan
datanya. Saat perkuliahan dilakukan di center Servlet yang harus dikompilasi oleh USER menjadi
(PENS-ITS) proses absensi bisa langsung diproses. class sebelum dijalankan, JSP tidak perlu
Namun bila perkuliahan dilakukan di sister (CC atau dikompilasi oleh USER tapi SERVER yang akan
ICT daerah) masing-masing, tentunya data absensi melakukan tugas tersebut. Makanya pada saat user
tidak bisa langsung diproses karena dilakukan secara membuat pertama kali atau melakukan modifikasi
manual. Dan data tersebut baru disampaikan halaman dan mengeksekusinya pada web browser
perwakilan dari sister masing-masing saat berada di akan memakan sedikit waktu sebelum ditampilkan.
PENS saat perkuliahan bulan selanjutnya. Untuk itu JSP adalah suatu teknologi web berbasis
bila absensi dilakukan secara online tentunya akan bahasa pemrograman Java dan berjalan di Platform
mempermudah dalam pemrosesan data absensi. Java, serta merupakan bagian teknologi J2EE (Java

1
2 Enterprise Edition). JSP sangat sesuai dan tangguh space di harddisk, sehingga ruangan harddisk
untuk menangani presentasi di web. Sedangkan termanfaatkan secara efisien.
J2EE merupakan platform Java untuk • Oracle dapat melayani banyak user yang
pengembangan sistem aplikasi enterprise dengan terkoneksi dalam waktu yang sama dan
dukungan API (Application Programming Inteface) mengakses data yang sama.
yang lengkap dan portabilitas serta memberikan • Oracle dapat mengatur sistem agar
sarana untuk membuat suatu aplikasi yang pemrosesan database berjalan cepat walaupun
memisahkan antara business logic (sistem), jumlah transaksi sangat banyak.
presentasi dan data. • Oracle dapat menjalankan database selama 24
jam. Pemisahan sistem komputer dan proses
• Daur Hidup JSP backup dapat dilakukan secara on-line tanpa
Sebagai gambaran bagaimana JSP mematikan database.
melalui masa hidupnya bisa dilihat pada • Oracle diterima oleh berbagai standart
gambar berikut : industri untuk pengaksesan data, sistem
operasi, user interface, dan protokol jaringan.
• Oracle memiliki fitur untuk membatasi dan
memonitor akses data sehingga dapat
menghindari pengaksesan dari pihak yang
tidak diinginkan.
Gambar Daur hidup JSP • Oracle dapat berjalan diberbagai sistem
operasi baik linux, windows, unix, dan masih
Seperti halnya skrip-skrip server side banyak lagi.
yang lain, JSP pun memerlukan Web server. • Oracle mampu menduplikasikan database
Skrip ASP memerlukan IIS sebagai web server, object dalam lokasi server yang berbeda
PHP memerlukan IIS atau Apache, sedangkan sehingga sangat membantu jika salah satu
JSP bisa menggunakan Apache Tomcat sebagai server lain langsung menggantungkan
salah satu web server yang mendukungnya. fungsinya.
Agar bisa menjalankan file-file JSP • Oracle bisa berjalan di jaringan komputer dan
yang berbasis Java, diperlukan web server yang oracle memisahkan proses antara database.
mampu memproses Java, atau minimal JSP
engine yang dapat terintegrasi dengan web
Instalasi Database Oracle 9i
server.
- Minimal System Yang Dibutuhkan
• Konsep Kerja JSP Database oracle terinstall dalam jaringan
Kita telah mengenal kode : komputer, Sebelum dapat menginstal database
<% oracle, pastikan bahwa konfigurasi software dan
Out.print (“Selamat Belajar JSP”); jaringan secara fisik harus sudah terpasang dan
%> berjalan dengan baik pada komputer.
Selanjutnya harus di perhatikan minimal
Tanda <%%> menyatakan salah satu system yang dibutuhkan saat menginstal
tag JSP yang dikenal dengan sebutan tag scriplet. database oracle. Penulis menggunakan database
Tag tersebut mengisyaratkan bahwa kode yang oracle 9i enterprise edition dimana
ada di dalamnya adalah kode JSP. Di dalam tag membutuhkan minimal system sebagai berikut :
tersebut sebenarnya anda bisa menuliskan 1. Oracle Database Enterprise Edition (Server)
pernyataan – pernyataan Java. Dalam hal ini • Pentium 233 or Pentium 266
setiap pernyataan diakhiri dengan titik koma (;). • Memory RAM 512 MB
Pernyataan adalah satu instruksi lengkap yang • Hardisk Minimal
akan diproses oleh Java. Kode berikut: - FAT File System : 4,5 GB untuk Oracle
Home, 140 MB untuk system drive.
Out.print (“Selamat Belajar JSP”); - NTFS File System : 2.75 GB untuk
Oracle Home drive, 140 MB untuk
Merupakan contoh sebuah pernyataan, yaitu system drive.
untuk mengirimkan string yang menjadi argumen • Operating System : Windows NT
print() ke halaman web. Workstation 4.0, Windows NT server 4.0,
• Oracle Windows 2000 professional, Windows
Oracle merupakan salah satu database 2000 server, Windows XP, Windows 2003.
yang lengkap dan memiliki banyak kelebihan • Virtual Memory : Minimal 200 MB,
serta keistimewaan dibandingkan database Maksimal 400 MB.
lainnya. Kelebihan dan keistimewaannya antara • Temporary Space : 400 MB (alokasi ruang
lain : hardisk pada direktori temp)
• Oracle mendukung ukuran database yang
besar hingga jumlahnya terabyte (1000 gb)
serta mendukung pengaturan penggunaan
2
2. Oracle Client Enterprise Edition. 4) Instance, merupakan service yang mewakili
• Pentium 233 or Pentium 266 kondisi kerja dari server database
• Memory RAM 512 MB
• Hardisk Minimal 3. SQL Plus
- FAT File System : 1 GB untuk Oracle SQL Plus merupakan suatu aplikasi yang
Home, 51 MB untuk system drive. dipakai untuk melakukan administrasi database.
- NTFS File System : 650 MB untuk Oracle Dengan aplikasi ini kita bisa membuat user
Home drive, 51 MB untuk system drive. beserta hak atau privillagenya, tablespaces, table
• Operating System : Windows 98, Windows dan lain-lain. Namun, dalam mengoperasikan
ME, Windows NT Workstation 4.0, aplikasi ini, kita harus menguasai query sql atau
Windows NT server 4.0, Windows 2000 bahasa sql. Karena aplikasi ini dioperasikan
professional, Windows 2000 server, dengan manual.
Windows XP, Windows 2003. Adapun langkah untuk menjalankan SQL
Plus adalah Start, All Program, Oracle-
SHORTCUT DATABASE OraHome90, Application Development, SQL
Setelah melakukan instalasi, beberapa icon Plus. Maka akan muncul halaman log on seperti
database akan muncul. Icon ini berfungsi untuk berikut:
berhubungan dengan database server. Namun
yang terpenting adalah sebagai berikut:
1. Net Manager
Icon ini digunakan untuk konfigurasi
atau penghubung antara komputer client
dengan server. Konfigurasi ini harus
dilakukan pertama kali bila belum punya
konfigurasi ke server. Adapun langkah-
langkahnya sebagai berikut:
a) Klik start, menu, program, orahome9i, Gambar login SQL Oracle
configuration and migration tools, dan
klik Net Manager. Masukkan username dan passwordnya
b) Bila muncul gambar Oracle Net Manager, untuk masuk ke halaman SQL. Misal
klik local dan aktifkan service naming, menggunakan username “system” dan password
lalu klik tanda plus. Isikan nama net “manager” lalu tekan “ok”, maka akan masuk ke
service name (sesuai yang diinginkan), lembar SQL, seperti pada gambar dibawah ini:
kemudian klik next.
c) Pilih protokol koneksi yang digunakan.
Dalam hal ini pilih TCP/IP. Kemudian
klik next.
d) Isikan nama komputer server dibagian
hostname atau bisa diisi dengan IP nya.
Kemudian klik next.
e) Pada dialog berikut isikan dengan nama
global database nya dibagian service
name. Kemudian klik next .
f) Klik test untuk melihat hasil koneksinya.
Bila berhasil akan muncul pesan
succesfully. Klik tombol close untuk Gambar Login sukses
keluar program.
3.1 SQL (Structured query language)
2. Enterprise Manager Console Sql merupakan bahasa yang digunakan
Di dalam aplikasi ini terdapat empat buah untuk mengakses dan memanipulasi database.
komponen penting. Diantaranya adalah: Sql ini sudah menjadi bahasa standard,
1) Security, dipakai untuk membuat user baru. sehingga hampir semua sistem database dapat
2) Storage, dipakai untuk membuat tablespace memahaminya. Bahkan sekarang sql diterapkan
atau ruang penyimpanan untuk penggunaan pada internet dan intranet agar konsep
database. pembuatan web dinamis menjadi terpenuhi.
3) Schema, dipakai utuk membuat table atau
berisi objek-objek yang dimiliki oleh suatu 3.2 KELOMPOK PERNYATAAN SQL
user. Untuk menggunakan fungsi ini, anda Pernyataan sql dikelompokkan menjadi
harus login ulang dengan user dan password 5, yaitu :
yang baru anda buat. Agar semua perubahan 1. DDL (Data Definition Language)
yang terjadi dapat disimpan dilokasi pemakai Berfungsi untuk mendefinisikan atribut-
atau user. atribut database, table, dan lain-lain. Yang
termasuk DDL antara lain:

3
• Create, untuk membuat table atau index saat mata kuliah berlangsung) dilakukan oleh yang
• Alter, untuk merubah struktur table berhak saja (dosen atau pegawai). Sedangkan
• Drop, untuk mengahapus table atau index Other hanya bisa melihat data saja. Lalu data
tersebut setelah diproses akan menghasilkan data
2. DML (Data Manipulation Language) rekapitulasi kehadiran dan keseluruhan data
Berfungsi untuk memanipulasi data. Yang disimpan oleh BAAK.
termasuk DML adalah:
• Select, untuk memilih data Data Flow Diagram (DFD)
• Insert, untuk menambah data Gambaran tentang diagram alur data, nampak
• Delete, untuk menghapus data seperti dibawah ini :
• Update, untuk mengubah data a. Center (PENS)
• Berikut adalah DFD level 0 :
3. DCL (Data Control Language)
Berfungsi untuk mengendalikan
pengaksesan data. Yang termasuk DCL adalah
:
• Grant, untuk memberikan kendali
pengaksesan data. Gambar Data Flow Diagram level 0
• Revoke, untuk mencabut kemampuan
Gambar Diagram Alur Data level 0
pengaksesan data
• Lock Table, untuk mengunci table
Dari diagram data flow diatas dapat
dipaparkan bahwa pegawai adalah orang (user)
4. Pengendali Transaksi
yang berhak login dan memasukkan data.
Berfungsi untuk mengendalikan
Sedangkan other adalah orang (user) yang tidak
pengeksekusian transaksi. Yang termasuk ini
mempunyai otoritas untuk login. Ketika
adalah :
absensi sudah dilakukan, data disimpan dan
• Commit, untuk menyetujui rangkaian diolah oleh BAAK.
perintah yang telah dijalankan.
• Rollback, untuk membatalkan transaksi • Dibawah ini adalah DFD level 1 :
5. Pengendali Programatik Other
Mencakup pernyataan-pernyataan yang +
Data Absen
berhubungan dengan pemanfaatan SQL dalam Absensi Sister BAAK
bahasa lain ( SQL yang dilekatkan ). Data Absen
Pegawai Data Absen
Yang termasuk dalam kelompok ini adalah 2

:
• OPEN untuk membuka kursor
• CLOSE untuk menutup kursor Other
+
• DECLARE untuk mendeklarasikan kursor
Data Absen

• FETCH untuk mengambil nilai baris


Absensi Center BAAK
Data Absen

berikutnya Pegawai Data Absen 1

3. Perancangan dan Pembuatan Sistem Gambar Diagram Alur Data level 1


3.1 Blok Diagram Sistem
Blok diagram dari aplikasi Sistem Informasi Pada DFD level 1, proses terjadi pada 2 tempat.
Absensi Perkuliahan PJJ ini adalah sebagai berikut Yaitu Center dan Sister.
:
• DFD Level 2 pada Sister :
Rekap
Kehadir
an
Entry
Pegawai
SIM
ABSEN
SI
Lihat

Other BAAK

Gambar Blok Diagram Sistem

Dari Blok Diagram Sistem diatas dapat Gambar DFD level 2 (sub level dari Absensi
dijelaskan bahwa proses absensi (tentunya terjadi Sister)

4
Pada level ini, Sister hanya meng-entry absensi 11 Program
dan mengirimkannya ke center melalui 12 Ruang
internet. Setelah diolah, data baru bisa sampai 13 Sister
ke pengguna. 14 Staff
15 Transaksi SPP
• DFD Level 2 pada Center :
Tabel daftar table yang digunakan

Table-table tersebut berelasi seperti gambar di


bawah ini :

Mahasisw a Sister Pegaw ai Staf f


Rela tion_657 Nomor Nomor Rela tion_716 Nomor Nomor
Me mpuny ai
NRP Rela tion_601 Nama NIP Staf f
Nama Daerah Nama_Pegawai Rela tion_688
Alamat Alamat
NO Telp Relati on_704 Re latio n_604 Us ername
Jenis_Kelamin Relatio n_632 Passw ord
TTL Hak Relatio n_715
Us ername
Passw ord Jurusan
Relatio n_603 Rela tion_622
Relati on_582 Nomor
Jurusan
FRS
Nomor
Semester Mas ter SPP Tr ans aksi SPP
Status Rela tion_581
ID_SPP Nomor
Tahun Ajaran Relatio n_602 Relatio n_631
Angkatan Tanggal
Semester tempuh SPI Tahun_Ajaran
SPP Rela tion_633 Semester
Pendaftar Diter ima Abs ensi
Ikoma Status_Bay ar
Nomor Nomor
Nomor Pendaftaran Status
Program Nama Keterangan
Nomor Alamat Tanggal
Program No Telp Minggu
Gambar DFD level 2 (sub level dari Absensi Relation_621
Jenis Kelamin
TTL
Tempat

Center) Relation_643 Angkatan

Pada level ini, center merupakan penentu MataKulia h


Nomor
Rela tion_644
Nomor
Jadw al Kuliah

Kode Hari

hasil akhir dari proses absensi karena data Relatio n_656


Relatio n_642
Nama
Sks Nomor
Nilai
Relatio n_687
Jam
Tahun Ajaran
Relati on_714

Relatio n_686

Wajib Semester
absen dari sister dikirimkan ke center dan MK Syarat
Semester
UTS
UAS
Tugas 1
Prosentase UTS
Prosentase UAS
Prosentase Tugas1
diolah. Tugas 2
NA
Relatio n_705
Prosentase Tugas2
Start
Ruang
Nomor
NH Kunci Kode Ruang
Public Nama_Ruang

• DFD Level 3 (sub level dari Rekap Data


Absensi) : Gambar Diagram relasi antar entitas(Conceptual
ERD)
MAHASISWA
NOMOR_MHS Integer SISTER
PEGAWAI
NOMOR_MHS = N OMOR_MHS NOMOR_SISTER Integer NOMOR_SISTER Integer NOMOR_PEGAWAI Integer NOMOR_S TAF F = NOMO R_S TAF F
NOMOR_PROGRAM NOMOR_SISTER = N OMOR_ NAMA_SISTER
Integer SI STER Text(25)
NOMOR_STAFF Integer
NOMOR_JURUSAN Integer DAERAH Text(15)
NIP Text(15)
NOMOR_PEGAWAI Integer NAMA_PEGAWAI Text(25) STAFF
NOMOR_PEGAWAI = NOMOR_ PEGAW AI
NRP Text(15) ALAMAT Text(50)
NOMOR_MHS = NOMOR_MHS NOMOR_PEGAWAI = NOMOR_ PEGAW AI NOMOR_STA FF Integer
NAMA_MHS Text(25) USERNAME_PEGAWAI Text(15) STAFF Text(15)
ALAMAT Text(50) NOMOR_MHS = N OMOR_MHS PASSWORD_PEGAWAI Text(15)
NO_TELP_MHS Text(15) HAK Text(15)
JENIS_KELAMIN Text(10) NOMOR_MHS = NOM OR_MHS
TTL Text(25)
USERNAME_MHS Text(15) JURUSAN
PASSWORD_MHS NOMOR_J URUSAN = NOMOR_J URU SAN
Text(15) NOMOR_JURUSAN Integer
NOMOR_J URUS AN = NOMOR_J URUSAN

NOMOR_JURUSAN = NOMOR_J URU SAN


JURUSAN Text(15)
FRS NOMOR_PEGAWAI Integer
NOMOR_FRS Integer
MASTER_SPP PENDAFTAR_DITERIMA
NOMOR_MATKUL Integer ABSENSI
ID_SPP Text(10) NOMOR_PENDAFTAR Integer
NOMOR_MHS Integer NOMOR_ABSENSI Integer
NOMOR_PROGRAM Integer NOMOR_PROGRAM Integer
SEMESTER_FRS Integer NOMOR_JADWAL Integer
NOMOR_JURUSAN Integer NOMOR_JURUSAN Integer

Gambar DFD level 3 (sub level dari Rekap Data


STATUS Text(10)
NOMOR_P ROGR AM = NOMO R_PROGRA M NOMOR_MHS Integer
ANGKATAN Text(10) NOMOR_PENDAFTARAN Text(10)
TAHUN_AJARAN_FRS Text(10) STATUS Text(10)
SPI Integer NOMOR_P EGA WAI = NO MOR_PEGAWAI
SEMESTER_TEMPUH Integer NAMA_PENDAFTAR Text(25) KETERANGAN Text(15)
SPP Integer ALAMAT_PENDAFTAR Text(35)
IKOMA Text(25) TANGGAL DateTime
NO_TELP_PENDAFTAR Text(15)

Absensi) NOMOR_P ROGR AM = NOMOR_PROGRA M


JENIS_KELAMIN_PENDAFTAR
TTL_PENDAFTAR
ANGKATAN
Text(10)
Text(25)
Text(10)
MINGGU
TEMPAT
Text(5)
Text(15)

TRANSAKSI_SPP
PROGRAM
NOMOR_TRAN Integer
NOMOR_PROGRAM Integer NOMOR_PENDAFTAR Integer
NOMOR_P ROGRAM = NOMO R_P ROGRAM
PROGRAM Text(15) NOMOR_MHS Integer
NOMOR_PENDA FTAR = NOMO R_P ENDAFTA R

Gambar DFD level 3 NOMOR_PROGR AM = NOMOR_P ROGRA M


I D_S PP = I D_S PP
ID_SPP
TANGGAL
TAHUN_AJA RAN
SEMESTER
Text(10)
DateTime
Text(15)
Text(5)
NOMOR_JADWAL
NOMOR_RUANG
JA DWAL_KULIAH
Integer
Integer
NOMOR_JADWA L = NOMO R_J ADWA L
STATUS_BAYAR Text(10) NOMOR_MATKUL Integer
MATA KULIAH
NOMOR_PEGAWAI Integer
NOMOR_MATKUL Integer
ASISTEN
NOMOR_J URUSAN = NOMOR_J URU SAN Text
MAT_NOMOR_MATKUL Integer NILAI
NOMOR_MATK UL = NOM OR_ MATK UL TEKNISI Text NOMOR_R UANG = N OMOR_ RUAN G
NOMOR_PROGRAM Integer

Pada sub level ini, rekap yang terjadi NOMOR_JURUSAN


KODE_MATKUL
NOMOR_MATK UL = MA T_NOMOR_ MATKUL
NAMA_MATKUL
Integer
Text(15)
Text(25)
NOMOR_NILAI
NOMOR_MHS
NOMOR_JADWAL
UTS
Integer
NOMOR_MATK UL = NOMOR_MATK UL
Integer
Integer
Integer
HARI
JAM
TAHUN_AJARAN_JADWAL
SEMESTER
Text(15)
Text(5)
Text(10)
Text(5)
RUANG
NOMOR_RUANG Integer
SKS Integer

diantaranya adalah rekap absen Dosen dan WAJIB


MK_SYARAT
SEMESTER_MATKUL
Integer
Integer
Integer
UAS
TUGAS1
TUGAS2
NA
Integer

Integer
Integer
PROSENTASE_UTS
NOMOR_JADWA L = NOMO R_J ADWA L
Integer PROSENTASE_UAS
PROSENTASE_TUGAS1
PROSENTASE_TUGAS2
Integer
Integer
Integer
DateTime
KODE_RUANG
NAMA_RUANG
Text(10)
Text(15)

Mahasiswa. NH Text(5) START


KUNCI
PUBLIC
Integer
Integer
Integer

3.2 Perancangan dan Pembuatan Sistem Gambar Diagram relasi antar table(Phisical ERD)
3.2.1 Perancangan Basisdata
Dalam tahap ini dilakukan perancangan dan Daftar table yang digunakan :
pembuatan database pada database ORACLE
dengan table-tabel sebagai berikut : Nama Type
Lebar Keterangan
Field Data
Nomor Nama Tabel Nomor* Varchar 10 No Pegawai
NIP Varchar 20 ID Pegawai
1 Absen Mahasiswa Nama Varchar 35 Nama Pgawai
2 FRS Alamat Varchar 50 Alamat Pgw
3 Jadwal_Kuliah Staff Varchar 5 Kode Staff
4 Jurusan Username Varchar 20 Username pgw
5 Mahasiswa Password Varchar 20 Pass Pegawai
6 Master_SPP Hak Varchar 10 Hak Pegawai
7 Matakuliah
8 Nilai Table Pegawai
9 Pegawai
10 Pendaftar_diterima

5
Nama Type Jam Varchar 15 Jam
Lebar Keterangan perkuliahan
Field Data
berlagnsung
Nomor* Varchar 5 No Staff Kelas Varchar 5 Ket Kelas
Staff Varchar 15 Ket Staff Tahun_Ajaran Varchar 10 Thn_Ajaran
matakuliah
Tabel Staff Semester Varchar 5 Smt matkul
Prosentase_Tugas1 Number 5 Persen tgs1
Type Prosentase_Tugas2 Number 5 Persen tgs2
Nama Field Lebar Keterangan Prosentase_UTS Number 5 Persen uts
Data
Prosentase_UAS Number 5 Persen uas
Nomor* Varchar 10 No Mhs
Kunci Number 5 Kunci nilai
NRP Varchar 10 ID Mhs
Publik Number 5 Publik nilai
Nama Varchar 20 Nama Mhs
Alamat Varchar 50 Nama Mhs
Tabel Jadwal_kuliah
No Telp Varchar 15 No Telp Mhs
Jenis_Kelamin Varchar 10 JK Mhs
Type
TTL Varchar 25 TTL Mhs Nama Field Lebar Keterangan
Data
Program Varchar 5 Program Mhs Nomor* Varchar 5 No Ruang
Jurusan Varchar 5 Jurusan Mhs Kode_Ruang Varchar 10 Kode Ruang
Dosen_Wali Varchar 5 Wali Mhs Nama_Ruang Varchar 10 Nama Ruang
Username Varchar 20 Usernme mhs
Password Varchar 20 Passwd Mhs Table Ruang
Sister Varchar 5 Sister Mhs
Angkatan Varchar 10 Angktan Mhs Nama Type
Lebar Keterangan
Field Data
Table Mahasiswa Nomor* Varchar 5 No Program
Program Varchar 10 Nama Progrm
Nama Type
Lebar Keterangan
Field Data Tabel Program
Nomor* Varchar 5 No Matkul
Kode Varchar 10 Kode Matkul Nama Type
Lebar Keterangan
Nama Varchar 50 Nama Matkul Field Data
SKS Varchar 5 Jumlah Sks Nomor* Varchar 5 No Jurusan
Wajib Varchar 10 Ket Matkul Jurusan Varchar 30 Nama Jurusan
MK_Syarat Varchar 10 Matkul Syarat Kajur Varchar 5 Kajur
Semester Varchar 5 Ket Semester
Tabel Jurusan
Program Varchar 5 Program pd
Matakuliah
Type
Jurusan Varchar 5 Jur pd Matkul Nama Field Lebar Keterangan
Data
Tabel Matakuliah Nomor Varchar 5 No Frs
Mahasiswa Varchar 5 Mhs yg
mengisi FRS
Type Matakuliah Varchar 5 Matkul_yg
Nama Field Lebar Keterangan
Data diambil
Nomor* Varchar 10 No Jadwal Semester Number 5 Smt FRS
Matakuliah Varchar 10 Ket Matkul Status Varchar 10 Status matkul
pd Jadwal yg diambil
Dosen Varchar 5 Dosen yg Tahun_Ajaran Varchar 10 Tahun_ajaran
mengajar Semeter_tempuh Number 5 Semester yg
matkul ditempuh
Asisten Varchar 5 Asisten yg
membantu Table FRS
Teknisi Varchar 5 Teknisi yg
membantu Type
Nama Field Lebar Keterangan
Hari Varchar 10 Hari Data
perkuliahan Nomor Varchar 5 No Nilai
berlangsung Jadwal_Kuliah Varchar 10 Jadwal yang
Ruang Varchar 10 Ruang yg diberikan nilai
digunakan Mahasiswa Varchar 5 Mhs yg diberi

6
nilai
Tugas1 Number 5 Nilai Tugas1 Nama Type
Lebar Keterangan
Tugas2 Number 5 Nilai Tugas2 Field Data
UTS Number 5 Nilai UTS Nomor* Varchar 5 No Sister
UAS Number 5 Nilai UAS Nama Varchar 15 Nama sister
NA Number 5 Nilai Angka Daerah Varchar 20 Daerah
NH Varchar 5 Nilaia Huruf
Table Nilai Tabel Sister

Nama Type Type


Lebar Keterangan Nama Field Lebar Keterangan
Field Data Data
Id_spp* Varchar 5 No SPP Nomor Varchar 5 No sister
Program Varchar 5 No Program Jadwal_kuliah Varchar 5 No jadwal
Jurusan Varchar 5 No Jurusan kuliah
Angkatan Varchar 10 Th angkatan Mahasiswa Varchar 5 No mahasiswa
SPI Number 10 Besar SPI Status Varchar 5 Hadir / Ijin /
SPP Number 10 Besar SPP Sakit / Alasan
Ikoma Number 10 Besar Ikoma Keterangan Varchar 10 Keterangan
Tanggal Date Tanggal saat
Table Master_SPP Absen
Minggu Number 5 Minggu
Type Tempat Number 5 1 : PENS
Nama Field Lebar Keterangan 2 : Sister
Data
Nomor* Varchar 5 No Transaksi
Mahasiswa Varchar 5 No mahasiswa Tabel Absen_mahasiswa
ID_SPP Varchar 5 ID_SPP
Tanggal Date Tanggal Keterangan :
transaksi * primary key
Tahun_ajaran Varchar 15 Tahun ajaran
yang
berlangsung 4. Pengujian dan Analisa
Semester Varchar 5 Semester yang Ujicoba Sistem
ada Dalam sistem ini yang utama adalah proses
Status_bayar Varchar 5 Status bayar absensi yang dilakukan oleh pegawai yang
berotoritas sebagai dosen, asisten, teknisi ataupun
administrasi. Berikut adalah contoh tampilan form
Tabel Transaksi SPP
login :
Type
Nama Field Lebar Keterangan
Data
Nomor* Varchar 5 No diterima
No_pendaftaran Varchar 10 No
pendaftaran
Nama Varchar 25 Nama
pendaftar
Alamat Varchar 45 Alamat
pendaftar
No_telp Varchar 15 No telp
pendaftar
Jenis_kelamin Varchar 10 Jenis kelamin
pendaftar
TTL Varchar 25 Tempat
tanggal lahir
pendaftar
Program_diterima Varchar 5 Program yang Gambar contoh form login
meterima
Jurusan_diterima Varchar 5 Jurusan yang
menerima
Angkatan Varchar 10 Tahun
Angkatan
diterima
Tabel Pendaftar_diterima

7
Setelah memilih tempat, akan muncul tampilan
untuk memilih opsi yang diharapkan. Dalam
halaman ini pilihan yang tersedia untuk melakukan
absensi antara lain : pilih semester, pilih
matakuliah, pilih minggu dan pilih kelas.

Gambar contoh login sukses

Setelah login berhasil, maka akan muncul tampilan Gambar contoh proses absensi di Center
seperti tampilan diatas.
Setelah memilih opsi absensi yang tersedia, akan
muncul tampilan seperti gambar di atas yang
selanjutnya di isi dan tekan tombol simpan untuk
menyimpan data.

Gambar pilih tempat

Setelah berhasil login, contoh tampilan yang


muncul seperti tampilan di atas. Dalam tampilan Gambar pilih sister
ini, user akan memilih tempat (Center atau Sister)
untuk melakukan absensi. Tampilan di atas akan muncul bila saat memilih
tempat dipilih Sister. Pilih salah satu kemudian
tekan tombol proses.

Gambar pilih opsi absensi Gambar pilih opsi absensi

8
[4] Informasi dari situs http://www.oracle.com
Opsi pada tampilan ini pada dasarnya sama dengan
opsi yang tersedia pada halaman absesnsi pada
Center, hanya saja tidak ada kelas dalam 1 Sister.

Gambar contoh proses absensi di Sister

Gambar di atas adalah contoh proses absensi yang


terjadi di sister yang dipilih pada halaman
sebelumnya.

Analisa program
Pada proses absensi perkuliahan D3 PJJ ini
pada dasarnya menyimpan data absensi
perkuliahan D3 PJJ yang perkuliahannya
dilakukan di dua tempat berbeda (Center-Sister)
sehingga memudahkan proses administrasi data.
Dalam proses penyimpanannya melakukan
proses pilih yang berdasarkan pada semester,
matakuliah dll. Untuk menyeleksi data yang ada
sehingga data yang muncul sesuai dengan pilihan
yang dilakukan sebelumnya.

5. Kesimpulan dan saran


Kesimpulan
1. User harus login dahulu untuk menentukan
halaman selanjutnya
2. User admin dan dosen yang melakukan proses
absensi baik di center ataupun di sister.

Saran
Proyek akhir ini masih bisa dikembangkan
lebih lanjut , beberapa saran untuk pengembangan
diberikan berikut ini :
1. Aplikasi yang dibuat pada proyek akhir ini masih
perlu untuk disempurnakan lagi. Misal penentuan
berakhirnya perkuliahan, aplikasi dapat
digunakan pada semua jurusan.

6. Daftar Pustaka

[1] Materi kuliah PJJ “JSP”, PENS -ITS,


Surabaya, 2008.
[2] Noor Sahib Maricar, “Oracle SQL
Simplified”, Penerbit Ekuator Digital
Publishing, Jakarta Selatan, 2005.
[3] Informasi dari situs
http://www.java.sun.com/jsp

Anda mungkin juga menyukai