Anda di halaman 1dari 1

PEMERIKSAAN LABORATORIUM RUTIN

DARAH

 Hb (Hemoglobin)
 Jumlah Lekosit
 Hitung Jenis dan Morfologi

URIN

Makroskopi : Warna, protein, reduksi

Mikroskopi : Sedimen

TINJA

Makroskopi : Warna, konsistensi, darah, lendir

Mikroskopi – Amuba, kista, telur cacing

ANEMIA

Patokan WHO Kadar Hb g/dl

DEWASA

 PRIA <13

 WANITA TAK HAMIL <12

 WANITA HAMIL <11

ANAK

 1⁄2 - 6 tahun <11


 6 – 14 tahun <12

Jumlah Leukosit : 5000 – 10.000/mL Hitung Jenis (%)  pengecatan giemsa

 Eosinofil : 0-3
 Basofil : 0-1
 Batang : 2-6
 Segmen : 50-70
 Limfosit : 20-40
 Monosit : 2-8

Anda mungkin juga menyukai