Anda di halaman 1dari 3

Nama : Irfan Ashari

Kelas : VII J

Makanan sehari hari


1.makan pagi nasi dan telur

Nasi mengandung karbohidrat dan telur


mengandung 12,5gram protein
2.makanan siang saya mie instan

Mie instan mengandung 73%karbohidra


3.makan malam saya adalah nasi dan
daging ayam

Daging Ayam adalah bahan makanan hewani unggas-unggasan yang biasa dikonsumsi oleh
masyarakat Indonesia, ayam mempunyai rasa yang enak dan gurih dan dapat diolah menjadi
berbagai macam olahan seperti Ayam Bakar, Ayam Goreng, Opor Ayam, sate ayam dan lain
sebagainya. Daging Ayam mengandung energi sebesar 302 kilokalori, protein 18,2 gram,
karbohidrat 0 gram, lemak 25 gram, kalsium 14 miligram, fosfor 200 miligram, dan zat besi 2
miligram. Selain itu di dalam Daging Ayam juga terkandung vitamin A sebanyak 810 IU,
vitamin B1 0,08 miligram dan vitamin C 0 miligram. Hasil tersebut didapat dari melakukan
penelitian terhadap 100 gram Daging Ayam, dengan jumlah yang dapat dimakan sebanyak 58
%.

Anda mungkin juga menyukai