Anda di halaman 1dari 28

POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR

LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 1

PROSES PEMESINAN DASAR


(Kerja Bangku)
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 2

KATA PENGANTAR

Program pendidikan vokasi Diploma Tiga ataupun Pelatihan didasari


dengan keterampilan mekanik dasar, karena mekanik dasar merupakan
fondasi keterampilan yang dibutuhkan untuk menjadi seorang ahli teknik
yang handal. Keterampilan ini akan sangat penting bagi peserta yang
ingin mencapai tingkatan kompetensi yang lebih tinggi.

Faktor-faktor yang menunjang keberhasilan peserta dalam pendidikan


ataupun latihan, disamping memiliki motivasi yang tinggi, peserta juga
harus disiplin dan menjalani latihan dengan waktunya yang cukup .

Dengan penggunaan buku ini diharapkan proses pembelajaran untuk


mencapai kopetensi yang di maksud akan dapat dicapai dengan lebih
efektif dan lebih efisien.

Walaupun buku ini disusun dengan penuh kehati-hatian, namun tetap


tidak akan luput dari kekurangan, sehingga diperlukan perbaikan untuk
menyempurnakan isi buku ini. Kami sangat mengharapkan bantuan
semua pihak, baik berupa kritik atau saran yang sifatnya membangun,
untuk itu kami mengucapkan terima kasih .

Bandung, Mei 2017

Penyusun
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 3

PENDAHULUAN

Buku materi pengajaran ini diperuntukkan bagi mereka yang akan


mempelajari kompetensi tertentu baik yang sedang, ataupun yang akan
bekerja di Industri.

Setelah menyelesaikan program ini, peserta diharapkan mempunyai


keterampilan maupun pengetahuan dalam bidang teknik manufaktur
tertentu.

Untuk melatih materi keterampilan ini, dialokasikan waktu 40 jam


praktekatau 1 minggu, yang meliputi 32 jam praktek dan 8 jam teori.

Buku pengajaran ini tidak dirancang ‘ Self Learning Program “ , jadi pada
pelaksanaanya di perlukan bimbingan seorang Instruktur. Meskipun
demikian aktivitas terbesar tetap dilakukan peserta (‘ Student Centered’)

Garis besar isi buku ini terdiri dari :


- Teori sebagai penunjang praktek.
- Soal – soal untuk mengevaluasi daya serap peserta.
- Praktek proses manufaktur melalui media benda kerja produk dan atau
benda kerja latihan.
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 4

DAFTAR ISI

Kata Pengantar ………………………………………………………... 2

Pendahuluan …………………………………………………………… 3

Daftar Isi ……………………………………………………………….. 4

Definisi Umum, TIK, dan Prasyarat .…………………………………. 5

Petunjuk Pelaksanaan ………………………………………………… 6

Latihan 1 mengikir lurus …………………………………………….. 7


Latihan 2 mengikir rata..…………………………………..…………. 9
Latihan 3 mengikir dua bidang siku dan sejajar…………….……. 12
Latihan 4 mengikir bidang rata dan siku bidang 3 …………..……. 14
Latihan 5 Penandaan ………………………………………………... 16
Latihan 6 Menggergaji …………………..…………………………… 20
Latihan 7 memahat dan menyetempel Kerja bangku……….…….. 24

DEFINISI UMUM
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 5

Kerja bangku adalah suatu proses pengerjaan logam yang


mempergunakan perkakas tangan, yang dilakukan diatas kerja bangku.

TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS (TIK)

Setelah selesai mempelajari dan melakukan latihan program ini, peserta


diharapkan kompeten dalam :

 Mengikir bidang menjadi rata dan mengikir bidang menjadi siku


 Menggores dan menandai
 Mencap benda kerja dan memahat benda kerja
 Menggergaji berdasarkan prosedur dan teknik yang benar dan aman.
 Melakukan keselamatan kerja berdasarkan prosedur dan teknik yang
benar dan aman.

PRASYARAT

Untuk mempelajari dan melakukan latihan program ini dengan baik dan
benar, peserta diharapkan telah mempelajari pengetahuan-pengetahiuan
berikut :
 Gambar teknik mesin
 Teknik keselamatan kerja
 Teknik pemeriksaan dan pengukuran
 Teknik pengetahuan bahan dasar
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 6

PETUNJUK PELAKSANAAN

 Perhatikan setiap langkah yang dijelaskan oleh instruktur pada saat


saudara menerima teori dikelas
 Perhatikan setiap langkah yang didemonstrasikan oleh instruktur
dibengkel
 Catat hal-hal yang dianggap perlu
 Tanyakan segera apabila saudara merasa ragu
 Jangan mencoba mengoperasikan mesin atau alat pada saat
saudara melakukan latihan, jika belum faham prosedur
pengoperasiannya
 Kerjalah dengan tekun dan penuh disiplin
 Utamakan keselamatan kerja
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 7

LATIHAN 1
Mengikir Lurus
Bahan : profil U 65 x 34 x 85
Waktu Total : 38 jam
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 8
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 9

LATIHAN 2
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 10
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 11
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 12

LATIHAN 3
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 13
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 14

LATIHAN 4
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 15
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 16

LATIHAN 5
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 17
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 18
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 19

Latihan 1
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 20

LATIHAN 6
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 21
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 22
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 23
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 24

LATIHAN 7 :
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 25
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 26
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 27
POLITEKNIK INDUSTRI PROSES PEMESINAN DASAR
LOGAM MOROWALI Praktik Kerja Bangku 28

Anda mungkin juga menyukai