Anda di halaman 1dari 1

Analisis SWOT

Berdasarkan hasil studi kelayakan Apotek SEHAT, didapatkan pay back periode (PBP) selama 1,22 tahun
setelah pajak, sehingga dilakukan analisis SWOT untuk rencana pengembangan apotek dan pengembangan
diri sebagai berikut:

Strengths Weaknesses

SW
1. Lokasi apotek strategis dekat dengan 1. Target penjualan kecil
jalan raya dan pemukiman warga 2. Ada apotek lain dengan lokasi lebih
2. Terjadi kenaikan modal menjadi Rp. strategis
59,557,000 rupiah lebih besar 94% 3. Apotek belum dikenal oleh masyarakat
dari modal awal.) karena baru
3. Harga obat terjangkau 4. Perkiraan jumlah kunjungan setiap hari
4. Selalu ada apoteker yang bertugas sebesar 104

OT sehingga terlayani 100%

Opportunities Strategi Strenghts-Opportunities Strategi Weaknesses-Opportunities


1. Apotek menerapkan 1. Meningkatkan edukasi dan konseling 1. Menjalin hubungan baik dengan
pharmaceutical care yang kesehatan bagi masyarakat sekitar dokter dan klinik terdekat
dibutuhkan oleh masyarakat 2. Melakukan monitoring penggunaan 2. Menambah SDM 1 orang
2. Apotek berada ditengah penduduk obat 3. Memasang plakat nama apotek di
dengan 1000KK 3. Meningkatkan kebersihan apotek, depan apotek
kualitas, dan keramahan dalam
pelayanan

Threats Strategi Strenghts-Threats Strategi Weaknesses-Threats


1. Adanya kompetitor apotek 1. Memberikan pelayanan yang lebih 1. Memberikan konsultasi gratis
2. Terdapat toko atau warung yang baik 2. Apoteker melakukan sosialisasi Apotek
menjual obat (HV) 2. Memberikan swamedikasi pada dan informasi kesehatan melalui
pasien yang membeli obat HV kegiatan sosial, seperti PKK
3. Melayani antar obat 3. Laba apotek digunakan untuk biaya
operasional agar persediaan selalu
lengkap

Anda mungkin juga menyukai