Anda di halaman 1dari 1

1.

Analisa tempat sampah masing – masing kios

`
Dikarenakan minimnya tempat sampah yang tersedia di pasar, beberapa pedagang tiap
kios menggunakan tempat sampah yang berupa kardus, karung, serta kotak berbahan kayu yang
tak terpakai. Contoh pertama yaitu, pada kios/ruko yang berjualan makanan ringan dan
minuman. Kios tersebut menghasilkan sampah anorganik berupa bungkus plastik dari jajanan
atau makanan ringan seperti pada gambar, namun kios tersebut tidak memiliki tempat sampah
sehingga ia menggunakan kardus untuk membuang sampah – sampah plastik tersebut.
Kedua, pada pedagang sayur, ia menggunakan kotak kayu bekas sayur dan karung.
Walaupun sudah secara inisiatif menyiapkan tempat sampah namun masih saja berserakan
sehingga menjadikan pemandangan yang kumuh dan berbau disekitarnya. Ketiga, pada pedagang
kelapa, ia menyiapkan karung sebagai wadah batok kelapa yang sudah tidak terpakai. Disusun
secara rapi dan tidak berserakan.

Anda mungkin juga menyukai