Anda di halaman 1dari 58

LAPORAN KEGIATAN

KULIAH KERJA NYATA


PENGUATAN LITERASI INFORMASI UNTUK MASYARAKAT YANG
CERDAS BERMEDIA SOSIAL
DESA DELIK, KECAMATAN PELALAWAN
KABUPATEN PELALAWAN

OLEH KELOMPOK:

Afwendi Afrizal 11
Annisa Galuh Mayangsari 11661100015
Dinda Ilmatiara 11673200789
Hadisya Viranty 11651201233
Irmalia Funna 11
Nur Apdika Utomo 11
Muhammad Aufi 11653104373
Satria Ananda Pratama CF 11651100987
Wina 11
Tartini 11661203555

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU
TAHUN 2019

126
LEMBAR PENGESAHAN

KULIAH KERJA NYATA


PENGUATAN LITERASI INFORMASI UNTUK MASYARAKAT YANG
CERDAS BERMEDIA SOSIAL DESA DELIK
KECAMATAN PELALAWAN
KABUPATEN PELALAWAN

Laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN)


Berbasis Penguatan Literasi
Disahkan pada tanggal 27 Agustus 2019

Diketahui Oleh:

Kepala Desa Koordinator Desa

Rakhman Hakim Afwendi Efrizal


NIM.
DAFTAR ISI

LAPORAN KEGIATAN .................................................................................... 126


LEMBAR PENGESAHAN ................................................................................ 127
KATA PENGANTAR ........................................................................................ 129
BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. 130
A. Latar Belakang ..................................................................................... 130
B. Tema ..................................................................................................... 130
C. Tujuan ................................................................................................... 131
D. Profil Desa ............................................................................................ 133
1. Kondisi Geografis ................................................................................. 133
2. Jumlah Penduduk .................................................................................. 135
3. Sarana Prasarana Desa .......................................................................... 135
BAB II PROGRAM KEGIATAN KKN ............................................................. 136
A. Bidang Pengembangan ......................................................................... 136
1. Bidang Keagamaan dan Sosial ............................................................. 136
2. Bidang Pendidikan ............................................................................... 137
3. Bidang lingkungan ............................................................................... 137
4. Bidang Kesehatan ................................................................................. 137
B. Bentuk Kegiatan ................................................................................... 138
1. Bidang keagamaan dan Sosial .............................................................. 138
2. Bidang Pendidikan .................................. Error! Bookmark not defined.
3. Bidang Lingkungan ................................. Error! Bookmark not defined.
4. Bidang Kesehatan .................................... Error! Bookmark not defined.
C. DESKRIPSI PROSES KEGIATAN .................................................... 150
D. HASIL KEGIATAN ............................................................................. 151
E. RENCANA TINDAK LANJUT .......................................................... 152
BAB III KESIMPULAN ..................................................................................... 153
A. KESIMPULAN .................................................................................... 153
B. REKOMENDASI ................................................................................. 153
LAMPIRAN-LAMPIRAN.................................................................................. 155
Laporan Harian Kelompok .............................................................................. 155
DOKUMENTASI KEGIATAN .......................................................................... 178
KATA PENGANTAR
Puji serta syukur kita ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah
memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada kami, sehingga akhirnya kami dapat
menyelesaikan Pelaksanaan Program Kuliah Kerja Nyata (KKN). Pelaksanaan
Program Kuliah Kerja Nyata Atau KKN yang kami lakukan adalah di Desa Delik
Kecamatan Pelalawan Kabupaten Pelalawan. Pada kesempatan ini kami tidak lupa
pula untuk menyampaikan penghargaan dan ucapan terimakasih yang mendalam
kepada semua pihak yang telah membantu dan memberikan dorongan demi
terselesaikannya isi laporannya ini yaitu:
1. Bapak Prof.Dr.H.Akhmad Mujahidin,S.Ag.M.Ag selaku Rektor
Universitas Negeri Sultan Syarif Kasim Riau (UIN SUSKA Riau).
2. Bapak Dr. H. Zarkasih, M.Ag selaku Ketua Panitia KKN UIN SUSKA
Riau Angkatan 43 tahun 2019.
3. Bapak Rodi Wahyudi selaku Dosen Pembimbing KKN Angkatan 43
Tahun 2019 wilayah Kecamatan Pelalawan
4. Bapak Djoko Purnomo, S.Sos,M.Si selaku camat Pelalawan yang telah
membantu jalannya KKN UIN SUSKA Riau.
5. Bapak Rakhman Hakim,SE selaku Kepala Desa Delik Kecamatan
Pelalawan beserta jajaran kepengurusannya.
6. Bapak-bapak Kepala Dusun serta seluruh perangkat desa, Ibu-ibu PKK
desa Delik, Para Alim ulama, tokoh Masyarakat serta para Pemuda/i Desa
Delik dan lainnya.
7. Rekan-rekan seperjuangan mahasiswa KKN UIN SUSKA Riau Angkatan
43 Tahun 2019.
Selanjutnya kami menyadari bahwa dalam isi laporan KKN ini masih
banyak terdapat kekurangan baik dari isi penulisan maupun sistematika laporan
ini. Oleh karena itu penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya
membangun demi kesempurnaan isi laporan ini.
Delik, 27 Agustus 2019

Afwendi Efrizal
NIM.
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
UIN Suska Riau sebuah institusi perguruan tinggi agama Islam negri
yang memiliki peran dan fungsi mengembangkan Islam melalui dakwah
serta berperan aktif dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan
menyebarkan informasi tentang produk pengetahuan dan tekhnologi yang
dihasilkannya kepada masyarakat. Pengabdian pada masyarakat UIN Suska
Riau dilaksanakan dalam bentuk pengembangan pemberdayaan keluarga
(Posdaya) dengan memperdayakan masyarakat yang berorientasi keagamaan,
seperti posdaya keagamaan yang berpusat di mesjid dan masyarakat,
posdaya kesehatan yang bekerjasama dengan pusat kesehatan masyarakat
dengan memberdayakan keluarga dan masyarakat, posdaya peningkatan
ekonomi, posdaya usaha ternal, dan lain-lain.
Kegiatan yang dilakukan bersama masyarakat adalah dalam rangka
penyebaran luaskan informasi dan teknologi serta implementasi produk ilmu
pengetahuan dan teknologi dalam rangka menyelesaikan pendidikan tinggi
melalui proses pembelajaran dengan cara tinggal dan bergaul serta
beradaptasi dengan lingkungan masyarakat. Kuliah Kerja Nyata (KKN)
merupakan kegiatan intrakurikuler yang memberi kesempatan kepada
mahasiswa untuk belajar dan bekerjasama dengan masyarakat untuk
membantu masyarakat dalam merencanakan dan melaksanakan program.

B. Tema
Tema kegiatan pengabdian kepada masyarakat delam kegiatan KKN
pada tahun 2019 adalah : “Penguatan Literasi Informasi Untuk Masyarakat
Cerdas Bermedia Sosial”. Kegiatan KKN UIN Sultan Syarif Kasim Riau,
dilaksanakan dalam bentuk penguatan literasi informasi berbasis media
social. Mahasiswa sebagai motivator penggerak masyarakat dalam
berbagai kegiatan, untuk mewujudkan sebuah masyarakat yang sejahtera
lahir dan bathin yang didukung oleh manajemen pengelolaan yang baik dan
terpadu.
C. Tujuan
Ada dua tujuan besar yang ingin dicapai dengan kegiatan Pengabdian
Masyarakat UIN Suska Riau yaitu sebagai berikut :
1. Tujuan Umum
Tujuan umum pengabdian kepada masyarakat, dengan posdaya yang
berorientasi pada Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Litersi Informasi
Cerdas Bermedia Sosial, yang meliputi hal-hal sebagai berikut:
a. Berguna bagi kepentingan mahasiswa dalam rangka membantu mereka
meningkatkan kemampuan belajar bersama masyarakat menerapkan ilmu
pengetahuan agama integrasi dengan teknologi, seni dan budaya yang
telah di peroleh di bangku kuliah untuk diterapkan secara langsung di
tengah masyarakat
b. Membantu pemberdayaan pada masyarakat akan pentingnya pendidikan
literasi informasi. Sehingga masyarakat memilikI (1) daya kritis dalam
menerima dan memaknai pesan, (2) kemampuan untuk mencari dan
memverifikasi pesan, (3) kemampuan untuk menganalisis pesan dalam
sebuah diskursus (4) memahami logika penciptaan realitas oleh media,
(5) kemampuan untuk mengkontruksi pesan positif dan
mendistribusikanya kepada pihak lain untuk kepentingan dosen,
pengabdian masyarakat bertujuan untuk mengembangkan
profesionalisme dosen dalam memberdayakan masyarakat dan
melakukan penelitian sosial keagamaan integratif dengan isu isu
pembangunan yang berkeadilan.
2. Tujuan Khusus
Tujuan khusus pengabdian kepada masyarakat, dengan posdaya yang
berorientasi pada literasi informasi masyarakat cerdas bermedia sosial
meliputi hal-hal sebagai berikut:
a. Meningkatkan kepedulian dan kemampuan mahasiswa dalam
mempelajari dan mengatasi permasalahan masyarakat tentang
pendidikan literasi informasi, melalui berbagai bantuan penyusunan
rencana dan pendampingan pada pelaksanaan program yang inovatif
dan kreatif, serta melalui penerapan ilmu dan teknologi bersama
masyarakat dan lembaga terkait.
b. Meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam melaksanakan kegiatan
sosial keagamaan dan pengembangan masyarakat sesuai kompetensi,
potensi, semberdaya, dan kemampuan lingkungan dalam wadah
kerjasama masyarakat, pemerintah swasta dan lembaga lainya.
c. Menggalang komitmen, kepedulian dan kerjasama berbagai stakeholder
(tokoh agama pemerintah setempat swasta, LSM, dan swadaya
masyarakat) dalam upaya pembinaan literasi informasi.
d. Membantu mempersiapkan masyarakat agar memiliki kemampuan
untuk menyaring dan menafaatkan teknologi informasi dengan
dukungan yang diberikan mitra kerja pembangunan ( pemda,
lembaga swasta, dan LSM) dalam perencanaan dan pengelolaan
program yang bersifat partisipatif.
e. Meningkatkan komtetensi, bakast dan minat mahasiswa sesuai dengan
bidang ilmu yang ditekuni.
f. Meningkatkan profesionalisme dosen dalam pengabdian masyarakat
sebagai tuntunan Tri Dharma Perguruan Tinggi.
g. Mempererat hubungan antara perguruan tinggi (UIN Suska Riau)
dengan masyarakat guna mendapat input dalam menyusun
pengembangan lembaga yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
Mempersiapkan mahasiswa agar memahami kompleksitas
permasalahan yang dihadapi masyarakat dan mampu bekerja sama dalam
menyelesaikan secara praktis dan terpadu.
D. Profil Desa
a. Visi dan Misi Desa
1. Misi
a) Meningkatkan peran serta dan kemauan Perangkat Desa untuk
menjadi lebih profesional.
b) Menjalankan roda Pemerintahan yang akuntabel dan dapat
dipertanggung jawabkan.
c) Meningkatkan sinergi antara Pemerintah Desa dengan kelembagaan
dan masyarakat untuk kemajuan Desa kedepannya.
d) Melaksanakan Pemerintah yang trasparan dalam segala bidang.
e) Meningkatkan daya inovasi Perangkat, Lembaga dan masyarakat
untuk menuju kehidupan dan masa depan yang lebih baik.
f) Mewujutkan masyarakat dan lembaga yang ada di Desa yang
menjunjung tinggi nilai – nilai kesopanan.
g) Mewujudkan dan menciptakan masyarakat yang unggul sehingga
dapat bersaing di era gelobalisasi.
h) Melestarikan dan menanamkan nilai – nilai Adat kepada generasi
penerus Pemuda dan Pemudi yang berlandaskan nilai – nilai Agamis.

2. Visi
“Menuju Desa Delik yang PASTI SUAI (Profesional Akuntabel
Sinergi Transparan Inovatif Sopan Unggul Beradat dan Agamis )”

b. Kondisi Geografis
Desa Delik merupakan salah satu desa yang berada dalam
pemerintahan kecamatan Pelalawan kabupaten Pelalawan. Desa Delik ini
berdiri ± pada tahun 1222 M, dan sebelum desa ini berdiri menjadi sebuah
kampung yang diberi nama Pangkalan Dolik. Menurut sejarah dari orang
tua dahulu suku Dolik yang awal mulanya datang dari keturunan suku
Bugis, yaitu Datuk Molik Betuang.
Pada masa itu Dolik mempunyai Tombou atau Geran Tanah yang
diberikan oleh kerajaan Pelalawan pada tahun 1222 M pada batin Simua.
Jadi didalam Geran Tanah tersebut adapun batas pada masa dahulu cucur
air ke sungai Pelalawan Dolik punya sampai sungai Kerinci sepelemparan
Galah Bekotuk sampai ke Sialang Pembagian. Jadi didalam batin ada
batin yang artinya batin digantikan setelah wafat atau meninggal dunia
baru bisa digantikan oleh anak cucu suku Dolik. Meninggal batin Simua
digantikan oleh batin Junjung pada tahun 1321 M. Jadi datanglah
penduduk kolonialisasi sejumlah 10 kepala keluarga atau sebanyak 60
jiwa di kampung Pangkalan Dolik dekat sungai Pelalawan.
Kemudian pada tahun 1927 M masyarakat suku Dolik semakin
lama semakin berkembang. Setelah berkembang masyarakatnya terpecah
menjadi dua perbatinan, yaitu Perbatinan kerajaan Pelalawan dan
Perbatinan kerajaan Siak. Setelah Negara Indonesia merdeka, kampung
Pangkalan Dolik berubah menjadi desa.
1. Batas Wilayah Desa
Letak geografi Desa Delik, terletak diantara :
Sebelah Utara : Kampung Kerinci Kanan Kabupaten Siak
Sebelah Selatan : Desa Lalang Kabung
Sebelah Barat : Kampung Delima Jaya Kabupaten Siak
Sebelah Timur : Kelurahan Pelalawan
Desa Delik memiliki luas wilayah 15.000 Ha. Dengan perincian sebagai
berikut
Tabel-3: Luas Wilayah Desa Delik
Wilayah Luas Satuan
Pemukiman 300 Ha
Perkebunan 8.081 Ha
Perkuburan 4 Ha
Perkantoran 2 Ha
Pekarangan 150 Ha
Prasarana umum lainnya 11 Ha

Kondisi alam daerah ini terdiri dari dataran rendah yang


mempunyai rawa-rawa, lahan gambut. Di Desa Delik juga terdapat
sebuah sungai, yaitu sungai Pelalawan dan beberapa anak sungai besar.
c. Jumlah Penduduk
Berdasarkan sensus penduduk pada tahun 2019 Desa Delik,
Kecamatan Pelalawan berjumlah sebanyak 6.010 jiwa. Secara
geografisnya, Desa Delik ini memiliki 3 dusun.Jumlah penduduk dapat
dilihat pada table berikut :
NAMA KEPALA PENDUDUK
NO RT RW KK
DESA DUSUN LK PR JMLH
BUKIT TARAS 2 1 96 209 186 395
SEMINAI 2 1 186 382 358 740
1 DELIK
PANGKALAN
2 1 76 177 149 326
DELIK

JUMLAH 6 3 358 768 693 1.461

d. Sarana Prasarana Desa

No. Fasilitas Desa Keterangan

1 Kantor Desa Permanen


2 Puskesmas 1 buah
3 Poskesdes 1 buah
4 UKBM (Posyandu) 1 buah
7 Gedung Sekolah TK 1 buah
8 Gedung Sekolah SD 4 buah
9 Gedung Sekolah SMP 2 buah
10 Gedung Sekolah SMA 1 buah
12 Mesjid 3 buah
13 Mushola 4 buah
20 Balai Pertemuan 1 buah
21 Sumber Air Desa 2 Kolam
BAB II
PROGRAM KEGIATAN KKN
Sub bab ini akan memaparkan program-program kegiatan yang telah
terselenggara selama kegiatan KKN. Seluruh program ini disusun berdasar pada
hasil penggalian potensi desa. Berikut ini uraian program kegiatan kelompok
KKN Desa Delik, Kecamatan Pelalawan, Kabupaten Pelalawan.

A. Bidang Pengembangan
Bidang pengembangan terdiri dari berbagai bidang, pengembangan
tersebut diarahkan pada pengembangan bidang keagamaan,social
kemasyarakatan, pendidikan, lingkungan dan kesehatan. Berbagai bentuk
kegiatan dibidang pengembangan yang telah dilaksanakan oleh peserta KKN
akan diuraikan sebagai berikut;
1. Bidang Keagamaan
Dalam bidang ini, kelompok KKN UIN SUSKA RIAU 2019
memiliki beberapa program yaitu;
1. Menggiatkan Sholat 5 Waktu berjamaah di Masjid
2. Mengajar Mengaji Setelah Shalat Maghrib
3. Mengikuti kegiatan Rutinan warga seperti wirid yasinan
4. Mengadakan kegiatan mengajar mengaji untuk Ibu-ibu di Desa Delik.
5. Mengadakan Kegiatan Festival Anak Sholeh yang diikuti oleh 3 dusun
yang ada didelik dengan berbagai perlombaan yaitu lomba azan,
lomba membaca surah pendek dan lomba pidato keagamaan.
6. Membantu kegiatan hewan Qurban pada hari raya idul Adha.
2. Bidang Sosial Kemasyarakatan
Dalam bidang ini, kelompok KKN UIN SUSKA RIAU 2019
memiliki beberapa program yaitu;
1. Mengadakan Turnament Delik CUP dalam rangka perayaan HUT RI
ke 74
2. Mengadakan perlombaan dalam rangka perayaan HUT RI ke 74
3. Panitia Lomba Ibu PKK se-Desa Delik 2019
4. Membantu kegiatan hewan Qurban pada hari raya idul Adha.

136
3. Bidang Pendidikan
Dalam bidang ini, kelompok KKN UIN SUSKA RIAU 2019 memiliki
beberapa program yaitu;
1. Kegiatan belajar mengajar di SDN 009 Desa Delik, TK Mawar desa
Delik dan SMP 002 Pelalawan
2. Mengadakan Les untuk siswa di Posko.
3. Mengajar Paskibraka di SMP 002 Pelalawan
4. Bekerja sama membantu SMP 002 Pelalawan dalam masa PLS
(Pengenalan Lingkungan Sekolah)
5. Sosialisasi dampak gadget di SDN 009 Desa Delik
6. Sosialisasi dampak gadget bagi Remaja di SMP
7. Sosialisasi Sekolah Paket bagi masyarakat yang putus sekolah didesa
Delik.
8. Sosialisasi Ciri-ciri Keaslian uang Rupiah di SDN 009 Delik
4. Bidang lingkungan
Dalam bidang ini, kelompok KKN UIN SUSKA RIAU 2019 memiliki
beberapa program yaitu;
1. Gotong royong bersama warga desa membersihkan lingkungan
2. Gotong royong membersihkan Mesjid
3. Pembuatan Tong Sampah di setiap tempat umum kunjungan warga
4. Gotong Royong Lapangan Bola Desa Delik untuk persiapan HUT RI
ke-74.
5. Membersihkan Kantor Kepala Desa
6. Pembagian dan penanaman bibit di lahan, pinggir jalan Desa Delik,
Puskesmas Kecamatan Pelalawan dan Sekolah yang ada didesa Delik.
5. Bidang Kesehatan
Dalam bidang ini, kelompok KKN UIN SUSKA RIAU 2019 memiliki
beberapa program yaitu;
1. Mengikuti kegiatan posyandu anak-anak desa dan pembagian vitamin
di SDN 009 Desa Delik.
2. Mengikuti kegiatan posyandu lansia.
B. Bentuk Kegiatan
Berdasarkan tema pengabdian pada masyarakat yang di lakukan oleh
mahasiswa Uin Suska Riau pada tahun 2019 ini yang mengusung tema
“Penguatan Literasi Informasi Untuk Masyarakat Yang Cerdas Bermedia
Sosial”. Tema ini memiliki relevansi dengan kondisi hari ini dimana media
sosial telah menjadi bagian dari kehidupan masyarakat negeri ini.
Dari tema yang ada maka kami selaku mahasiswa KKN Desa Delik
mengembangkan tema tersebut dalam suatu sosialisasi, yang terarah pada
bidang pendidikan dengan tema yang relevan yaitu “Dampak Gadget Pada
anak dan Remaja” hal ini di sesuaikan dengan tuntutan dan permintaan
pihak sekolah dan masayarakat setempat, melihat pengaruh dari penggunaan
gadget dan media social pada pergaulan dan tingkah laku remaja didesa
Delik. Dari observasi yang telah dilakukan, sebagian besar remaja desa Delik
menggunakan gadget, bahkan siswa Sekolah dasar juga sudah menggunakan
gadget. Berdasarkan hal tersebut, perlu diberikan sosialisasi mengenai
Dampak Gadget bagi remaja agar mereka lebih bijak dan cerdas dalam
bermedia social. Kegiatan penguatan literasi informasi untuk masyarakat
yang cerdas akan bermedia sosial kami laksanakan di SMPN 02 Pelalawan.
Rincian Berbagai bentuk kegiatan dari berbagai bidang, sekaligus
kegiatan yang berdasarkan atas tema “Penguatan Literasi Informasi Untuk
Masyarakat Yang Cerdas Bermedia Sosial” akan diuraikan sebagai berikut;
1. Bidang keagamaan dan Sosial
Dalam bidang ini, kelompok KKN UIN SUSKA RIAU 2019 memiliki
beberapa program yang dapat disebutkan :
a) Menggiatkan Sholat 5 Waktu berjamaah di Masjid
Sholat 5 waktu merupakan hal yang wajib dikerjakan,
mahasiswa KKN menempati atau menggiatkan sholat fardhu di
masjid ataupun di mushola. Wajib bagi laki-laki dan sunnah untuk
perempuan. Terkadang mahasiswi juga menggiatkan pergi ke
masjid walaupun itu tidak sepenuhnya datang menggiatkan sholat 5
waktu di masjid.
Gambar 1 - Menggiatkan Shalat Berjamaah di Masjid

b) Mengajar Mengaji Setelah Shalat Maghrib


Mahasiswa KKN mengadakan kegiatan magrib mengaji
setelah sholat magrib sampai menjelang isya. Kegiatan
dilaksanakan mulai dari senin sampai sabtu. Magrib mengaji
bertujuan untuk memperlancar bacaan anak-anak dan memotivasi
anak-anak agar rajin mengaji.

Gambar 2 - Mengajar Mengaji

c) Mengikuti kegiatan rutinan warga


Salah satu kegiatan ibu ibu desa Delik dibidang keagaamaan
adalah adanya rutinan wirid pengajian ibu-ibu setiapa hari jum’at
sore dan wirid bapak-bapak setiap jum’at malam dirumah warga
secara bergantian.
Gambar 3- Mengikuti Kegiatan Rutin Warga

d) Mengadakan kegiatan mengajar mengaji untuk Ibu-ibu di Desa


Delik.
Kegiatan mengajar mengaji untuk Ibu-ibu dilaksanakan
setiap sabtu dan minggu sore, kegiatan bertujuan agar Ibu-ibu yang
belum mengenal huruf Al-Qur’an atau memperdalam ilmu
Al’Qur’an dapat belajar kepada peserta KKN.

Gambar 4- Mengajar mengaji Ibu-Ibu

e) Mengadakan Kegiatan Festival Anak Sholeh


Kegiatan festival anak sholeh diikuti oleh 3 dusun yang ada
didesa Delik dengan berbagai perlombaan yaitu lomba azan, lomba
membaca surah pendek dan lomba pidato keagamaan.

Gambar 5- Festival anak Sholeh


f) Membantu kegiatan hewan Qurban pada hari raya idul Adha.

Gambar 6- Membantu kegiatan Qurban

2. Bidang Sosial Kemasyarakatan


Dalam bidang ini, kelompok KKN UIN SUSKA RIAU 2019
memiliki beberapa program yaitu;
a) Mengadakan Turnament Delik CUP dalam rangka perayaan HUT RI
ke 74.

Gambar 7- Delik CUP


b) Mengadakan perayaan dan perlombaan dalam rangka perayaan HUT
RI ke 74

Gambar 8- Upacara Kemerdekaan

Gambar 9- Lomba 17 Agustus

c) Panitia Lomba Ibu PKK se-Desa Delik 2019

Gambar 10- Lomba Ibu-ibu PKK


3. Bidang Pendidikan
a) Kegiatan belajar mengajar di SDN 009 Desa Delik dan TK Mawar
desa Delik
Kegiatan mengajar di TK diadakan setiap hari selasa pukul 07.00
WIB sampai selesai. Sedangkan kegiatan belajar mengajar di SD
dilakukan setiap hari senin,rabu dan jum’at, di SD peserta KKN
mengajar kelas khusus bagi anak-anak kelas 3 keatas yang belum
lancar ataupun yang belum pandai membaca. Kemudian, untuk
kegiatan mengajar di SMP dilaksanakan dihari kamis dan sabtu,
pengajaran dilaksanakan yakni pelajaran olah raga serta kelas motivasi

Gambar 11- Mengajar di TK

Gambar 12- Mengajar di SD

Gambar 13- Mengajar di SMP


b) Les di Posko.
Kegiatan belajar mengajar diposko rutin diadakan setiap hari
setelah siswa pulang sekolah.Kegiatan dilakukan untuk lebih
membantu siswa dalam mengerjakan tugas yang sulit atau sekedar
memahami materi pelajaran selanjutnya.

Gambar 14- Mengajar di Posko

c) Membantu SMP 002 Pelalawan dalam masa PLS (Pengenalan


Lingkungan Sekolah)

Gambar 15- Membantu kegiatan PLS

d) Sosialisasi dampak gadget pada anak di SDN 009 Delik

Gambar 16- Sosialisasi dampak gadget


e) Sosialisasi dampak gadget bagi Remaja di SMP

Gambar 17- Sosialisasi dampak gadget remaja

f) Sosialisasi Sekolah Paket bagi masyarakat yang putus sekolah


didesa Delik.

Gambar 18- Sosialisasi Sekolah paket

g) Sosialisasi Ciri-ciri Keaslian uang Rupiah di SDN 009 Delik

Gambar 19- Sosialisasi Cikur


4 Bidang lingkungan
Dalam bidang ini, kelompok KKN UIN SUSKA RIAU 2019
memiliki beberapa program yang dapat disebutkan :
a) Gotong royong bersama warga desa membersihkan lingkungan desa
Kegiatan gotong royong dilaksanakan setiap 2 minggu sekali
setiap hari sabtu.

Gambar 20- Gotong royong bersama warga

b) Gotong royong membersihkan Mesjid


Kegiatan membersihkan masjid dilaksanakan setiap hari
minggu, kegiatan dilakukan dengan menyapu masjid, mengepel juga
mencuci peralatan sholat seperti mukenah,sajadah dan sarung.

Gambar 21- Gotong royong masjid


c) Gotong Royong Lapangan Bola Desa Delik untuk persiapan HUT RI
ke-74.

Gambar 22- Gotong royong lapangan bola

d) Membersihkan Kantor Kepala Desa

Gambar 23- Gotong royong di kantor desa

e) Pembagian dan penanaman bibit di lahan pinggir jalan Desa Delik,


Puskesmas Kecamatan Pelalawan dan Sekolah-sekolah didesa Delik.
Gambar 24- Pembagian bibit buah

Gambar 25- Penanaman bibit buah

f) Menjadi Panitia dalam Pernikahan Masyarakat Desa Delik.

Gambar 25- Penanaman bibit buah

g) Pembuatan Tong Sampah di setiap tempat umum kunjungan warga

5 Bidang Kesehatan
Dalam bidang ini, kelompok KKN UIN SUSKA RIAU 2019 memiliki
beberapa program yang dapat disebutkan :
a) Mengikuti kegiatan posyandu anak-anak desa dan pembagian vitamin
di SDN 009 Desa Delik.
Gambar 26- Posyyandu anak

b) Mengikuti kegiatan posyandu lansia.

Gambar 27- Posyyandu Lansia


C. DESKRIPSI PROSES KEGIATAN

Kegiatan dari Pengabdian Masyarakat berbasis penguatan literasi


informasi bentuk manifestasi dari kegiatan mahasiswa yang dilaksanakan
dalam rangka penyebaran informasi dan implementasi produk IPTEK serta
menyelesaikan pendidikan tinggi melalui proses pembelajaran dengan cara
bergaul, serta beradaptasi dengan masyarakat khususnya masyarakat di
sekitar lingkungan masjid.

Begitu pula dengan kegiatan Pengabdian Masyarakat di desa Delik.


Pada kegiatan sehari-hari, mahasiswa belajar menjadi bagian penduduk desa
untuk dapat mengetahui kehidupan sehari-hari dari masyarakat serta mencari
masalah yang dihadapi masyarakat dalam kehidupan sehari-hari dari
masyarakat serta mencari masalah yang dihadapi masyarakat dalam
kehidupan sehari-hari beserta potensi yang dimiliki warga desa. Setelah
mengetahui masalah yang dihadapi, mahasiswa kemudian membuat program
kerja yang mengacu untuk memecahkan masalah-masalah warga. Contoh
permasalahan yang kami temukan adalah tentang pendidikan yaitu kurangnya
minat anak-anak dalam menuntut ilmu ke jenjang yang lebih tinggi, serta
kurangnya dukungan dari orang tua. Setelah pelaksanaan dari program yang
telah dibuat, maka terlihat perubahan yang terjadi sebelum program
terlaksana dan setelah program terlaksana.

Dari berbagai kegiatan yang diadakan saat pengabdian berlangsung


banyak sekali pengalaman menarik yang kami dapatkan. Di antaranya adalah
mengajar anak-anak, Sekolah Dasar. Hal tersebut merupakan pengalaman
pertama menjadi guru, dan sebagai teman bermain. Memberikan berbagai
macam materi sekaligus menjadi orang tua yang mendidik mereka.

Pengalaman menarik lainnya adalah dalam hal bermasyarakat dengan


warga sekitar. karena mahasiswa sudah menjadi bagian dari masyarakat
dusun Desa Delik, maka sebagian besar kegiatan yang diadakan masyarakat,
mahasiswa selalu berpartisipasi. Salah satunya adalah mengikuti kegiatan
Pengajian dan Tahlil yang diadakan di desa tersebut. Kegiatan tersebut sangat
menarik dan cukup ramai. Ada pula pengalaman menarik yang berhubungan
dengan masjid yaitu pada waktu penjadwalan kultum setelah shalat magrib
malam jumat, mahasiswa KKN menyampaikan kultum ketika malam jumat
tiba serta membersihkan masjid dan merawat masjid beserta fasilitas-
fasilitasnya.

Dukungan lain yang sangat membantu pengabdian masyarakat ini


adalah dukungan dari pengurus desa dan pengurus masjid. Dukungan yang
diberikan dalam bentuk mental sangatlah banyak dan bermanfaat bagi
kegiatan-kegiatan yang diadakan. Dukungan-dukungan tersebut misalnya,
memberikan pengarahan pada mahasiswa tentang sikap terhadap warga desa
selama berada di setiap Dusun desa Pangkalan Daru.

Beberapa kendala yang menghambat kelancaran kegiatan dari


pengabdian masyarakat di desa Delik adalah, kurangnya partisipasi
masyarakat atas kegiatan yang kami lakukan. Seperti saat kami kekurangan
dana untuk membuat suatu kegiatan untuk masyarakat.

Solusi dari kendala tersebut adalah bermusyawarah dengan aparatur


desa dan tokoh masyarakatuntuk mencari jalan keluarnya.

D. HASIL KEGIATAN
Dengan adanya kegiatan KKN UIN SUSKA RIAU Tahun 2019, yang
terjadi di Desa Delik ini akan membawa masyarakat di desa untuk semakin
maju kedepannya. Terutama untuk anak-anak yang ada di desa Delik Kami
arahkan mereka untuk selalu sholat berjamaah dan belajar mengaji bersama.
Kegiatan ini juga membantu menumbuhkan kecerdasan spiritual mereka. Dan
Mereka juga sangat berantusias dalam mengikuti semua kegiatan, baik dalam
hal seperti bimbingan belajar yang kami lakukan setelah ba’da zuhur
menjelang sore hari sebelum kegiatan mengaji di masjid, kegiatan ini sangat
membantu mereka dalam menyelesaikan tugas tugas yang diberikan sekolah,
ketika mereka tidak paham.
E. RENCANA TINDAK LANJUT
Setiap program yang telah dilaksanakan pada masa pengabdian
masyarakat diharapkan akan ada keberlanjutan dari kegiatan-kegiatan tersebut
supaya tidak hanya berjalan ketika masa pengabdian saja. Oleh karena itu
pada pelaksanaan kegiatan-kegiatan pengabdian masyarakat dilaksanakan atas
kerja sama antara mahasiswa yang mengabdi dengan warga sekitar yang
berhubungan dengan kegiatan-kegiatan tersebut.
Keberlanjutan program yang telah terbentuk sangatlah tergantung
pada kemauan warga desa yang terlibat dalam program. Apabila pelaksanaan
program terlalu bergantung pada mahasiswa ketika masa pengabdian, maka
tidak dapat dipungkiri nanti dikemudian hari program akan berhenti setelah
mahasiswa meninggalkan tempat pengabdian.
Oleh karena itu, orantua sebagai panutan anak muda mampu
menjelaskan dan menuntun anak-anak mereka kepada hal yang positive.
Bagai,mana memanfaatkan tekhnologi atau media sosial dalam kehidupan
sehari-hari
BAB III
KESIMPULAN

A. KESIMPULAN
Dari berbagai rangkaian kegiatan KKN berbasis penguatan literasi yang
dilaksanakan di Desa Delik dapat ditarik kesimpulan bahwa kegiatan KKN ini
bertujuan untuk menggerakkan dan meningkatkan sekaligus mengembangkan
berbagai potensi yang ada di Desa Delik, baik itu dari bidang keagamaan,
lingkungan, sosial, kesehatan dan pendidikan, dan berbagai potensi unggulan di
Desa Delik.
Beberapa program yang telah direncanakan sebelumnya sempat
mengalami perubahan dan ada juga yang tidak dapat terlaksana, namun
program lain tetap berjalan dengan baik. Dalam setiap program terdapat
kelemahan, kekuatan, peluang, dan kendalanya masing-masing.
Selama kurang lebih 53 hari atau dua bulan pelaksanaan program KKN di
Desa Delik, terdapat beberapa kendala dasar yang dialami yaitu kendala
hubungan sosial. Karena kurang berkomunikasi atau bersosialisasi pada
masyarakat sekitar. Sehingga pada waktu acara tertentu, tidak bayak yang ikut
berpartisipasi dalam kegiatan yang kami buat. Namun itu semua dapat teratasi
dengan baik ketika kami intropeksi diri dan mengubah pola komunikasi yang
kurang tersebut.
B. REKOMENDASI
Dalam hal ini mahasiswa mengharapkan kepada masyarakat yang
terkait dengan adanya kegiatan kkn ini dapat memberikan saran maupun ide
untuk pelaksanaan yang lebih baik ke depannya. Untuk dapat melaksanakan
program kkn dengan baik sesuai dengan target dan tujuan maka ada hal-hal
yang harus diperhatikan, antara lain :
1. Perlunya komunikasi dengan semua pihak yang terkait sehingga tercipta
silaturahmi yang baik antara mahasiswa KKN dengan masyarakat.
2. Adanya komitmen dari pelaksanaan KKN, karena tanpa ada niat ikhlas
serta keinginan untuk melaksanakan program KKN yang telah

153
dijabarkan melalui kegaitan yang ada, maka tidak akan mungkin seluruh
renacana yang telah disusun dapat terealisasi dengan hasil yang optimal.
3. Mahasiswa hendaknya lebih aktif dalam pelaksanaan KKN agar
keberaan mahasiswa KKN dapat memberikan sesusatu yang lebih
berarti lagi bagi masyarakat.
4. Mahasiswa hendaknya lebih peka lagi terhadap keadaan masyarakat
sehingga program-program yang dilaksanakan sesuai dengan kondisi
dan kebutuhan yang ada di masyarakat.
5. Dilakukan persiapan dan pembekalan yang lebih matang dari pihak
kampus untuk menyelenggarakan kegiatan KKN sehingga tidak akan
lagi ditemukan kasus kesulitan dalam mencari tempat tinggal atau akses
yang sulit menuju desa.
6. terdapat koordinasi yang lebih erat lagi antara desa dan kampus maupun
dengan stakeholder di sekitarnya sehingga akan membantu untuk
mengurangi dana yang dikelurkan oleh mahasiswa untuk
menyelenggarakan kegiatan.
LAMPIRAN-LAMPIRAN

Laporan Harian Kelompok


KKN BERBASIS PENGUATAN LITERASI INFORMASI
Desa/Kecamatan : Desa Delik/Kecamatan Pelalawan

Hasil Yg Dicapai
No Hari/Tanggal Kegiatan Target Sasaran Keterangan
Kuantitatif Kualitatif
 Rombongan KKN angkatan 43 menuju Mahasiswa
tempat KKN
 Menurun kan barang-barang di posko
Minggu, 7 Juli KKN Desa Delik
1 Terlaksana 85% Sangat Baik -
2019  Mengaji bersama
 Berkunjung kerumah pak Kades
 Rapat mengenai rancangan program
kerja
 Piket posko Mahasiswa
Senin, 8 Juli
2  Mengunjungi dan perkenalan dengan Terlaksana KKN UIN 87% Sangat baik -
2019
Kepala Desa serta perangkat desa SUSKA Riau,

155
 Acara ramah tamah dan Tausiah Kepala desa
bersama Dosen Pembimbing Lapangan beserta
perangkatnya,
DPL
 Membersihkan posko Mahasiswa
 Kunjungan ke SD dan SMP di desa KKN (UIN &
Delik UR), Guru SD
 Silaturahmi kerumah ketua RT, RW dan SMP,
Selasa, 9 Juli
3 Desa Delik Terlaksana ketua RT & 90% Sangat Baik
2019
 Shalat Jamaah di Mesjd RW desa
Delik, jama’ah
mesjid Al-
Huda
 Mengikuti acara Penyambutan di Mahasiswa
kantor kecamatan Pelalawan KKN,
Rabu, 10 Juli
4  Terlaksana Perangkat 90% Sangat Baik
2019
Desa, Wakil
kecamatan
5 Kamis, 11 Juli  Membantu kegiatan PLS SMP Terlaksana Mahasiswa 85% Sangat Baik T
2019 (outbond dan hiking) KKN,siswa
 Menghadiri acara syukuran di rumah SMP, warga
warga desa
Jum’at, 12 juli  Kunjungan ke rumah-rumah warga Mahasiswa
6 2019 sekitar posko Terlaksana KKN, ibu-ibu 85% Sangat Baik
 Menghadiri wirid yasin ibu-ibu desa delik
 Gotong royong dikantor desa Mahasiswa
Sabtu, 13 Juli  Kunjungan kerumah-rumah warga KKN, ibu-ibu
7 Terlaksana 90% Sangat Baik
2019 dusun 2 desa delik,
 Mengajar ibu-ibu mengaji warga desa
 Mengajar ibu-ibu mengaji Guru SD,
Guru MDA,
Minggu, 14 Juli
8 Terlaksana Guru ngaji di 90% Sangat Baik
2019
desa tanjung
bungo
 berkunjung ke SD 002 Delik Guru SD,
Senin, 15 Juli  Mengikuti kegiatan Posyandu dusun mahasiswa
10 Terlaksana 90% Sangat baik
2019 1 desa Delik KKN, kader-
 Piket posko kader dusun 1
 Membantu salahsatu warga mencari desa Delik
rumput untuk makan sapi
 Sholat berjam’ah di masid At-taqwa
 Rapat rancangan program kerja hari
berikutnya
 Piket posko Guru, Murid,
 Piket desa dan
 Silaturrahmi dengan Kepala Sekolah mahasiswa
SD 002, kepala puskesmas, kepala KKN
sekolah SMP 02 dan kepala sekolah
Selasa, 16 Juli MDA desa Delik
11 Terlaksana 85% Sangat baik
2019  Olahraga sore bersama warga dusun
1
 Sholat berjamaah dan mengajar
ngaji di mesjid At-Taqwa
 Rapat
 Istrahat
Rabu, 17 juli  Piket posko Mahasiswa
12 Terlaksana 90% Sangat Baik
2019  Piket desa KKN (UIN
 Mengikuti kegiatan senam Lansia di &UR),
Balai Adat desa Delik Perangkat
 Ngajar MDA Desa, bidan
 Gotong royong membenahilapangan desa, ibu-ibu
volley PKK & lansia.
 Sholat berjama’ah & mengajar ngaji Guru beserta
di Mesjid At-Taqwa murid MDA
dusun 1 desa
Delik
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, Kapus
 Berkunjung ke SDN 002 Delik Puskesmas
 Rapat rancangan kegiatan Pelalawan,
Kamis, 18 Juli penyuluhan dengan Kapus warga desa
13
2019 Pelalawan III pkl. Baru,
 Mengajar di MDA Delik murid-murid Sangat Baik
85%
 Olahraga volleyball di dusun 1 Delik Terlaksana MDA,Kepsek
 Sholat berjamaah & mengajar ngaji SDN 002
di esjid at-taqwa Pkl.Baru,
 Rapat proker & agenda hari
berikutnya
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN UIN,
Ketua LPM
 Silaturahmi kerumah ketua LPM, Ketua LPM,
tidak
Jum’at, 19 Juli BPD BPD, Warga
13 Terlaksana 84% Sangat baik beradaditemp
2019  Mengikuti wirid kajianibu-ibu di desa Delik
at, di wakili
mesjid Al-Huda
istrinya.
 Sholat berjama’ah di mesjid Ay-
Taqwa & mengajar Ngaji
 Piket posko Mahasiswa
 Rapat evaluasi mingguan KKN, Kapus,
perancangan proker selanjutnya warga desa
Sabtu, 20 Juli  Pengantaran proposal di PT terdekat pkl. Baru,
14
2019  Main volley bersama warga desa
 Sholat berjama’ah & mengajar ngaji Sangat Baik
85%
 Persiapan pendidikan subuh di Terlaksana
posko
15 Minggu, 21 Juli  Pendidikan subuh di mesjid At- Mahasiswa
2019 Taqwa KKN, warga
 Gotong royong membersihka posko desa pkl. Baru,
 Pergi ke pasar murid-murid Sangat Baik
 Wirid yasiin mingguan se- MDA, 89%
kecamatan Pelalawan Terlaksana
 Sholat berjama’ah di mesjid At-
Taqwa
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, Kapus
 Mengajar di SDN 002 Delik Puskesmas
 Pembuatan spanduk untuk kantor Pelalawan,
Senin, 22 Juli desa warga desa
16
2019  Gotong royong & membakar pkl. Baru,
sampah di posko murid-murid Sangat Baik
85%
 Main volley bersama warga dusun1 Terlaksana MDA,Kepsek
 Sholat berjama’ah di Mesjid & SDN 002
mengajar ngaji Pkl.Baru,
Selasa, 23 Juli  Piket posko Mahasiswa
17
2019  Piket desa KKN, Kapus
 Mengajar di SDN 002 Delik Puskesmas
 Penyebaran proposal kegiatan ke PT Pelalawan, Sangat Baik
terdekat warga desa 85%
 Mengajar & membantu adik-adik Terlaksana pkl.
SD menyelesaikan tugas sekolah Baru,Kepsek
 Main volley bersama warga SDN 002
Pkl.Baru,
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, warga
 Senam lansia desa pkl. Baru,
 Goro balai desa, persiapan
penyuluhan
Rabu, 24 Juli
18  Penyebaran undangan ke setiap
2019
aparat desa
Sangat Baik
 Main volley bersama warga desa 85%
Terlaksana
 Sholat berjamah di mesjid at-taqwa
dan mengajar ngaji
 Rapat persiapan penyuluhan
19 Kamis, 25 Juli  Piket posko Mahasiswa
2019  Piket desa KKN, Kapus
 Pergi ke pasar Puskesmas
 Pergi ke PT Pelalawan, Sangat Baik
 Geladi acara penyuluhan di balai warga desa 90%
desa Terlaksana pkl.
 Pelaksanaan program kerja Baru,Kepsek
penyuluhan media sosial di balai SDN 002
desa Pkl.Baru,
 Evaluasi hasil program kerja
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, warga
 Goro posko desa pkl. Baru,
Jum’at, 26 Juli  Wirid pengajian ibu-ibu mesjid at-
20
2019 taqwa
 Sholat berjamaah di mesjid At- Sangat Baik
85%
taqwa Terlaksana
 Wirid SKM
Sabtu, 27 Juli  Piket posko Mahasiswa
21
2019  Gotongroyong pembuatan TOGA di KKN, warga
Kebun Lansia desa pkl. Baru,
 Sholat berjamaah di mesjid At- Sangat Baik
taqwa dan mengajar ngaji 85%
 Membantu warga dekorasi Terlaksana
walimahan
 Piket bersama posko Mahasiswa
 Pergi kepasar KKN, warga
 Gotongroyong persiapan pembukaan desa pkl. Baru,
Minggu, 28 Juli kades cup
22
2019  Kegiatan wirid mingguan kecamatan
Pelalawan Sangat Baik
85%
 Belajar sore membantu anak warga Terlaksana
desa
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, warga
Senin, 29 Juli  Penanaman bibit di sepanjang jalan desa pkl. Baru,
23
2019 kantor desa, PUSKESMAS
Pelalawan, pinggiran sungai Sangat Baik
85%
Mentaga’, sungai Pelalawan, Terlaksana
pekarangan mesjid Syuhada
 Sholat berjamaah di mesjid At-
taqwa
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, warga
Selasa, 30 Juli  Bantu guru sd mengajar desa pkl. Baru,
24
2019  Mengajar di MDA desa Delik murid-murid
 Pelaksanaan turnamen kades cup SD, MDA Sangat Baik
85%
Terlaksana
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, warga
Rabu 31, Juli  Rapat Persiapan permbukaan acara desa pkl. Baru,
25
2019 kades cup turnament
 Sholat berjamaah di mesjid at-taqwa Sangat Baik
85%
Terlaksana
 Piket posko Mahasiswa
Kamis, 1  Pergike PT pengambilan Proposal KKN, warga
26
Agustus 2019  Persiapan perlengkapan acara desa pkl. Baru,
pembukaan kades-cup 2019 Sangat Baik
 Diskusi dengan KAPUS Pelalawan 85%
 Mengikuti acara pembukaan Terlaksana
Turnamen Kades-Cup
 Sholat berjamaah di mesjid at-taqwa
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, Kapus
 Gotongroyong dan makan bersama Pelalawan,
bersama aparat desaDelik Kepsek SDN
Jum’at, 2  Persiapan program kerja sikatgigi 002 Pkl.
27
Agustus 2019 masal di Sd dengan kepala sekolah Baruwarga
 Mengikuti kegiatan turnamen di desa pkl. Baru, Sangat Baik
85%
lapangan sd Terlaksana
 Sholat berjamaah di mesjid at-taqwa
dan mengajar ngaji
 Piket desa Mahasiswa
 Persiapan sikat gigi masal di sd KKN, Drg.
Sabtu, 3
28 bersama Drg. gigi gigi, Kepsek
Agustus 2019
 Pelaksanaan program kerja sikat gigi SDN 002 Pkl.
Sangat Baik
masal doi SDN 002 Delik Baruwarga 85%
 Mengikuti kegiatan monitoring Terlaksana desa pkl. Baru
bersama LPPM di desa Kbang Jaya
 Sholat berjamaah di mesjid at-taqwa
 Sholat berjamaah di mesjid At- Mahasiswa
taqwa KKN, warga
 Pelaksanaan program kerja didikan desa pkl. Baru
subuh di mesjid at-taqwa
 Pergi ke pasar
Minggu, 4
29  Piket bersama di posko
Agustus 2019
 Mengikuti kegiatan wirid yasinan
Sangat Baik
kecamatan di desa Buluh Cina 86%
Terlaksana
 Mengikuti pelaksaan turnamen
kades cup
 Sholat berjama’ah di mesjidat-taqwa
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, desa
Senin, 5
30  Membantu guru SD mengajar pkl. Baru
Agustus 2019
 Penanaman bibit di kebun lansia
Sangat Baik
RW 2 85%
 Pelaksanaan turnamen kades cup Terlaksana
 Sholat berjamaah di mesjid At-
taqwa dan mengajar ngaji
 Piket posko Mahasiswa
 Piket deaa KKN, desa
Selasa, 6  Membantu guru SD mengajar pkl. Baru
31
Agustus 2019  Pelaksanaan turnamen kades cup
 Rapat persiapan perlombaan Sangat Baik
85%
program PKK Terlaksana
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, warga
 Persipan lomba memasak di balai desa pkl. Baru
desa
Rabu, 7  Pelaksanaan lomba masak program
32
Agustus 2019 PKK di balai desa
 Mengikuti lomba Volley Ball acara Sangat Baik
85%
Kades Cup Terlaksana
 Gotongroyong pembersihan balai
desa
 Rapat bersama pemuda/i desa
 Piket posko Mahasiswa
 Olahraga pagi bermain volley KKN, UR, pak
 Rapat kecamatan bersama pak camat camat, pak
Kamis, 8 Pelalawan di kantor kecamatan kades desa
33
Agustus 2019 Pelalawan pkl. Baru
 Pelaksanaan turnamen kades cup Sangat Baik
85%
 Sholart berjamaah dan mengajar Terlaksana
ngaji di mesjid at-taqwa
 Piket posko Mahasiswa
 Mengikuti upacara HUT Riau di KKN, UR,
Jum’at, 9 kecamatan Pelalawan warga desa
34
Agustus 2019 pkl. Baru
Sangat Baik
85%
Terlaksana
Sabtu, 10
35 Libur lebaran
Agustus 2019
Minggu, 11
36 Libur lebaran
Agustus 2019
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, UR,
 Persiapan pelaksanaan program Siswa/i
Senin, 12
37 kecamatan LDKO sekolah se
Agustus 2019
 Pelaksanaan turnamen kades cup kecamatan
Sangat Baik
 Mengikuti wirid kajian selamatan di ,warga desa 89%
Terlaksana
rumah warga desa pkl. Baru
 Piket posko Mahasiswa
 Pelaksanaan program kerja KKN, Siswa/i
kecamatan di kantor camat (senam sekolah se
Selasa, 13
38 masal, penyuluhan LDKO) kecamatan,
Agustus 2019
 Pelaksanaan turnamen kades cup warga desa
Sangat Baik
 Sholat berjamaah dan mengajar pkl. Baru 85%
Terlaksana
ngaji di mesjid at-taqwa
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN, ibu-ibu
Rabu, 14
39  Senam lansia PKK se
Agustus
 Mengikuti acara PKK di kecamatan Kecamatan,wa
Sangat Baik
 Gotongroyong dan mengecatbalai rga desa pkl. 85%
desa Terlaksana Baru
 Pelaksanaan turnamen kades cup
 Sholat berjamaah
 Mengikuti wirid kajian di rumah
warga
 Piket posko Mahasiswa
 Piket desa KKN se
 Megikuti program kecamatan gerak kecamatan,
Kamis, 15 jalan santai dan senam Siswa/i
40
Agustus 2019  Persiapan pembuatan peralatan 17- sekolah se
an kecamatan, Sangat Baik
85%
 Pelaksanaan turnamen kades cup Terlaksana warga desa
pkl. Baru
 Piket posko Mahasiswa
 Persiapan perlengkapan hut ri KKN(UIN
Jum’at, 16  Pelaksanaan turnament kades cup UR), Pak
41
Agustus 2019  Rapat pembentukan penetapan kades desa
kegiatan perayaan 17-an PKL. Baru, Sangat Baik
85%
Terlaksana warga desa
pkl. Baru
 Piket posko Mahasiswa
 Upacara HUT RI di lapngan KKN, Siswa/i
Kecamatan Pelalawan sekolah se
Sabtu, 17 kecamatan,
42
Agustus 2019 seluruh warga
desa dan Sangat Baik
85%
Terlaksana kecamatan
Pelalawan
 Piket posko Mahasiswa
 Mengikuti kegiatan Senam & Gerak KKN, seluruh
jalan Santai Desa Delik 2019 warga desa
Minggu, 18  Perayaan HUT RI ke-74 di desa Delik
43
Agustus 2019 Delik
 Rapat evaluasi kepanitian hut ri74 Sangat Baik
89%
desa Delik Terlaksana
 istirahat
Senin, 19  piket posko Mahasiswa
44
Agustus 2019  piket desa KKN, jama’ah
 rapat proker di posko mesjid at-
 bersih-bersih posko taqwa Sangat Baik
 belanja perlengkapan pembuatan 83%
tong sampah Terlaksana
 sholat berjam’ah dan mengajar ngaji
di mesjid at-taqwa
 istirahat
 piket posko Mahasiswa
 piket desa KKN, seluruh
 belanja persiapan acara makan warga desa
Selasa, 20
45 bersama pebubaran panitia hut ri
agustus 2019
 sholat berjama’ah dan mengajar
Sangat Baik
ngaji di mesjid at-taqwa 88%
Terlaksana
 istirahat
 piket posko Mahasiswa
 piket desa KKN, seluruh
Rabu, 21
46  senam lansia di kantor desa Delik warga desa
agustus 2019
 persiapan acara pembubaran panitia
Sangat Baik
hut ri ke 74 2019 87%
 kegiatan pembubaran kepanitiaan Terlaksana
hut ri ke-74 2019
 istirahat
 piket posko Mahasiswa
 piket desa KKN, warga
 belanja perlengkapan tong sampah desa dan
Kamis, 22  main volley bersama warga desa kecamatan
47
Agustus 2019  sholat berjama’ah danme ngajar Pelalawan
ngaji di mesjid at-taqwa Sangat Baik
85%
 makan bersama di rumah buk rw Terlaksana
 istirahat
 piket posko Mahasiswa
 piket desa KKN, seluruh
 belanja ke pasar warga desa
Jum’at, 23
48  pembuatan tong sampah
Agustus 2019
 mengikuti wirid mingguan di rumah
Sangat Baik
warga desa Delik 90%
Terlaksana
 istirahat
49 Sabtu, 24  piket posko Mahasiswa
Agustus 2019  gotongroyong di sekitar posko KKN, warga
 rapat proker di posko desa
 sholat berjam’ah dan mengajar ngaji Sangat Baik
di mejis Delik 84%
 istirahat Terlaksana
 piket posko Mahasiswa
 gotongroyong posko KKN, warga
 belanja ke pasar desa Delik
 pembuatan papan nama toga PKK
Minggu, 25 dan Lansia desa Delik
50
Agustus 2019  pergi pesta dirumah warga desa
Delik Sangat Baik
85%
 sholat berjama’ah dan mengajar Terlaksana
nagaji di mesjid at-taqwa
 istirahat
 piket posko Mahasiswa
Senin, 26  piket desa KKN, Siswa/i
51
Agustus 2019  perpisahan dengan masyarakat sekolah SDN
sekolah dasar 002 desa Delik 002 , warga Sangat Baik
 penyerahan tong sampah ke kantor desa Delik 89%
desa, mesjid, sekolah, lapngan Terlaksana
 perpisahan dengan kaur desa Delik
 main volley dengan warga desa
Delik
 sholat berjamaah dan mengajar di
mesjid at-taqwa
 makan bersama dan perpisahan
dengan jama’ah mesjid at-taqwa
desa Delik
 piket posko Mahasiswa
 masak-masak persiapan acara KKN, seluruh
Selasa, 27 perpisahan mahasiswa KKN UIN dg warga desa
52
Agustus 2019 warga desa Delik Delik
Sangat Baik
90%
Terlaksana
Delik, 28 Agustus 2019 Mengetahui
Dosen Pembimbing Lapangan Kordes,

.................................................. .................................
DOKUMENTASI KEGIATAN

178

Anda mungkin juga menyukai