Anda di halaman 1dari 10

Asuhan keperawatan pada klien dg gangguan kepribadian

Presentation Transcript
 1. ASKEP GANGGUANKEPRIBADIANOleh:Anang Satrianto, S.Kep, NsInstitute
of Health Sciences Banyuwangi2012
 2. Pola perilaku atau cara berhubungandengan orang lain yangPENGERTIAN
Kekakuan tersebut menghalangimereka untuk menyesuaikanbenar-benarkaku.
diriterhadap tuntutan eksternal.
 3. Klasifikasi Menurut Diagnostik andStatistical Manual of MentalDisorders edisi
keempat  KELOMPOK A : Orang yang dianggap aneh atau eksentrik.(DSM-IV)
KELOMPOK B : orang dengan perilaku yang SKIZOTIPAL
SKIZOIDPARANOID  ANTISOSIALterlalu dramatis, emosional atau eratik
(tidakmenentu) KELOMPOK C : orang yang seringkali NARSISISTIK
HISTRIONIKBORDERLINE OBSESIF KOMPULSIF DEPENDEN
AVOIDANTtampak cemas atau ketakutan
 4. KELOMPOK A -> aneh & eksentrik1. GANGGUAN
KEPRIBADIANPARANOID Ciri utama: perasaan curiga yangberulang-cenderung
untukmenginterpretasi Sangatperilaku orang lainsebagai hal yang mengancam
ataumerendahkan. Masih bisa Hubungan sosialnya buruktidak percaya pada orang
lain Terlalu sensitif terhadap kritikan nyataatau yang dibayangkanbekerja
 5. Tidak Mudah marah jika merasa diperlakukandengan tidak baikLanjutan
Mempertanyakanmempercayakan rahasia pribadinyapada orang lain  Mencurigai
kesetiaan dalam hubungan eratketulusan dalampersahabatan Cenderung
hypervigilant (sangat hati-hati)dan selalu waspada terhadap Menolak untuk
disalahkan walau ada buktisesuatu yangmengancam
 6. Terlihat “dingin”, menjaga jarak, licik,pembohong dan tidakLanjutan..
Cenderung tidak mencari Cenderung argumentatifpunya rasa humor  Memandang
orang lain sebgai penyebabdari masalah merekapenanganan Laki-laki > perempuan
 7. KRITERIA DIAGNOSTIK PARANOID DALAM DSMIVA. Ketidakpercayaan
dan kecurigaan yang pervasif(menyebar) kepada orang lain sehingga motif
merekadianggap sebagai berhati dengki, dimulai pada masadewasa awal dan tampak
dalam konteks, seperti yangditunjukkan empat (atau lebih) berikut:(1).menduga tanpa
dasar yang cukup, bahwa orang lainmemanfaatkan, membahayakan atau
mengkhianatidirinya.(2).preokupasi dengan keraguan yang tidak padatempatnya
tentang loyalitas atau kejujuran temanatau rekan kerja.(3).enggan untuk menceritakan
rahasia orang lain karenatakut yang tidak perlu bahwa informasi akandigunakan
secara jahat melawan dirinya.
 8. Lanjutan(4).membaca arti merendahkan ataumengancam yang tersembunyi dari
ucapanatau kejadian yang biasa.(5).secara persisten menanggung dendamyaitu tidak
memaafkan kerugian, cederaatau kelalaian.(6).merasakan serangan terhadap
karakteratau reputasinya yang tidak tampak bagiorang lain dan dengan cepat
bereaksisecara marah atau balas menyerang.(7).memiliki kecurigaan yang berulang,
tanpapertimbangan, tentang kesetiaan atau mitraseksual.
 9. LanjutanB. Tidak terjadi semata-mata selamaperjalanan skozfrenia, suatu
gangguanmood dengan ciri psikotik, atau gangguanpsikotik lain dan bukan karena
efekfisiologis langsung dari kondisi medisumum.Catatan: jika kriteria terpenuhi
sebelumonset skizoffrenia, tambahkan“pramorbid”, misalnya “gangguankepribadian
paranoid (pramorbid)”.
 10. DIAGNOSIS Gangguan delusional -BANDING> pada paranoid tidak
ditemukanwaham Skizofrenia paranoid -yang terpaku> pada paranoid tidak
Gangguan kepribadian borderlineditemukanhalusinasi dan pikiran formal -> pada
paranoid,mereka jarang mampu terlibat secara berlebihan Gangguan
kepribadiandanrusuh dalam persahabatan dengan orang lain antisosial -> pada
paranoidtidak ditemukan karakter antisosial Gangguan kepribadiansepanjang
riwayatperilaku antisosial yang muncul skizoid -> mereka menarik diridan
menjauhkan diri dari orang lain tapi tidak memilikigagasan paranoid
 11. PERJALANAN PENYAKIT Pada beberapa orang gangguankepribadian
paranoid terjadiDANPROGNOSIS Pada Seringkali menjadi tanda
munculnyaskizofreniaseumur hidup sebagian orang, pasien memilikimasalah
seumur hidup dan memilikimasalah perkawinan serta pekerjaan
 12. KELOMPOK A -> Aneh & Ciri utama : kurangnya minatEksentrik2.
GANGGUAN KEPRIBADIAN SKIZOID Emosinya tampak dangkalsosial, social
withdrawaldan extreme loner. atau tumpul (“dingin”),dalam kadar yang lebih rendah
dari skizofrenia MerekaMereka jarang marah, bahagia atau sedih dalam tarafyang
kuat Wajahnya jarang menampilkan ekspresitampak menjaga jarak
Tidakemosional,jarang tersenyum atau salam kepada orang lain Kontak dengan
realitas merekaterpengaruh dengan kritik atau pujian lebih baik dibandingskizofrenia
 Pria -13. Lanjutan> Perempuan -cenderung jarang berkencan atau tidak menikah>
cenderung menerima ajakan romantis,namun pasif dan menikah, mereka jarang
Adaberinisiatifmengembangkan ikatan emosionalnya denganpasangan kesenjangan
antara penampilan luar dengan innerlife, misalnya terlihat tidak minat secara seksual
tapimenjadi voyeuristik dan tertarik dengan Tampaknya mereka juga memiliki
sensitivitas yang kuat,rasapornografi ingin tahu yang mendalam akan orang lain
danharapan akan cinta yang Beberapa mengalihkan sensitivitastidak dapat
diekspresikan diekspresikandengan rasa mendalam thd hewan
 14. KRITERIA DIAGNOSTIK SKIZOID DALAM DSMIVA. Pola pervasif dari
hubungan sosial dan rentangpengalaman emosi yang terbatas dalam
lingkunganinterpersonal, dimulai pada masa dewasa awal danditemukan dalam
berbagai konteks, seperti yangdinyatakan oleh empat (atau lebih) berikut:(1).tidak
memiliki minat ataupun menikmati hubungandekat, termasuk menjadi bagian dari
keluarga(2).hampir selalu memilih aktivitas seorang diri(3).memiliki sedikit, jika ada,
minat mengalamipengalaman seksual dengan orang lain(4).merasakan kesenangan
dalam sedikit, jika ada,aktivitas(5).tidak memiliki teman dekat atau orang
yangdipercaya selain sanak saudara derajat pertama
 15. Lanjutan(6).tampak tidak acuh terhadap pujian atau kritikorang
lain(7).menunjukkan kedinginan emosi, pelepasanatau pendataran afektivitasB. Tidak
terjadi semata-mata selama perjalananskozfrenia, suatu gangguan mood dengan
ciripsikotik, atau gangguan psikotik lain atausuatu gangguan perkembangan pervasif
danbukan karena efek fisiologis langsung darikondisi medis umum.Catatan: jika
kriteria terpenuhi sebelum onsetskizoffrenia, tambahkan “pramorbid”,
misalnya“gangguan kepribadian skizoid (pramorbid)”.
 Skizofrenia -16. DIAGNOSIS BANDING> pasien skizoid tidak memiliki sanak
saudaraskizofrenik, dan mereka memiliki riwayat pekerjaan yangberhasil. Pasien juga
tidak memiliki Gangg.Keprib.Paranoid -waham atau halusinasi.> pasien paranoid
lebih menunjukkanketerlibatan sosial, riwayat perilaku agresif verbal & OCPD -
cenderungmelakukan proyeksi atas perasaan mereka.> pasien OCPD memiliki
riwayat hubungan objek yanglebih banyak di masa Gangg.Kepr.Skizotipal -lalu dan
tidak terlibat lamunan autistik.> pasien ini lebih mirip dengan pasienskizofrenik
dalam hal keanehan Gangg.Kepr.Menghindar -persepsi, pikiran, perilaku
dankomunikasi.> sama-sama terisolasi, tapi pasienmemiliki masih minat sosial.
 17. Onset biasanya pada masaPERJALANAN PENYAKIT DAN PROGNOSIS
Gangguan berlangsung lama tapi tidakselalu seumur hidupanak-anakawal
 18. KELOMPOK A -> Aneh & Eksentrik3. GANGGUAN
KEPRIBADIANSKIZOTIPAL Ditandai dengan keeksentrikan dalam berpikirdan
berperilaku, namun Bisa menjadi sangat cemas dalamtanpa ciri psikotikyang jelas.
situasisosial, bahkan saat sedang berinteraksidengan orang yang Kecemasan
sosialnya tampaknya berkaitandengan pikirandikenalnya. Keeksentrikannya
meliputiparanoid (takut akan disakitiorang lain) perilaku, persepsidan keyakinan
yang ganjil.
 19. Lanjutan… Mengembangkan ideas of reference: sebuahbentuk pikiran
delusional dimana seseorangmembaca makna pribadi dari perilaku oranglain atau
peristiwa eksternal, sepertikeyakinan bahwa orang lain sedangmembicarakan
mereka. Mereka bisa terlibat dalam “pikiran magis”,seperti keyakinan bahwa mereka
memilikiindera keenam atau bahwa orang lain dapatmerasakan Pembicaraan mereka
sering tidak jelas atauabstrakperasaan mereka. dalam artian yang tidak
biasa,sehingga sulit dipahami
 20. Penampilan mereka berantakan, menunjukkansikap dan perilakuLanjutan…
Wajahyang tidak umum sepertiberbicara sendiri saat bersama orang lain Cenderung
menarik diri secaramereka hanya menunjukkan sedikit emosi Mereka tampak cemas
berada di sekitarsosial danmenjaga jarak Laki-lakiorang-orang yang tidak dikenal
> Tidak termasukperempuan pada perilaku yang berkaitandengan budaya atau ritual
agama seperti voodoodan keyakinan magis lainnya
 21. KRITERIA DIAGNOSTIK SKIZOTIPAL DALAMDSM IVA. Pola pervasif
defisit sosial dan interpersonal yang ditandaioleh ketidaksenangan akut dengan, dan
penurunan kapasitasuntuk, hubungan erat dan juga oleh penyimpangan kognitifatau
persepsi dan perilaku eksentrik, dimulai pada masadewasa awal dan tampak dalam
berbagai konteks, sepertiyang ditunjukkan oleh lima (atau lebih) berikut:(1).gagasan
yang menyangkut diri sendiri (ideas of reference)(kecuali waham yang menyangkut
diri sendiri)(2).keyakinan aneh atau pikiran magis yang mempengaruhiperilaku dan
tidak konsisten dengan norma kultural (misalnya,percaya takhyul, percaya dapat
melihat apa yang akanterjadi, telepati, indera keenam, pada anak-anak dan
remaja,khayalan atau preokupasi yang kacau)
 22. Lanjutan(3).pengalaman persepsi yang tidak lazim, termasukilusi tubuh(4).pikiran
dan bicara yang aneh (misalnya samar-samar, sirkumstansialitas, metaforik,
terlaluberbelit-belit atau stereotipik)(5).kecurigaan atau ide paranoid(6).afek yang
tidak sesuai atau terbatas(7).perilaku atau penampilan yang aneh, eksentrikatau
janggal(8).tidak memiliki teman akrab atu orang yangdipercaya selain sanak saudara
derajat pertama(9).kecemasan sosial yang berlebihan yang tidakmenghilang dengan
keakraban dan cenderungdisertai dengan ketakutan paranoid ketimbangpertimbangan
negatif tentang diri sendiri
 23. LanjutanB. Tidak terjadi semata-mata selamaperjalanan skozfrenia, suatu
gangguanmood dengan ciri psikotik, atau gangguanpsikotik lain atau suatu
gangguanperkembangan pervasif.Catatan: jika kriteria terpenuhi sebelumonset
skizofrenia, tambahkan “pramorbid”,misalnya “gangguan kepribadian
skizotipal(pramorbid)”.
 24. DIAGNOSIS BANDUNG Gangg.Kepr.Skizoid ->pasien skizotipalmemiliki
keanehan dalam perilaku, pikiran,persepsi dan komunikasi dan memilikiriwayat
keluarga Skizofrenia -skizofrenik> pasien skizotipal tidakmemiliki ciri-ciri
Gangg.Kepr.Paranoid -psikosis> pasien paranoidmemiliki tanda kecurigaan tetapi
tidakmemiliki perilaku aneh
 25. PERJALANAN  10% pasien skizotipal melakukan bunuhdiriPENYAKIT
DAN PROGNOSIS Pasien skizotipal sebagian besardilaporkan memiliki gangguan 
Skizotipal merupakan kepribadianpremorbid dari skizofreniaskizofrenia Banyak
pasien yang mempertahankankepribadian skizotipalnya seumur hidup,menikah dan
bekerja dengan tetapmempertahankan keanehannya
 26. KELOMPOK B -> Dramatis, Emosional AtauEratik (Tidak Menentu)1. Ditandai
dengan perilaku antisosialGANGGUAN KEPRIBADIAN ANTISOSIAL dantidak
bertanggung jawab serta kurangnyapenyesalan untuk kesalahan Secara berulang
melakukan pelanggaranterhadap hak orang lain danmereka Mengabaikan norma
dan konvensi sosial,impulsifseringmelanggar hukum dan gagal membina
komitmeninterpersonal dan pekerjaan
 27. IQ Sering pula menunjukkan kharisma dalampenampilan merekaLanjutan…
Ciri yang menonjol : kurangnya kecemasansaatminimal rata-rata berhadapan dengan
situasi yangmengancam, kurang rasa bersalah Sebelumnya disebut PSIKOPAT -
danpenyesalan atas kesalahan mereka> Lalu SOSIOPAT -patologispada fungsi
psikis> patologis pada fungsisosial
 Terdapat 2 dimensi psikopati28. Lanjutan… DIMENSI KEPRIBADIANCiri
kepribadian: kharisma di luar, egois,yaitu: selfcenteredness, kurang empati, keji,
tidakmenyesal atas kesalahan, tidakmenghargai perasaan dan kesejahteraanorang lain,
tidak bertanggung jawab, tidakpeka dengan kebutuhan orang lain,
 29. Lanjutan…DIMENSI PERILAKUGaya hidup tidak stabil dan antisosial,sering
berhadapan dengan hukum,riwayat kerja yang minim dan hubungantidak stabil,
impulsif, memiliki masalahperkawinan, tidak memiliki rencanajangka panjang,
melakukan kekerasan,penyalahgunaan obat dan alkohol
 30. KRITERIA DIAGNOSTIKGANGG.KEPR.ANTISOSIAL DALAM DSM IVA.
Terdapat pola pervasif tidak menghargai dan melanggarhak orang lain yang terjadi
sejak usia 15 tahun,sepertiyang ditunjukkan oleh tiga (atau lebih) berikut:(1).gagal
untuk mematuhi norma sosial dengnamenghormati perilaku sesuai hukum seperti
yangditunjukkan dengan berulang kali melakukan tindakanyang menjadi dasar
penahanan(2).ketidakjujuran, seperti yang ditunjukkan oleh berulangkali berbohong,
menggunakan nama samaran, ataumenipu orang lain untuk mendapatkan
keuntunganatau kesenangan pribadi
 31. Lanjutan(3).impulsivitas atau tidak dapat merencanakan masa depan(4).iritabilitas
dan agresivitas, seperti yang ditunjukkan olehperkelahian fisik atau penyerangan yang
berulang(5).secara sembrono mengabaikan keselamatan diri sendiriatau orang
lain(6).terus menerus tidak bertanggung jawab, sepertiditunjukkan oleh kegagalan
berulang kali untukmempertahankan perilaku kerja atau menghormatikewajiban
finansial(7).tidak adanya penyesalan, seperti yang ditunjukkan olehacuh tak acuh
terhadap atau mencari-cari alasan telahdisakiti, dianiaya atau dicuri oleh orang lainB.
Individu sekurang-kurangnya berusia 18 tahun
 32. LanjutanC. Terdapat tanda-tanda gangguankonduksi dengan onset sebelum usia
15tahunD. Terjadinya perilaku antisosial tidaksemata-mata selama
perjalananskizofrenia atau suatu episode manik
 33. DIAGNOSIS Perilaku ilegal -BANDING> gangg.kepr.antisosialmelibatkan
banyak Penyalahgunaan zatbidang dalamkehidupan seseorang.
dangangg.kepr.antisosial-> jk dimulai padamasa anak-anak dan terus
Diagnosismemasukikehidupan dewasa, kedua diagnosisharus didiagnosis.
gangg.kepr.antisosial tidakdiperlukan jika terdapat diagnosis MR,skizofrenia atau
mania
 34. PERJALANAN PENYAKIT DAN Puncak perilaku antisosial biasanya
terjadipada masa remajaPROGNOSIS  Biasanya gejala akan menurun
seiringdengan bertambahnya usiaakhir Banyak pasien yang mengalami
gejalasomatisasi dan keluhan fisik Seringkali disertai dengan gangguandepresif,
penyalahgunaan zat dan alkohol
 35. KELOMPOK B -> Dramatis, EmosionalAtau Eratik Ditandai dengan(Tidak
Menentu)2. GANGGUAN KEPRIBADIANBORDERLINE ketidakstabilan dalam
hubungan, citradiri dan mood serta kurangnya Perilakunya berada pada
batas(ambang)kontrol atas impuls  Hampir selalu berada dalam keadaan
krisisantaraNEUROSIS dan PSIKOSIS Pergeseran mood sangat sering. Pasien dapat
bersifatargumentatif di satu waktu dan depresif di lain waktuserta selanjutanya
mengeluh tidak Mood berkisar dari kemarahan danmemiliki perasaanpada waktu
lainnya iritabilitas sampaipada depresi dan kecemasan yang masing-
masingberlangsung dari beberapa jam hingga beberapa hari
 36. Ketidakstabilan dalam citra diri membuat merekaberada dalamLanjutan
Perilakunya sangat tidakperasaan kosong dan kebosanan terusmenerus Mereka
kesulitan dalam mengendalikan kemarahandandapat diramalkan Perilakunya
seringkali impulsif, misalnyarentan terhadap perkelahian kawin laridengan orang
yang baru dikenal, aktivitas seksualsembarangan, Perilakupenyalahgunaan obat,
konsumtifdalam belanja, berjudi, dsb impulsif ini seringkali bersifat self
destructiveseperti self mutilation, isyarat-isyarat bunuh diri sertapercobaan bunuh diri
yang aktual misalnya berusahamengiris pergelangan tangan atau menyunduttubuhnya
dengan rokok
 Mereka sangat37. Lanjutan takut akan sendirian dan akanmelakukan usaha-usaha
nekat untuk Ketakutan akan ditinggalkan membuatmenghindariperasaan
ditinggalkan Penolakan sosialmereka menjadipribadi yang menuntut secara sosial
membuatnya sangat marah danmengakibatkan kerenggangan hubungan sosial
Perasaan mereka terhadap orang lain sangatmendalam dan berubah-ubah Mereka
silih berganti antara melakukan pemujaanyang ekstrem (saat kebutuhan mereka
terpenuhi) danmemendam kebencian (saat mereka Seringkali berpindah-pindah
pasangan secara cepatdanmerasaterabaikan) menggebu-gebu
 Orang yang dipuja akan diperlakukan38. Lanjutan denganpenuh kebencian saat
hubungan berakhir atausaat mereka merasa Mereka memilikiorang tersebut gagal
dalammemenuhi kebutuhan mereka hubungan yang sangatbermasalah dengan
keluarga dan memiliki riwayattraumatis saat anak-anak seperti kehilangan
atauperpisahan dengan Sulit bekerjasamaorang tua, penganiayaan,kekerasan atau
pengabaian saat psikoterapi. Menuntutdukungan yang besar pada terapis,
meneleponterus menerus atau pura-pura bunuh diri untukmendapat dukungan atau
meninggalkan terapissecara dini.
 39. KRITERIA DIAGNOSTIKGANGG.KEPR.BORDERLINE DALAMDSM
IVPola pervasif ketidakstabilan hubungan interpersonal,citra diri dan afek dan
impulsivitas yang jelas pada masadewasa awal dan ditemukan dalam berbagai
konteks,seperti yang ditunjukkan oleh lima (atau lebih) berikut:(1).usaha mati-matian
untuk menghindari ketinggalanyang nyata atau khayalan.Catatan:tidak termasuk
perilakubunuh diri atau mutilasi diri yang ditemukan dalam kriteria5(2).pola
hubungan interpersonal yang tidak stabil dan kuatyang ditandai oleh perubahan antara
ekstrim-ekstrimidealisasi dan devaluasi(3).gangguan identitas:citra diri atau perasaan
diri sendiriyang tidak stabil secara jelas dan persisten
 40. Lanjutan(4).impulsivitas pada sekurangnya dua bidang yangmembahayakan diri
sendiri (misalnyaberbelanja,seks,penyalahgunaan zat,ngebut gila-gilaan,pesta
makan).Catatan:tidak termasuk perilakubunuh diri atau mutilasi diri yang ditemukan
dalamkriteria 5(5).perilaku,isyarat atau ancaman bunuh diri yangberulangkali, atau
perilaku mutilasi diri(6).ketidakstabilan afektif karena reaktivitas mood yangjelas
(misalnya disforia episodik kuat,iritabilitas,ataukecemasan biasanya berlangsung
beberapa jam danjarang lebih dari beberapa hari)(7).perasaan kosong yang
kronis(8).kemarahan yang kuat dan tidak pada tempatnya ataukesulitan dalam
mengendalikan kemarahan(misalnyasering menunjukkan temper,marah
terusmenerus,perkelahian fisik berulangkali)
 41. Lanjutan(9).ide paranoid yang transien danberhubungan dengan stres, ataugejala
disosiatif yang parah
 42. Skizofrenia -DIAGNOSIS BANDING> BPD tidak ada episodepsikotik,
gangguan pikiran dan tandaskizofrenik lain yang berkepanjangan Skizotipal -> BPD
tidak menunjukkangagasan yang aneh, dan pikiran yangsangat aneh
 Gangguan43. PERJALANAN PENYAKIT DANPROGNOSIS ini cukup stabil dan
pasienmenunjukkan perubahan seiring denganperubahan Penelitian longitudinal
menunjukkangangguan ini tidak mengarahwaktu Namun, rentan untuk mengalami
episodegangguan depresikeskizofrenia Diagnosis biasanya dibuat sebelum usia40
tahunberat
 44. KELOMPOK B -> Dramatis, Emosional AtauEratik (Tidak Menentu)3. Ditandai
oleh kebutuhan yang berlebihanGANGGUAN KEPRIBADIAN HISTRIONIK
Melibatkanakanperhatian, pujian, dukungan berulang dan persetujuan emosi yang
berlebihan dan kebutuhan yangbesar untuk menjadi pusat Cenderung dramatis dan
emosional namun emosimereka tampakperhatian Mereka dapat
menunjukkandangkal, dibesar-besarkan dan mudahberubah keriangan yang
berlebihansaat bertemu dengan seseorang atau menjadi sangatmarah saat seseorang
tidak menyadari gaya rambutmereka yang baru Mereka cenderung menuntut agar
orang lain memenuhikebutuhan mereka dan berperan sebagai korban saatorang lain
mengecewakan mereka
 45. Bila mereka merasa demam, mereka akan mendesakagar orang lainLanjutan
Merekameninggalkan aktivitasnya dan segeramembawanya ke dokter cenderung self
centered dan tidak toleranterhadap penundaan kesenangan, Merekamereka ingin
apayang mereka inginkan saat mereka menginginkannya sangat tertarik pada mode,
dan menjadikanpenampilan fisik sebagai daya Pria -tarik bagi orang lain>
berpakaian macho untuk menarik Perempuan -perhatian> berpakaian feminin
disertai banyakaksesoris Bila mereka tidak diperhatikan, mereka akan sedih,kecewa
dan marah.
 46. KRITERIA DIAGNOSTIKGANGG.KEPR.HISTRIONIK DALAMDSM IVPola
pervasif emosionalitas dan mencari perhatian yangberlebihan, dimulai pada masa
dewasa awal dan tampakdalam berbagai konteks, seperti yang ditunjukkan padalima
(atau lebih) berikut:(1).tidak merasa nyaman dalam situasi dimana ia tidakmerupakan
pusat perhatian(2).interaksi dengan orang lain seringkali ditandai olehgodaan seksual
yang tidak pada tempatnya atau perilakuprovokatif(3).menunjukkan pergeseran emosi
yang cepat danekspresi emosi yang dangkal(4).secara terus menerus menggunakan
penampilan fisikuntuk menarik perhatian kepada dirinya
 47. Lanjutan(5).memiliki gaya bicara yang sangatimpresionistik dan tidak memiliki
perincian(6).menunjukkan dramatisasi diri, teatrikaldan ekspresi emosi yang
berlebihan(7).mudah disugesti yaitu mudahdipengaruhi oleh orang lain dan
situasi(8).menganggap hubungan menjadi lebihintim ketimbang keadaan sebenarnya
 BPD -48. DIAGNOSIS BANDING> sulit dibedakan dengan histrionik,cuma pada
BPD lebih sering ditemukanusaha bunuh diri, difusi identitas danepisode psikotik
singkat Somatisasi -> bisa terjadi bersama-samadengan histrionik Gangg.Psikotik
singkat dan disosiatif ->mungkin perlu mendapatkan diagnosispenyerta
gangg.kepr.histrionik
 49. PERJALANAN PENYAKIT Dengan bertambahnya usia, pasiencenderung
menunjukkanDANPROGNOSIS Mereka adalah pencari sensasi
danmungkingejala yanglebih sedikit terlibat masalah hukum,penyalahgunaan obat
dan zatterlarang
 50. KELOMPOK B -> Dramatis, Emosional AtauEratik (Tidak Menentu)4. Memiliki
rasa bangga atau keyakinanGANGGUAN KEPRIBADIAN NARSISISTIK
yangberlebihan terhadap diri mereka sendiri dankebutuhan yang ekstrem Mereka
membesar-besarkan prestasi mereka danberharapakan pemujaan Mereka berharap
orang lain akanorang lain menghujaninya dengan pujian Merekamelihat
kualitaskhusus mereka, meskipun prestasinya biasa saja tetap dapat mengorganisasi
pikiran danperilaku mereka serta cenderung Mereka sangat peka terhadap
kritik.bisa berhasildalam karir Cenderungmarah jika dikritik
 Mereka asyik dengan51. Lanjutan dirinya dan kurangempati dengan orang lain dan
berpura-pura simpati Mereka juga seringkalihanya untuk mencapaikepentingan
dirinya Memiliki harga diri yang rapuh danmemanfaatkanorang lain rentanterhadap
depresi
 52. KRITERIA DIAGNOSTIKGANGG.KEPR.NARSISISTIK DALAMDSM IVPola
pervasif kebesaran (dalam khayalan atau perilaku),membutuhkan kebanggan, dan
tidak ada empati, dimulai padadewasa awal dan tampak dalam berbagai konteks,
seperti yangditunjukkan oleh lima (atau lebih) berikut:(1).memiliki rasa kepentingan
diri yang besar (misalnyapencapaian dan bakat yang dilebih-lebihkan, berharap
terkenalsebagai superior tanpa usaha yang sepadan)(2).preokupasi dengan khayalan
akan keberhasilan, kekuatan,kecerdasan, kecantiakn atau cinta ideal yang tidak
terbatas(3).yakin bahwa ia adalah “khusus” dan unik dan dapat dimengertihanya oleh
atua harus berhubungan dengan orang lain (atauinsitusi) yang khusus atau memiliki
status tinggi
 53. Lanjutan(4).membutuhkan kebanggaan yang berlebihan(5).memiliki perasaan
bernama besar yaitu harapanyang tidak beralasan akan perlakuan khusus
ataukepatuhan otomatis sesuai harapannya(6).eksploitatif secara interpersonal yaitu
mengambilkeuntungan dari orang lain untuk mencapaitujuannya sendiri(7).tidak
memiliki empati:tidak mau mengenali ataumengetahui perasaan dan kebutuhan orang
lain(8).sering merasa iri dengan orang lain atau yakinbahwa orang lain iri kepada
dirinya(9).menunjukkan perilaku yang congkak atausombong
 54. DIAGNOSIS BANDINGGangg.Kepr.Borderline, Histrionik dan
Antisosialseringkali ditemukan bersama-sama Narisisistik.BPD -> pasien memiliki
kecemasan yang lebih tinggi dankehidupannya lebih kacau disertai usaha bunuh
diri,sedangkan narsisistik cenderung lebih terarah pikirandan perilakunyaAntisosial ->
memiliki riwayat perilaku impulsif, seringkaliditandai dengan penyalahgunaan obat
dan berurusandengan hukumHistrionik -> menunjukkan ciri-ciri ekshibisionisme
danmanipulatif yang mirip, namun narsisistik cenderunglebih membanggakan diri
mereka dan kurangmendramatisir keadaan
 55. Narsisistik termasuk bersifatPERJALANAN PENYAKIT DANPROGNOSIS
Ketuaan merupakan hal yangmenakutkan,kronisdan sukar disembuhkan karena
atributkecantikan, kekuatan dan kemudaanadalah hal yang sangat Menjadi lebih
rentan terhadap krisiskehidupan dipenting bagimereka usia pertengahan
 56. KELOMPOK C -> Cemas & Takut1. Penghindaran terhadap hubungan
sosialGANGGUAN KEPRIBADIANAVOIDANT karena takutakan penolakan dan
kritik -> tetap memiliki minat sosial MerekaMereka tidak memasuki hubungan
tanpa ada jaminanpenerimaan Mereka takutmenghindari percakapan dengan orang
lain,dan menyendiri dipermalukan di depan publik, berpikiranbahwa orang lain akan
melihat Cenderung terikat padamereka merona,menangis atau bertindak gugup
rutinitas dan melebih-lebihkanresiko atau usaha dalam mencoba hal baru Mereka
mudah keliru mengartikan komentar orang lainsebagai penghinaan atau ejekan
 Penolakan suatu permohonanmenyebabkan57. Lanjutan Teman merekamereka
menarik diri dariorang lain dan merasa terluka Sifat dasarnya adalah malu-
malucenderung sedikit
 58. KRITERIA DIAGNOSTIKGANGG.KEPR.AVOIDANT DALAMDSM IVPola
pervasif hambatan sosial, perasaan tidak cakap dankepekaan berlebihan terhadap
penilaian negatif dimulaipada masa dewasa awal dan tampak dalam berbagaikonteks
seperti yang ditunjukkan oleh empat (atau lebih)berikut:(1).menghindari aktivitas
pekerjaan yang memerlukankontak interpersonal yang bermakna, karena takut
akankritik, celaan atau penolakan(2).tidak mau terlibat dengan orang lain kecuali
merasayakin akan disenangi(3).menunjukkan keterbatasan dalam hubungan
intimkarena rasa takut dipermalukan atau ditertawakan(4).preokupasi dengan sedang
dikritik atau ditolak dalamsituasi sosial
 59. Lanjutan(5).terhambat dalam situasi interpersonalyang baru karena perasaan
tidakadekuat(6).memandang diri sendiri sebagai janggalsecara sosial, tidak menarik
secarapribadi atau lebih rendah dari orang lain(7).tidak biasanya enggan
untukmengambil resiko pribadi ataumelakukan aktivitas baru karena
dapatmembuktikan penghinaan
 Skizoid -60. DIAGNOSIS BANDING> pasien
Borderlinegangg.kepr.avoidancetetap memiliki minat sosial & Histrionik ->
pasienavoidance tidak menuntut, tidak mudahmarah Dependen -> secara klinis
dianggapserupa dengan avoidance, cuma pasiengangg.kepr.dependen dianggap
memilikiketakutan yang lebih tinggi akanpenelantaran atau tidak dicintai
 61. PERJALANAN PENYAKIT Banyak pasien mampu untuk berfungsi,asalkan
mereka beradaDANPROGNOSIS Mereka juga menikah dan memilikidalam
lingkunganyang terlindung Namun jika sistem pendukung mereka gagal,mereka
cenderungkeluarga Ditemukan penghindaran fobik. Merekamenjadi depresi,
cemasdan marah jugamemiliki riwayat fobia sosial atau berkembangmenjadi fobia
sosial dalam perjalananpenyakitnya
 62. KELOMPOK C -> Cemas & Ditandai oleh kesulitan dalamTakut2.
GANGGUAN KEPRIBADIANDEPENDENCE membuat keputusan yangmandiri
dan perilaku bergantung pada orang lain Menjadiyangberlebihan, pesimis, peragu,
pasif dan tidak teguh hati sangat patuh dan melekat dalam hubungan merekaserta
sangat takut akan Merasa sangat sulit melakukan segala sesuatu sendiriperpisahan
Mereka mencari saran dalam membuat keputusantanpabantuan orang lain Anak-
anak atau remaja dengan gangguan ini memintakecilsekalipun orangtuanya untuk
memilihkan pakaian, makanan, sekolah bahkanteman-teman Orang dewasa dengan
gangguan ini membiarkan orangmereka lainmemutuskan hal penting bagi dirinya
seperti pernikahan
 63. Setelah menikah, mereka bergantung pada pasangannyauntukLanjutan
memilihkan dimana mereka tinggal, jenis pekerjaanapa yang cocok baginya, tetangga
mana yang boleh diajakbergaul, anggaran rumah tangga, pola Mereka menolak
tantangan dan promosi serta bekerjaasuh anak, dsb Mereka cenderung menjadi peka
terhadap kritikdibawah kemampuan mereka Merekaserta terpakupada rasa takut
akan penolakan dan pencampakan dapat merasa hancur karena berakhirnya
suatuhubungan dekat atau karena Mereka seringada kemungkinan
menjalanikehidupan sendiri Mereka rela dihina demimengesampingkan
kebutuhannya demi oranglain menyenangkan orang lain
 64. KRITERIA DIAGNOSTIKGANGG.KEPR.DEPENDEN DALAMDSM
IVKebutuhan yang pervasif dan berlebihan untuk diasuhyang menyebabkan perilaku
tunduk dan menggantung danrasa takut akan perpisahan, dimulai pada masa
dewasaawal dan tampak dalam berbagai konteks, seperti yangditunjukkan oleh lima
(atau lebih) berikut:(1).mengalami kesulitan dalam mengambil keputusansetiap hari
tanpa sejumlah besar nasehat danpenenteraman dari orang lain(2).membutuhkan
orang lain untuk menerima tanggungjawab dalam sebagian besar bidang utama
kehidupannya(3).memiliki kesulitan dalam mengekspresikanketidaksetujuan pada
orang lain. Catatan:tidak termasukrasa takut yang realistik akan ganti rugi
 65. Lanjutan(4).memiliki kesulitan dalam memulai proyek atau melakukan haldengan
diri sendiri (karena tidak memiliki keyakinan diridalam pertimbangan atau
kemampuan ketimbang tidakmemiliki motivasi atau energi)(5).berusaha berlebihan
untuk mendapatkan asuhan dandukungan dari orang lain, sampai pada titik secara
sukarelamelakukan hal yang tidak menyenangkan(6).merasa tidak nyaman atau tidak
berdaya jika sendiriankarena timbulnya rasa takut tidak mampu merawat
dirisendiri(7).segera mencari hubungan dengan orang lain sebagaisumber pengasuhan
dan dukungan jika hubungan dekatnyaberakhir.(8).secara tidak realistik terpreokupasi
dengan rasa takutditinggal untuk merawat dirinya sendiri
 Histrionik66. DIAGNOSIS BANDING & Ambang -> sama-samatergantung orang
lain, cuma pasiendependen biasanya memiliki hubunganjangka panjang dengan orang
pada siapamereka tergantung, Agorafobiabukannya padasejumlah orang dan
mereka tidakmanipulatif -> juga tergantung, cumaagorafobia memiliki tingkat
kecemasanyang jelas atau bahkan panik
 67. PERJALANAN PENYAKIT DANPROGNOSIS Terdapat kecenderungan
untukmengganggu fungsi pekerjaan karenapasien memiliki ketidakmampuan
untukbertindak mandiri dan tanpa pengawasandari Hubungan sosialnya terbatas
hanyapada orang tempat merekadekat Beresiko mengalami depresi berat jikamereka
kehilangan orangbergantung tempat merekabergantung
 68. KELOMPOK C -> Cemas & Ditandai oleh caraTakut3. GANGGUAN
KEPRIBADIAN OBSESIFKOMPULSIF berhubungan dengan orang lain yangkaku,
kecenderungan perfeksionis, kurangnyaspontanitas dan perhatian yang berlebihan
pada detail,sangat Karena mereka sangat terpakuteratur dan sulit mengekspresikan
perasaan dengan kebutuhan akankesempurnaan, mereka tidak dapat Apa yang
mereka lakukanmenyelesaikansegala sesuatunya tepat waktu selalu gagal
memenuhiharapan mereka dan mereka selalu memaksa diri Mereka dapat
merenungkanuntukmengerjakan ulang pekerjaan mereka bagaimana
menyusunprioritas tugas-tugas mereka namun mereka tidakpernah tampak mulai
bekerja
 Mereka berfokus pada detail69. Lanjutan Kekakuannya mengganggu
hubunganyang orang lain anggap tidakpenting Mereka memaksa melakukan hal-hal
sesuai dengan caranyasendiri,sosial Antusiasme yang besar pada pekerjaan
membuattanpa mau kompromi merekagagal untuk berpartisipasi dalam kegiatan
sosial dan  Mereka cenderung sangat perhitungan dengan uangaktivitaswaktu
luang Mereka merasa sulit untuk membuat keputusan danmenunda atau
Merekamenghindarinya karena takut membuatkeputusan yang salah cenderung
terlalu kaku dalam masalah moralitas danetika karena kekakuan kepribadian bukan
karena teguhkeyakinan
 Cenderung70. Lanjutan sangat formal dalam suatuhubungan dan merasa sulit
untukmengekspresikan Mereka sulit menikmati waktu rekreasikarena memikirkan
biayaperasaan Cenderung tidak memiliki rasa humordari aktivitassenggang
tersebut
 71. KRITERIA DIAGNOSTIK OCPDDALAM DSM IVPola pervasif denga urutan,
perfeksionisme dan pengendalianmental dan interpersonal, dengan mengorbankan
fleksibilitas,keterbukaan dan efisiensi, dimulai pada masa dewasa awal dantampak
dalam berbagai konteks, seperti yang ditunjukkan olehempat (atau
lebih)berikut:(1).terpreokupasi dengan perincian, aturan, daftar, urutan,susunan atau
jadwal sampai tingkat di mana aktivitas utama hilang(2).menunjukkan perfeksionisme
yang mengganggu penyelesaiantugas (misalnya tidak mampu menyelesaikan suatu
proyek karenatidak memenuhi standarnya sendiri yang terlalu ketat)(3).secara
berlebihan setia pada pekerjaan dan produktivitassampai mengabaikan aktivitas waktu
luang dan persahabatan(tdkdisebabkan oleh kebut.ekon yg besar)
 72. Lanjutan(4).terlalu berhati-hati, teliti dan tidak fleksibel tentangmasalah moralitas,
etika atau nilai-nilai (tidakdisebabkan oleh identifikasi kultural atau religius)(5).tidak
mampu membuang benda-benda yang usangatau tidak berguna walaupun tidak
memiliki nilaisentimentil(6).enggan untuk mendelegasikan tugas atau untukbekerja
dengan orang lain kecuali mereka tundukdengan tepat caranya mengerjakan hal
itu.(7).memiliki gaya belanja yang kikir baik untuk dirinyasendiri maupun orang
lain;uang dipandang sebagaisesuatu yang harus ditimbun untuk bencana
masadepan(8).menunjukkan kekakuan dan keras kepala
 Gangguan Obsesis-Kompulsif73. DIAGNOSIS BANDING -> Gangguan
Delusional -memiliki sifat obsesif dan kompulsif> seringkalimuncul bersamaan
dengan gangguankepribadian
 74. Perjalanan penyakitnya bervariasi danPERJALANAN PENYAKIT
DANPROGNOSIS Beberapa remaja dengan OCPD saat dewasamenjaditidakdapat
diramalkan Namun pada orang lain, OCPDorang yang hangat, terbuka danramah
Pasiendapatmengawali skizofrenia dan depresi berat,dengan onset lambat dapat
bekerja dengan baik padapekerjaan yang membutuhkan pekerjaanmetodologis,
deduktif atau rinci tapi merekarentan terhadap perubahan

Anda mungkin juga menyukai