Anda di halaman 1dari 2
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS - UNPAD DEPARTEMEN AKUNTANSI PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI ‘USJIAN AKHIR SEMESTER Mata Kuliah —_: Akuntansi Pemerintahan Hari/Tanggal —_: Selasa, 5 Juni 2017 Waktu £120 Menit Dosen : Prof. Dr. Nunuy Nur Afiah, SE., MS,, Ak. Sifat Ujian : Close Book Bagian 1 1, Sebutkan klasifikasi persediaan dan sistem pencatatannya dalam konsep akuntansi pemerintahan! 2. Jelaskan prinsip pelaksanaan, jenis-jenis, dan metode penilaian investasi pada instansi pemerintah di Indonesia! 3. Sebutkan perbedaan pencatatan jurmal akuntansi disertai dengan contoh bentuk jumalnya untuk mencatat transaksi pendapatan dengan mekanisme self assessment dan official assessment! 4. Sebutkan Klasifikasi jenis kesalahan dan proses koreksi yang dapat dilakukan dalam pelaksanaan sistem akuntansi koreksi kesalahan! 5. Sebutkan perbedaan entitas akuntansi dan entitas pelaporan, disertai dengan proses pelaporan keuangan pada kedua entitas tersebut! Bagian 2 Berikut merupakan transaksi-transaksi yang dikelola oleh RSUD di suatu Kabupaten untuk periode tahun 2017: 1. Pada tanggal 3 Juli RSUD membayarakan gaji dan honor dengan mekanisme LS, yang, terdiri dari: a. Gaji tenaga penunjang PNS sebesar Rp30.000.000. ». Gaji dan honor tenaga penunjang non-PNS sebesar Rp25.000,000. ¢. Gaji dan honor Dokter jaga sebesar Rp50.000.000. 2. Pada tanggal 7 Juli menerima pendapatan retribusi parkir yang dikelola sendiri sebesar Rp 10.000.000. 3. Pada tanggal 5 Agustus dilakukan pembayaran belanja utilitas dengan rincian sebagai berikut: 1, belanja telepon Rp2.000.000 b. belanja listrik sebesar Rp3.000.000 . belanja air sebesar Rp!.000.000 4, Pada tanggal 13 September bendahara pengeluaran melakukan pembelian persediaan alatalat Kesehatan untuk perawatan pasien, berdasarkan kebijakan internal pencatatan pembelian persediaan tersebut dicatat persediaan dapat tersisa sampai lebih d persediaan yang dibeli terdiri dari: a. Perban: 50 boks dengan harga satuan Rp100.000. b. Plester: 80 boks dengan harga satuan Rp30.000. © Obat-obatan dasar P3K seharga Rp3.000.000. Untuk jenis obat-obatan dasar ini hanya dapat bertahan maksimal 6 bulan, sehingga pada akhir tahun apabila terdapat sisa obat akan dimusnahkan. Tabung oksigen sebanyak 10 tabung dengan harga satuan Rp800.000. Karena Pada saat pembelian, penyedia tabung oksigen sedang membuat program promosi sehingga atas pembelian 10 tabung tersebut RSUD mendapat tambahan 1 tabung oksigen secara cuma-cuma, 5. Pada tanggal 15 September RSUD mulai menempati gedung baru, RSUD diberikan Kewenangan untuk mengelola gedung baru tersebut secara penuh, sebagai konsekuensinya RSUD harus mengakui gedung tersebut sebagai aset tetap yang mereka kelola. Adapun data-data terkait gedung tersebut terdiri dari: a. Biaya keseluruhan yang dikeluarkan untuk membangun gedung tersebut sebesar Rp1.000.000.000. b. Masa manfaat gedung ditaksir akan bertahan selama 20 tahun, dengan metode penyusutan menggunakan siraight line method dan estimasi nilai sisa sebesar Rpo. 6. RSUD menemukan terjadinya kesalahan pencatatan atas pendapaan rawat inap periode Maret 2017 yang seharusnya sebesar Rp 6.500.000, namun dicatat sebesar Rp 6.300.000. Koreksi atas kesalahan tersebut langsung dilakukan ketika kesalaban telah terverifikasi pada tanggal 27 Oktober. 7. Pada tanggal 31 Desember RSUD melakukan konsolidasi pendapatan dan menyetorkannya ke rekening RSUD di BPD terdiri dari: a. Pendapatan rawan inap: Rp72.000.000. b. Pendapatan rawan jalan: Rp55.000.000. ¢. Pendapatan jasa lainnya: Rp63.000.000. dengan pendekatan aset karena biasanya lari satu periode pelaporan. Adapun jumlah Berdasarkan transaksi diatas Anda sebagai pegawai yang mengelola pencatatan akuntansi diminta untuk membuat jumal akuntansi, posting buku besar, ‘rial balance, jumal penutup (apabila diperlukan), dan laporan keuangan,

Anda mungkin juga menyukai