Anda di halaman 1dari 5

SILABUS KEBUTUHAN DASAR MANUSIA II

MATA KULIAH : KEBUTUHAN DASAR MANUSIA II


BEBAN STUDI : 4 SKS
SASARAN : MAHASISWA PSIK PROGRAM A SEMESTER IV
KODE MATA KULIAH : 2 C/D, 2 P

A. Deskripsi Mata Kuliah


Kebutuhan Dasar Manusia merupakan bagian dari ilmu dasar. Fokus cabang ilmu ini pada ketrampilan dasar yang diperlukan untuk
memenuhi kebutuhan dasar manusia dengan menggunakan proses keperawatan, konsep dasar dan teori model keperawatan sebagai
pendekatan. Kegiatan pembelajaran meliputi kuliah, diskusi, dan praktik laboratorium.

B. Tujuan Instruksional Umum


Setelah menyelesaikan mata kuliah ini, diharapkan mahasiswa mampu mengintegrasikan ilmu-ilmu yang terkait dalam melakukan
ketrampilan dasar untuk memenuhi kebutuhan dasar manusia yang diperlukan dalam praktik keperawatan dan memodifikasinya
sesuai dengan perkembangan IPTEK keperawatan.
No TIK Pokok Bahasan Sub Pokok Bahasan Waktu Metode Media Dosen
Setelah menyelesaikan mata
kuliah ini diharapkan
mahasiswa dapat :
1. Menyusun Askep dalam Pemenuhan kebutuhan  Proses persepsi sensori 200 Ceramah dan OHP, White Diah FZ
pemenuhan kebutuhan Aman persepsi sensori  Faktor-faktor yang Tanya jawab Board
dan Nyaman mempengaruhi stimulasi persepsi
sensori
 Perubahan persepsi sensori
 Askep Gangguan Persepsi dan
Sensori.
Pemenuhan kebutuhan  Konsep umum nyeri 200 Ceramah dan OHP, White Diah FZ
rasa nyaman nyeri  Proses fisiologi nyeri Tanya jawab Board
 Komponen pengalaman nyeri
 Pemilihan terapi nyeri
 Askep klien dengan gangguan
rasa nyaman, nyeri
Ketrampilan dasar  Penanganan nyeri farmakologis 100 Demonstrasi, Alat Lab, Team dosen
terkait dengan  Penanganan nyeri non redemonstrasi, OHP, White
pemenuhan rasa aman farmakologis Tanya jawab Board
dan nyaman

2. Menerapkan asuhan Pemenuhan kebutuhan  Prinsip – prinsip nutrisi 200 Ceramah, OHP, White Purnomo
keperawatan dalam nutrisi  Sistem Pencernaan Diskusi, Tanya Board
pemenuhan kebutuhan nutrisi  Absorbsi jawab
 Eliminasi
 Nutrisi dan Peningkatan kesehatan
 Kebutuhan nutrisi dalam tahap
tumbuh kembang
 Asuhan keperawatan klien dengan
gangguan pemenuhan nutrisi
Ketrampilan dasar  Prosedur memberikan makan 100 Demonstrasi, Alat Lab, Team dosen
terkait dengan  Prosedur pemasangan NGT redemonstrasi, OHP, White
pemenuhan kebutuhan  Cara memberi makan per NGT Tanya jawab Board
nutrisi
3. Menyusun askep dalam Pemenuhan kebutuhan  Review system sirkulasi cairan dan 200 Ceramah dan OHP, White Diah FZ
pemenuhan cairan dan cairan dan elektrolit elektrolit Tanya jawab Board
elektrolit  Distribusi cairan dan elektrolit
tubuh
 Proporsi cairan dan elektrolit
tubuh
 Regulasi cairan tubuh
 Masalah gangguan keseimbangan
cairan dan elektrolit tubuh
 Keseimbangan asam basa
 Faktor-faktor yang mempengaruhi
keseimbangan cairan dan elektrolit
tubuh
 Askep klien dengan gangguan
keseimbangan cairan dan elektrolit
Ketrampilan dasar  Prosedur perawatan dan 100 Demonstrasi, Alat Lab, Team dosen
terkait dengan pemasangan infuse redemonstrasi, OHP, White
pemenuhan kebutuhan  Prosedur tranfusi darah Tanya jawab Board
cairan dan elektrolit  Menghitung balance cairan

4. Menyusun askep dalam Pemenuhan oksigen  Review Sistem kardiovaskular 200 Ceramah, dan Alat Lab, Habsy
pemenuhan oksigen  Review Sistem pernafasan Tanya jawab OHP, White
 Proses oksigenasi Board
 Faktor-faktor yang mempengaruhi
oksigenasi
 Masalah-masalah yang sering
terjadi (perubahan fungsi jantung
dan paru)
 Askep klien dengan gangguan
oksigenasi
Ketrampilan dasar  Prosedur pemasangan terapi O2 100 Demonstrasi, Alat Lab, Team dosen
terkait dengan  Postural Drainase redemonstrasi, OHP, White
pemenuhan kebutuhan Tanya jawa Board
Oksigenasi
5. Menyusun asuhan Pemenuhan kebutuhan  Review anatomi fisiologi system 200 Ceramah, OHP, White Purnomo
keperawatan dalam eliminasi urin perkemihan. Diskusi, Tanya Board
pemenuhan kebutuhan  Faktor-faktor yang mempengaruhi jawab
eliminasi eliminasi urin
 Masalah umum dalam eliminasi
urin.
 Asuhan keperawatan pada klien
dengan gangguan eliminasi urin
Ketrampilan dasar  Prosedur pemasangan kateter urin 100 Demonstrasi, Alat Lab, Team dosen
terkait dengan  Menghitung urin out put redemonstrasi, OHP, White
pemenuhan kebutuhan  Mengukur BJ urin Tanya jawa Board
eliminasi Urin
Pemenuhan kebutuhan  Review anatomi fisiologi system 200 Ceramah, OHP, White Muslimin
eliminasi fekal pencernaan Diskusi, Tanya Board
 Proses terjadinya defekasi jawab
 Factor-faktor yang mempengaruhi
eliminasi fekal
 Asuhan keperawatan pada klien
dengan gangguan eliminasi fekal
Ketrampilan dasar  Prosedur membantu BAB 100 Demonstrasi, Alat Lab, Team dosen
terkait dengan  Huknah / enema redemonstrasi, OHP, White
pemenuhan kebutuhan  Manual removal fecal Tanya jawab Board
eliminasi fekal  Prosedur perawatan stoma
6. Menjelaskan konsep dalam Konsep pengelolaan  Regulasi obat dalam tubuh 200 Ceramah, OHP, White Muslimin
pengelolaan dan pemberian dan pemberian obat  Factor-faktor yang mempengaruhi Diskusi, Tanya Board Purnomo
obat aksi obat jawab
 Pengelolaan pemberian obat-
obatan
 Tipe order pemberian obat
 Syarat dan komponen order
pengobatan
 Beberapa hal yang dapat
menyebabkan kesalahan dan
pencegahannya
 Askep dalam pemberian obat
Ketrampilan dalam  Prosedur pemberian obat 100 Demonstrasi, Alat Lab, Team dosen
pemberian obat  Cara menghitung dosis obat redemonstrasi, OHP, White
 Prosedur menyiapkan obat oral, Tanya jawab Board
ampul, vial, dll
 Prosedur pemberian obat oral
 Prosedur memberikan obat IV dan
bolus
 Prosedur memberikan obat IM
 Prosedur memberikan obat SC
 Prosedur memberikan obat IC
 Prosedur memberikan obat topical
7. Menyusun askep klien dengan Perawatan luka  Review Sistem Muskuloskeletal 200 Ceramah, OHP, White Habsy
luka  Pengertian luka Diskusi, Tanya Board
 Factor-faktor yang mempengaruhi jawab
penyembuhan luka
 Macam-macam luka
 Proses penyembuhan luka
 Askep klien dengan luka
Ketrampilan dalam  Cara perawatan berbagai jenis luka 100 Demonstrasi, Alat Lab, Team dosen
rawat luka redemonstrasi, OHP, White
Tanya jawab Board

DAFTAR PUSTAKA
1. Kozier, B., G., Oliveri, R. [ 1996 ] Fundamental of Nursing : Conceps, process Practice California.
2. Perry A.G. Potter, P.A. [ 1994 ]. Clinical Nursing Skills & Techniques. [ 3 rd ed ].
3. Potter, P.A. & Perry, A.G. Fundamental of Nursing : Conceps Process Practice.
4. De Laune and Lader [ 2002 ] Fundamental of Nursing, Standar & Practice edition. Singapore. Thomson Learnin.
5. Eyles, Mary O., (2005). Mosby’s Comprehensive Review of Practical Nursing for The NCLEX-PN Examination. (14 th ed) St.
Louis:Elsevier Mosby Co
6. Potter, P.A. & Perry, A.G. (2003). Basic Nursing:Essential for Practise. (5th ed) St. Louis:Elsevier Mosby Co
7. Silvestri, Linda Anne. (2005). Saunders Comprehensive Review For The NCLEX-PN. (2nd ed) St. Louis:Elsevier Mosby Co
8. BT Basavapanthappa. (2009) Fundamental of Nursing. (2nd ed). Jaypee Brothers Medical Publisher (P) Ltd. India

Anda mungkin juga menyukai