Anda di halaman 1dari 3

KOORDINASI DAN INTEGRASI PENYELENGGARAAN

PROGRAM DAN PENYELENGGARAAN PELAYANAN


No. Dokumen : SPO/ADM/RI/ Ditetapkan Oleh
No. Revisi : Kepala Puskesmas Hialu
SOP Tanggal Terbit : 15 Februari 2017
Tanggal Berlaku : 15 Februari 2017
Puskesmas
Hialu Halaman : 1-2
Eminia , SKM
NIP. 19780411 200502 2 007

1. Pengertian Koordinasi dan integrasi lintas program pelayanan puskesmas adalah komunikasi
oleh penanggung jawab program pelayanan puskesmas kepada pelaksana
program pelayanan puskesmas serta lintas program agar ada kesamaan persepsi
untuk efektifitas pelaksanaan program pelayanan puskesmas dimana kegiatan
dilakukan baik dengan komunikasi lisan maupun tertulis, dan dilakukan
koordinasi melalui mekanisme lokakarya mini puskesmas baik secara program
maupun lintas sektor.

2. Tujuan Sebagai panduan dalam pertemuan lintas program pelayanan puskesmas demi
efektifitas proses maupun hasil pengelolaan program pelayanan puskesmas

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Hialu Nomor: /PH/I/2017 Tentang


Koordinasi Dan Integrasi Penyelenggaraan Program Dan Penyelenggaraan
Pelayanan
4. Referensi  Pedoman Lokakarya Mini Puskesmas

5. Prosedur 1. Kepala puskesmas menentukan tujuan pertemuan


2. Kepala puskesmas Menentukan prioritas masalah yang akan disampaikan
3. Kepala puskesmas Menentukan prioritas sasaran pertemuan
4. Kepala puskesmas Menentukan jadwal pelaksanaan yang akan
disampaikan
5. Kepala puskesmas memimpin pertemuan minlok lintas program dan
camat memimpin lintas sektor
6. Semua peserta pertemuan bersama sama menentukan pemecahan masalah
dan membuat rencana tindak lanjut
7. Peserta pertemuan melakukan kegiatan sesuai sesuai rencana tindak lanjut
dan evaluasi

6. Bagan Alir
Kepalapuskesmas menentukan
tujuan pertemuan

waktu pertemuan
Menentukan prioritas masalah yang akan disampaikan

yang efektif dan efisien

Menentukan prioritas sasaran pertemuan

Menentukan jadwal pelaksanaan yang akan disampaikan

Kepala puskesmas menutup pertemuan,

Peserta pertemuan melakukan


kegiatan sesuai dengan peran tugas
dan kewenangan masing–masing
dengan didokumentasikan pada
buku
7. Unit Terkait Lintas Program dan Lintas Sektor
individu

Anda mungkin juga menyukai