Anda di halaman 1dari 4

Proposal Pengajuan Dana untuk Lomba Tenis Meja

Acara 17 Agustus 2019


RW 09, Kalimaya, Randegansari,
Gresik
Perihal : Permohonan bantuan dana Lomba Tenis Meja

Kepada Yth, Bpk Kepala RW 09 , Kalimaya

Di tempat

Sehubungan dengan akan diadakannya kegiatan dalam rangka peringatan HUT RI ke- 74

Kemerdekaan Republik Indonesia di Lingkungan RW. 09, Kalimaya, Kel. Randegansari, Gresik.

Dengan ini kami sampaikan sebuah proposal KEGIATAN LOMBA TENIS MEJA.

Total rencana anggaran biaya (RAB) lomba Tenis Meja adalah Rp. 1.570.000.

Sehubungan dengan rencana tersebut, dan dikarenakan keterbatasan dana yang kami miliki,

melalui proposal yang masih jauh dari sempurna ini, serta setelah adanya musyawarah bersama

dengan pengurus RW 09, Seksi Olah Raga (Perwakilan RT), Sehubungan dengan itu Kami

meminta ijin kepada bapak kepala RW untuk memberikan ijin kepada kami (Panitia Lomba

Tenis Meja) untuk meminta dana sumbangan. DAN AKAN KAMI PERTANGGUNG

JAWABKAN DALAM BENTUK LAPORAN RESMI.

Mengetahui Gresik, Agustus 2019

Ketua RW.09 Ketua Panitia

Bpk. Hendrik
Proposal ini berisi tentang rencana kegiatan yang akan melibatkan secara aktif

seluruh lapisan warga Kalimaya, Adapun rencana kegiatan :

Hari/Tanggal : Sabtu, 3 Agustus 2019

Acara / jam : Lomba ( 19.00 – selesai )

Tempat : Balai RW 09 Kalimaya

I. Maksud dan Tujuan

1. Meningkatkan sikap Nasionalisme terhadap bangsa Indonesia

2. Meningkatkan sikap Patriotisme untuk membela negara

3. Meningkatkan sikap toleransi yang m,enjunjung kebersaman warga

II. Pelaksanaan

Pelaksanaan lomba direncanakan pada tanggal 3 Agustus2019 di lapangan Balia RW 09

Kalimaya dengan pertimbangan sebagai berikut

1. Tempat Strategis dan luas

2. Tempat bersih dan nyaman

MENGETAHUI
KETUA RW 09

KETUA RT 01 KETUA RT 02 KETUA RT 03

KETUA RT 04 KETUA RT 05 KETUA RT 06


Rancangan Anggaran Belanja (RAB)

1. Daftar Lomba

No Nama Permainan Bahan Jumlah Satuan Jumlah

1. BET 4 set 75.000 300.000


1 Tenis Meja 2. NET 2 Set 90.000 180.000
3. BOLA 4 Slop 45.000 180.000

Total 660.000

No Bahan Tambahan Harga satuan


1 Air Mineral 125.000

2 Snack 200.000
Total 325.000

Total keseluruhan biaya lomba : Rp.985.000 ,-

2. Hadiah

Nama Barang Jumlah Satuan Harga


No

1. Tropy 3 Set 120.000 360.000


2. Indomie 1 Dos 95.000 95.000
3. Teh Pucuk 1 Dos 125.000 125.000

Total 585.000

Mengetahui, Gresik, Agustus 2019


Bapak Kepala RW 09 Ketua Panitia Lomba

Bpk. Hendrik

Anda mungkin juga menyukai