Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
a. Efisiensi adalah : bagaimana mencapai akhir dengan menggunakan sarana yang perlu atau
dengan menggunakan sarana sedikit mungkin.
b. Efektifitas adalah : seberapa besar suatu tujuan sedang atau telah tercapai.
c. Rasional dalam mengambil keputusan
Pengambilan keputusan yang rasional sangat diperlukan dalam proses manajemen.
Manajemen Kebidanan adalah: proses pemecahan masalah yang digunakan sebagai metode untuk
mengorganisasikan pikiran dan tindakan berdasarkan teori ilmiah ,penemuan penemuan ,keterampilan
dalam rangkaian atau tahapan yang logis untuk pengambilan suatu keputusan yang berfokus pada
pasien.
Bidan mengumpulkan informasi yang akurat dan lengkap dari semua sumber yang berkaitan
dengankondisi pasien,baik dari hasil anamnese pasien ,suami atau keluarga dan dari dokumentasi pasien
atau catatan tenaga kesehatan lainnya.
Bidan menganalisa data dasar dari langkah pertama yang didapat padalangkah pertama
,menginterpretasi secara logis sehingga dapat merumuskan diagnosa atau masalah kebidanan.
III. Mengidentifikasi diagnose atau masalah potensial.
Langkah ini merupakan langkah antisipasi sehingga dalam melakukan asuhan kebidanan
Bidan dituntut untuk mengantisipasi permasalahan yang akan timbul dari kondisi yang ada atau
Sudah terjadi.
Contoh: Ibu anak pertama hamil 36 minggu,perdarahan berulang dan banyak,tidak ada mules
Diagnosa: GI P0 A0