Anda di halaman 1dari 17

Sistem Informasi

Geografis Lanjut

Data SIG

Hana Sugiastu Firdaus

PROGRAM STUDI TEKNIK GEODESI


UNIVERSITAS DIPONEGORO
2017
2
Pendahuluan
Data SIG

 Data merupakan elemen penting dari SIG


 Data yang dimaksud merupakan data spasial dan data atribut
Data spatial : berkaitan dengan lokasi, bentuk dan hubungan
dengan obyek-obyek lainnya.
Data atribut : merupakan data yang menjelaskan sifat- sifat
data spatial

 Data selanjutnya digunakan untuk keperluan analisis dan


permodelan
SIG Part 2
3
Materi Data SIG

DEFINISI SUMBER
KARAKTERISTIK

FORMAT
JENIS

SIG Part 2
 Data SIG menyajikan dan merepresentasikan
fenomena atau unsur di permukaan bumi
(real world) yang telah disederhanakan dan
selanjutnya dapat digunakan untuk analisis
SIG.
 Dalam Pemahaman ini tidak semua data
spasial dapat digunakan untuk analisis SIG,
namun disesuaikan dengan analisisnya.

4 DEFINISI

SIG Part 2
Dimensi ke 3 :
 Waktu
 Tinggi
 Kedalaman
 Unit Tematik
 Dll

Section 1 About Us
We are awesme!

Sumber : GIS, Environmental & Engineering Modelling, Allan J. Brimicombe (2010)


Reality , merupakan fenomena yang akan kita modelkan
sesuai bentuk aslinya dan kompleksitasnya.

Conceptual model,
Merupakan abstraksi tahap pertama dan hanya menggabungkan
bagian-bagian dari realitas yang dianggap relevan dengan
aplikasi tertentu. Sebuah peta kartografi adalah contoh dari
model konseptual, dimana peta hanya berisi fitur-fitur yang
kartografer telah pilih untuk ditampilkan dan aspek lainnya dari
realitas dihilangkan. Pada pemodelan konseptual terdapat
penentuan keputusan untuk menggunakan tipe data raster atau
vektor dan penentuan tema dari tiap layer. Model konseptual
sering disebut sebagai model data

Level of Data
SIG Part 2
logical model,
disebut struktur data yang merupakan abstraksi lebih lanjut
dari model konseptual ke dalam daftar, array, dan matriks
yang mewakili bagaimana fitur dari model konseptual akan
dimasukkan dan dilihat dalam database, diolah dalam kode
perangkat lunak, dan siap untuk penyimpanan. Model logis
secara umum dapat diinterpretasikan sebagai realitas
dengan bantuan software.

physical model or file structure. Ini adalah abstraksi final dan


merupakan data secara fisik disimpan pada perangkat keras
atau media sebagai bit dan byte.

Level of Data
SIG Part 2
Real World <> Media
SIG Part 2
 Data Dasar / Primer
Diperoleh dari ekstraksi terhadap data-data lapangan baik
itu hasil observasi seperti curah hujan, suhu, kelembaban
dst

 Data Turunan / Sekunder


Diperoleh dari hasil pengolahan/ analisis terhadap data-
data yang telah ada

Jenis Data
 Data spasial yang digunakan dalam SIG memiliki
karakteristik yang spesifik maupun umum yang terkait
dengan skala dan resolusi data
 Unsur/fenomena yang memiliki karakteristik yang
sama dikelompokkan ke dalam kelas
 Karakteristik data spasial (Sinton, 1978)
- Lokasi (Lokal,Regional,Global)
- Tematik (Land Use, Curah hujan, cuaca, &
Jenis Tanah)
- Temporal ( Konstan,Harian, bulanan, tahunan)

Section 3 Karakteristik
Karakteristik

Section 3

Terkait dengan variasi datanya, satu komponen tetap, yang


lainnya dapat bervariasi secara terkendali, dan yang lainnya
terukur(Sinton, 1978).
Format Data

 Data Vektor dasar (titik, garis, luasan)


 Data Raster
Data Vektor
Data
Vektor
Data Atributif :
-Data Teks
-Numerik (misal panjang/luas/posisi)
-Kelas (Nominal, Ordinal, Interval, Ratio)
-Bobot / Score
-Topologi
Ditampilkan dalam view tabel

Format Data
Format Data
Topologi
Sumber Data
Section 5

Anda mungkin juga menyukai