Anda di halaman 1dari 9

Pertemuan 3 Mei 2017

Percobaan untuk menyalakan LED menggunakan Arduino UNO


Kaki (+) Led disambungkan ke pin 13 pada arduino
Kaki (-) Led disambungkan ke pin GND pada arduino
Pertemuan 14 Mei 2017
Percobaan untuk menyalakan LED secara bergantian
Masing-masing kaki (+) LED disambungkan ke pin 10,11,12, dan 13 pada arduino
Masing-masing kaki (-) LED disambungkan ke pin GND pada arduino seperti pada
gambar dibawah ini
Pertemuan 24 Mei 2017
Percobaan untuk menyalakan LED dengan menggunakan tombol
Kaki (+) LED disambungkan ke pin 11 pada arduino
Kaki (- ) Led disambungkan ke pin GND pada arduino
Kaki button disambungkan ke pin 10 dan GND seperti contoh dibawah ini
Pertemuan 7 Juni 2017
Percobaan menyalakan dan mematikan LED dengan menggunakan potensio
Kaki (+) LED disambunkan ke pin 9 pada arduino
Kaki (-) LED disambungkan ke pin GND pada arduino
Kaki tengah potensio disambungkan ke pin A0 pada arduino
Kaki kanan potensio disambungkan ke pin 5V pada arduino
Kaki kiri potensio disambungkan ke pin GND pada arduino
Pertemuan 31 Mei 2017
Percobaan menggunakan seven segment untuk menampilkan output angka

Anda mungkin juga menyukai