Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

“SIFAT MAGNET”

Diajukan untuk memenuhi tugas mata kuliah


IPA SD/MI

Dosen Pembimbing:
Mardiana, M.Pd

Disusun Oleh :

Siti Mardiyah

SEKOLAH TINGGI ILMU AL-QUR’AN (STIQ) AMUNTAI


PROGRAM STUDI
PENDIDIKAN GURU MADRASAH IBTIDAIYAH
TAHUN AKADEMIK 2019/2020
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
KURIKULUM 2013

Nama Sekolah : SDN Makmur Jaya


Satuan Pelajaran : Madrasah Ibtidaiyah
Kelas/Semester : IV / Genap
Mata Pelajaran : IPA (Ilmu Pengetahuan Alam)
Materi Pokok : Sifat Magnet
Alokasi Waktu : 1 X 15 Menit

A. KOMPETENSI INTI
KI-1 : Menerima dan menghayati ajaran agama Islam.
KI-2 :Memiliki akhlak (adab), yang baik dalam beribadah dan berinteraksi dengan diri sendiri,
sesama dan lingkungan.
KI-3 :Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati ,mendengar melihat, membaca, dan
menanya tentang makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah maupun di tempat bermain
KI-4:Menyajikan pengetahuan faktual terkait dengan pengembangan diri dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku yang beriman
dan dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR :

3.5 Mengenal sifat magnet serta peneaparapannya dalam kehidupan sehari-hari.

C. INDIKATOR :

3.5.1. Siswa dapat menjelaskan pengertian dari magnet dengan baik dan benar.

3.5.2. Siswa dapat menelaah macam-macam magnet dengan baik.

3.5.3. Siswa dapat menciptakan sifat magnet yang ada kehidupan shari-hari.
D. TUJUAN PEMBELAJARAN :

1. Dengan melalui media power point, siswa dapat menjelaskan pengertian dari magnet
dengan baik dan benar.

2. Dengan melalui penjelasan guru, siswa dapat menelaah macam-macam magnet dengan
baik.

3. Dengan melalui praktek, siswa dapat menciptakan sifat magnet yang ada kehidupan
sehari-hari.

E. MATERI AJAR :

 Sifat-Sifat Magnet (Lampiran 1)

F. PENDEKATAN STRATEGI & METODE


1. Pendekatan : Inkuiri
2. Strategi : Cooperative Learning
3. Model : STAD
3. Metode : Ceramah, Diskusi, Menyimak, Tanya Jawab, Praktik dan Kuis

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN
No. Kegiatan DeskripsiKegiatan AlokasiWaktu
1 Pendahulan 1) Peserta didik mengucapkan
salam kepada guru.
2) Peserta didik berdoa sesuai
agama dan kepercayaan masing-
masing 2 Menit
3) Peserta didik menyimak tujuan
dan langkah-langkah pembelajaran
dengan model pembelajaran STAD
dan dengan pendekatan Inkuiri.
2. KegiatanInti Mengamati
1) Peserta didik mendengarkan
penjelaskan dari guru mengenai
materi pengertian magnet
Menanya
1) Peserta didik mengajukan
pertanyaan kepada guru mengenai
materi yang belum dipahami.
2) Guru memberikan umpan balik
kepada peseta didik mengenai materi
magnet.
Mengeksplorasi
1) Peserta didik membentuk kelompok
sebanyak 3 kelompok
2) Peserta didik menyimak teks tentang
sifat maget.
3) Peserta didik menanya, menalar,
serta mencoba membuktikan sifat
magnet yaitu tentang magnet yang
dapat menarik benda-benda tertentu.
Mengasosiasi
1) Peserta didik dalam kelompok
berdiskusi dan mengisi LKS tentang
hasil percobaan yang membuktikan
sifat magnet yang dapat menarik
benda-benda tertentu. 11 Menit
Mengkomunikasikan
1) Peserta didik mempresentasikan
hasil percobaan sambil memberikan
kesimpulan sementara.
3. Penutup 1) Peserta didik bersama guru
menegaskan tentang hasil percobaan
tentang sifat magnet yang dapat
menarik benda-benda tertentu. 3 Menit
2) Peserta didik menerima pesan-pesan
dari guru.
3) Peserta didik berdoa sesuai agama
dan kepercayaan masing-masing.
4) Peserta didik mengucapkan salam
kepada guru.

H. SUMBER DAN MEDIA


1. Media :

 TV/LCD
 LKS
 Alat Media Praktik
2. Sumber belajar :

 Buku IPA untuk SD/MI kelas 5 karangan Maryanto.(et.all), 2009. Hal 93-101
 Buku IPA untuk SD/MI kelas 5 karangan Munawar Kholil. (et.all) , 2009. Hal 108-117
 Buku IPA untuk SD/MI kelas 5 karangan Sulisyowati, 2008. Hal. 81-84

I. PENILAIAN
1. Teknik penilain
a. Penilaian Kognitif
b. Penilaian Afektif
c. Penilaian Psikomotorik
2. Instrmen penilaian
a. Tes
1) Tes lisan
b. Non tes
1) Observasi
2) Skala Sikap
3) Lembar Kegiatan Peserta Didik
4) Tes Unjuk Kerja

3. Bentuk instrumen penilaian


Rubik
1. Penilain Kognitif
Ranah kognitif adalah yang mencakup kegiatan mental (otak). Ranah ini berhubungan dengan
kemampuan berfikir termasuk di dalamnya kemampuan menghafal, memahami, mengaplikasi,
,menganalisis, mensintesis dan kemampuan mengevaluasi. Dalam ranah ini terdapat enam
aspek mulai dari yang rendah sampai jenjang yang paling tinggi.Enam jenjang atau aspek yang
di maksud adalah :

No Nama Aspek Deskripsi Skor


Pesertadidik 1 2 3
1 Pengetahuan 1) Mengetahui arti dari bunga
2) Mengetahui fungsi bunga
3) Menjelaskan fungsi struktur
bunga
2 Pemahaman 1) Menjelaskan kembali
pembelajaran tentang
struktur bunga
3 Aplikasi 1) Mencatat bagian struktur
bunga
4 Analisis 1) Mengajukan pertanyaan
untuk mencari informasi
2) Mengkaji ulang materi
5 Sintesis 1) Menjawab pertanyaan
yang diajukan
6 Evaluasi 1) Memberikan pendapat
tentang materi yang di
ajarkan

Keterangan :
skor 1 : tidak pernah, skor 2 : kadang-kadang , skor 3 : sering

2. Penilaian Afektif
Ranah afektif adalah ranah yang berkaitan dengan sikap dan nilai
No Nama Peserta Aspek Deskripsi kegiatan Ya Tidak
Didik
1 Jujur 1) Jujur dalam mengerjakan
tugas.
2) Jujur pada saat berbicara
2 Sopan 1) Bersikap sopan dan tidak
membuat kegaduhan
2) Mengajukan pertanyaan
dengan sopan
3 Tanggungj 1) Mengarjakan tugas
awab dengan baik dan tepat
waktu
2) Menjawab pertanyaan
yang diajukan
Keterangan :memeberi tanda (check-list) ya atau tidak
3. Penilaian Psikomotorik
Ranah psikomotorik merupakan ranah yang berkaitan dengan keterampilan atau kemampuan
bertindak setelah seseorang menerima pengalaman belajar terentu. Penilaian psikomotorik
dapat dilakuakan dengan menggunakan observasi atau pengamatan.
Kriteria
N Nama Kerjasama Keaktifan Partisipasi Inisiatif
o Peserta M M M B M M M B M M M B M M M B
Didik K B T T K B T T K B T T K B T T
1
2
3
Keterangan :

MK : membudaya (apabila peserta didik terus menerus memperlihatkan perilaku yang dinyatakan
dalam indikatorsecara konsisten).

MB : mulai berkembang (apabila peserta didik sudah memperlihatkan berbagai tanda perilaku
yang dinyatakan dalam indikator dan mulai konsisten).

MT : mulai terlihat (apabila peserta didik sudah memperlihatkan tanda-tanda awal perilaku yang
dinyatakan dalam indikatornamun belum konsisten).

BT : belum terlihat (apabila peserta didik belum memperlihatkan tanda-tanda awal perilaku yang
dinyatakan dalam indikator).

J. REMEDIAL

Guru menjelaskan kembali materi “struktur bunga “ dan melakukan penilaian kembali. Penilaian
dapat melalui tes atau penugasan sesuai dengan kebutuhan. Pelaksanaan remedi dilakukan pada
hari dan waktu tertentu yang di sesuaikan, misalnya 30 menit setelah jam belajar selesai.

Mengetahui Amuntai, ... November 2019


Dosen Pengampu, Guru Mapel IPA

(Mardiana ) (Siti Mardiyah)


LAMPIRAN 1:

MENGENAL SIFAT MAGNET

Magnet adalah sifat benda yang dapat menarik benda yang terbuat dari bahan tertentu.
Medan magnet adalah daerah seitar magnet yang masih bersifat magnet.

Sifat-Sifat Magnet :

1. Gaya tarik menarik paling kuat terletak pada kutubnya.


2. Kutub yang sama jika didekatkan akan tolak menolak dan kutub yang tidak sama akan tarik
menarik.
3. Dapat menarik benda-benda dari logam seperti besi dan baja.
4. Mempunyai dua kutub yaitu kutub utara dan kutub selatan
5. Gaya tarikmagnet dapat menembus benda-benda tipis seperti kayu, kertas dan kaca.
LAMPIRAN 2:
LEMBAR KERJA SISWA

Magnet Memiliki Gaya Tarik

A. Tujuan

Menyelidiki benda-benda yang dapat ditarik magnet dan tidak dapat ditarik magnet

B. Alat dan Bahan

1. Magnet Mainan
2. Kapas, jarum pentol, uang receh, kertas, kain , gantungan kunci, kelereng, dan stik es
krim

C. Langkah Percobaan
1. Siapkan alat benda yang telah tersedia
2. Dekatkan ke magnet untuk tiap-tiap benda.
3. Amatilah apa yang terjadi dan catat hasil pengamatan kalian ke dalam tabel pengamatan.

D. Data Pengamatan
TIDAK DAPAT
NO NAMA BENDA DAPAT DITARIK
DITARIK
E. Simpulan
Berdasakan hasil pengamatan kalian, jawablah pertanyaan berikut.
1. Benda-benda apa saja yang dapat ditarik magnet?

2. Terbuat dari bahan apakah benda-benda yang dapat ditarik magnet itu?

3. Benda-benda apa saja yang tidak dapat ditarik magnet?

4. Terbuat dari bahan apakah benda yang tidak dapat ditarik magnet?

5. Magnet dapat menarik benda-benda yang terbuat dari?

Anda mungkin juga menyukai