Anda di halaman 1dari 8

PEMBAHASAN TRY OUT SBMPTN (TKPA)

161
MINGGU, 15 JANUARI 2017
TES POTENSI AKADEMIK Bila Kiki adalah urutan kedua terberat, maka yang
terberat adalah Titi.
1. Jawab : D
Jambu merah lebih banyak dibeli orang walaupun 13. Jawab : C
harganya lebih mahal. Untuk perjalanan dari A ke B : ELANG < BELIBIS
RAJAWALI
2. Jawab : E Untuk perjalanan dari B ke C : ELANG = RAJAWALI
Penumpang kereta api naik rangkaian kereta api < BELIBIS
yang tidak bagus dan awak yang tidak sehat, dan
tiba di tujuan tidak sesuai dengan jadwal. 14. Jawab : D
(A) Pak Harun : masa kerja < 5 tahun
3. Jawab : D (B) Dewi : tidak rajin bekerja dan tidak
Pak Joko tidak sehat karena tidak rajin berolah berprestasi
raga, dan tidak diet. (C) Pak Yanto : tidak berprestasi
(D) Yeni
4. Jawab : C (E) Endang : masa kerja < 4 tahun
Jika tusuk jarum tidak diberikan maka pijat refleksi
pasti tidak diberikan. 15. Jawab : D
Cukup Jelas
5. Jawab : A
Gerbong kereta api X dilengkapi toilet dan televisi. 16. Jawab : C
10, 9, 7, 21, 17, 12, 72, …
6. Jawab : C Pola : -1 -2 x3 -4 -5 x6 …, maka yang berikutnya
... orang PELIT tidak SEDEKAH adalah -7, sehingga 72 – 7 =65.
… orang MASAM tidak SENYUM
17. Jawab : D
4, 6, 10, 18, 34, 66, 130, …
7. Jawab : C
Pola : +2 +4 +8 +16 +32 +64 …, maka yang
… TOPI melindungi KEPALA
berikutnya adalah +128, sehingga 130 + 128 = 258
… TUDUNG SAJI melindungi MEJA MAKAN
18. Jawab : C
8. Jawab : E
5, 6, 7, 9, 9, 12, 11, 15, …
Karpet menutup Lantai, Sampul menutup Buku
Pola : loncat satu bilangan, sehingga diperoleh
pola :
9. Jawab : B
(i) 5, 7, 9, 11, …  13
Kerja akan mendapat Upah, Makan akan
(ii) 6, 9, 12, 15, …
mendapat rasa Kenyang
19. Jawab : A
10. Jawab : E 9, 8, 10, 7, 11, 6, 12, …
Penelitian mengumpulkan Data, Museum Pola : loncat satu bilangan, sehingga diperoleh
mengumpulkan Karya seni pola :
(i) 9, 10, 11, 12, …
11. Jawab : C (ii) 8, 7, 6, …  5
Jarak rumah : E < D < B < C < A
Ukuran rumah : A < C < B < D < E 20. Jawab : B
Jadi rumah A paling jauh dan paling kecil. 1, 4, 8, 2, 8, 12, 3, 12, …
Pola : loncat dua bilangan, sehingga diperoleh
12. Jawab : C pola :
Kiki > Ririn > Iwan (i) 1, 2, 3, …
Titi > Sasa > Bento (ii) 4, 8, 12, …
Titi > Ririn (iii) 7, 8, …  9

Halaman 1 dari 8 halaman


PEMBAHASAN TRY OUT SBMPTN (TKPA)
161
MINGGU, 15 JANUARI 2017
21. Jawab : E 30. Jawab : E
2, 1, 7, 3, 2, 8, 4, 3, … Cukup jelas.
Pola : loncat dua bilangan, sehingga diperoleh
pola: 31. Jawab : B
(i) 2, 3, 4, ... Cukup jelas.
(ii) 1, 2, 3, ...
32. Jawab : E
(iii) 7, 8, ... 9
Cukup jelas.
22. Jawab : C
33. Jawab : D
2, 8, 4, 16, 8, 32, 16, 64, .... Cukup jelas.
Pola: loncat satu bilangan, sehingga diperoleh
pola: 34. Jawab : B
(i) 2, 4, 8, 16, ....32 Cukup jelas.
(ii) 8, 16, 32, 64, ....
35. Jawab : B
23. Jawab : D Cukup jelas.
p = 36 dan q = 35
p + 2q = 36 + 70 = 106 > 100 36. Jawab : D
Cukup jelas.
24. Jawab : C
Untuk a = 3, 8 4a 8 4(3) 8 12 4. 37. Jawab : C
Cukup jelas.
Karena 8 4a merupakan fungsi yang turun, maka
untuk untuk a 3, −4 merupakan nilai minimum 38. Jawab : E
dari fungsi tersebut. Cukup jelas.
25. Jawab : C
39. Jawab : B
m – 2n =(2a – 3) – 2 (−a + 9) = = (2a – 3) + 2a – Cukup jelas.
18 = 4a – 21
40. Jawab : C
26. Jawab : B Cukup jelas.
m=9
m 2a 39 = 2a – 3a = 6 41. Jawab : D
a b 56 = −b + 5b = −1 Cukup jelas.
Jadi b a m
42. Jawab : D
27. Jawab : D Cukup jelas.
4a – 2b = 4a – a = 3a
43. Jawab : B
28. Jawab : D Cukup jelas.
a b a – 2b + 10
1 12 -13 44. Jawab : C
2 6 0 Cukup jelas.
3 4 1
4 3 8 45. Jawab : C
6 2 12 Cukup jelas.
12 1 20
29. Jawab : A
Karena x dan y positif (x > 0, y > 0), maka xy > 0.
Halaman 2 dari 8 halaman
PEMBAHASAN TRY OUT SBMPTN (TKPA)
161
MINGGU, 15 JANUARI 2017
MATEMATIKA DASAR 48. Jawab : B

46. Jawab : C

49. Jawab : E

47. Jawab : A

50. Jawab : C

Halaman 3 dari 8 halaman


PEMBAHASAN TRY OUT SBMPTN (TKPA)
161
MINGGU, 15 JANUARI 2017
51. Jawab : A 54. Jawab : D

55. Jawab : C

52. Jawab : B

56. Jawab : C

53. Jawab : D

Halaman 4 dari 8 halaman


PEMBAHASAN TRY OUT SBMPTN (TKPA)
161
MINGGU, 15 JANUARI 2017
57. Jawab : A 59. Jawab : D

60. Jawab : E

58. Jawab : E

BAHASA INDONESIA

61. Jawab : A
Kalimat topik merupakan kalimat inti yang
digunakan sebagai acuan pengembangan menjadi
sebuah paragraf. Kalimat topik paragraph adalah
Menghargai uang dan berusaha selalu hemat tidak
bisa dilepaskan dari nilai kepercayaan masyarakat
etnis Tionghoa. (kalimat pertama)

62. Jawab : B
Kesalahan penggunaan tanda baca koma (,)
terdapat pada kalimat ke-3, yaitu kata bahwa
tidak perlu menggunakan tanda koma (,).

Halaman 5 dari 8 halaman


PEMBAHASAN TRY OUT SBMPTN (TKPA)
161
MINGGU, 15 JANUARI 2017
63. Jawab : C 70. Jawab : E
Pertanyaan yang jawabannya tidak terdapat Tujuan penulisan teks tersebut adalah
dalam teks adalah Di manakah etnis Tionghoa memaparkan kandungan gizi pada sayuran.
menabung uangnya?
71. Jawab :C
64. Jawab : A Judul karangan sedapat-dapatnya :
Kata ganti mereka pada kalimat (2) merujuk etnis 1. singkat dan padat,
Tionghoa. 2. menarik perhatian, serta
3. menggambarkan garis besar (inti) pembahasan.
65. Jawab : A Judul yang tepat teks soal adalah Kandungan Gizi
Kelemahan paragraf kedua teks tersebut adalah pada Sayuran.
data tidak dipaparkan dengan jelas dan
menyeluruh. 72. Jawab : C
Simpulan menggambarkan atau mewakili seluruh
66. Jawab : B pernyataan yang ada. Tabel tersebut membahas
Gagasan utama bacaan adalah hal pokok yang Sayuran adalah tanaman yang dikonsumsi beserta
diungkapkan dalam suatu paragraf. Gagasan makanan utama. Jadi, simpulan isi tabel tersebut
utama merupakan pernyataan yang menjadi inti yang paling tepat kandungan air tertinggi dimiliki
keseluruhan isi paragraf. Gagasan pokok terdapat oleh jamur kuping segar, sedangkan kandungan
pada kalimat topik yang biasanya terletak di awal, protein dan lemak terbanyak dimiliki oleh tauge
diakhir, atau di tengah. Kalimat topik memiliki kacang kedelai (P 9,0% dan L 2,6%) serta
makna yang paling umum pada paragraf kedua kandungan karbohidrat tertinggi adalah jagung
adalah Sayuran adalah tanaman yang komposisi muda (30,3%).
air dan mineral sangat tinggi.
73. Jawab : B
67. Jawab : A PU teks adalah Komposisi sayuran yang beragam
Diksi yang tidak tepat terdapat pada kalimat ke- 6, dipengaruhi oleh variasi sayuran, cuaca,
yaitu kata variasi seharusnya varietas (Varietas pemeliharaan, cara panen, dan sebagainya karena
adalah kelompok tanaman (spt perdu) dl jenis bersifat umum, sedangkan kalimat yang lain
atau spesies tertentu yg dapat dibedakan dr bersifat menjelaskan kalimat utama tersebut.
kelompok lain berdasarkan suatu sifat atau sifat
tertentu), sedangkan variasi adalah tindakan atau 74. Jawab : D
hasil perubahan dari keadaan semula; selingan; Urutan kerangka yang paling tepat untuk tema
segalanya berlangsung berulang-ulang. karangan di atas adalah 5, 2, 4, 3, 1.

68. Jawab : B 75. Jawab : D


Kesalahan pergunaan tanda baca terdapat dalam Gagasan utama teks di atas adalah Kita
kalimat ke-3 yaitu kata tetapi harus menggunakan diharapkan dapat lebih berhati-hati dan menjadi
tanda baca koma (,). lebih efisien dalam memanfaatkan barangbarang
berbahan plastik. Intinya Kita berhatihati dan
69. Jawab : D menjadi lebih efisien yang bukan dalam
Kalimat efektif adalah kalimat yang dapat memanfaatkan barang-barang berbahan plastik.
menyampaikan pesan penutur secara jelas, Jadi, rincian isi gagasan yang dikemukakan pada
lengkap, dan tepat, sesuai dengan kaidah b.indo wacana di atas adalah Kita memanfaatkan barang-
sehingga isi atau maksudnya tergambar dengan barang berbahan plastik.
lengkap dalam pikiran pendengar atau lawan
tutur.Kalimat yang tidak efektif adalah kalimat 4
dan 9 seharusnya (4) tidak perlu menggunakan
kata yang (Bagian akar dan biji (S) mengandung
(P)energy (O), sedangkan (9) penggunaan kata
sangat sedikit sekali
Halaman 6 dari 8 halaman
PEMBAHASAN TRY OUT SBMPTN (TKPA)
161
MINGGU, 15 JANUARI 2017
BAHASA INGGRIS 82. Jawab : B
Dari pernyatan kalimat kedua paragraf tiga, ‘Lyn
76. Jawab : C Richards,…criticizes the systematic exclusion of
Opsi yang paling tepat untuk melengkapi pilihan men from ‘child rearing and…’ (Lyn Richards
pada kalimat soal adalah opsi C yaitu it has been mengkritik pengecualian sistematis bagi pria untuk
found (membentuk kalimat passive berjenis membesarkan anak…), kita dapat mengerti bahwa
present perfect) yang bermakna Vitamin B6 telah yang didesak (argue) oleh Lyn Richards adalah pria
ditemukan. dan wanita harus memainkan peran yang
seimbang (both men and women are equally
77. Jawab : A responsible).
Opsi yang paling tepat untuk melengkapi pilihan
pada kalimat soal adalah opsi A yaitu vitamin B6 83. Jawab : A
cannot bestored in our bodies = vitamin B6 tidak Bila pendapat Lyn : ‘They don’t need to have kids
dapat disimpan di badan kita, yang berkorelasi now to have a good marriage’ bahwa ‘pasangan
dengan kalimat sebelumnya. suami istri tidak perlu memiliki anak untuk
mendapatkan rumah tangga yang baik’ terbukti
78. Jawab : B benar maka dimasa mendatang para wanita dalam
Opsi yang paling tepat untuk melengkapi pilihan keluarga akan memiliki lebih sedikit anak yang
pada kalimat soal adalah opsi B yaitu Helping to harus diurus (women in families of younger
release energyfrom the food we eat = membantu generation have less children to care for).
melepaskan energi dari makanan yang kita
konsumsi. (parallelism = verb-ing). 84. Jawab : E
Makna kata starved = hungry = lapar. Sementara
79. Jawab : E makna kata angry = marah, agreed = setuju, weak
Combining the roles (melakukan peran ganda) = lemah, sick = sakit.
pada kalimat soal mengacu pada peran
perempuan yang dinyatakan pada kalimat – 85. Jawab : E
kalimat sebelumnya, yakni sebagai ibu rumah Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi
tangga (mother) dan sebagai wanita pekerja dampak pembatasan kalori untuk memperpanjang
(career woman). usia, informasi dapat kita temukan pada paragraf
dua.
80. Jawab : A
Secara keseluruhanwacana mengemukakan 86. Jawab : C
pilihan peran yang dimainkan perempuan Jika info pada wacana benar bagi seseorang
(women’s alternative role) apakah sebagai ibu mengkonsumsi kalori dikontrol resiko penyakit
rumah tangga, sebagai wanita pekerja, atau kanker tulang tidak dapat diprediksi
keduanya secara sekaligus. (unpredictable). Sementara makna kata
substantial=penting, negligible = diabaikan,
81. Jawab : D serious = serius, indefinite = tidak tentu.
Permasalahan yang belum tuntas ulasannya
terdapat pada paragraf terakhir dimana proses 87. Jawab : D
perempuan sebagai ibu tidak berlangsung lama, Opsi atau pilihan yang bukan (eksepsi) merupakan
oleh karena itu pertanyaan yang relevan untuk dampak empiris yang ditulis pada penelitian
diajukan berangkat dari teks tersebut adalah opsi tersebut adalah emotion stability (kestabilan
D yaitu why would the role of a woman in emosi). Sementara slender body shapes=bentuk
mothering not last long?(mengapa peran badan ramping, long life expectancy=harapan
perempuan sebagai ibu tidak berlangsung lama?). hidup lebih lama, good healthiness=kesehatan
yang baik, good feelings=perasaan yang baik.

Halaman 7 dari 8 halaman


PEMBAHASAN TRY OUT SBMPTN (TKPA)
161
MINGGU, 15 JANUARI 2017
88. Jawab : D
Metode yang digunakan dalam penelitian yang
diadakan oleh CALERIE adalah konvensional
(sesuai dengan adat istiadat daerah). Sementara
makna kata complicated = rumit, temporary =
modern, ultramodern = sangat modern,
methodological = menurut metode.

89. Jawab : B
Berdasarkan cakupan isi wacana dengan jelas
disebutkan bahwa sumber umum dari timbale
beracun (timah hitam beracun) bagi anak-anak
adalah opsi B lead – based paint = cat/pewarna
yang mengandung timbal, informasi dengan jelas
kita temukan pada paragraf dua.

90. Jawab : A
Pernyataan yang bukan (eksepsi) merupakan
dampak bagi anak-anak bila menggunakan dosis
tinggi dari timbal (timah hitam) adalah prestasi
akademik rendah (low academic performance).
Sementara mental retardation = keterbelakangan
mental, fatal in death = kematian, blindness =
kebutaan, permanent nerve damage = kerusakan
syaraf tetap.Informasi dengan jelas dapatkita
temukan pada paragraph pertama.

Halaman 8 dari 8 halaman

Anda mungkin juga menyukai