Anda di halaman 1dari 2

SOP MENOLAK ATAU MENERIMA PENGOBATAN

No. Dokumen

No. Revisi
SOP
Tanggal terbit

Halaman 0-2

UPTD dr.Agus Pribadi

PUSKESMAS BOJA II NIP. 196808182009041001

1. Pengertian Hak menolak atau tidak melanjutkan pengobatan adalah kegiatan


menjelaskan kepada pasien mengenai hak nya dalam memutuskan
pengobatan yang akan di lakuka terhadap diri nya,pasien berhak
memutuskan menerima atau menolak melakukan pengobatan serta berhak
menghentikan pengobatan saat pengobatan berlangsung.

2. Tujuan Sebagaiacuanpenerapanlangkah-langkahuntuk untuk hak menolak atau


tidak melanjutkan pengobatan di UPTD Puskesmas Boja II

3. Kebijakan SuratKeputusan Kepala UPTD Puskesmas Boja II tentang Hak menolak atau
melanjutkan pengobatan.

4. Referensi 1. Undang-Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan

2. Undang-Undang Nomor 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit

5. Langkah- A. Alat : Brosur/leflet hak dan kewajiban pasien


langkah B. Bahan :-
C. Langkah-langkah :
1. Dokter melakukan pemeriksaan terhadap pasien
2. Dokter merumuskan diagnosa pasien
3. Dokter memberitahukan tentang penyakit pasien dan rencana
asuhan yang akan diberikan
4. Dokter memberitahukan bahwa pasien bisa ditangani di puskesmas
5. Dokter memberitahukan bahwa pasien harus dirujuk bagi pasien
yang tidak dapat ditangani di puskesmas
6. Dokter memberitahukan kepada pasien dan keluarga tentang hak
untuk menolak atau tidak melanjutkan pengobatan
7. Dokter menyiapkan lembar inform consent
8. Dokter menginformasikan mengenai prosedur tindakan yang akan
dilakukan, tujuan, manfaat, dampak yang timbul jika tidak
dilakukan, dan resiko dari tindakan tersebut kepada pasien dan
keluarga
9. Dokter menjelaskan isi informed consent
10.Dokter memastikan pasien dan keluarga paham dengan penjelasan
tersebut
11.Dokter memberikan kesempatan kepada pasien dan keluarga untuk
mengambil keputusan berkaitan dengan kelanjutan pengobatan
pasien
12.Dokter memberitahukan pasien dan keluarga tentang tanggung
jawabnya berkaitan dengan keputusan tersebut
13.Dokter memberikan informed consent kepada pasien atau keluarga
untuk ditandatangani
14.Dokter menandatangani informed consent yang sudah ditandatangani
pasien dan saksi
15.Dokter menyimpan informed consent yang telah ditandatangani ke
dalam rekam medis pasien
16.Dokter mendokumentasikan kegiatan dalam rekam medis.
6. BaganAlir -

7. Unit Terkait 1. Poli umum


2. Poli gigi
3. Poli KIA/KB
4. UGD

2/2

Anda mungkin juga menyukai