Anda di halaman 1dari 2

PENGISIAN DOKUMEN REKAM MEDIS

RAWAT JALAN DI LOKET REGISTRASI PASIEN


RSUD MUNYANG
KUTE REDELONG
No. Dokumen No. Revisi Jumlah Halaman
0 2/1

Ditetapkan Oleh
Direktur RSUD Munyang Kute Redelong
STANDAR
Tanggal Terbit
OPERASIONAL
PROSEDUR
02-01-2019
(SPO) dr.ARWIN MUNAWARIKO,Sp.OG
Pembina IV/a
Nip :19760910 200212 1 004
Kegiatan pengisian data pasien pada dokumen rekam medis rawat jalan
PENGERTIAN baik oleh petugas loket registrasi, petugas medis di instalasi rawat jalan
maupun instalasi gawat darurat
Sebagai acuan yang baku kepada petugas kesehatan mengenai pengisian
TUJUAN
data pada dokumen rekam medis rawat jalan
Setiap sarana pelayanan kesehatan yang melakukan pelayanan rawat
jalan maupun rawat inap wajib membuat rekam medis dan pengisiannya
KEBIJAKAN
dibuat oleh dokter dan atau tenaga kesehatan lain yang memberi
pelayanan langsung kepada pasien.
PROSEDUR 1. Pengisian data pasien pada dokumen rekam medis rawat jalan hanya
dilakukan oleh pelaksana registrasi pasien dan dilakukan di loket
registrasi pasien.
2. Data identitas yang dicatat diperoleh dari wawancara dengan pasien /
pengantar pasien di loket registrasi atau per telephone.
3. Data yang dicatat oleh pelaksana registrasi pada dokumen rekam
medis rawat jalan meliputi :
a. Nomor register Diisi pada kolom vertical yang tersedia
disamping kanan berkas RM 6
b. Nama pasien Penulisannya mengacu pada protap tata cara system
penamaan pasien.
c. Alamat pasien
d. Umur
e. Jenis kelamin
f. Pekerjaan
4. Pengisian data medis pasien pada dokumen rekam medis rawat jalan
hanya dilakukan oleh petugas medis dan perawat RSUD Munyang
Kute Redelong
5. Data yang dicatat oleh perawat pada dokumen rekam medis rawat
jalan meliputi :
a. Tanggal
b. Anamnesa / pemeriksaan fisik
Dicatat bmengenai keluhan dan kondisi fisik pasien pada saat
diperiksa.
PENGISIAN DOKUMEN REKAM MEDIS
RSUD RAWAT JALAN DI LOKET REGISTRASI PASIEN
MUNYANG
KUTE
REDELONG No. Dokumen No. Revisi JumlahHalaman
0 2/2

Ditetapkan Oleh
Direktur RSUD Munyang Kute Redelong
STANDAR Tanggal Terbit
OPERASIONAL
PROSEDUR 02-01-2019
dr.ARWIN MUNAWARIKO,Sp.OG
Pembina IV/a
Nip :19760910 200212 1 004
6. Data yang dicatat oleh dokter yang memeriksa pada dokumen rekam
medis rawat jalan meliputi :
a. Diagnosa penyakit
( Diisi oleh dokter )
PROSEDUR
b. Terapi
( Diisi oleh dokter )
7. Kelengkapan pengisian data pada dokumen rekam medis rawat jalan
menjadi tanggung jawab petugas kesehatan terkait.
UNIT TERKAIT 1. Petugas Rekam Medik

Anda mungkin juga menyukai