Anda di halaman 1dari 5

PT. WEHA TRANSPORTASI INDONESIA Tbk.

JOB SAFETY ANALYSIS

Jenis Pekerjaan : Menerima barang berat Tanggal terbit : 04 Jan 2016


Area : Warehouse Halaman : 1 dari 1
ALAT PELINDUNG DIRI (APD) √ Safety Shoes √ Masker Kain Welding Mask Ear Plug
YANG DIANJURKAN √ Sarung Tangan Kain Sarung Tangan Kulit Kaca Mata Gerinda Lain-lain
ALAT YANG REKOMENDASI/PROSEDUR
URAIAN LANGKAH-LANGKAH KERJA POTENSI BAHAYA RESIKO
DIGUNAKAN KESELAMATAN
1. Menurunkan barang Lori  Kaki/tangan tertimpa  Kaki/tangan  Pastikan lori yang digunakan dalam
barang terkilir kondisi baik
 Terpeleset karena ceceran  Luka pada kulit/  Pastikan tidak ada kebocoran
olie (bila barang yang lecet sebelum menurunkan barang
diturunkan olie)  Memar  Pergunakan alat pelindung diri yang
dianjurkan
2. Memeriksa surat jalan/delivery order di - - - -
cross check dengan barangnya
3. Memeriksa barang apakah sesuai Alat ukur/uji yang - - -
dengan PO sesuai
4. Memindahkan barang ke area Lori  Kaki tangan tertimpa  Luka dalam  Pastikan lori yang digunakan dalam
penyimpanan barang  Memar kondisi baik
 Pastikan tidak ada kebocoran
sebelum menurunkan barang
 Pergunakan alat pelindung diri yang
dianjurkan
PT. WEHA TRANSPORTASI INDONESIA Tbk. JOB SAFETY ANALYSIS

Jenis Pekerjaan : Menerima barang kategori B3 Tanggal terbit : 04 Jan 2016


Area : Warehouse Halaman : 1 dari 1
ALAT PELINDUNG DIRI (APD) √ Safety Shoes Masker Welding Mask Ear Plug
YANG DIANJURKAN √ Sarung Tangan Sarung Tangan Kulit Kaca Mata Gerinda Lain-lain
ALAT YANG REKOMENDASI/PROSEDUR
URAIAN LANGKAH-LANGKAH KERJA POTENSI BAHAYA RESIKO
DIGUNAKAN KESELAMATAN
1. Menurunkan barang Manual  Bahaya terbakar karena  Kebakaran  Sebelum menurunkan barang
tercecer  Luka bakar perhatikan kebocoran, apakah
 Sesak nafas kemasan tertutup sempurna
 Bahaya keracunan karena  Pingsan  Dilarang merokok atau membuat
uap terhirup  Muntah-muntah percikan api disekitar area
 Sesak nafas  Pergunakan alat pelindung diri
yang dianjurkan
2. Memindahkan barang ke area Lori Bahaya terbakar karena  Kebakaran  Sebelum membawa barang
penyimpanan tercecer  Luka bakar perhatikan kebocoran, apakah
 Sesak nafas kemasan tertutup sempurna
 Ikuti petunjuk cara penanganan
barang dan MSDS
 Pergunakan alat pelindung diri
yang dianjurkan
PT. WEHA TRANSPORTASI INDONESIA Tbk. JOB SAFETY ANALYSIS

Jenis Pekerjaan : Mengeluarkan barang/mengambil barang dari rak Tanggal terbit : 04 Jan 2016
Area : Warehouse Halaman : 1 dari 1
ALAT PELINDUNG DIRI (APD) √ Safety Shoes √ Masker Safety Harnes Ear Plug
YANG DIANJURKAN Sarung Tangan Kain Sarung Tangan Kulit Kaca Mata Gerinda Lain-lain
ALAT YANG REKOMENDASI/PROSEDUR
URAIAN LANGKAH-LANGKAH KERJA POTENSI BAHAYA RESIKO
DIGUNAKAN KESELAMATAN
1. Menyiapkan Bon Pengeluaran Barang Alat tulis - - -
2. Mengeluarkan/mengambil barang dari Tangga  Terjatuh dari ketinggian  Patah tulang  Periksa tangga apakah dalam
rak  Tertimpa barang dari atas  Pingsan kondisi baik/kuat untuk
 Terpeleset dari tangga  Memar menanggung beban
 Pastikan posisi kedudukan tangga
stabil/tidak miring atau goyang
 Gunakan alat pelindung diri yang
dianjurkan
PT. WEHA TRANSPORTASI INDONESIA Tbk. JOB SAFETY ANALYSIS

Jenis Pekerjaan : Menandai ban/stempel Tanggal terbit : 04 Jan 2016


Area : Warehouse Halaman : 1 dari 1
ALAT PELINDUNG DIRI (APD) √ Safety Shoes √ Masker Kain Safety Harnes Ear Plug
YANG DIANJURKAN √ Sarung Tangan Kain Sarung Tangan Kulit Kaca Mata Gerinda Lain-lain
ALAT YANG REKOMENDASI/PROSEDUR
URAIAN LANGKAH-LANGKAH KERJA POTENSI BAHAYA RESIKO
DIGUNAKAN KESELAMATAN
1. Menyiapkan alat stempel  Stempel ban - - -
2. Memanaskan alat stempel dengan  Kabel roll  Tersengat aliran listrik  Meninggal dunia  Periksa kabel roll sebelum
cara dihubungkan dengan socket listrik  Bahaya arus pendek  Pingsan dihubungkan ke arus listrik apakah
 Tekena alat stempel  Kebakaran ada yang terbuka, pastikan kabel
 Luka bakar dalam kondisi baik
 Jauhkan stempel ban yang sudah
panas dari minyak, thinner atau
barang lain yang mudah terbakar
 Pergunakan alat pelindung diri yang
dianjurkan
3. Menyetempel ban  Stempel ban  Tersengat aliran listrik  Meninggal dunia  Periksa kabel roll sebelum
 Sikat kawat  Bahaya arus pendek  Pingsan dihubungkan ke arus listrik apakah
 Tang  Tekena alat stempel  Kebakaran ada yang terbuka, pastikan kabel
 Obeng  Luka bakar dalam kondisi baik
 Sesak nafas  Jauhkan stempel ban yang sudah
karena menghirup panas dari minyak, thinner atau
asap dari ban barang lain yang mudah terbakar
terbakar  Pergunakan alat pelindung diri yang
dianjurkan
PT. WEHA TRANSPORTASI INDONESIA Tbk. JOB SAFETY ANALYSIS

Jenis Pekerjaan : Penyimpanan Olie bekas Tanggal terbit : 04 Jan 2016


Area : Warehouse Halaman : 1 dari 1
ALAT PELINDUNG DIRI (APD) √ Safety Shoes Masker Welding Mask Ear Plug
YANG DIANJURKAN √ Sarung Tangan Sarung Tangan Kulit Kaca Mata Gerinda Lain-lain
ALAT YANG REKOMENDASI/PROSEDUR
URAIAN LANGKAH-LANGKAH KERJA POTENSI BAHAYA RESIKO
DIGUNAKAN KESELAMATAN
1. Memindahkan olie ke drum di TPS B3  Pompa olie  Tubuh tertimpa drum  Patah tulang  Pastikan posisi drum stabil sebelum
 Memar memulai memompa
 Luka pada kulit  Pergunakan alat pelindung diri
/lecet yang dianjurkan
 Tangan terjepit alat pompa  Luka sobek  Pastikan alat pompa dalam kondisi
 Memar baik untuk dioperasikan
 Luka pada kulit  Pastikan posisi pompa stabil
/lecet terpasang di lubang drum
 Jangan memegang leher pompa
kecuali tangan yang memutar
handle pompa
 Pergunakan alat pelindung diri
yang dianjurkan
 Terpeleset  Tangan terkilir  Pastikan tidak ada kebocoran pada
 Memar drum, bila ada tutup dulu
kebocoran dan keringkan ceceran
olie yang terjadi.
 Ceceran Oli  Pencemaran  Segera bersihkan dengan spill kit
tanah (serbuk gergaji/pasir silica)
  

Anda mungkin juga menyukai