Anda di halaman 1dari 1

DAFTAR BEASISWA 2020 – 2021 TIPS PANDUAN STUDI INSPIRASI KOMPETISI

INDBeasiswa
Media Informasi Beasiswa Terbaru Dalam dan Luar Negeri

Home Beasiswa Pelajar Beasiswa Diploma Beasiswa Sarjana Beasiswa Master Beasiswa Doktor Dalam Negeri Luar Negeri Lain – lain

Home » Amerika » Beasiswa S1 » Beasiswa S2 » Beasiswa S3 » Ekonomi » Fellowship » Hubungan Internasional » Kegiatan Pemuda » Pelatihan » You are reading »

Summer Fellowship di USA untuk Mahasiswa S1 S2 Masukkan Kata Kunci Pencarian

S3 FULLY FUNDED Search … Search

Pastikan anda menggunakan browser Chrome atau Mozilla Firefox untuk mendapatkan tampilan dan
informasi yang maksimal dari website indbeasiswa.com

INDBeasiswa.com – Ingin mengisi liburan tengah tahun di luar negeri dengan kegiatan bermanfaat? Berikut ini
ada program summer fellowship di USA yang bisa kamu coba! Skema program 2020 Hansen Leadership
Institute ditawarkan dan didanai oleh Fred J. Hansen Foundation. Peserta akan berkesempatan untuk
meningkatkan skill kepemimpinan dan pemahaman budaya yang lebih baik dalam membentuk masa depan
yang lebih damai. Berikut informasi selengkapnya.

Program Summer Fellowship di USA oleh Hansen Leadership Institute

Beasiswa Terbaru

Beasiswa Japanese Studies 2020 untuk


Mahasiswa S1

Lomba Desain Logo 2020 Berhadiah Gratis ke


Bangkok

Beasiswa Tahfidz Kuliah S1 dari ESQ Business


School

Beasiswa Pemerintah Hungaria 2020 Kuliah


S1 S2 S3 Non Gelar

WAKTU PELAKSANAAN: awal Juli 2020. Durasi program selama 3 minggu.


Workshop Jurnalistik di Kamboja 2020 Fully
Funded
TEMPAT PELAKSANAAN: University of San Diego, California, USA
Volunteering di Luar Negeri untuk Pemuda/i
ASEAN Fully Funded
Nantinya para peserta akan mendapatkan program pelatihan langsung dalam membangun tim, berbicara di
depan umum, negosiasi, mediasi dan kerjasama dalam menyelesaikan masalah internasional. Pelatihan Beasiswa SMP – SMA Gratis oleh SMART
kepemimpinan yang diberikan termasuk pertemuan dengan para pimpinan politik dan bisnis untuk Ekselensia
mempelajari skill yang dibutuhkan di dunia nyata serta penerapannya.

CAKUPAN BEASISWA:

1. Tiket pesawat PP Indonesia – San Diego, California

2. Akomodasi/tempat tinggal

3. Makanan

4. Biaya program

5. Transportasi lokal selama masa program di USA

6. Biaya SEVIS (Student and Exchange Visitor)

7. Asuransi kesehatan selama masa program

8. Materi program

9. Sertifikat partisipasi

Untuk biaya paspor, visa Amerika Serikat ditanggung oleh masing-masing peserta.

Baca Juga

Beasiswa Japanese Studies 2020 untuk Mahasiswa S1

Beasiswa WIKA Beton Ikatan Dinas untuk Mahasiswa S1

Beasiswa Tokopedia untuk Mahasiswa S1 On-Going

PERSYARATAN:

1. Merupakan mahasiswa S1 yang telah menyelesaikan minimal 59 SKS (upper division undergraduate)
atau merupakan mahasiswa pascasarjana yang tertarik dalam bidang hubungan internasional,
diplomasi, pengembangan ekonomi internasional atau bidang terkait lainnya.

2. Berusia antara 20 s/d 25 tahun.

3. Mampu menunjukkan potensi kepemimpinan di luar kelas baik itu di masyarakat, organisasi, negara
maupun wilayah.

4. Mempunyai pembimbing/penasihat akademis untuk memverifikasi secara tertulis mengenai


kemampuan bahasa Inggris peserta.

5. Mempunyai paspor internasional dan visa USA apabila dinyatakan telah lolos seleksi (pada saat
mendaftar tidak harus sudah punya visa).

6. Lebih diutamakan bagi peserta yang belum pernah mengunjungi Amerika Serikat.

BERKAS DOKUMEN YANG DIBUTUHKAN:

1. Transkrip nilai akademik

2. 2 (Dua) Surat referensi dalam bahasa Inggris:


a. Dari pembimbing akademik (dosen/dosen pembimbing) atau profesor yang dapat memberikan
keterangan mengenai kemampuan bahasa Inggris peserta
b. Dari organisasi masyarakat/organisasi non-profit tempat peserta bekerja

Baca Juga

Beasiswa Pemerintah Hungaria 2020 Kuliah S1 S2 S3 Non Gelar

Beasiswa Eiffel 2020 Kuliah S2 – S3 di Prancis

TU Delft Scholarship: Beasiswa Penuh S2 Belanda

CARA MENDAFTAR:

Untuk mendaftar, silakan isi formulir pendaftaran online pada link website berikut:
https://www.hansensummerinstitute.org/. Klik tulisan Apply Now.

Pada halaman pendaftaran pilih tulisan 2020 Hansen Leadership Institute – International Students. Klik
tulisan Apply dan pilih Create New Account. Masukkan data-data yang diminta kemudian submit.
Selanjutnya login kembali menggunakan email dan password yang sudah dimasukkan dan isi formulir
pendaftaran online untuk mendaftar program tersebut.

Batas waktu pendaftaran sampai dengan 15 JANUARI 2020. Proses seleksi akan dilaksanakan pada bulan
Februari dan diumumkan pada seluruh peserta pada pertengahan Maret melalui email yang didaftarkan.

Apabila ada yang ingin ditanyakan dapat menghubungi kontak berikut:


School of Leadership and Education Sciences (SOLES)
University of San Diego Campus
Address: 5998 Alcala Park
San Diego, CA 92110-2492
Phone: 619-260-7546
Fax: 619-849-8195
Email: hansensummerinstitute@gmail.com atau bfrazier@sandiego.edu
Sumber Website Resmi: https://www.hansensummerinstitute.org/
atau mengisi laman kontak pada link berikut: https://www.hansensummerinstitute.org/faq/
Silakan bagikan pada teman-teman yang membutuhkan. Semoga bermanfaat!

Bagikan informasi ini:

Twitter Facebook

Apabila membagikan artikel ini, harap sertakan link sumber dari INDBeasiswa. Terimakasih.

Dapatkan informasi terbaru dari INDBeasiswa dengan memasukkan email anda:

Your Email Subscribe

Baca Juga:
Beasiswa Japanese Studies 2020 untuk Mahasiswa S1

Lomba Desain Logo 2020 Berhadiah Gratis ke Bangkok

Beasiswa Tahfidz Kuliah S1 dari ESQ Business School

Beasiswa Pemerintah Hungaria 2020 Kuliah S1 S2 S3 Non Gelar

« Beasiswa S2 Belanda oleh Maastricht University Beasiswa WIKA Beton Ikatan Dinas untuk
Fully Funded Mahasiswa S1 »

Copyright ©2019. INDBeasiswa Home About Disclaimer Privacy Policy Sitemap Contact

Anda mungkin juga menyukai