Anda di halaman 1dari 10

LEMBAR KERJA 7

MEMBUAT RANCANGAN LAPORAN DENGAN JASPERREPORT

Untuk membuat rancangan laporan dengan JasperReport langkah-langkahnya sebagai berikut:

1. Pastikan project Java di Netbeans IDE telah membuat Report Datasources seperti

munculnya icon dan telah melakukan pengaturan


koneksi dengan database MySQL melalui Tab Services pada NetBeans IDE, seperti gambar
dibawah ini:

2. Membuat rancangan tampilan laporan dengan menggunakan Report Wizard di Netbeans


IDE, langkah-langkah adalah klik kanan pada Package penilaian > New > Report Wizard,
seperti gambar dibawah ini :
Catatan: jika pilihan Report Wizard tidak ada, anda dapat memilih pilihan Other > pilih
Categories > Report > pilih File Types > Report Wizard, seperti gambar di bawah ini:

3. Setelah memilih Report Wizard selanjutkan akan muncul kotak dialog New Report Wizard,
seperti gambar di bawah ini:
4. Pada kotak dialog New Report Wizard anda dapat memilih beberapa bentuk Layout yang
telah disediakan oleh Netbeans IDE, pada kesempatan kali ini kita akan memilih bentuk
Layout Blank A4, lalu klik tombol Next, selanjutkan anda di haruskan mengisi File Name
contohnya reportMurid.jrxml, lalu klik tombol Next seperti gambar di bawah ini:

5. Setelah menekan tombol Next akan muncul New File dan melakukan Design query, seperti
gambar dibawah ini:
6. Setelah muncul seperti gambar diatas, selanjutnya adalah anda menekan tombol Design
query, fungsinya adalah menambah perintah Query (SQL) akan tampil seperti gambar
dibawah ini.

7. Perintah query (SQL) akan masuk secara otomatis, seperti gambar dibawah ini.
8. Selanjutnya adalah menekan tombol Next, akan muncul kotak dialog yang berfungsi
memasukkan seluruh Fields ke dalam rancangan laporan, seperti gambar dibawah ini.

9. Setelah menekan tombol tanda >> maka seluruh Fields akan berpindah posisi ke dalam
kotak Area Text di sebelahnya menandakan bahwa seluruh Fields tersebut yang nantinya
akan dimasukkan ke dalam rancangan laporan, seperti gambar dibawah ini.
10. Selanjutnya adalah menekan tombol Next, akan muncul kotak dialog seperti gambar di
bawah ini, masukkan kebutuhan Fields pada Group 1 sd Group 4 yang akan dimasukan ke
dalam rancangan laporan nantinya, setelah masuk seluruh Fields lalu tekan tombol Next
11. Setelah selesai seluruhkan akan tampil rancangan Laporan dalam format file jrxml, seperti
gambar dibawah ini:

12. Setelah muncul halaman rancangan laporan anda dapat memasukan beberapa kebutuhan
rancangan laporan yang akan dibuat seperti gambar dibawah ini:
13. Selanjutnya rancang laporan seperti gambar dibawah ini

Catatan :
 Cara menghubungkan Text Field dengan Fields yang berada di Tabel database adalah klik
Text Field Expression pada Properties lalu klik tombol tanda titik.

Step 1

Step 2
 Lakukan hal yang sama untuk Text Fields nama, phone, dan alamat

14. Setelah selesai merancang tampilan laporan apabila anda ingin melihat hasil rancangannya
dengan cara menekan tombol Preview seperti gambar di bawah ini:
Menambahkan kode program untuk memanggil rancangan tampilan laporan yang telah dibuat ke
dalam menu utama, langkah-langkahnya adalah:

1. Buka Form Menu, lalu klik kanan pada Menu Item Laporan Murid > Pilih Events > Action >
actionPerformed.
2. Masukan kode program seperti dibawah ini

private void i_muLapMuridActionPerformed(java.awt.event.ActionEvent evt) {


// TODO add your handling code here:
try {
Class.forName("com.mysql.jdbc.Driver");
Connection con = DriverManager.getConnection("jdbc:mysql://localhost:3306/dbexample", "root",
"");
JasperReport jasperReport =
JasperCompileManager.compileReport("src/penilaian/reportMurid.jrxml");
JasperPrint jasperPrint = JasperFillManager.fillReport(jasperReport, new HashMap(), con);
JasperExportManager.exportReportToPdfFile(jasperPrint, "murid.pdf");
JInternalFrame frame = new JInternalFrame();
frame.getContentPane().add(new JRViewer(jasperPrint));
frame.pack();
jDesktopPane1.add(frame);
frame.setMaximizable(true);
frame.setResizable(true);
frame.show();
frame.setVisible(true);
} catch(Exception e)
{
System.out.println(e);
}
}

Tips:
Memasukan file gambar ke dalam Tampilan Menu Utama atau Fmenu, dengan cara :
 Siapkan file gambar berformat JPG,PNG, dll masukan ke dalam packages gambar
 Klik kanan pada jDesktopPane di tampilan menu utama > pilih Properties > pilih Tab Code > pilih
Custom Creation Code > klik tombol titik > masukkan kode program dibawah ini

new javax.swing.JDesktopPane() {
Image image = new ImageIcon(
getClass().getResource("/gambar/bgapps.png")).getImage();

@Override
protected void paintComponent(Graphics g)
{
super.paintComponent(g);
g.drawImage(image, 0, 0, this.getWidth(),
this.getHeight(), null);
}
}

Anda mungkin juga menyukai