Anda di halaman 1dari 4

TUGAS TERSTRUKTUR

PROGRAM YANG MENDUKUNG PEMBELAJARAN ANAK


BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SEKOLAH

DOSEN PENGAMPU : WIDYA LESTARI, M. Psi., Psi

DISUSUN OLEH :

NADIA ELSA
171610798

PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONTIANAK

2019
PROGRAM YANG MENDUKUNG PEMBELAJARAN ANAK
BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SEKOLAH

A. Tema : Angka

B. Tujuan

NON ABK ABK

1. Siswa mengenal angka dari 1-20 1. Siswa mengenal angka dari 1-10

2. Siswa dapat berhitung dari 1-20 2. Siswa dapat berhitung dari 1-10

C. Program
1. Kegiatan awal

NON ABK ABK

 Menertibkan siswa sebelum  Menertibkan siswa sebelum memasuki


memasuki kelas kelas
 Membantu siswa agar duduk di meja
paling depan,dan duduk di dekat teman
sebayanya.

 Memotivasi siswa dengan  Memotivasi siswa dengan


menyanyikan lagu “satu satu aku menyanyikan lagu “satu satu aku
sayang ibu” sayang ibu”
 Guru membantu siswa agar bernyanyi
dengan benar
 Salam Pembuka  Salam Pembuka

 Guru meminta agar ketua kelas  Guru meminta agar ketua kelas
memimpin do`a memimpin do`a

 Guru mengabsensi muridnya satu  Guru mengabsensi muridnya satu


persatu persatu,khusus ketika menyebut nama
ABK,guru melantangkan suara dan
menghadap kepada siswa.

 Memberikan rangsangan tentang  Memberikan rangsangan tentang


pengenalan angka dari 1-2 (Tanya pengenalan angka dari s1-10 dengan
jawab) sabar,suara lantang dan menghadap ke
siswa

2. Kegiatan inti

ABK
NON ABK

 Guru mengajak siswa 


untuk Guru mengajak ABK dengan
menghitung bersama angka dari 1-20, menghadap ke arahnya (face to face)
guru menuliskannya di papan tulis, agar lebih jelas dalam menjelaskan
materi, kemudian siswa di ajak
menghitung bersama angka dari 1-10
 Setiap siswa mengerjakan tugas Dibantu oleh guru di sampingnya, siswa
dengan menuliskan angka dari 1-20, berlatih menyelesaikan beberapa soal
kemudian didiskusikan bersama guru yang khusus di buatkan oleh guru
tentang pengenalan angka dari 1-10
(dengan bantuan gambar alat peraga
tentang angka)

3. Kegiatan akhir

NON ABK ABK

 Guru menanyakan siswa tentang tema apa  Guru menanyakan siswa tentang tema apa
yang diajarkan pada hari ini yang diajarkan pada hari ini

 Guru meminta siswa berhitung dari 1-20  Guru meminta siswa berhitung dari 1-10

 Guru meminta siswa untuk mengakhiri  Guru meminta siswa untuk mengakhiri
pembelajaran dengan Do`a pembelajaran dengan Do`a

 Salam penutup  Salam penutup

Anda mungkin juga menyukai