Anda di halaman 1dari 12

1. Tanaman Rosella (Hibiscus sabdariffa L.

Manfaat: Mengobati hipertensi, sebagai tonikum, kolesterol alami, antibakteri,

melancarkan pencernaan, antiseptik, dapat menurunkan panas, membantu

mengurangi sakit tenggorokan, membantu menurunkan berat badan (diet).

Kandungan: Asam organik, polisakarida, sabdaretine, flavonoid, hibiscin,

flavonoids gossypetine, vitamin C, Vitamin D, Vitamin B1, Vitamin

B2, Protein, Kalsium, Karbohidrat, Fiber, Fosfor, Asam Askorbat, dll.

Cara Memperbanyak Tanaman : Bisa melalui perbanyakan tanaman secara

vegetatif yaitu stek batang dan perbanyakan tanaman secara generatif melalui biji.

Cara Mengolah : jika ingin menjadikannya teh, langkah pertama keringkan terlebih

dahulu bunga rosella dengan menjemurnya di paparan sinar matahari, setelah kering

masak bunga rosella sampai mendidih.

Pendapat Masyarakat tentang keberhasilan untuk obat : Berkhasiat untuk

mengobati beberapa penyakit ataupun gejala sakit lainnya.


2. Bunga Kenop (Gomphrena globosa)

Manfaat : penyembuh batuk, demam, diabetes, sakit kepala, radang mata, disentri,

penambah nafsu makan, hingga asma, dan peluruh dahak.

Kandungan : saponin, polifenol, minyak atsiri, serta bunga kenop banyak

mengandung komponen pigmen alami yaitu dari kelompok betacyanin sebesar 1,3

mg/g sampel segar.

Cara Memperbanyak Tanaman : Bisa melalui perbanyakan tanaman secara

vegetatif yaitu stek akar dan perbanyakan tanaman secara generatif melalui biji.

Cara Mengolah : dengan merebus beberapa kuntum bunga ditambah dengan

tanaman jahe.

Pendapat Masyarakat tentang keberhasilan untuk obat : Berkhasiat untuk

mengobati beberapa penyakit ataupun gejala sakit lainnya, tetapi dikalangan

masyarakat bunga knop ini tidak terlalu dikenal.


3. Bakung (Crinum asiaticum L.)

Manfaat: Mengobati kolestrol, luka (borok), bengkak, muntah, sakit pinggang,

rematik, sakit gigi, dll.

Kandungan : tanin, saponin, dan flavonoid.

Cara Memperbanyak Tanaman : Bisa melalui perbanyakan tanaman secara

vegetatif yaitu stek umbi,dan stek daun. perbanyakan tanaman secara generatif

melalui biji.

Cara Mengolah : dengan merebus beberapa kuntum bunga ditambah dengan

tanaman jahe.

Pendapat Masyarakat tentang keberhasilan untuk obat : Berkhasiat untuk

mengobati beberapa penyakit ataupun gejala sakit lainnya.


4. Bunga Matahari (Helianthus annuus)

Manfaat : Mencegah penyakit kardiovaskular, anti-inflamasi, menenangkan otot,

saraf, dan pembuluh darah, mencegah serangan jantung dan stroke, meningkatkan

proses detoksifikasi, menurunkan kadar gula dalam darah, baik untuk pertumbuhan

anak, mengurangi depresi, bermanfaat untuk perkembangan janin.

Kandungan : Minerals, Kalsium, Tembaga, Zat Besi, Magnesium, Manganese,

Phosphorus, Selenium, Zinc, Phyto-nutrients, Carotene, Crypto-xanthin-ß, Lutein-

zeaxanthin, vitamin, dll.

Cara Memperbanyak Tanaman : Bisa melalui perbanyakan tanaman secara

generatif melalui biji.

Cara Pengolahan : Cuci bersih bunga matahari, kemudian rebus dengan 2 gelas air

sampai tersisa 1 gelas. Minum airnya sekaligus saat masih hangat 1 gelas sehari.

Pendapat Masyarakat tentang keberhasilan untuk obat : Berkhasiat untuk

mengobati beberapa penyakit ataupun gejala sakit lainnya.


5. Adas (Foeniculum vulgare Mill.)

Manfaat : untuk obat alternatif sakit perut (mulas), kembung, mual, muntah, diare,
sakit kuning (jaundice), kurang nafsu makan, batuk berdahak, sesak napas (asma),
nyeri haid, haid tidak teratur, Air susu ibu (ASI) sedikit, Proteinuria, Insomnia, Buah
pelir turun (orchidoptosis), Usus turun ke lipat paha (Hernia inguisnalis),
Pembengkakan saluran sperma (epididimis), Penimbunan cairan di dalam kantung
buah zakar (hidroke testis), rematik, dan meningkatkan penglihatan.
Kandungan : minyak asiri (oleum foeniculi) 1-6%, asam anisat, Vitamin B6, C dan
E, 50-60% anetol, lebih kurang 20% fenkon, pinem, stigmasterin
(serposterin),limonene, dipenten, felandren, metichavikol, anisaldehid, asam anisat,
dan 12% minyak lemak.
Cara Memperbanyak Tanaman : Bisa melalui perbanyakan tanaman secara

generatif melalui biji.

Cara Pengolahan : Cuci bersih bunga matahari, kemudian rebus dengan 2 gelas air

sampai tersisa 1 gelas. Minum airnya sekaligus saat masih hangat 1 gelas sehari.

Pendapat Masyarakat tentang keberhasilan untuk obat : Berkhasiat untuk

mengobati beberapa penyakit ataupun gejala sakit lainnya.


6. Jintan Hitam / Habbatusauda

Manfaat : Pereda nyeri (analgesik), Anti bakteri, radang, maag, hipertensi, bakteri,
virus, dan jamur, Menangkal gangguan imun, diabetes, kanker usus besar, anomali
pada saluran pencernaan, alergi, dan juga asma.
Kandungan :

Cara Memperbanyak Tanaman : Bisa melalui perbanyakan tanaman secara

generatif melalui biji.

Cara Pengolahan :

Pendapat Masyarakat tentang keberhasilan untuk obat :


5. Biji Ketumbar (Coriandrum sativum)

Manfaat : Mengatasi gangguan pencernaan, Menjaga kesehatan gigi dan mulut,

Mengatasi infeksi jamur dan bakteri, Baik untuk penderita diabetes, Mengatasi wasir,
Menurunkan kadar kolesterol jahat, Meringankan nyeri sendi, Mengatasi batuk dan

pilek.

Kandungan : minyak esensial, asam lemak, zat besi, vitamin C, zinc, magnesium,

mangan, potassium, kalsium, tembaga, zat besi, thiamine, niacin, dan juga riboflavin.

Cara Memperbanyak Tanaman : Bisa melalui perbanyakan tanaman secara

generatif melalui biji.

Cara Pengolahan : ambil segenggam ketumbar, lalu masukan ke dalam air,

Diamkan rendaman ketumbar itu semalaman, Di pagi hari, minum air rendaman

ketumbar itu dalam keadaan perut kosong.

Pendapat Masyarakat tentang keberhasilan untuk obat : Berkhasiat untuk

mengobati beberapa penyakit ataupun gejala sakit lainnya.

6. Biji Selasih (Ocimum basillicum)

Manfaat : Mengatasi gangguan pencernaan, Menjaga kesehatan gigi dan mulut,

Mengatasi infeksi jamur dan bakteri, Baik untuk penderita diabetes, Mengatasi wasir,
Menurunkan kadar kolesterol jahat, Meringankan nyeri sendi, Mengatasi batuk dan

pilek.

Kandungan : minyak esensial, asam lemak, zat besi, vitamin C, zinc, magnesium,

mangan, potassium, kalsium, tembaga, zat besi, thiamine, niacin, dan juga riboflavin.

Cara Memperbanyak Tanaman : Bisa melalui perbanyakan tanaman secara

generatif melalui biji.

Cara Pengolahan : ambil segenggam ketumbar, lalu masukan ke dalam air,

Diamkan rendaman ketumbar itu semalaman, Di pagi hari, minum air rendaman

ketumbar itu dalam keadaan perut kosong.

Pendapat Masyarakat tentang keberhasilan untuk obat : Berkhasiat untuk

mengobati beberapa penyakit ataupun gejala sakit lainnya.

7. Biji Kemiri (Aleurites moluccana)

Manfaat : Kemiri bisa mengatasi masalah pencernaan, obat yang baik untuk Disentri
dan Diare, untuk banyak penyakit sakit seperti sakit kepala, sakit gigi dan demam.
Kandungan protein dalam kemiri dapat digunakan untuk pertumbuhan jaringan dalam
tubuh, kandungan lemak dalam kemiri adalah lemak tak jenuh yang membantu
mengurangi penyakit jantung dan stroke, serta dapat menebalkan alis, rambut, dan
lain-lain.

Kandungan : gliserida, asam linoleat, palmitat, stearat, miristat, asam minyak,

protein, vitamin B1, dan zat lemak.

Cara Memperbanyak Tanaman : Bisa melalui perbanyakan tanaman secara

generatif melalui biji, dan melalui perbanyakan tanaman secara vegetatif yaitu

melalui stek batang, stek akar, cangkok dan okulasi.

Cara Pengolahan : ambil segenggam biji kemiri, kemudian tumbuk kasar, setelah itu

tumbukan biji kemiri disangrai atau dibakar , kemudian ditumbuk sampai halus, dan

dapat digunakan langsung dialis maupun rambut.

Pendapat Masyarakat tentang keberhasilan untuk obat : Berkhasiat untuk

mengobati beberapa penyakit ataupun gejala sakit lainnya, dan dapat membantu

menebalkan atau menyuburkan alis, rambut, dan lain-lain.

 Bawang Sabrang (Bawang Dayak)


Bawang sabrang (Eleutherine bulbosa) atau dikenal pula dengan nama
bawang dayak. Tanaman yang berasal dari Amerika ini memiliki umbi
berbentuk bulat telur, berwarna merah dan tidak berbau. Bawang sabrang
memiliki khasiat untuk mengobati beberapa jenis penyakit.

Kandungan: Polifenol dan flavonoida

Khasiat: Obat untuk bisul, kanker payudara, luka, hipertensi, diabetes,


penyakit kuning atau liver, mual & muntah, serta kelebihan kolesterol, anti
pendarahan, anti radang, baik untuk jantung, mengobati kanker, diabetes
mellitus, dan juga untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh (imunitas).

DAFTAR PUSTAKA
https://doktersehat.com/pengobatan-alternatif-dengan-tanaman-adas/

https://bibitonline.com/artikel/jenis-tanaman-obat-lengkap-dari-a-z-beserta-gambar-dan-
khasiatnya

https://www.99.co/blog/indonesia/tanaman-herbal-obat-keluarga/

https://bibitbunga.com/daftar-tanaman-obat-lengkap-beserta-gambar-dan-khasiatnya/

Anda mungkin juga menyukai