Anda di halaman 1dari 5

1.

Self Assessment

Tema :………………………….. Nama :………………………


Kelas :………………………
Setelah mempelajari materi plantae khususnya pada materi tumbuhan
lumut(Bryophyta), Anda dapat melakukan penilaian diri dengan cara
memberikan tanda ceklis () pada kolom yang tersedia sesuai dengan
kemampuan.
Sudah Belum
No. Pernyataan
memahami memahami
1. Memahami konsep macam-macam
tumbuhan lumut (Bryophyta).
2. Memahami apa saja ciri-ciri morfologi
antara Hepaticopsida (Lumut Hati),
Anthocerotopsida (Lumut Tanduk), dan
Bryopsida (Lumut Daun).
3. Memahami peranan Hepaticopsida
(Lumut Hati), Anthocerotopsida (Lumut
Tanduk), dan Bryopsida (Lumut Daun)
dalam kehidupan sehari-hari.
2. Peer Assessment

Kelompok : ...................................................
Nama : ...................................................
Hari tanggal : ..................................................

Petunjuk:
1. Pernyataan di bawah ini untuk menilai diri kamu sendiri dan teman sekelompok
selama proses pembelajaran dan penyusunan laporan
2. Beri tanda ceklis (v) pada kolom penilaian yaitu "Ya" atau "Tidak"
3. Objektivitas harus dijunjung tinggi
4. Tulis nama teman yang kamu nilai ............................................
Peer
No. Pernyataan Assessment
Ya Tidak
1. Bertanya pada guru saat proses pembelajaran
2. Memberikan gagasan terhadap suatu permasalahan saat
pelaksanaan pengamatan secara spontanitas
3. Terampil dalam melaksanakan pengamatan
4. Mengungkapkan pendapat dengan di dasari konsep, dan tidak
mudah terpengaruh oleh orang lain
5. Mencari informasi dari buku, internet atau sumber lain untuk
mencari ide-ide dalam melakukan pengamatan
6. Mampu mengeluarkan ide-ide dalam melakukan pengamatan
7. Dalam pembuatan laporan, meskipun sulit tetap berusaha
melakukan pengamatan
8. Aktif mengerjakan laporan meskipun kemungkinan apa yang
dilakukan gagal
9. Menghargai pendapat teman lain dalam kelompok
10. Menghargai hasil karya kelompok lain dalam melakukan
pengamatan
3. Lembar Penilaian Observasi
Indikator Pencapaian
Laporan dan
No. Nama Siswa Kerja sama Skor Nilai
pemecahan Kedisiplinan
kelompok
masalah
1.
2.
3.
4.

Rubrik

Aspek
Skala Penilaian
Penilaian
1 2 3 4
1.Kerja sama Tidak pernah Jarang terlibat Sering terlibat Selalu terlibat
kelompok terlibat dalam dalam dalam kegiatan dalam kegiatan
kegiatan kegiatan
2. Laporan Laporan asal- Tampilan Tampilan Tampilan dan isi
dan asalan laporan baik laporan kurang laporan sempurna
pemecahan tapi isinya baik tapi isinya
masalah kurang sempurna
sempurna
3.Kedisiplinan Tidak Terlambat Kumpul Kumpul laporan
mengumpul mengumpul laporan tepat tepat waktu dan isi
laporan laporan waktu, sempurna

Mengetahui, Malang, 12 Desember 2019


Kepala Sekolah Mahasiswa Praktikan

______________________________ Noventianus Umbu Ranja Uma


NIP : NPM : 2161000220029
LEMBAR KERJA SISWA

Hari/Tanggal :
Nama Kelompok :
Nama Anggota Kelompok :
1……………………………………… 3…………………………………………………
2……………………………………… 4…………………………………………………

A. Petunjuk:
1. Carilah dari sumber-sumber yang relevan sebagai referensi dan diskusikan bersama
teman sekelompokmu!
2. Lakukanlah pengamatan terhadap beberapa jenis tumbuhan.
3. Amati dan tuliskan hasil kerja pada setiap nomor
B. Tujuan Kegiatan : Mengidentifikasi ciri-ciri serta peranan tumbuhan lumut
C. Alat:
1. Kaca Pembesar : 1 buah
2. Kertas Gambar A4 : 3 lembar
3. Alat Tulis : Pensil, Ballpoint, Karet Penghapus, Stipo, Kertas, Folio
Bergaris, Penggaris
4. Tusuk Gigi secukupnya
D. Bahan:
 Tumbuhan Lumut yang terdiri atas 3 macam yaitu Hepaticopsida (Lumut Hati),
Bryopsida (Lumut Daun), Anthocerotopsida (Lumut Tanduk).
E. Cara Kerja:
1. Mengamati struktur tubuh tumbuhan lumut secara utuh (Hepaticopsida (Lumut Hati),
Bryopsida (Lumut Daun), Anthocerotopsida (Lumut Tanduk)..
2. Menggambar dan memberi keterangan struktur tubuh tumbuhan lumut secara utuh.
3. Menggunakan tusuk gigi untuk menguraikan bagian-bagian (akar, batang dan daun)
dari struktur tubuh tumbuhan lumut.
F. Hasil Pengamatan:
No. Nama Tumbuhan Kelas Ciri-ciri Gambar Peranan
1. Hepaticopsida
(Lumut Hati)

2. Bryopsida (Lumut
Daun)

3. Anthocerotopsida
(Lumut Tanduk)

Anda mungkin juga menyukai