Anda di halaman 1dari 27

DESKRIPSI KEBUN RAYA BOGOR

Sejarah Singkat Kebun Raya Bogor


Kebun Raya Bogor (KRB) merupakan salah satu kawasan konservasi ex-situ yang
mengkoleksi tumbuhan tropika dataran rendah basah. Kebun Raya Bogor terletak di tengah-
tengah kota bogor. Pada awal 1800-an Gubernur Jendral Thomas Stamford Raffles mendiami
Istana Bogor dan gtertarik mengembangkan halaman Istana Bogor menjadi sebuah kebun
yang cantik. Bersama dengan para ahli botani, Thomas Stamford Raffless menyulap halaman
istana. Salah satu yang membantu Raffles ialah Prof. Dr. C.G.C Reinwardt yang merupakan
direktur Pertanian, Seni, dan Pendidikan untuk Pulau Jawa dibantu oleh James Hooper dan
W. Kent (dari Kebun Botani Kew yang terkenal di kota Richmond, Inggris). Pada tanggal 15
April 1817 tercetuslah gagasan untuk mendirikan kebun botani, kemudian gagasan tersebut
disetujui dan akhirnya yang pada tanggal 18 Mei 1817 secara resmi didirikan Kebun Raya di
Kota Bogor.
Kebun Raya Bogor pada mulanya bernama Horcus Botanicus Bogorienses dengan luas
awal sekitar 47 hektar, kemudian nama itu berubah menjadi Kebun Raya Bogor dan sekarang
luas arealnya sekitar 87 hektar serta berada di ketinggian sekitar 260 mdpl dengan curah
hujan 3000-4000 mm/tahun dan berada di latitude 6° 36° dan longitude 106° 32°. Sampai
tahun 2006 telah tercatat sejumlah koleksi di KRB yang mencapai 222 famili/suku, 1.257
marga, 3.423 spesies, dan 13.684 spesimen tanaman hidup.
Awalnya kebun ini digunakan sebagai percobaan bagi tanaman yang akan
diperkenalkan di Hindia Belanda. Namun pada perkembangannya Kebun Raya Bogor
digunakan untuk ilmuwan bidang botani di Indonesia (1880-1905).

Dari sini lahir beberapa institusi ilmu pengetahuan lain, seperti Bibliotheca Bogoriensis
(1842), Herbarium Bogoriense (1844), Kebun Raya Cibodas (1860), Laboratorium Treub
(1884), dan Museum dan Laboratorium Zoologi (1894). Pada tahun 1956 Kebun Raya
dipegang oleh bangsa Indonesia dibawah Sudjana Kassan sebagai pengganti J.Douglas.
Kebun Raya Bogor merupakan Pusat Konservasi Tumbuhan dan salah satu Lembaga Botani
yang sangat bersejarah di Indonesia. Terkait dengan pengembangan koleksi tanaman yang
sesuai iklim di Indonesia, terdapat beberapa cabang Kebun Raya lainnya diantaranya yaitu :
1. Kebun Raya Cibodas (Jawa Barat)
Kebun Raya ini berdiri pada 11 April 1852 dengan luas sekitar 125 hektar
dengan ketinggian > 1300 mdpl ( berada pada lereng Gunung Gede, Jawa Barat ) dan
memiliki curah hujan 3300 mm/tahun. Kebun Raya Cibodas ini didirikan dengan
tujuan untuk menanam pohon – pohon yang tidak bisa ditanam di Bogor. Selain itu,
karena letaknya yang berada di lereng gunung, maka Kebun Raya Cibodas
mempunyai iklim yang tepat untuk tanaman pegunungan. Pohon yang pertama kali
ditanam adalah kina ( Chincona calisaya ). Kebun raya ini memiliki 5313 spesies, 524
marga, dan 162 suku.
2. Kebun Raya Purwodadi (Pasuruan, Jawa Timur)
Kebun Raya ke-3 yang terletak di kaki gunung baung dengan ketinggian sekitar
300 mdpl dan beriklim kering ini didirikan pada tahun 1941 oleh LGM Bass. Kebun
Raya ini mempunyai luasan 85 hektar yang ditanami 8564 spesies dari 777 marga
serta 155 suku. Pada Kebun Raya Purwodadi ini, tanaman yang ditanam adalah
tanaman yang berjenis dataran rendah.
3. Kebun Raya Eka Karya (Bedugul, Bali)
Pada tanggal 15 Juni 1959, Kebun Raya ini didirikan. Terletak di desa Candi
Kuning, Denpasar, Bali. Awal berdirinya, Kebun Raya ini seluas 50 hektar, namun
berkembang hingga 159,4 hektar dengan ketinggian 1250-1400 mdpl. Koleksinya
terdiri dari 4840 spesies, 535 marga, dan 156 suku. Namun koleksinya bukan jenis
flora malesiana barat, tetapi merupakan peralihan dan jenis yang paling banyak adalah
jenis – jenis konifer.

Tujuan/Fungsi Kebun Raya Bogor

Adapun tujuan atau fungsi didirikannya Kebun Raya Bogor, yaitu :

1. Eksplorasi.
2. Riset (Penelitian).
3. Introduce (Perkenalan).
4. Edukasi (Pendidikan).
5. Rekreasi (Wisata).

Program Kerja Kebun Raya Bogor

1. Layanan Permintaan Material.


2. Layanan Identifikasi Tanaman.
3. Laboratorium Treub.
4. Bank Biji Kebun Raya Bogor.
5. Herbarium Kebun Raya Bogor.
6. Laboratorium Kultur Jaringan
HASIL dan PEMBAHASAN

Hasil Pengamatan dan Pembahasan


Tabel Pengamatan Pohon
1. Pepaya

Nama Nama Nama Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Famili Lokal
Carica Caricaceae Pepaya Papaya Akar mempunyai akar Menguatkan
papaya (Indonesia), carica tunggang dan akar samping sistem imun,
(L) Kates Gaertn. yang lunak dan agak mencegah
(Jawa), dangkal. Akar pepaya penyakit
Gedang tumbuh panjang, jantung,
(Sunda) cenderung mendatar. melancarkan
Jumlahnya tidak banyak pencernaan,
dan lemah. anti inflamasi,
Batang berbentuk silinder anti asma,
diameter 30 – 40 cm, semi mencegah
berkayu, berongga dan diabetes,
bergabus dengan kulit yang menyehatkan
lembut berwarna abu-abu; tulang,
permukaan batang menurunkan
dipenuhi dengan bekas berat badan,
tangkai daun; arah dan
pertumbuhan batang tegak mempercepat
lurus ke atas dan tidak penyembuhan
bercabang, kecuali bagian luka.
ujung pucuk mengalami
pelukaan atau titik
tumbuhnya terpotong.
Daun tunggal, menjari 5-9
bagian. Tangkai daun
panjang berongga 50-100
cm (tergantung umur).
Bunga Pepaya jantan
memiliki bunga jantan
majemuk, tersusun
menggantung pada malai;
bunganya berwarna putih
atau kuning cerah dengan
mahkota berbentuk
terompet dan benang sari
tersusun sempurna yang
melekat pada leher tabung
mahkota. Pepaya betina
memiliki bunga betina
yang dapat soliter atau
berada dalam karangan;
bunganya bertangkai
pendek dengan mahkota
berwarna hijau kekuningan
yang melekat pada bagian
dasar bunga, tidak
memiliki benang sari.
Pepaya hermafrodit
memiliki bunga sempurna
dengan benang sari dan
bakal buah.
Buah berbentuk oval
hingga hampir bundar,
diameter 15 – 30 cm,
memiliki rongga di bagian
tengah yang berisi banyak
biji kecil; kulit buah tipis
dan daging buah tebal.
Biji berwarna hitam keabu-
abuan. Jumlah banyak dan
ditutupi oleh lendir yang
menjaga agar biji tetap
lembab.

2. Pisang
Nama Nama Nama Sinonim Ciri Umum Kegunaan
Spesies Famili Lokal
Musa Musaceae Pisang Akar serabut, dengan A. Buah
paradisiaca ukuran akar yang besar; Pisang
menempel pada bonggol 1. Sebagai
yang merupakan bagian bahan olahan
yang paling padat. dari pada
batang pisang makanan
Batang tidak 2. Kaya akan
berkambium, tidak zat gizi dan
bercabang; berupa bonggol juga mineral
besar di bagian bawah 3. Dapat
kemudian akan terdapat mebantu
batang yang tumbuh keatas menahan rasa
yang dibalut dengan lapar
pelepah batang yang
berlapis lapis; pelepah B. Jantung
batang berongga dan Pisang
mengandung banyak air. Manfaat
Daun dengan pertulangan jantung
daun sejajar; berdaun pisangini
lebar, panjang daun bisa seringkali
mencapai 2 meter dengan juga
lebar 40-50cm, dengan dimanfaatkan
dipisahkan dengan tangkai sebagai salah
daun, posisi tangkai daun satu bahan
membelah daun menjadi 2 utama dalam
bagian, daun pisang pembuatan
mempuyai garis-garis makanan.
ditepian daun sehingga Salah
daun mudah sekali robek. satunya
Bunga berbunga tunggal, adalah tumis
dan keluar dari bagian jantung
ujung batang serta piasng,
bersifat monokarpik (hanya dengan rasa
berbunga sekali selama yang lezat
hidupnya). Bunga tanaman dan juga
pisang ini biasa disebut nikmat.
dengan jantung, memiliki
warna merah tua, akan C. Daun
tetapi ada juga jantung pisang
pisang yang berwarna 1. Sebagai
ungu ataupun kuning; pembungkus
bunga pisang merupakan makanan
bunga sempurna, akan 2. Bahan
tetapi pada ujung jantung tambahan
biasanya berbunga jantan. pada
Pada setiap seludang pembuatan
berlahan-lahan akan mekar masakan
dan tampak sisirnya,
sedangkan bagian ujung D. Batang /
jantung tidak akan mekar, gedebong
melainkan akan tetap pisang
tersisa jantungnya. 1. Sebagai
Buah tersusun dalam rakit
sebuah tandan, dan dalam 2. Sebagai
tandan ini terdapat bahan
beberapa sisir yang terdiri makanan
dari 8-10 buah dalam tiap
sisirnya, banyaknya buah
pada tiap sisir tergantung
dari varietasnya; buah
pisang memiliki ukuran
yang bervariasi tergantung
dari varietasnya; memiliki
panjang antara 10-18 cm
dan lebar antara 2,5-4,5
cm; buah berwarna hijau
jika belum matang, dan
setelah buah ini matang
maka buah akan berubah
warna menjadi kuning.
Buah pisang memiliki rasa
yang manis dan daging
buahnya tebal serta lunak.
Biji yang dihasilkan di
dalam buah pisang tidak
dapat digunakan sebagai
alat reproduksi generatif
karena tidak mengandung
zigot; reproduksi vegetatif
dengan tunas yang muncul
di sekitar bonggolnya.
Tabel Pengamatan Herbaceus
3.Mengkudu

Nama Nama Nama Lokal Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Famili
Morinda Rubiales odu, mengkudu, Akar memiliki Untuk obat
citrifolia L. bengkudu, akar tunggang tekanan darah
(Sumatera) ; yang tertancap di tinggi, beri-
kudu, dalam tanah. beri,
cengkudu, Batang bengkok melancarkan
kemudu, pace berdahan kaku, kencing,
(Jawa); kulit batang radang ginjal,
wangkudu, berwarna radang
manakudu, kecoklatan, empedu,
bakulu (Nusa beralur dangkal, radang usus,
tenggara); dan tidak berbulu, disentri,
di Kalimantan anak cabangnya sembelit, nyeri
di kenal dengan segi empat. limpa, limpa
nama Daun besar dan bengkak, sakit
mangkudu, tunggal, daun lever, liur
wangkudu, dan bertangkai, bulat berdarah,
labanan telur hingga kencing manis
(Wijayakusuma, berbentuk elips, (diabetes
1995). kebanyakan daun melitus),
runcing, berwarna cacingan, cacar
hijau mengkilap air, kegemukan
yang ber ukuran (obesitas),
5-17 cm; daun ini sakit pinggang
memiliki banyak (lumbago),
variasi seperti sakit perut
bentuk bulat, (kolik), dan
bertepi rata, hijau perut mulas
kekuningan, karena masuk
gundul dengan angin, kulit
panjang 1,5 cm. kaki terasa
Bunga majemuk, kasar
bentuk bongkol, (pelembut
bertangkai, kulit),
benang sari 5. menghilangkan
Buah bongkol, ketombe,
permukaan tidak antiseptik,
teratur, berdaging, peluruh haid
panjang 5-10 cm, (emenagog),
hijau kekuningan. dan pembersih
Buah lonjong darah. Air
seperti telur perasan buah
ayam; permukaan masak yang
buah terbagi sel diparut
polgonal (bersegi digunakan
banyak) yang untuk kumur-
berbintik-binti kumur (gargle)
atau berkutil; pada difteri
buah awal atau radang
berwarna hijau amandel.
dan menjadi Godogan buah,
kekuning- kulit batang
kuningan ketika atau akar
matang dan digunakan
setelah matang untuk mencuci
buah akan luka dan
menjadi lunak eczema.
sehingga Buah
berjatuhan di mengkudu
bawah pohon. dapat
Biji berwarna menghambat
hitam, memiliki pertumbuhan
albumen yang tumor dengan
keras dan ruang merangsang
udara yang sistem imun
tampak jelas( yang
berpori-pori ), melibatkan
memiliki daya makrofag dan
tumbuh yang baik atau limfosit.
walapun sudah Ekstrak buah
disimpan 6 bulan; ini juga
perkecambahan 3- terbukti paling
9 setelah di efektif
semaikan. menghambat
sel RAS yang
menyebabkan
kanker.
4.Kumis Kucing

Nama Nama Nama Lokal Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Famili
O.aristatus Lamiaceae Kumis Habitat: kumis Memperlancar
Kucing kucing terdapat pengeluaran air
secara liar di kemih
belukar, regrowths, (diuretik),Remati
padang rumput dan k, Batuk, Encok
sepanjang (Gout arthritis),
pinggiran hutan Demam,
dan pinggiran Sembelit, Sakit
jalan. sering di Pinggang,
daerah teduh yang Radang, ginjal
tidak terlalu kering, dan Batu ginjal.
namun juga di di
tempat yang terang,
ketinggian 1000 m
dpl.
Daun: berbentuk
bundar atau
lonjong, lanset,
bundar telur atau
belah ketupat yang
dimulai dari
pangkalnya, ukuran
daun panjang 1 –
10cm dan lebarnya
7.5mm – 1.5cm.
Urat daun
sepanjang pinggir
berbulu tipis atau
gundul, dimana
kedua permukaan
berbintik-bintik
karena adanya
kelenjar yang
jumlahnya sangat
banyak, panjang
tangkai daun 7 –
29cm.
Bunga: kelopak
bunga berkelenjar,
urat dan pangkal
berbulu pendek dan
jarang sedangkan
di bagian yang
paling atas gundul.
Bunga bibir,
mahkota yang
bersifat terminal
yakni berupa
tandan yang keluar
dari ujung cabang
dengan panjang 7-
29 cm, dengan
ukuran panjang 13
– 27mm, di bagian
atas ditutupi oleh
bulu pendek
berwarna ungu dan
kemudian menjadi
putih. Panjang
tabung 10 – 18mm,
panjang bibir 4.5 –
10mm, helai bunga
tumpul, bundar.
Benang sari
ukurannya lebih
panjang dari tabung
bunga dan melebihi
bibir bunga bagian
atas.
Buah: Buah geluk
berwarna coklat
gelap, panjang 1.75
– 2mm. 2.3.
Biji: coklat gelap.
Akar: tumbuhan
tegak, pada bagian
bawah berakar di
bagian buku-
bukunya dan
tingginya mencapai
2 meter.
Karakter unik:
gagang berbulu
5.Daun Sirih

Nama Nama Nama lain Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Famili
Piper betle Piperaceae Daun Sirih Piper Habitat: Sirih Antiseptik, obat
pinguispi tumbuh merambat keputihan,
cum C, pada medium lain Antioksidan dan
DC, seperti pohon. Sungisida
&Koord. Ketinggian bisa Faktor ekologi
mencapai 15 m yang dapat
Daun: mempengaruhi
serupa jantung, pertumbuhan sirih
tunggal dan pada yaitu iklim, tinggi
bagian ujungnya temat dan jenis
cenderung tanah.
meruncing. Daun ini Berdasarkan
tersusun saling bentuk daun, rasa
bersilangan atau dan aromanya
selang-seling. sirih dibedakan
Memiliki aroma khas menjadi beberapa
pada daunnya jenis. Di
apabila diremas. Indonesia ada
Panjangnya antara 5- sirih Jawa, sirih
8 cm dengan lebar Banda, sirih
mulai 2-5 cm. cengkih dan sirih
Batang :berwarna hitam atau sirih
coklat sedikit Keling. Daun
kehijauan, bulat sirih Jawa
dan beruas. berwarna hijau
Bunga: tua dan rasanya
Buah: tidak begitu
Biji: tajam. Sirih
Akar: melekat Banda berbentuk
pada batang besar berwarna
hijau dan kuning
di beberapa
bagian dan rasa
serta aroma
baunya sengak.
Sirih cengkih
berdaun kecil
berwarna kuning
dan rasanya tajam
menyerupai rasa
cengkih. Sirih
hitam rasanya
sangat sengak
6.Daun Saga

Nama Nama Nama Lain Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Famili
A.precatori Fabaceae Daun Saga Abrus Dari i beberapa
frutex, Ru
Daun tumbuhan ini,
us kalangan daunnya
mph. bila dikombinasikan
dimanfaatkan
dengan daun sirih,
untuk meredakan
menjadi obat
batuk. Beberapa
tradisional yang
tangkai daun
ampuh
segar di rendam
mengatasi seriawan
dalam air
.[1] Khasiat ini
mendidih, setelah
berasal dari
dingin airnya
beberapa bahan
disaring dan
aktif abrus lactone,
diminum. Untuk
asam abrusgenat,
memberikan rasa
dan
bisa ditambah gula
turunan metilnya.
aren secukup
Daunnya juga
nya.
mengandung glycyrr
hizin.
Biji tumbuhan ini
berwarna merah
dengan warna hitam
pada bagian yang
runcing. Bijinya
beracun, dan mirip
dengan racun jarak
pohon (ricin).
Namun,
di Tiongkok biji ini
kadang-kadang
dijadikan perhiasan
sebagai lambang
kasih sayang.
Terdapat laporan
mengenai kematian
akibat proses
pengolahan biji ini
sebagai perhiasan.
7.Adam Eva

Nama Nama Nama Lain Sinonim Kegunaan


Ciri Umum
Speseies Famili
T. Commelin Adam Eva Rhoeo Habitat Tumbuhan Bronkhitis
spathacea aceae atau Adam Discolor ini biasanya Batuk, Acute &
Hawa atau tumbuh subur di chronic
Nanas tanah yang bronchitis, batuk
Kerang atau lembab.[1] rejan
Sosongkokan Termasuk anggota (Pertusis).[1]
suku gawar- TBC kelenjar
gawaran yang (Lymphatic
berasal dari tuberculosis).[1]
Meksiko dan Mimisan
Hindia Barat.[1] (Epistaxis).[1]
Tumbuhan Nanas Disentri basiler,
Kerang ini berasal berak darah
dari Meksiko.[2] (Melena).[1]
Nanas kerang ini Berak darah
memiliki tinggi
pohon kira-kira 40
cm - 60 cm, batang
kasar, pendek,
lurus, tidak
bercabang.[1][2]
Daun lebar dan
panjang, mudah
patah, warna daun
di permukaan atas
Hijau, dan di
bagian bawah
berwarna merah
tengguli.[1]
Panjang daun + 30
cm, lebar 2,5 – 6
cm.[1] Bunga
berwarna putih,
berbentuk bunga
kerang.[1]
8.Sambang Colok

Nama Nama Nama Lain Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Famili

Aerva Amaranth Sambang Habitat:


Sanguinole aceae Colok Daun:
nta Bunga:
Buah:
Biji:
Akar:
Karakter unik:

Tabel Pengamatan Epifit


9.Angrek Raksasa

Nama Nama Nama Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Famili Lokal
Grammatoph Orchidac Anggrek Malai dapat
yllum eae raksasa tumbuh mencapai
speciosum ketinggian 2,5 – 3
(Tiger meter dengan
orchid) diameter sekitar
1,5-2 cm. Dalam
setiap malai bisa
memiliki puluhan,
bahkan mencapai
seratus kuntum
bunga yang
masih-masing
bunga
berdiameter
sekitar 10 cm.
Sosok batangnya
ini memang mirip
dengan tebu
lantaran itu
kemudian
anggrek ini
terkenal sebagai
anggrek tebu.

Bunga anggrek
tebu
(Grammatophyllu
m speciosum)
berwarna kuning
dengan bintik-
bintik berwarna
coklat, merah atau
merah kehitam-
hitaman. Bunga
anggrek tebu
tahan lama dan
tidak mudah layu.
Meskipun telah
dipotong dari
batangnya bunga
raksasa yang
super besar dan
berat ini mampu
bertahan 2 bulan.
10.Angrek Merpati

Nama Nama Nama Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Famili Lain
D. Orchidac Anggrek Dendrobiu Anggrek merpati
crumenatum eae merpati m mempunyai
crumenatu bunga dengan
m sepal dan petal
berwarna putih
dengan bentuk
lidah (labellum)
bervariasi dan
memiliki warna
putih dengan
sedikit
kekuningan.
Bunganya harum
semerbak,
terutama di pagi
hari dan biasanya
hanya bertahan
sehari. Mekarnya
bunga seringkali
secara bersamaan
dan dipengaruhi
oleh perbedaan
suhu yang
ekstrem
(misalnya: hujan
deras pada musim
kemarau).

Anggrek merpati
termasuk dalam
anggrek golongan
monopodial
dengan bentuk
bulb
membengkak
pada bagian
bawah dan pipih
pada bagian atas.
Akarnya bulat
pipih berwarna
putih memanjang.
Anggrek ini
termasuk anggrek
yang rajin
menghasilkan
keiki.
11. Anggrek Golden Shower

Nama Nama Nama sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Famili Lin
Onchidium Orchidac Anggrek Anggrek ini
eae golden umumnya tumbuh
shower di daerah
kering.[1]
Kebutuhan
cahaya oncidium
ini dapat
bervariasi.[2]
Pada umumnya,
Oncidium tahan
lebih banyak
cahaya yaitu
berkisar antara 20
- 60 persen
cahaya.[2]

Kemudian untuk
suhu yang
diperlukan untuk
anggrek oncidium
ini pada
umumnya antara
55 - 60 Fahrenheit
pada malam hari,
80 - 85 Fahrenheit
pada siang
hari.[2] Tanaman
dengan akar daun
atau berdaging
besar kurang
perlu sering
disiram daripada
tanaman berakar
atau berdaging
tipis.[2]
Penyiraman harus
menyeluruh, dan
menengah harus
kering setidaknya
setengah putaran
pot sebelum
penyiraman
lagi.[2]
Penyiraman ini
dilakukan setiap 2
- 10 hari
tergantung pada
cuaca, ukuran pot
dan bahan, jenis
anggrek dan, jenis
media pot.[2]

Tabel Pengamatan perdu


12. Lantana Cemara

Nama Nama Famili Nama Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies Lokal
Lantana Verbenaceae Lantana Tahi Habitat: Tanaman Hias
camara
Cemara ayam,[1] Daun:
Linnaeus
, sailara atau Bunga:
tembelekan Buah:
(Lantana Biji:
camara) Akar:
Karakter
unik:
13. Pacing

Nama Nama Famili Nama Lain sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies
Costus Costaceae Pacing terdapat di Tanaman Hisa
dataran
rendah
sampai
pegunungan,
1.000 meter
di atas
permukaan
laut, terutama
di tempat
yang lembab
dan agak
terlindung.[1]
Tumbuh liar
atau di tanam
sebagai
tanaman
hias.[1]
Terna besar,
tegak, tinggi
sampai 4
meter,
biasanya
dalam
rumpun.[1]
Berbatang
keras,
bergaris -
garis coklat
muda.[1]
Daun
berbentuk
linset,
tangkai daun
berbulu.[1]
Bunga
tersusun
dalam
bongkol,
berwarna
merah.[1]
Bila mekar,
daun
mahkota
yang
membentuk
bibir
berwarna
putih dan
bergaris
kuning di
tingah
tersembul ke
luar
menonjol.[1]
Buah bulat
memanjang,
merah,
berbiji
hitam.[1]
Mudah di
perbanyak
dengan biji,
stek akar
rimpang atau
stek
batang.[1]
Akar rimpang
di pakai
dalam
ramuan jamu
untuk obat
demam dan
kejang.[1]
Daun dan
cabang
mudah
digunakan
untuk cuci
rambut.[1]
Umbi banyak
mengandung
pati dan serat,
di samping
itu juga
terdapat
senyawa
racun saponin
dan sedikit
minyak
atsiri.[1]
14. Iris Kuning

Nama Nama Famili Nama Lain Sinonim Ciri Umum Kegunaan


Spesies
Neomari Iridacedaceae iris kuning Salah satu Tanaman Hias. Bunga
ca keistimewaan Iris (Neomarica
longifoli bunga Iris longifolia) adalah salah
a adalah bisa satu tanaman herba
tumbuh di yang berkasiat untuk
darat maupun hepatitis, gusi bengkak,
di air. Bentuk mual, sembelit, rematik.
bunga Iris
cukup unik
dengan warna
yang
bervariasi
seperti warna
biru, putih,
biru
keunguan,
pink, ungu
kecoklatan,
kuning dan
orange.
Bahkan ada
yang
berwarna
hitam, tapi
tak ada yang
benar-benar
berwarna
merah asli.

Iris
berkembang
biak dengan
akar rimpang
(rhizome)
atau biji.
Pada akhir
musim panas,
iris bisa
dibongkar,
dipisahkan
rhizomanya
dan ditanam
kembali. Jika
melalui biji,
bijinya harus
diletakkan di
dalam botol
berisi pasir
yang
kemudian
diletakkan di
dalam freezer
selama enam
bulan,
dikeluarkan
dan
kemudian
ditanam
dalam pasir
sampai
tumbuh
anakan iris.
Setelah
anakan agak
besar baru
dipindahkan
ke halaman.

Bunga iris
dikenal juga
sebagai
bunga kado
ulang tahun
untuk orang
yang lahir di
Bulan
Februari.
Bunga iris ini
melambangk
an
kebijaksanaa
n,
persahabatan,
gairah,
keberanian
dan pujian.
Bunga iris
biru dapat
menunjukkan
royalitas,
sedangkan
bunga iris
kuning
menjadi
simbol gairah
cinta. Bunga
iris dijual
dengan harga
bervariasi
tergantung
penggunaann
ya.
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN
Dari hasil pengamatan saat field trip dapat dilihat berbagai jenis pohon, perdu,
herbaciu, dan epifit serta dapat memahami kegunaan dari setiaap tanaman yang ada di
taman raya bogor

B. Saran
Penjelasan kurang merata terhadap setiap siswa tetapi jelas dan rinci juga mudah
dipahmi
DAFTAR PUSTAKA

http://febbypramudita.blogspot.com/2015/03/laporan-kuliah-lapang-kebun-raya-bogor.html
https://www.pertanianku.com/mengenal-sifat-b/
https://studylibid.com/doc/4294927/laporan-fieldtrip-biologi-ke-kebun-raya-bogor

Anda mungkin juga menyukai