Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat
dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan proposal skripsi dengan judul
“ Pengaruh Dosis Pupuk Kotoran Ayam Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Beberapa
Varietas Pakcoy (Brassica rapa L). Proposal skripsi ini disusun sebagai salah satu
syarat kurikulum pada Program Strata-1 di Jurusan Agroteknologi, Fakultas
Pertanian, Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta.
Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terimakasih kepada Partoyo, SP,
MP, PhD, selaku Dekan Fakultas Pertanian, Endah Wahyurini SP., MSi selaku Dosen
Pembimbing I dan Endah Budi Irawati, SP., MP selaku Dosen Pembimbing II, Ir.
Bargumono, MSi dan Dr. Ir. Rukmowati B MAgr selaku Dosen Penelaah 1 dan
Penelaah II.
Penulis menyadari bahwa proposal ini belum sempurna, oleh karena itu penulis
mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun.

Yogyakarta, Juni 2019

Penulis

iii

Anda mungkin juga menyukai