Anda di halaman 1dari 32

• MENYUSUN KURIKULUM DALAM

IMPLEMENTASI PELATIHAN BERBASIS


KOMPETENSI
UNTUK SDM REKLAMASI HUTAN DAN
LAHAN

OLEH :
WA C H J O N O
EMAIL: WACHJONO@GMAIL.COM

LSP-RINO

DISAMPAILAN PADA LOKAKARYA MEMANTAPKAN UPAYA REHABILITASI LAHAN BEKAS TAMBANG DI


INDONESIA MELALUI PENINGKATAN KAPASITAS PARA PELAKSANA ,11-12 SEPTEMBER 2013, DI
BOGOR

3
I. PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

PENGERTIAN
o  Pelatihan kerja berbasis kompetensi (PP n0.31 /2006) : adalah pelatihan yang
menitikberatkan pada penguasaan kemampuan kerja yang mencakup
pengetahuan, keterampilan dan sikap sesuai dengan standar kompetensi
yang ditetapkan dan persyaratan di tempat kerja. Dalam pelatihan kerja
berbasis kompetensi maka, programnya disusun berdasarkan Standar
kompetensi kerja (SKKNI, Standar Khusus dan/atau Standar Internasional).
—  SKKNI adalah rumusan kemampuan kerja yang mencakup aspek
pengetahuan, keterampilan dan/atau keahlian serta sikap kerja yang relevan
dengan pelaksanaan tugas dan syarat jabatan yang ditetapkan sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan (Permenakertrans no. 8 TAHUN
2012 )
¢  Komponen Pelatihan Kerja Berbasis Kompetensi ( PBK )

Pelatihan Berbasis Kompetensi terlaksana dengan baik apabila komponen


PBK yang terdiri atas Standar Kompetensi, Sumber Pembelajaran,
Penilaian/ Assessment, dan Sertifikasi terpenuhi.
o 
PERATURAN PRESIDEN NO. 08 TAHUN 2012 TENTANG KERANGKA
KUALIFIKASI NASIONAL INDONESIA (KKNI)
PASAL 1 .

—  Sertifikasi kompetensi kerja adalah proses pemberian sertifikat


kompetensi yang dilakukan secara sistematis dan obyektif melalui uji
kompetensi sesuai SKKNI, Standar Internasional, dan atau Standar
Khusus.

—  Sertifikat kompetensi kerja adalah bukti tertulis yang diterbitkan oleh
LSP terakreditisasi yang menerangkan bahwa seseorang telah
menguasai kompetensi kerja tertentu sesuai SKKNI
COMPETENCY BASED
TRAINING /ASSESSMENT (CBT / CBA)

v  Suatu pendekatan pelatihan dan penilaian


yang diarahkan oleh outcomes yang
spesifik.
v  Pendekatan ini membantu individu untuk
menguasai keterampilan, pengetahuan dan
sikap sehingga mereka mampu
menunjukkan hasil kerjanya pada standar
di tempat kerja pada kondisi tertentu.
SEGITIGA PENGEMBANGAN SDM
BERBASIS KOMPETENSI

INDUSTRI

KKNI
SKKNI

COMPETENCY COMPETENCY
LEMBAGA BASED
DIKLAT
BASED BNSP
PROFESI TRAINING (CBT) ASSESSMENT/ LSP
SERTIFIKASI
TUJUAN PELATIHAN BERBASIS
KOMPETENSI :

q  Mengembangkan kompetensi kerja SDM


terhadap standar nasional (SKKNI, standar
khusus)
q  Memperbaiki kompetensi angkatan kerja

q  Memperbaiki efektifitas dan kemampuan

Perusahaan/Industri /Lembaga Pemerintah


sebagai pengguna SDM pada instasinya
terhadap perkembangan baru
KETERKAITAN ANTARA PELATIHAN BERBASIS
KOMPETENSI DENGAN SERTIFIKASI

PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI (CBT) :

Membangun kompetensi dan Profesionalisme


SDM

SERTIFIKASI KOMPETENSI :

Memastikan

Memelihara kompetensi
MANFAAT SERTIFIKASI KOMPETENSI

v  Sertfikat kompetensi kerja dapat menjadi jaminan untuk


rekruitmen tenaga kerja kompeten.
v  Sertifikat kompetensi kerja dapat menjadi dasar
penetapan remunerasi.
v  Sertifikat kompetensi kerja dapat menjadi dasar untuk
pengembangan karir tenaga kerja.
v  Sertifikat kompetensi dapat menjadi acuan untuk
perundingan Mutual Recognition Arrangement (MRA)
antar negara dalam rangka kesepakatan WTO dan AFTA.
MANFAAT CBT

v  Membuat Job Description


v  Mengorganisasikan struktur kerja
v  Seleksi dan penerimaan pegawai
v  Menentukan Kebutuhan Training
v  Mengembangkan Program Pelatihan
v  Penilaian Kinerja/ Assessment
• 

MANFAAT BAGI LEMBAGA PENDIDIKAN DAN


PELATIHAN

v  Mengembangkan Paket Pelatihan


v  Fokus pada Standar (SKKNI,standar khusus)
v  Link and Match
KEUNTUNGAN BAGI KARYAWAN

v  Jenjang karir yang lebih baik


v  Meningkatkan akses untuk
berkembang
v  Pengakuan terhadap kompetensi
yang dimiliki
v  Lebih banyak kesempatan
KEUNTUNGAN BAGI PERUSAHAAN/INSTITUSI/
ORGANISASI

v  Meningkatkan produktifitas


v  Fleksibilitas yang lebih jelas
v  Mengurangi kesalahan dan kecelakaan kerja
v  Meningkatkan penjualan
v  Mengurangi staff yang keluar masuk
v  Memiliki tenaga kerja yang berdaya saing, terampil
dan termotivasi
v  Informasi kerja yang lebih baik
v  Mempermudah seleksi dan penerimaan karyawan
v  Mengembangkan Standar dan Operasi Kerja
v  Loyalitas kepada perusahaan /Institusi/Lembaga
v  Komitmen terhadap kualitas
v  Meningkatkan kualitas pelayanan
HAL-HAL KHUSUS DARI CBT

v  Pelatihan bersifat Self Learning/


Individual Learning , proses belajar
terpusat kepada peserta pelatihan
v  Pelatihan mengacu kepada Standar
Kompetensi (SKKNI, standar khusus)
yang berlaku di Perusahaan/
Nasional/ Internasional/Lembaga
Pemerintah
v  Pelatihan melibatkan secara penuh
dan aktif setiap peserta dari proses
awal sampai akhir
PENERAPAN SKKNI DAN KETELUSURAN EKIVALENSI DNG SISTEM DIKLAT,
SERTIFIKASI DAN SOP INDUSTRI

SKKNI   PENERAPAN DALAM SERTIFIKASI   PENERAPAN


DIKLAT   PADA INDUSTRI  

Judul Unit Judul Materi Skema sertifikasi Judul SOP


Pembelajaran unit kompetensi

Deskripsi unit Ruang lingkup diklat Ruang lingkup Ruang lingkup


asesmen SOP

Elemen Kompetensi Pencapaian hasil Elemen asesmen Langkah-langkah


pembelajaran proses

KRITERIA UNJUK Kriteria evaluasi Kriteria pencapaian Instruksi kerja


KERJA (KUK) belajar Kompetensi

Batasan Veriabel Kontektualisasi diklat Kontektualisas Spesifikasi sesuai


asesmen dan dengan konteks
spesifikasi

Panduan Penilaian Evaluasi Panduan asesmen


II. KONSEP IMPLEMENTASI DAN
KETERTELUSURAN PELATIHAN
BERBASIS KOMPETENSI
DENGAN STANDAR KOMPETENSI
SDM REKLAMASI HUTAN
DANLAHAN
KETERTELUSURAN SKKNI DENGAN SOP PERUSAHAAN DAN
IMPLEMENTASI PELATIHAN
YANG  TERKAIT   IDENTIFIKASI  
 
DENGAN  PELATIHAN  
Judul Materi q  Ketelusuran dengan judul dalam SKKNI Penetapan Judul
q  Ketelusuran dengan judul dengan Judul SOP Mataeri
Pembelajaran
pembelajaran
q  Konfirmasi judul dengan pemangku kepentingan

Ruang Lingkup q  Filosofi pelatihan berbasis kompetensi Penetapan Ruang


Pembelajaran q  Ruang lingkup pembelajaran pencapaian kompetensi : Lingkup
Ø  Ruang lingkup SKKNI Pembelajaran
Ø  Ruang lingkup berdasarkan batasan Variabel SKKNI
Ø  Ruang lingkup persyaratan tempat kerja.
Tujuan pembelajaran q  Elemen dalam standar kompetensi. PenetapanTujuan
q  Langkah utama dalam SOP pembelajaran
konteks industri
Tujuan Instruksional q  KUK dalam standar kompetensi. PenetapanTujuan
Khusus/Topik q  Instruksi kerja dalam SOP konteks industri. Instruksional
Khusus/Topik
pembelajaran
pemebelajaran

Media Pembelajaran q  Calon peserta pembelajaran. Penetapan Media


q  Persyaratan sarana dan prasarana dalam batasan variable SKKNI Pembelajaran
q  Konteks tempat kerja calon peserta.
1. Judul Materi pembelajaran : Melaksanakan Inventarisasi Areal Reklamasi

Ruang lingkup Pencapaian Kriteria evaluasi belajar Kontektualisasi diklat


diklat hasil
pembelajaran
1.  Melakukan 1.  Metode inventarisasi Kontek variabel:
Ruang lingkup Unit kompetensi ini berlaku untuk melakukan persiapan kegiatan
persiapan ditentukan.
pembelajaran ini inventarisasi areal reklamasi, melakukan pengolahan data calon areal
kegiatan 2.  Bahan dan peralatan yang reklamasi, dan mendokumentasikan hasil pekerjaan inventarisasi
berkaitan dengan inventarisasi areal diperlukan disiapkan reklamasi yang digunakan untuk melaksanakan inventarisasi reklamasi
reklamasi hutan pada sub bidang Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan dan Lahan
pengetahuan,
2. Melakukan 1.  Data dan informasi
keterampilan dan Peralatan yang dibutuhkan
pengolahan data dikumpulkan sesuai dengan
•  Surat izin pinjam pakai kawasan hutan, pertambangan,
sikap kerja yang calon areal metode yang telah ditetapkan. reklamasi/revegetasi pada areal pertambangan.
reklamasi 2.  Data yang dikumpulkan diolah •  Peta kerja.
dibutuhkan untuk •  Peralatan pengukuran dan survey
sesuai ketentuan.
melaksanakan 3.  Data dianalisis sesuai Peraturan yang diperlukan:
inventarisasi areal ketentuan •  Peraturan Pemerintah No. 76 Tahun 2008 tentang Rehabilitasi
3. 1.  Laporan hasil pelaksanaan dan Reklamasi Hutan.
reklamasi dalam •  Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2010 tentang
Mendokumentasik inventarisasi disusun sesuai
perencanaan Penggunaan Kawasan Hutan;
an hasil pekerjaan ketentuan. •  Peraturan Menteri Kehutanan No. P.43/Menhut-II/2008 tentang
reklamasi hutan inventarisasi 2.  Laporan inventarisasi areal Pedoman Pinjam Pakai Kawasan Hutan;
reklamasi reklamasi diadministrasikan •  Peraturan Menteri Kehutanan No. P.60/Menhut-II/2009 tentang
Pedoman Penilaian Keberhasilan Reklamasi Hutan.
sesuai dengan ketentuan •  Peraturan Menteri Kehutanan P.70/Menhut-II/2008 jo. P. 26
Menhut-II/2010 tentang Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan dan
Lahan.
•  Peraturan Menteri Energi dan Sumberdaya Mineral Nomor 18
Tahun 2008 tentang Reklamasi dan Penutupan Tambang;
•  Pedoman/SOP lainnya yang berlaku.
2. Judul Materi pembelajaran : Menyusun Konsep Penetapan Lokasi Reklamasi Hutan

Ruang Pencapaian Kriteria evaluasi Kontektualisasi diklat


lingkup hasil belajar
diklat pembelajaran
1.  Melakukan 1.  M e t o d e / t e k n i k Kontek variabel:
Ruang lingkup
persiapan penetapan lokasi Unit kompetensi ini berlaku untuk melakukan persiapan, menetapkan lokasi/areal
pembelajaran ini yang akan direklamasi, dan mendokumentasikan hasil pekerjaan penetapan lokasi
reklamasi hutan yang digunakan untuk menetapkan lokasi reklamasi hutan pada sub bidang
berkaitan ditentukan Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan dan Lahan.
2.  Bahan dan peralatan
dengan Perlengkapan yang dibutuhkan:
yang diperlukan
•  Hasil inventarisasi areal reklamasi
pengetahuan, disiapkan. •  Bahan dan materi yang berkenaan dengan izin pinjam pakai kawasan hutan,
keterampilan 2.  Menyusun 1.  Data fisik dan sosek pertambangan, reklamasi/revegetasi pada areal pertambangan.
•  Peta kerja pertambangan, peta rencana reklamasi hutan.
dan sikap konsep lokasi dianalisa sesuai •  Komputer, GPS.
penetapan ketentuan.
kerja yang
lokasi/areal 2.  Data fisik dan sosek Tugas pekerjaan yang dilakukan:
dibutuhkan yang akan lokasi dievaluasi •  Melakukan persiapan.
•  Menetapkan lokasi/areal yang akan direklamasi.
untuk menyusun direklamasi sesuai ketentuan. •  Mendokumentasikan hasil pekerjaan penetapan lokasi.
3.  Lokasi/areal dipetakan
konsep
sesuai dengan Peraturan yang diperlukan:
penetapan ketentuan. •  Peraturan Pemerintah No. 76 Tahun 2008 tentang Rehabilitasi dan Reklamasi
Hutan.
lokasi reklamasi 3.Mendokumentas 1.  Laporan konsep •  Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2010 tentang Penggunaan Kawasan
ikan hasil penetapan lokasi Hutan;
hutan dalam •  Peraturan Menteri Kehutanan No. P.43/Menhut-II/2008 tentang Pedoman
pekerjaan disusun sesuai Pinjam Pakai Kawasan Hutan;
perencanaan penetapan lokasi ketentuan •  Peraturan Menteri Kehutanan No. P.60/Menhut-II/2009 tentang Pedoman
2.  Laporan Penilaian Keberhasilan Reklamasi Hutan.
reklamasi hutan
•  Peraturan Menteri Kehutanan P.70/Menhut-II/2008 jo. P. 26 Menhut-II/2010
didistribusikan sesuai tentang Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan dan Lahan.
ketentuan. •  Peraturan Menteri Energi dan Sumberdaya Mineral Nomor 18 Tahun 2008
tentang Reklamasi dan Penutupan Tambang;
•  Pedoman/SOP lainnya yang berlaku.
3. Judul Materi pembelajaran : Menyusun Rencana Reklamasi

Ruang lingkup Pencapaian Kriteria evaluasi belajar Kontektualisasi diklat


diklat hasil
pembelajaran
1. Menyiapkan 1.  Metode pengumpulan dan analisis Kontek variabel:
Ruang lingkup pekerjaanpenyusuna data ditentukan. Unit kompetensi ini berlaku untuk menyiapkan pekerjaan,
pembelajaran ini n rencana reklamasi 2.  Bahan dan peralatan disiapkan. mengumpulkan data dan informasi, melakukan pengolahan
dan analisis data, dan mendokumentasikan rencana reklamasi
ini berkaitan yang digunakan untuk membuat rencana reklamasi 5 (lima)
2. Melakukan 1.  Data terkait rencana reklamasi tahunan dan tahunan pada sub bidang Rehabilitasi dan
dengan pengumpulan data dikumpulkan sesuai dengan Reklamasi Hutan dan Lahan.

pengetahuan, metode yang telah ditetapkan.


Perlengkapan yang dibutuhkan:
2.  Data dicatat sesuai ketentuan. •  Hasil penetapan lokasi reklamasi.
keterampilan dan
3. Melakukan 1.  Hasil pengumpulan data rencana •  Data inventarisasi reklamasi hutan.
sikap kerja yang pengolahan dan reklamasi diolah sesuai ketentuan •  Peta.

dibutuhkan untuk analisis data 2.  Data dianalisa sesuai metode


Peraturan yang diperlukan :
yang telah ditetapkan. •  Peraturan Pemerintah No. 76 Tahun 2008 tentang
menyusun
Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan.
rencana reklamasi •  Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2010 tentang
Penggunaan Kawasan Hutan.
5 (lima) tahunan 4. Mendokumenta 1.  Rencana reklamasi termasuk peta •  Peraturan Menteri Kehutanan No. P.43/Menhut-II/2008
sikan rencana lokasi dan peta rencana disusun tentang Pedoman Pinjam Pakai Kawasan Hutan.
dan tahunan •  Peraturan Menteri Kehutanan P.70/Menhut-II/2008 jo. P. 26
reklamasi sesuai ketentuan. Menhut-II/2010 tentang Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan
dalam 2.  Rencana reklamasi dan Lahan.
diadministrasikan sesuai •  Peraturan Menteri Energi dan Sumberdaya Mineral Nomor
perencanaan
ketentuan. 18 Tahun 2008 tentang Reklamasi dan Penutupan
reklamasi hutan Tambang.
3.  Rencana reklamasi didistribusikan •  Pedoman/SOP lainnya yang berlaku.
sesuai dengan ketentuan.
4. Judul Materi pembelajaran : Menyusun Rancangan Tehnis Reklamasi

Ruang lingkup Pencapaian Kriteria evaluasi belajar Kontektualisasi diklat


diklat hasil
pembelajaran
1. Menyiapkan 1.  Prosedur dan metode penyusunan Kontek variabel:
Ruang lingkup pekerjaan rancangan ditentukan. Unit kompetensi ini berlaku untuk menyiapkan
pekerjaan penyusunan rancangan teknis reklamasi
pembelajaran ini penyusunan 2.  Bahan dan peralatan disiapkan.
hutan, melakukan survey lapangan, membuat
rancangan teknis rancangan teknis reklamasi hutan, dan
berkaitan dengan
reklamasi hutan mendokumentasikan rancangan teknis reklamasi
pengetahuan, 2. Melakukan survey 1.  Lokasi rancangan teknis reklamasi hutan hutan, yang digunakan untuk menyusun rancangan
teknis reklamasi hutan.
lapangan diukur dan dipetakan sesuai dengan
keterampilan dan
ketentuan. Perlengkapan yang dibutuhkan:
sikap kerja yang 2.  Data dikumpulkan sesuai dengan metode •  Rencana reklamasi tahunan.
dibutuhkan untuk yang telah ditetapkan. •  Alat pengukuran dan survey
3. Membuat 1.  Data survey lapangan diolah sesuai •  Peta kerja
membuat rancangan teknis ketentuan. Peraturan yang diperlukan:
•  Peraturan Pemerintah No. 76 Tahun 2008 tentang
rancangan teknis reklamasi hutan 2.  Data dianalisa sesuai ketentuan.
Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan.
3.  Rancangan teknis reklamasi hutan berupa •  Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2010
reklamasi hutan tentang Penggunaan Kawasan Hutan.
rancangan tanaman dan teknis sipil dibuat
•  Peraturan Menteri Kehutanan No. P.43/Menhut-II/
dalam rangka sesuai ketentuan.
2008 tentang Pedoman Pinjam Pakai Kawasan
perencanaan 4. Mendokumenta 1.  Rancangan teknis reklamasi hutan disusun Hutan.
sikan rancangan sesuai ketentuan. •  Peraturan Menteri Kehutanan P.70/Menhut-II/2008
reklamasi hutan. jo. P. 26 Menhut-II/2010 tentang Rehabilitasi dan
teknis reklamasi 2.  Rancangan teknis reklamasi hutan Reklamasi Hutan dan Lahan.
hutan diadministrasikan sesuai ketentuan. •  Peraturan Menteri Energi dan Sumberdaya
3.  Rancangan teknis reklamasi hutan Mineral Nomor 18 Tahun 2008 tentang Reklamasi
dan Penutupan Tambang.
didistribusikan sesuai ketentuan. •  Pedoman/SOP lainnya yang berlaku.
5. Judul Materi pembelajaran : Menilai Keberhasilan Reklamasi Hutan

Ruang lingkup Pencapaian hasil Kriteria evaluasi belajar Kontektualisasi diklat


diklat pembelajaran
1. Menyiapkan pekerjaan 1.  Sasaran Lokasi dan Metode Kontek variabel:
Ruang lingkup evaluasi ditentukan sesuai Unit kompetensi ini berlaku untuk,menyiapkan
penilaian keberhasilan
pekerjaan, mengumpulkan dan mengolah data,
pembelajaran ini reklamasi hutan ketentuan.
mendokumentasikan hasil evaluasi reklamasi hutan
2.  Bahan dan peralatan yang yang digunakan untuk menilai keberhasilan reklamasi
berkaitan dengan
diperlukan disiapkan. hutan pada sub bidang Rehabilitasi dan Reklamasi
pengetahuan, 3.  Tim penilai ditetapkan. Hutan dan Lahan,

keterampilan dan 1.  D a t a d i k u m p u l k a n s e s u a i


Perlengkapan yang dibutuhkan:
2. Mengumpulkan dan •  Dokumen rencana reklamasi.
sikap kerja yang mengolah data dengan metode yang telah •  Laporan pelaksanaan kegiatan reklamasi.
ditetapkan pada lokasi yang •  Bahan dan Peralatan survey
dibutuhkan untuk
telah ditentukan.
Peraturan yang diperlukan:
menilai keberhasilan 2.  Data diolah sesuai dengan •  Peraturan Pemerintah No. 76 Tahun 2008 tentang
ketentuan. Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan.
reklamasi dalam
3.  Data dianalisa sesuai dengan •  Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2010
rangka evaluasi ketentuan. tentang Penggunaan Kawasan Hutan.
•  Peraturan Menteri Kehutanan No. P.43/Menhut-II/
reklamasi hutan. 4.  Pembahasan dilakukan dengan 2008 tentang Pedoman Pinjam Pakai Kawasan
pihak terkait. Hutan;
3. Mendokumen tasikan 1.  Laporan hasil penilaian •  Peraturan Menteri Kehutanan No. P.60/Menhut-II/
2009 tentang Pedoman Penilaian Keberhasilan
hasil penilaian keberhasilan disusun sebagai
Reklamasi Hutan.
keberhasilan reklamasi bahan penetapan kinerja •  Peraturan Menteri Kehutanan P.70/Menhut-II/2008
reklamasi sesuai ketentuan jo. P. 26 Menhut-II/2010 tentang Rehabilitasi dan
hutan Reklamasi Hutan dan Lahan.
2.  Laporan diadministrasikan
•  Peraturan Menteri Energi dan Sumberdaya Mineral
sesuai ketentuan. Nomor 18 Tahun 2008 tentang Reklamasi dan
3.  Laporan didistribusikan sesuai Penutupan Tambang.
ketentuan. •  Pedoman/SOP lainnya yang berlaku.
6. Judul Materi pembelajaran : Melaksanakan Penataan Lahan Dalam Rangka Reklamasi
Hutan Dan Lahan

Ruang lingkup Pencapaian Kriteria evaluasi belajar Kontektualisasi diklat


diklat hasil
pembelajara
n
1. M e l a k u k a n 1.  Pedoman,peraturan, juklak dan juknis Konteks Variabel
Ruang lingkup
persiapan yang terkait dengan penataan lahan Unit kompetensi ini berlaku untuk melakukan persiapan
pembelajaran ini pekerjaan diidentifikasi; pekerjaan, melaksanakan penataan lahan, dan
2.  Regu kerja dan SDM pelaksana mendokumentasikan hasil kegiatan, dalam rangka
berkaitan dengan
penataan lahan disusun dan disiapkan; melaksanakan penataan lahan dalam rangka reklamasi
pengetahuan, hutan dan lahan pada bidang Pengelolaan Daerah Aliran
3.  Bahan dan peralatan disiapkan.
Sungai (DAS) dan Perhutanan Sosial.
keterampilan dan 2. Melaksana kan 1.  Sumber bahan baku tanah untuk
sikap kerja yang penataan pengisian lubang bekas tambang Peralatan dan perlengkapan untuk melaksanakan
lahan diidentifikasi; penataan lahan dalam rangka reklamasi hutan dan lahan,
dibutuhkan untuk
2.  Pengisian lubang bekas tambang mencakup tidak terbatas pada:
melaksanakan dilaksanakan; Peralatan : ATK;Peta areal kerja; Peta rancangan teknis;
GPS , Kamera digital.
penataan lahan 3.  Pengaturan bentuk permukaan lahan
Perlengkapan : Penimbun tanah ; Alat pemindah tanah
dalam rangka ditentukan;
Alat perata tanah pucuk ( top soil )
4.  Pengelolaan tanah pucuk ( top soil )
reklamasi hutan dan
disiapkan. Peraturan yang diperlukan :
lahan pada bidang 3. Mendokumen 1.  Laporan hasil kegiatan penataan lahan •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.76/
tasikan hasil disusun; Menhut-II/2008 tentang Rehabilitasi dan
Pengelolaan Daerah
kegiatan. 2.  L a p o r a n h a s i l p e n a t a a n l a h a n Reklamasi Hutan;
Aliran Sungai (DAS) •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.60/
diadministrasikan.
Menhut-II/2009 tentang Pedoman Penilaian
dan Perhutanan
Keberhasilan Reklamasi Hutan
Sosial •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.63/
Menhut-II/2011 tentang Pedoman Penanaman
Bagi Pemegang Ijin Pinjam Pakai Kawasan
Hutan dalam Rangka Rehabilitasi Daerah Aliran
Sungai;
•  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.04/
Menhut-II/2011 tentagn Pedoman Reklamasi
Hutan;
7. Judul Materi pembelajaran : Melaksanakan Pengendalian Erosi Dan Sedimentasi Dalam
Rangka Reklamasi Hutan Dan Lahan

Ruang Pencapaian Kriteria evaluasi Kontektualisasi diklat


lingkup hasil belajar
diklat pembelajaran
1.  M e l a k u k a n 1.  P e d o m a n , p e r a t u r a n , Konteks Variabel
Ruang lingkup
persiapan juknis dan juklak yang Unit kompetensi ini berlaku untuk melakukan persiapan pekerjaan,
pembelajaran ini t e r k a i t d e n g a n melaksanakan penataan lahan, dan mendokumentasikan hasil
pengendalian erosi dan kegiatan, dalam rangka melaksanakan penataan lahan dalam rangka
berkaitan
sedimentasi diidentifikasi; reklamasi hutan dan lahan pada bidang Pengelolaan Daerah Aliran
dengan Sungai (DAS) dan Perhutanan Sosial.
2.  Regu kerja dan SDM
pengetahuan, d a l a m r a n g k a Peralatan dan perlengkapan untuk melaksanakan penataan lahan
keterampilan pengendalian erosi dan dalam rangka reklamasi hutan dan lahan, mencakup tidak terbatas
sedimentasi disiapkan; pada:
dan sikap kerja
3.  B a h a n d a n p e r a l a t a n Peralatan : ATK;Peta areal kerja; Peta rancangan teknis;
yang dibutuhkan disiapkan. GPS , Kamera digital.
Perlengkapan : Penimbun tanah ; Alat pemindah tanah
untuk 2.  M e l a k s a n a k a n 1.  Penyebab terjadinya erosi
Alat perata tanah pucuk ( top soil )
melaksanakan k e g i a t a n dan sedimentasi
pengendalian dianalisis;Metoda Peraturan yang diperlukan :
penataan lahan
e r o s i d a n pengendalian erosi dan •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.76/Menhut-II/2008
dalam rangka sedimentasi sedimentasi ditetapkan; tentang Rehabilitasi dan Reklamasi Hutan;
2.  Pengendalian erosi dan •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.60/Menhut-II/2009
reklamasi hutan
sedimentasi dilakukan. tentang Pedoman Penilaian Keberhasilan Reklamasi Hutan
dan lahan pada •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.63/Menhut-II/2011
3. Mendokumen 1.  Laporan hasil kegiatan
pengendalian erosi dan tentang Pedoman Penanaman Bagi Pemegang Ijin Pinjam
bidang tasikan hasil
sedimentasi disusun; Pakai Kawasan Hutan dalam Rangka Rehabilitasi Daerah
Pengelolaan kegiatan. Aliran Sungai;
2.  Laporan hasil
pengendalian erosi dan •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.04/Menhut-II/2011
Daerah Aliran
sedimentasi tentagn Pedoman Reklamasi Hutan;
Sungai (DAS)
diadministrasikan
Norma dan standar untuk melaksanakan penataan lahan dalam
dan Perhutanan
rangka reklamasi hutan dan lahan, meliputi:
Sosial Manual Konservasi Tanah Dan Air
8. Judul Materi pembelajaran : Melaksanakan Penanaman (Revegetasi) Dalam Rangka
Reklamasi Hutan Dan Lahan

Ruang Pencapaian Kriteria evaluasi belajar Kontektualisasi diklat


lingkup hasil
diklat pembelajaran
1. Menyiapkan 1.  Pedoman, peraturan, juknis dan juklak yang Konteks Variabel
Ruang lingkup Unit kompetensi ini berlaku pada pelaksanaan
p e k e r j a a n terkait kegiatan penanaman dipahami
pembelajaran ini persiapan pekerjaan, penyiapan lahan penanaman,
penanaman 2.  Rencana kegiatan penanaman dibuat
penanaman tanaman hutan, dan pendokumentasian
berkaitan 3.  Regu kerja tanam dan SDM pelaksana ditetapkan laporan hasil pelaksanaan penanaman dalam
4.  Bahan dan peralatan yang diperlukan disiapkan melaksanakan penanaman (revegetasi) dalam
dengan rangka reklamasi hutan dan lahan pada bidang
2. Menyiapkan 1.  Metode dan prosedur penyiapan lahan ditetapkan
pengetahuan, Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (DAS) dan
l a h a n 2.  Lokasi penanaman disiapkan
Perhutanan Sosial
keterampilan penanaman 3.  Jalur tanam dibuat dan ajir dipasang Peralatan : ATK; GPS; Cangkul; Parang; Sekop ;
4.  Lubang tanam dibuat Peralatan lain yang berhubungan dengan
dan sikap kerja penanaman bibit.
yang dibutuhkan 3. Melaksanakan 1.  Bibit didistribusikan ke lokasi penanaman sampai Perlengkapan : Perlengkapan K3; Peta areal kerja;
k e g i t a n lubang tanam Ajir; Bibit tanaman;
untuk penanam 2.  Bibit ditanam sesuai ketentuan
Peraturan yang diperlukan, meliputi :
melaksanakan •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.76/
penanaman Menhut-II/2008 tentang Rehabilitasi dan
Reklamasi Hutan;
(revegetasi) •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.60/
4. Mendokumen 1.  Laporan pelaksanaan penanaman dibuat sesuai Menhut-II/2009 tentang Pedoman Penilaian
dalam rangka Keberhasilan Reklamasi Hutan
tasikan hasil ketentuan
reklamasi hutan •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.63/
pelaksanaan 2.  Laporan pelaksanaan kegiatan penanaman
Menhut-II/2011 tentang Pedoman
dan lahan pada penanaman dilaporkan dan didistribusikan. Penanaman Bagi Pemegang Ijin Pinjam
Pakai Kawasan Hutan dalam Rangka
bidang PDAS Rehabilitasi Daerah Aliran Sungai;
dan PS •  Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.04/
Menhut-II/2011 tentang Pedoman Reklamasi
Hutan;
9. Judul Materi pembelajaran : Melaksanakan Pemeliharaan Tanaman Dalam Rangka
Reklamasi Hutan Dan Lahan

Ruang Pencapaian Kriteria evaluasi belajar Kontektualisasi diklat


lingkup hasil
diklat pembelajaran
1. M empersiapkan 1. Ketentuan, juklak dan juknis tentang pemeliharaan Konteks Variabel
Ruang lingkup Unit kompetensi ini berlaku untuk mempersiapkan
p e k e r j a a n tanaman di inventarisir.
pembelajaran ini pekerjaan pemeliharaan tanaman; melakukan
pemeliharaan 2. Bahan dan peralatan untuk pemeliharaan tanaman
penyiangan, pendangiran dan penyulaman ;
berkaitan tanaman dipersiapkan. melakukan pengendalian hama dan penyakit dan
3. Regu kerja dan sumberdaya manusia pelaksana mendokumentasikan hasil pemeliharaan tanaman
dengan sebagai bagian dari kegiatan melaksanakan
ditetapkan.
pengetahuan, pemeliharaan tanaman dalam rangka reklamasi hutan
2. Melakukan 1. Penyiangan dan pendangiran dilakukan sesuai dan lahan pada bidang Pengelolaan Daerah Aliran
keterampilan penyiangan, dengan ketentuan Sungai (DAS) dan Perhutanan Sosial
pendangiran dan 2. Lubang tanaman di buat sesuai ketentuan
dan sikap kerja Peralatan dan perlengkapan : Peta kerja; Cangkul,
penyulaman 3. Penyulaman dilakukan sesuai ketentuan
yang dibutuhkan Parang, Rancangan pemeliharaan tanaman;
3. Melakukan 1. Tanaman yang terkena serangan hama dan Bibit, Pestisida, Pupuk.
untuk untuk pengendalian penyakit di identifikasi Peraturan yang diperlukan meliputi :
• Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.76/
melaksanakan h a m a d a n 2. Pengendalian hama dan penyakit dilakukan sesuai Menhut-II/2008 tentang Rehabilitasi dan
pemeliharaan penyakit ketentuan. Reklamasi Hutan;
• Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.60/
tanaman dalam 4. Mendokumen 1.  Laporan hasil pemeliharaan tanaman dibuat Menhut-II/2009 tentang Pedoman Penilaian
tasikan hasil sesuai ketentuan Keberhasilan Reklamasi Hutan
rangka • Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.63/
pemeliharaan 2.  L a p o r a n h a s i l p e m e l i h a r a a n t a n a m a n
reklamasi hutan Menhut-II/2011 tentang Pedoman
tanaman didistribusikan sesuai dengan ketentuan. Penanaman Bagi Pemegang Ijin Pinjam
dan lahan pada Pakai Kawasan Hutan dalam Rangka
Rehabilitasi Daerah Aliran Sungai;
bidang PDSPS • Peraturan Menteri Kehutanan Nomor : P.04/
Menhut-II/2011 tentang Pedoman Reklamasi

Hutan ;
KONSEP
III. CONTOH PENERAPAN
DALAM PENYUSUNAN
KURIKULUM BERBASIS
KOMPETENSI
Kode materi pembelajaranan: ........
JUDUL Materi Pembelajaran : Melaksanakan Inventarisasi Areal Reklamasi
Filosofi pelatihan berbasis kompetesi:
1. Berstandar kompetensi (SKKNI)
2. Melatih sampai kompeten
3. CBA (Sertifikasi kompetensi)
RUANG LINGKUP KOMPETENSI : berkaitan dengan pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan
untuk melaksanakan inventarisasi areal reklamasi dalam perencanaan reklamasi hutan

Tujuan Umum Tujuan Instruksional Khusus / Metode § Media Keluaran


/ Topik Topik pembelajaran § Peralatan & ref
Pembelajaran (sesuai SKKNI)

1.  Melakukan 1.  Metode inventarisasi ditentukan. §  Presentasi §  Infocus o M emahami methode inventarisasi
persiapan 2.  B a h a n d a n p e r a l a t a n y a n g §  Diskusi §  Software areal reklamasi
kegiatan diperlukan disiapkan. §  F a s i l i t a s i / §  Modul o Memahami mampu mengopersiakan
inventarisasi areal bimbingan peralatan untuk inventarisasi
reklamasi
2.  Melakukan 1.  Data dan informasi dikumpulkan §  F a s i l i t a s i / §  Buku referensi o  Identifikssi data dan informasi yang
pengolahan data sesuai dengan metode yang telah bimbingan §  Peta kerja. di kumpulkan
calon areal ditetapkan. §  Latihan §  P e r a l a t a n o Memformulasikan dan mengolah
reklamasi 2.  Data yang dikumpulkan diolah §  Studi kasus pengukuran dan data
sesuai ketentuan. §  Presentasi survey o C o n t o h h a s i l o l a h a n d a t a
3.  Data dianalisis sesuai ketentuan. §  Diskusi inventarisasi areal reklamasi

3. Mendokumen 1.  Laporan hasil pelaksanaan §  Studi kasus §  Infocus o Contoh hasil laporan
tasikan hasil inventarisasi disusun sesuai §  Presentasi §  Software
inventarisasi reklamasi hutan
pekerjaan ketentuan.
inventarisasi 2.  Laporan inventarisasi areal
dan lahan
reklamasi reklamasi diadministrasikan sesuai
dengan ketentuan.
Kode materi pembelajaranan: ........
JUDUL Materi Pembelajaran : Menyusun Rencana Reklamasi
Filosofi pelatihan berbasis kompetesi:
1. Berstandar kompetensi (SKKNI)
2. Melatih sampai kompeten
3. CBA (Sertifikasi kompetensi)
RUANG LINGKUP KOMPETENSI : berkaitan dengan pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan
untuk menyusun rencana reklamasi 5 (lima) tahunan dan tahunan dalam perencanaan reklamasi hutan.

Tujuan Umum Tujuan Instruksional Khusus / Metode § Media Keluaran


/ Topik Topik pembelajaran § Peralatan & ref
Pembelajaran (sesuai SKKNI)

1.  Menyiapkan 1.  Metode pengumpulan dan analisis §  F a s i l i t a s i / §  Software o Memahami methode mengumpulkan
pekerjaan pe data ditentukan bimbingan §  Modul dan menganalisa data areal reklamasi
nyusunan 2.  Bahan dan peralatan disiapkan. § Presentasi §  H a s i l p e n e t a p a n o Perpetaan
rencana § Diskusi lokasi reklamasi.
reklamasi §  Data inventarisasi
reklamasi hutan.

2. Melakukan 1.  Data terkait rencana reklamasi §  F a s i l i t a s i / §  Buku referensi o  Hasil Identifikssi data dan informasi
pengumpulan dikumpulkan sesuai dengan metode bimbingan §  Peta kerja yang di kumpulkan
data yang telah ditetapkan. § Latihan o Memformulasikan data inventarisasi
2.  Data dicatat sesuai ketentuan. § Studi kasus areal reklamasi

3. Melakukan 1.  Hasil pengumpulan data rencana § Studi kasus §  Software o Contoh hasil pengolahan data
pengolahan dan reklamasi diolah sesuai ketentuan § Presentasi §  Peta kerja
untuk menyusun rencana 5
analisis data 2.  Data dianalisa sesuai metode yang
telah ditetapkan.
tahun reklamasi hutan dan
lahan
o  Jenis-jenis peta rencana 5
tahun reklamasi
4. Mendokumen 1.  Rencana reklamasi termasuk peta § Presentasi o Dokumen renana reklamasi 5
tasikan lokasi dan peta rencana disusun § Diskusi
tahun
rencana sesuai ketentuan. §  F a s i l i t a s i /
reklamasi 2.  Rencana reklamasi bimbingan
o Sistem SUNLAISAH dan
diadministrasikan sesuai ketentuan. distribusi Renana 5 tahun
Kode materi pembelajaranan: ........
JUDUL Materi Pembelajaran : Menyusun RancanganTeknis Reklamasi Hutan
Filosofi pelatihan berbasis kompetesi:
1. Berstandar kompetensi (SKKNI)
2. Melatih sampai kompeten
3. CBA (Sertifikasi kompetensi)
RUANG LINGKUP KOMPETENSI : berkaitan dengan pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan
untuk membuat rancangan teknis reklamasi hutan dalam rangka perencanaan reklamasi hutan.

Tujuan Umum Tujuan Instruksional Khusus / Metode § Media Keluaran


/ Topik Topik pembelajaran § Peralatan & ref
Pembelajaran (sesuai SKKNI)

1.  Menyiapkan 1. P rosedur dan metode penyusunan §  Fasilitasi/ §  Software o Memahami methode mengumpulkan
pekerjaan rancangan ditentukan. bimbingan §  Modul dan menganalisa data areal reklamasi
penyusunan 2. Bahan dan peralatan disiapkan. § Presentasi §  Hasil penetapan lokasi
rancangan § Diskusi reklamasi.
teknis §  D a t a i n v e n t a r i s a s i
reklamasi reklamasi hutan.
hutan
2. Melakukan 1. Lokasi rancangan teknis reklamasi hutan §  Fasilitasi/ §  Buku referensi o  Hasil Identifikssi data dan informasi
survey lapangan diukur dan dipetakan sesuai dengan bimbingan §  Peta kerja yang di kumpulkan
ketentuan. § Latihan o Memformulasikan data inventarisasi
2. Data dikumpulkan sesuai dengan metode §  S t u d i areal reklamasi
yang telah ditetapkan. kasus
3. Membuat 1. D ata survey lapangan diolah sesuai §  S t u d i §  Software o Contoh hasil pengolahan data
rancangan ketentuan. kasus §  Peta kerja
untuk menyusun rancangan
teknis reklamasi 2. Data dianalisa sesuai ketentuan. § Presentasi
hutan 3. Rancangan teknis reklamasi hutan berupa
tehnis
rancangan tanaman dan teknis sipil dibuat o peta lampiran rancangan tehnis
sesuai ketentuan. reklamasi
4. Mendokumen 1.  Rancangan teknis reklamasi hutan § Presentasi o Dokumen renana reklamasi 5
tasikan disusun sesuai ketentuan § Diskusi
tahun
rancangan 2.  Rancangan teknis reklamasi hutan §  Fasilitasi/
teknis diadministrasikan sesuai ketentuan. bimbingan
o Sistem SUNLAISAH dan
reklamasi 3.  Rancangan teknis reklamasi hutan distribusi Renana 5 tahun
hutan didistribusikan sesuai ketentuan. reklamasi
Kode materi pembelajaranan: ........
JUDUL Materi Pembelajaran : Melaksanakan Penataan Lahan Dalam Rangka Reklamasi Hutan Dan Lahan
Filosofi pelatihan berbasis kompetesi:
1. Berstandar kompetensi (SKKNI)
2. Melatih sampai kompeten
3. CBA (Sertifikasi kompetensi)
RUANG LINGKUP KOMPETENSI : berkaitan dengan pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan untuk
melaksanakan penataan lahan dalam rangka reklamasi hutan dan lahan pada bidang BPDASPS

Tujuan Umum Tujuan Instruksional Khusus /Topik Metode § Media Keluaran


/ Topik pembelajaran § Peralatan & ref
Pembelajaran (sesuai SKKNI)

1. Melakukan 1. Pedoman,peraturan, juklak dan juknis yang §  Fasilitasi/ §  Software o  M e m a h a m i m e t h o d e
persiapan terkait dengan penataan lahan diidentifikasi; bimbingan §  Modul mengumpulkan dan menganalisa
pekerjaan 2. Regu kerja dan SDM pelaksana penataan § Presentasi §  Hasil penetapan data areal reklamasi
lahan disusun dan disiapkan; § Diskusi lokasi reklamasi. o Dasar-dasar kepemimpinan dalam
3. Bahan dan peralatan disiapkan. §  Data inventarisasi keraja lapangan
reklamasi hutan.
§  P e r a t u r a n y a n g
terkait
2. Melaksana kan 1.  Sumber bahan baku tanah untuk pengisian §  Fasilitasi/ §  Peta kerja o  hasil identifikasi sumber tanah
penataan lahan lubang bekas tambang diidentifikasi; bimbingan §  P e t a r a n c a n g a n o Methode mengisi lubang bekas
2.  P e n g i s i a n l u b a n g b e k a s t a m b a n g § Latihan teknis; tambang
dilaksanakan; §  S t u d i §  GPS o  M a m p u m e n g a t u r b e n t u k
3.  Pengaturan bentuk permukaan lahan kasus §  Kamera digital permukaan lahan
ditentukan; o Paham tentang dasar-dasar teknik
4.  Pengelolaan tanah pucuk ( top soil ) konservasi tanah dan air
disiapkan.
3. Mendokumenta 1.  Laporan hasil kegiatan penataan lahan §  S t u d i §  Software o Contoh laporan penataan lahan
sikan hasil disusun; kasus §  Peta kerja o Paham terhadap sisten
kegiatan. 2.  L a p o r a n h a s i l p e n a t a a n l a h a n § Presentasi SUNLAISAH laporan dan
diadministrasikan. distribusinya
Kode materi pembelajaranan: ........
JUDUL Materi Pembelajaran : Melaksanakan Pengendalian Erosi Dan Sedimentasi Dalam Rangka Reklamasi
Hutan Dan Lahan
Filosofi pelatihan berbasis kompetesi:
1. Berstandar kompetensi (SKKNI)
2. Melatih sampai kompeten
3. CBA (Sertifikasi kompetensi)
RUANG LINGKUP KOMPETENSI : berkaitan dengan pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan untuk
melaksanakan pengendalian erosi dan sedimentasi dalam rangka reklamasi hutan dan lahan pada bidang BPDASPS
Tujuan Umum Tujuan Instruksional Khusus / Metode § Media Keluaran
/ Topik Topik pembelajaran § Peralatan & ref
Pembelajaran (sesuai SKKNI)

1.  M e l a k u k a n 1. diidentifikasi; §  Fasilitasi/ §  Software o M emahami,pedoman, peraturan,


persiapan 2. R egu kerja dan SDM dalam rangka bimbingan §  Modul juknis dan juklak yang terkait
pengendalian erosi dan sedimentasi § Presentasi §  H a s i l p e n e t a p a n dengan pengendalian erosi dan
disiapkan; § Diskusi lokasi reklamasi. sedimentasi
3. Bahan dan peralatan disiapkan. §  Data inventarisasi o Dasar-dasar kepemimpinan dalam
reklamasi hutan. keraja lapangan
§  Peraturan yang terkait
2.  Melaksanakan 1. Penyebab terjadinya erosi dan sedimentasi §  Fasilitasi/ §  Peta kerja o  M a m p u m e n g i d e n t i f i k a s i
k e g i a t a n dianalisis; bimbingan §  P e t a r a n c a n g a n penyebab erosi dan sedimentasi
pengendalian 2. M e t o d a p e n g e n d a l i a n e r o s i d a n § Latihan teknis; o Paham tentang dasar-dasar teknik
erosi dan sedimentasi ditetapkan; §  S t u d i §  GPS konservasi tanah dan air
sedimentasi 3. P engendalian erosi dan sedimentasi kasus §  Kamera digital o Tehnik pengendalian erosi dan
dilakukan. sedimentasi
3. Mendokumenta 1. Laporan hasil kegiatan pengendalian erosi §  S t u d i §  Software o Contoh laporan hasil
sikan hasil dan sedimentasi disusun; kasus §  Peta kerja pengendalian erosi dan
kegiatan 2. Laporan hasil pengendalian erosi dan § Presentasi sedimentasi
sedimentasi diadministrasikan. o Paham terhadap sisten
SUNLAISAH laporan dan
distribusinya
PENUTUP

1.  KONSEP PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI MASIH PERLU


DI BAHAS UNTUK MENDAPATKAN INPUT DARI PESERTA
WORKSHOP SEHINGGA MENJADI IMPLEMENTATIF.
2.  HAL LAIN YANG PERLU DIBAHAS LEBIH DETAIL LAGI ADALAH
MENETAPKAN PERSYARATAN PESERTA PELATIHAN DAN
DARI SETIAP SKEMA SERTIFIKASI BAGI YANG BEKERJA PADA
REKLAMASI HUTAN DAN LAHAN.
3.  DENGAN MEMAHAMI PENJABARAN DARI STANDAR
KOMPETENSI MENJADI UNSRUR-UNSUR DALAM PELATIHAN
BERBASIS KOMPETENSI, DIHARAPKAN AKAN MEMPERMUDAH
DALAM PENYUSUNAN SILABUS DAN KURIKULUMNYA.
4.  SAATNYA PELATIHAN TEHNIS BAIK BAGI KARYAWAN
PEMERINTAH (PNS) MAUPUN SWASTA MULAI SEKARANG
SUDAH BERBASIS KOMPETENSI.

Anda mungkin juga menyukai