Anda di halaman 1dari 2

KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD SULTAN SULAIMAN

NOMOR : 004/SK/DIR/RSHB/X/2016

TENTANG
PEMBERLAKUAN SPO TRIAGE DI RSUD SULTAN SULAIMAN

DIREKTUR RSUD SULTAN SULAIMAN

Menimbang : a.Bahwa untuk melaksanakan ketentuan pasal 43 Undang- undang Nomor 44


Tahun 2009 tentang Rumah Sakit perlu menetapkan Peraturan Menteri Kesehatan tentang
Keselamatan Pasien Rumah Sakit.

b.Bahwa setiap pasien IGD wajib di Triage dan cepat dilakukan tindakan pertolongan terhadap
gawat darurat. Serta mengidentifikasi secara sistematik.

c.Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam a dan b perlu di tetapkan


dengan Keputusan Direktur RSUD Sultan Sulaiman.

Mengingat : 1.Undang- Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktek Kedokteran.


2. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan.
3. Undang – Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
4. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1996 tentang Tenaga Kesehatan.
5. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 1333 / Menkes / SK /XII / 1999 tentang
Standar Pelayanan Rumah Sakit.
6. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 129 / Menkes / SK / II /2008 tentang
Standar Pelayanan Minimal Rumah sakit.
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 269 / Menkes / Per / III /2008 tentang Rekam
Medis.
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 290 / Menkes / Per / III /2008tentang
Persetujuan Tindakan Kedokteran
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1691 / Menkes / Per / VIII /2011 tentang
Keselamatan Pasien Rumah Sakit.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SULTAN


SULAIMAN TENTANG PEMBERLAKUAN PANDUAN TRIAGE DI RSUD SULTAN
SULAIMAN

Pertama : Panduan triage di RS. Harapan Bunda Sebagaimana terlampir bersama surat
keputusan ini.
Kedua : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan dan diadakan perbaikan/
perubahan apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam
penetapanya.

Ditetapkan : di Sei Rampah


Pada Tanggal : 2017
Direktur RSUD Sultan Sulaiman

dr. Nanda Satria

Anda mungkin juga menyukai