Anda di halaman 1dari 13

Artikel Skripsi

Universitas Nusantara PGRI Kediri

PENGARUH CURRENT RATIO, GROSS PROFIT MARGIN, RETURN ON ASSET DAN


EARNING PER SHARE TERHADAP DIVIDEN KAS PADA PERUSAHAAN
MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2010 -
2013

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi (S.E.)
Pada Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Nusantara PGRI Kediri

Disusun Oleh:

RISKI JULIANTO

NPM : 11.1.02.01.0174

PROGRAM STUDI AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI


2016

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 1||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 2||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 3||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri

PENGARUH CURRENT RATIO, GROSS PROFIT MARGIN, RETURN ON


ASSET DAN EARNING PER SHARE TERHADAP DIVIDEN KAS PADA
PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK
INDONESIA TAHUN 2010-2013

Riski Julianto

11.1.02.01.0174
Ekonomi - Akuntansi
RiskiJuliantoFE@gmail.com
Dra. Puji Astuti, M.M., M.Si dan Dr. M. Anas, S.E., M.M., M.si
UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

ABSTRAK

Aktivitas investasi merupakan aktivitas yang dihadapkan pada berbagai macam risiko dan
ketidakpastian sering kali sulit diprediksikan oleh para investor. Investor mempunyai tujuan utama dalam
menanamkan dananya kedalam perusahaan yaitu untuk mencari pendapatan atau tingkat kembalian
investasi baik berupa dividen maupun capital gain. Sebagai salah satu informasi bagi investor, analisis
laporan keuangan digunakan untuk memprediksi masa depan, dan sebagai titik awal untuk perencanaan
tindakan di masa depan.
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui analisis pengaruh Current Ratio, Gross
Profit Margin, Retun On Asset dan Earning Per Share terhadap Dividen Kas perusahaan Manufaktur
yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2013. Penelitian ini menggunakan data sekunder
dengan metode dokumentasi berupa laporan keuangan tahunan perusahaan.
Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dimana penelitian ini menggunakan
data yang berbentuk angka. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling
dimana dari 135 populasi perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia diambil
sebanyak 13 perusahaan. Variabel terikat dalam penelitian ini adalah Dividen Kas (Y), Current Ratio
(X1), Gross Profit Margin (X2), Return On Asset (X3) dan Earning Per Share (X4). Teknik analisis
yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, dengan mempertimbangkan syarat uji asumsi
klasik.
Hasil uji statistik t menunjukkan bahwa variabel Current Ratio dan Return On Asset tidak
berpengaruh parsial terhadap Dividen Kas dengan nilai signifikan 0,884;0,253 yang lebih besar dari 0,05,
sedangkan variabel Gross Profit Margin dan Earning Per Share berpengaruh parsial terhadap Dividen
Kas dengan nilai signifikan 0,035;0,000 yang lebih kecil dari 0,05. Hasil uji statistik F menunjukkan
Current Ratio, Gross Profit Margin, Return On Asset dan Earning Per Share secara bersama-sama
mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Dividen dengan nilai signifikan sebesar 0,000 yang
nilainya lebih kecil dari 0,05.
Berdasarkan pengujian statistik, diharapkan dapat memberikan input bagi para pemakai laporan
keuangan khususnya mengenai pengaruh analisa Current Raio, Gross Profit Margin, Return On Asset dan
Earning Per Share terhadap Dividen Kas, sehingga hasil penelitian ini diharapkan dapat dipergunakan
sebagai referensi dan bahan perbandingan bagi pihak lain dalam memprediksi Dividen Kas.

Kata Kunci : Current Ratio, Gross Profit Margin, Return On Asset, Earning Per Share,
Dividen Kas

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 4||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
I. LATAR BELAKANG macam pertimbangan antara lain:
A. Latar Belakang Masalah perlunya menahan sebagian laba untuk
Aktivitas investasi memerlukan reinvestasi yang mungkin lebih
merupakan aktivitas yang di hadapkan menguntungkan, kebutuhan dana
pada berbagai macam resiko dan perusahaan, likuiditas perusahaan, sifat
ketidakpastian sering kali sulit di pemegang saham, target tertentu yang
prediksikan oleh para investor. Untuk berhubungan dengan rasio pembayaran
mengurangi kemungkinan resiko dan dividen dan factor lain yang
ketidakpastian yang akan terjadi, berhubungan dengan kebijakan dividen.
investor memerlukan berbagai macam Faktor-faktor yang mempengaruhi
informasi, baik informasi yang relevan pembayaran dividen adalah likuiditas,
seperti kondisi ekonomi dan politik leverage dan profitabilitas.
suatu Negara. Informasi yang di peroleh Berdasarkan latar belakang dan
dari perusahaan di dasarkan pada permasalahan di atas maka judul yang
kinerja perusahaan yang tercermin diketengahkan dalam penelitian ini
dalam laporan keuangan. adalah “Pengaruh Current Ratio, Gross
Investor mempunyai tujuan utama Profit Margin, Return On Asset dan
dalam menanamkan dananya ke dalam Earning Per Share Terhadap Dividen
perusahaan yaitu untuk mencari Kas Pada Perusahaan Manufaktur yang
pendapatan atau tingkat kembalian Terdaftar di Bursa Efek Indonesia
investasi (return) baik berupa Periode 2010-2013”.
pendapatan dividen (dividen yield) B. Identifikasi Masalah
maupun pendapatan dari selisih harga 1. Aktivitas investasi pada berbagai
jual lebih tinggi terhadap harga belinya macam risiko dan ketidakpastian sulit
(capital gain). Dalam hubunganya diprediksikan oleh para investor.
dengan pendapatan dividen, para 2. Investor mempunyai tujuan utama
investor umumnya menginginkan dalam menanamkan danannya kedalam
pembagian dividen yang relatife stabil perusahaan.
karena stabilitas dividen dapat 3. Perusahaan yang membagi labanya
meningkatkan kepercayaan investor dalam bentuk dividen.
dalam menanamlan dananya kedalam 4. sebagai salah satu informasi bagi
perusahaan. Disisi lain, kondisi investor analisis laporan keuangan
perusahaan yang akan membagikan digunakan untuk memprediksi masa
dividen dihadapkan pada berbagai depan.

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 5||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
5. Dividen kas dapat memulihkan perusahaan manufaktur yang terdaftar di
profitabilitas perusahaan. Bursa Efek Indonesia ?
6. Anaisis laporan keuangan sebagai 5. Apakah Current Ratio, Gross
salah satu informasi bagi investor. Profit Margin, Return On Asset dan
7. Dividen kas dipengaruhi empat faktor Earning Per Share berpengaruh secara
variabel yaitu dua analisa rasio simultan terhadap dividen kas pada
profitabiltas , satu analisa rasio perusahaan manufaktur yang terdaftar di
likuiditas dan satu analisis nilai pasar. Bursa Efek Indonesia ?
C. Batasan Masalah E. Tujuan Penelitian
Batasan masalah dalam penelitian Tujuan penelitian dalam penelitian
ini yaitu faktor-faktor yang ini adalah :
berpengaruh terhadap pembayaran 1. Untuk mengetahui pengaruh
dividen kas yang meliputi Current Current Ratio terhadap dividen kas
Ratio, Gross Profit Margin, Return On pada perusahaan manufaktur yang
Asset dan Earning Pers Share pada terdaftar pada Bursa Efek Indonesia.
perusahaan manufaktur yang terdaftar 2. Untuk mengetahui pengaruh
di Bursa Efek Indonesia. Gross Profit Margin terhadap dividen
D. Rumusan Masalah kas pada perusahaan manufaktur yang
Rumusan masalah dalam terdaftar pada Bursa Efek Indonesia
penelitian ini adalah : 3. Untuk mengetahui pengaruh
1. Apakah Current Ratio Return On Asset terhadap dividen kas
berpengaruh terhadap dividen kas pada pada perusahaan manufaktur yang
perusahaan manufaktur yang terdaftar di terdaftar pada Bursa Efek Indonesia
Bursa Efek Indonesia ? 4. Untuk mengetahui pengaruh
2. Apakah Gross Profit Margin Earning Per Share terhadap dividen kas
berpengaruh terhadap dividen kas pada pada perusahaan manufaktur yang
perusahaan manufaktur yang terdaftar di terdaftar pada Bursa Efek Indonesia
Bursa Efek Indonesia ? 5. Untuk mengetahui pengaruh
3. Apakah Return On Asset Current Ratio, Gross Profit Margin,
berpengaruh terhadap dividen kas pada Return On Asset dan Earning Per Share
perusahaan manufaktur yang terdaftar di terhadap dividen kas pada perusahaan
Bursa Efek Indonesia ? manufaktur yang terdaftar pada Bursa
4. Apakah Earning Per Share Efek Indonesia
berpengaruh terhadap dividen kas pada F. Kegunaan Penelitian

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 6||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
Penelitian ini diharapkan share sebagai pengukur kinerja
bermanfaat bagi pihak-pihak yang keuangan perusahaan dividen kas di
berkepentingan. Secara terperinci pasar modal.
manfaat penelitian ini adalah sebagai b. Bagi akademisi, hasil penelitian
berikut: ini diharapkan dapat menambah
1. Secara Praktis perbendaharaan atas pengembangan
a. Bagi manajemen ilmu pengetahuan, khususnya ilmu
perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek ekonomi..
Indonesia, hasil penelitian diharapkan II. METODE
dapat memberi masukan yang berharga A. Variabel Penelitian
dalam mengevaluasi sekaligus untuk 1. Identifikasi Variabel Penelitian
memperbaiki kinerja manajemen Variabel terikat (Y) dalam
keuangan untuk waktu yang akan penelitian ini adalah Dividend Per
datang. Perhitungan kuantitatif Share (DPS) sedangkan variabel
diharapkan dapat menunjukan bebas (X) dalam penelitian ini adalah
hubungan atau pengaruh faktor-faktor Current Ratio (CR) (X1), Gross
seperti current ratio, gross profit Profit Margin (GPM)(X2), Return
margin, return on asset dan earning per On Asset (ROA) (X3) dan Earning
share terhadap dividen kas. Per Share (EPS) (X4).
b. Bagi investor di Bursa Efek 2. Definisi Operasional Variabel
Indonesia, diharapkan penelitian ini Berikut definisi operasional
dapat digunakan sebagai dasar variabel :
pertimbangan dalam melakukan Dividen tunai yang adalah,
investasi serta membuat kebijakan. “Dividen yang dibagikan perusahaan
2. Secara teoritis kepada setiap pemegang saham
a. Bagi peneliti, diharapkan berupa uang tunai dalam rupiah
penelitian ini dapat menambah tertentu untuk setiap saham” (Susilo,
wawasan, pengetahuan dan pengalaman 2009:28).Rumusnya sebagai berikut :
dalam bidang penelitian serta
diharapkan dapat bermanfaat dalam DPS =
memberikan gambaran tentang
perusahaan di bursa efek terutama Current ratio menunjukkan
mengenai current ratio, gross profit kemampuan suatu perusahaan
margin, return on asset dan earning per memenuhi kewajiban-kewajiban

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 7||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
keuangannya yang segera harus biasa yang beredar.
dibayar dengan menggunakan (munawir,2002:96).
liabilitas lancer (Brigham dan
Rumus EPS sebagai berikut :
Houston, 2001:80)..
. Rumusnya sebagai berikut : EPS =

DER =
B. Jenis dan Pendekatan Penelitian
Jenis penelitian yang digunakan
Gross profit margin
dalam penelitian ini adalah ex post
merupakan perbandingan antara laba
facto.yaitu penelitian dilakukan
kotor dengan penjualan.
sesudah kejadian. Pendekatan dalam
(Warsono,2003:37).
penelitian ini adalah pendekatan
Dengan rumus sebagai berikut
kuantitatif, karena penelitian ini
GPM = 100% disajikan dengan angka-angka.
C. Tempat dan Waktu Penelitian
Penelitian ini merupakan
Return On Asset merupakan
penelitian yang menggunakan data
rasio yang dapat mengukur
sekunder yang didapatkan dengan cara
kemampuan perusahaan dengan
browsing. Waktu penelitian ini secara
keseluruhan dana yang ditanamkan
keseluruhan dilaksanakan terhitung
dalam aktiva yang digunakan untuk
dari Maret 2015 sampai dengan bulan
operasinya perusahaan untuk
Agustus 2015.
menghasilkan keuntungan.
D. Populasi dan Sampel
(munawir, 2002:89)
Populasi dalam penelitian ini
Rumusnya sebagai berikut : adalah perusahaan manufaktur di BEI
yaitu sebanyak 135 perusahaan. Teknik
ROA = 100% pengambilan sampel dalam penelitian
ini adalah metode purposive sampling.
Jumlah sampel yang digunakan dalam
Earning per share merupakan penelitian ini adalah 52 perusahaan.
perbandingan antara keuntungan E. Sumber Data
yang tersedia untuk pemegang saham Sumber data yang digunakan
biasa dengan jumlah lembar saham dalam penelitian ini diperoleh dari

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 8||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
melalui situs homepage Indonesian Menurut Ghozali (2013:
Stock Exchange (IDX) yaitu 110) “Uji autokorelasi bertujuan
www.idx.co.id. untuk menguji apakah dalam
F. Teknik Pengumpulan Data suatu model regresi linier ada
Dalam penelitian ini teknik korelasi antara kesalahan
pengumpulan data yang digunakan pengganggu pada periode t
adalah studi lapangan (file research) (sekarang) dengan kesalahan
dan studi kepustakaan (library periode t-1 (sebelumnya).”
research). d. Uji Heteroskedastisitas
G. Teknik Analisis Data Menurut Ghozali (2013:139)
1. Analisis Regresi Linier Berganda “Uji heteroskedasitas bertujuan
“Regresi linier berganda untuk menguji apakah dalam
mengandung makna dalam suatu model regresi terjadi
persamaan regresi terdapat satu ketidaksamaan variance dari
variabel dependen dan lebih dari satu residual satu pengamatan ke
variabel independen” (Algifari, pengamatan lain”.
2000:62). 3. Uji t dan Uji F
2. Uji Asumsi Klasik Menurut Ghozali (2013:98)
a. Uji Normalitas “Uji t atau Pengujian secara parsial
“Uji Normalitas bertujuan ini merupakan pengujian yang
untuk menguji apakah dalam dimaksudkan untuk melihat
model regresi, variabel seberapa jauh pengaruh satu
pengganggu atau residual variabel independen secara
memiliki distribusi normal” individual dalam menerangkan
(Ghozali,2013:160). variasi variabel dependen.”
b. Uji Multikolinearitas Ghozali (2013: 98) memaknai
Menurut Ghozali (2013:105) “uji statistik F atau pengujian
“Uji multikolinearitas bertujuan secara simultan merupakan
menguji apakah pada model pengujian yang pada dasarnya
regresi ditemukan adanya korelasi menunjukkan apakah semua
antar variabel bebas variabel independen atau bebas
(independen)”. yang dimasukkan dalam model
c. Uji Autokorelasi mempunyai pengaruh secara

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 9||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
bersama-sama terhadap variabel 0,544, dan 0,737 lebih besar dari
dependen/terikat.” 0,10 sedangkan VIF sebesar
4. Koefisien Determinasi 1,689, 2,673, 1,839, dan 1,358

“Koefisien determinasi bertujuan lebih kecil dari 10, variabel-

untuk mengukur seberapa jauh variabel bebas dalam model ini

kemampuan model dalam tidak terjadi multikolinieritas.

menerangkan variasi variabel c. Uji Autokorelasi


dependen” (Ghozali, 2013:97). Pengambilan keputusan

III. HASIL DAN KESIMPULAN terletak pada nilai Durbin

A. Interpretasi Hasil Analisis Watson hitung yang lebih besar

1. Hasil Analisis Regresi Linier dari dU dan kurang dari nilai 4-


Berganda du= 4-1,7223= 2,2777. Sehingga

Persamaan regresi linear dapat dinyatakan bahwa pada

berganda yang diperoleh dari hasil persamaan regresi tersebut tidak

analisis yaitu Konstanta = - terdapat masalah autokorelasi.


739,696, Current Ratio (X1) = d. Uji Heteroskedastisitas

0,126 Gross Profit Margin (X2) = Grafik scatterplot terlihat


23,615 Return On Asset (X3) = - bahwa titik-titik menyebar

14,344, Earnign Per Share(X4) = secara acak serta tersebar baik


0,820. diatas maupun di bawah angka 0

2. Hasil Uji Asumsi Klasik pada sumbu Y dan tidak


a. Uji Normalitas membentuk pola tertentu.Dan ini
Data memiliki puncak menunjukkan tidak terjadi
tepat di tengah-tengah titik nol heteroskedastisitas pada model
membagi 2 sama besar dan tidak regresi ini.
melenceng ke kanan maupun ke 3. Hasil Uji t dan Uji F
kiri, serta data menyebar Dari hasil uji t menunjukkan
disekitar garis diagonal dan nilai probabilitas dari CR
mengikuti arah garis diagonal sebesar 0,884, dan ROA sebesar
menunjukkan pola distribusi 0,253 lebih besar dari 0,05
normal. maka CR, ROA tidak

b. Uji Multikolineritas berpengaruh signifikan terhadap


Nilai Tolerance DPS sedangkan GPM nilai

sebesar sebesar 0,592, 0,374, signifikansi 0,035 dan EPS

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 10||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
bernilai 0,000 < 0,05 maka GPM berpengaruh secara signifikan
dan EPS berpengaruh signifikan terhadap Dividen Kas .
terhadap DPS. 3. Pengaruh Return On Asset (X3)
Nilai probabilitas value uji terhadap Dividen Kas (Y)
F sebesar 0,000 < 0,05 maka Hasil uji t (parsial) diketahui
CR, GPM, ROA dan EPS nilai probabilitas ROA sebesar 0,253
berpengaruh signifikan terhadap > 0,05 sehingga Return On Asset
DPS secara bersama-sama.. berpengaruh signifikan terhadap
4. Hasil Koefisien Determinasi Dividen Kas .
Koefisien Determinasi (nilai 4. Pengaruh Earning Per Share (X4)
Adjusted R2 ) dengan nilai 0,926 terhadap Dividen Kas (Y)
atau 92,6%. Hal ini berarti 92,6 % Berdasarkan hasil uji t
variasi perubahan variabel terikat (parsial) dapat diketahui bahwa
dapat dijelaskan oleh variasi Ukuran Perusahaan memiliki nilai
variabel bebas. Sedangkan sisanya signifikan sebesar 0,000<0,05
diterangkan oleh faktor lain yang sehingga dapat dikatakan Earning
tidak diteliti dalam penelitian ini. Per Share berpengaruh signifikan
B. Pembahasan terhadap Dividen Kas
1. Pengaruh Current Ratio (X1) 5. Pengaruh Current Ratio (X1) ,
terhadap Dividen Kas (Y) Gross Profit MArgin (X2), Return
Dari hasil uji t (parsial) dapat On Asset (X3) dan Earning Per
diketahui bahwa variabel Current Share (X4) terhadap Dividen Kas
Ratio memiliki nilai signifikan (Y).
sebesar 0,884>0,05 sehingga dapat Berdasarkan hasil uji F
dikatakan variabel Current Ratio diketahui bahwa nilai signifikansi
tidak berpengaruh secara signifikan sebesar 0,000 < 0,05 sehingga
terhadap Dividen Kas. Current Ratio (CR), Gross Profit
2. Pengaruh Gross Profit Margin Margin (GPM), Return On Asset
(X2) terhadap Dividen Kas (Y) (ROA) dan Earning Per Share (EPS)
Hasil uji t (parsial) dapat berpengaruh secara signifikan
diketahui bahwa Gross Profit terhadap Dividen Kas secara
Margin memiliki nilai signifikan simultan.
sebesar 0,035 < 0,05 sehingga Selain pada uji koefisien
variabel Gross Profit Margin determinasi menunjukkan Adjusted R

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 11||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
square (R2) dengan nilai 0,926 atau Alfitra. 2010. Pengaruh
92,6%. Hal ini berarti 92,6 % variasi Profitabilitas,Likuiditas, dan
perubahan variabel terikat dapat Earning Terhadap Kebijakan
dijelaskan oleh variasi variabel Deviden Kas Pada Perusahaan
bebas. Sedangkan sisanya yang Go Publik Di Bursa Efek
diterangkan oleh faktor lain yang Indonesia. Junal Skripsi.
tidak diteliti dalam penelitian ini. Dipublikasikan. Surabaya. Sekolah
C. Kesimpulan Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas.
1. Variabel Current Ratio (CR) Surabaya. 2010.
tidak berpengaruh signifikan Baridwan, Zaki. 2011. Intermediate
terhadap Dividen Kas secara Accounting.Yogyakarta: BPFE.
parsial. Brigham, Eugene F. and Joel F.
2. Variabel Gross Profit Margin Houston. 2001. Managemen
(GPM) berpengaruh secara Keuangan Edisi kedelapan.
signifikan terhadap Dividen Kas Jakarta: Penerbit
secara parsial. Erlangga.Bagus,Laksono. 2006.
3. Variabel Return On Asset (ROA) Analisis Pengaruh Return On
tidak berpengaruh signifikan Asset,Sales Growth,Asset Growth
terhadap Dividen Kas secara dan Likuiditas Terhadap Deviden
parsial. Payout Ratio. Jurnal Skripsi.
4. Variabel Earning Per Share Dipublikasikan. Semarang.
(EPS) berpengaruh signifikan Universitas Diponegoro. 2006
terhadap Dividen Kas secara Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis
parsial. Multivariate dengan Program
5. Variabel Current Ratio, Gross SPSS Update PLS Regresi.
Profit Margin ,Return On Asset Semarang : Universitas
dan Earning Per Share secara Diponegoro.
bersama-sama atau simultan Hanafi, Mamduh dan Abdul Halim.
berpengaruh signifikan terhadap 2009. Manajemen Keuangan.
terhadap Dividen Kas . Yogyakarta: BPFE.
IV. DAFTAR PUSTAKA Harnanto. 2004. Akuntansi Keuangan
Algifari. 2000. Analisis Regresi, Teori, Menengah Buku 2. Yogyakarta:
Kasus, Dan Solusi. Yogyakarta: BPFE.
BPFE.

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 12||
Artikel Skripsi
Universitas Nusantara PGRI Kediri
I Gede. 2012.Pengaruh Cash Ratio, Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia.
Debt To Equity Ratio, dan Return Surabaya.
On Asset Terhadap Kebijakan Stice, Earl K, James D. Stice, dan K.
Deviden Pada Perusahaan Fred Skousen. 2009. Intermediate
Manufaktur Di BEI. Jurnal Skripsi. Accounting. Jakarta: Salemba
Dipublikasikan. Denpasar. Empat.
Universitas Sugiyono. 2012. Metode Penelitian
Udayana.Denpasar.2012 Kuantitatif, Kualitatif, dan
Indriantoro, Nur dan Bambang Supomo. Kombinasi (Mixed Methods).
2009. Metodologi Penelitian Bisnis. Bandung : Alfabeta.
Yogyakarta: BPFE. Susilo D, Bambang. 2009. Pasar
Munawir. 2002. Analisa Laporan Modal Mekanisme Perdagangan
Keuangan. Yogyakarta: Liberty Saham, Analisis Sekuritas, dan
Yogyakarta. Strategi Investasi Di Bursa Efek
Palino. 2012. Faktor-faktor Yang Indonesia (BEI). Yogyakarta: UPP
Mempengaruhi Deviden Tunai STIM YKPN.
Pada Perusahaan Manufaktru yang
Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Turnip. 2009. Analisis Pengaruh
Jurnal Skripsi. Dipublikasikan. Current Ratio, Debt to Total Asset,
Universitas Hasanuddin. Makasar. Return On Investment dan Earning
2012. Per Share terhadap Deviden Kas
Priono. 2006. Analisis Pengaruh Rasio Pada Perusahaan Terbuka Di
Keuangan, Pertumbuhan Asset, dan Bursa Efek Indonesia. Jurnal
Ukuran Perusahaan Terhadap Skripsi. Dipublikasikan. Medan.
Deviden Per Share. Jurnal Universitas Sumatra Utara.2009
Skripsi.Dipublikasikan. Semarang. Warsono. 2003. Manajemen Keuangan
Universitas Diponegoro.2006 Perusahaan. Jilid I. Malang:
Sandy dan Asyik. 2013. Pengaruh Bayumedia Publishing.
Profitabilitas Terhadap Kebijakan Wirartha, I Made. 2006. Metodologi
Deviden Kas Pada Perusahaan Penelitian Sosial Ekonomi.
Otomotif.Jurnal Ilmu dan Riset Yogyakarta: CV. ANDI OFFSET
Akuntansi, vol. 01 Nomor. 01, (PENERBIT ANDI).
Januari 2013. Dipublikasi Sekolah

Riski Julianto | 11.1.02.01.0174 simki.unpkediri.ac.id


Ekonomi - Akuntansi || 13||

Anda mungkin juga menyukai