Anda di halaman 1dari 3

ISPA APA ITU ISPA???

ISPA (Infeksi saluran pernapasan


akut) adalah infeksi saluran
pernafasan atas yang ditandai
dengan batuk dan pilek.

Apa penyebabnya???
Klasifikasi ISPA
 Tertular dari penderita ISPA
 Ringan : batuk, pilek, demam
 Daya tahan tubuh yang kurang
 Sedang : batuk, pilek, demam,
 Kurangnya sirkulasi udara
sesak nafas
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dalam rumah
 Berat : batuk, pilek, tarikan
STELLA MARIS MAKASSAR  Gizi yang kurang
dinding dada
Cara Pencegahannya Cara Mengobati ISPA Fasilitas kesehatan yang

 Menjaga keadaan gizi agar secara tradisional dapat dikunjungi


tetap baik  Jeruk nipis diperas dan diambil  Rumah Sakit
 Imunisasi airnya sebanyak satu sendok  Puskesmas
 Menjaga kebersihan  Ambil kecap manis sebanyak satu  Dokter praktek dan klinik
sendok juga
perorangan dan lingkungan
 Campurkan kedua bahan dan aduk
 Mencegah anak berhubungan
rata
dengan penderita ISPA  Diminumkan kepada penderita
yang sakit

Anda mungkin juga menyukai