Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Dalam melaksanakan sebuah proyek sebelumnya harus dilakukan tahap


perencanaan, yang berisikan gambar kerja, volume pekerjaan, analisa harga satuan dari
pekerjaan yang dilaksanakan, dan rencana anggaran biaya proyek. Yang mana
komponen-komponen ini merupakan landasan yang sangat vital sebelum
dilaksanakannya sebuah proyek pembangunan.

B. Maksud dan tujuan

Praktikum Estimasi Biaya Konstruksi bagian merencanakan Estimasi Biaya


Konstruksi pada bangunan gedung 2 lantai, memiliki tujuan untuk melatih mahasiswa
agar dapat merencanakan dan merancang suatu bangunan gedung 2 lantai pada wilayah
tertentu untuk mengetahui bagaimana cara menghitung volume, membuat Bill of
Quantity (BoQ) dan merancang Rencana Anggaran Biaya (RAB) dengan ketentuan yang
sudah ada.

C. Ruang Lingkup

Ruang Lingkup dalam merencanakan estimasi biaya konstruksi suatu jalan adalah
sebagai berikut:

1. Menghitung volume pekerjaan


2. Menganalisa harga satuan pekerjaan
3. Membuat Bill of Quantity (BoQ)
4. Merancang Rencana Anggaran Biaya (RAB)

Anda mungkin juga menyukai