Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
Unit : ...........................................................................................
Nama Petugas : ...........................................................................................
Tanggal Pelaksanaan : ...........................................................................................
NO KEGIATAN YA TIDAK TB
Pangkalpinang, ...........................
Pelaksana / Auditor
…………………
NIP…………........
PEMERINTAH KOTA PANGKALPINANG
DINAS KESEHATAN, PENGENDALIAN PENDUDUK & KB
UPT. PUSKESMAS SELINDUNG
Jl. Jend. Sudirman Kel. Selindung Kec. Gabek Kota Pangkalpinang
Telp.(0717)4262778 Email: puskesmasselindung@gmail.com
I. PENDAHULUAN
Malaria Adalah infeksi parasit yang disebabkann oleh plasmodium yang menyerang
eritrosit dan ditandai dengan ditemukannya bentuk eseksual didalam darah.
Infeksi malaria ini memberikan gejala berupa demam, menggigil, anemia dan
splenomegali. Infeksi malaria dapat berlangsung tanpa komplikasi ataupun mengalami
komplikasi sistemik yang dikenal sebagai malaria berat.
Penyakit malaria disebabkan oleh suatu parasit plasmodium yang penularannya
melalui gigitan nyamuk Anopheles,melalui jarum suntik atau transfusi darah. Malaria
dapat menyerang semua umur baik laki-laki maupun perempuan.
Dalam menuju visi Puskesmas Selindung terdepan dalam pelayanan kesehatan
menuju masyarakat sehat dan mandiri dengan salah satu misi yang dilaksanakan
adalah memberikan pelayanan kesehatan secara merata dan optimal.
III. TUJUAN
A. Tujuan Umum
Untuk memberi pengetahuan yang luas kepada masyarakat tentang penyakit
malaria.
B. Tujuan Khusus
Meningkatkan pengetahuan tentang penyakit malaria dan meningkatkan kesadaran
masyarakat tentang pentingnya menjaga kesehatan dan berperan aktif setiap
terjadinya penyakit malaria tersebut.
IV. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN
A. Kegiatan Pokok
Kegiatan ini berupa penyuluhan tentang malaria.
B. Rincian Kegiatan
1. Mempersiapkan alat dan bahan.
2. Mengucapkan salam dan memperkenalkan diri.
3. Memberitahukan materi penyuluhan.
4. Menyampaikan materi penyuluhan secara singkat, padat dan berurutan.
5. Memberikan kesempatan peserta untuk bertanya / diskusi.
6. Menyampaikan kesimpulan dari materi yang disampaikan.
7. Mengakhiri penyuluhan dengan ucapan terimakasih dan mengucapkan salam.
VI. SASARAN
Dalam melaksanakan kegiatan penyuluhan malaria ini dengan sasaran
kegiatan diantaranya masyarakat, tokoh masyarakat, kader dan lintas sektor.
IX. PENUTUP
Demikian Kerangka Acuan ini di buat sebagai laporan pelaksanaan kegiatan
penyuluhan malaria di kelurahan wilayah kerja Puskesmas Selindung.
Mengetahui,
Kepala UPT. Puskesmas Selindung Pelaksana Upaya,
LAPORAN HASIL
KEGIATAN PENYULUHAN MALARIA
TAHUN 2017
I. PENDAHULUAN
Malaria Adalah infeksi parasit yang disebabkann oleh plasmodium yang menyerang
eritrosit dan ditandai dengan ditemukannya bentuk eseksual didalam darah.
Infeksi malaria ini memberikan gejala berupa demam, menggigil, anemia dan
splenomegali. Infeksi malaria dapat berlangsung tanpa komplikasi ataupun mengalami
komplikasi sistemik yang dikenal sebagai malaria berat.
Penyakit malaria disebabkan oleh suatu parasit plasmodium yang penularannya
melalui gigitan nyamuk Anopheles,melalui jarum suntik atau transfusi darah. Malaria
dapat menyerang semua umur baik laki-laki maupun perempuan.
Dalam menuju visi Puskesmas Selindung terdepan dalam pelayanan kesehatan
menuju masyarakat sehat dan mandiri dengan salah satu misi yang dilaksanakan
adalah memberikan pelayanan kesehatan secara merata dan optimal.
III. TUJUAN
A. Tujuan Umum
Untuk memberi pengetahuan yang luas kepada masyarakat tentang penyakit
malaria.
B. Tujuan Khusus
Meningkatkan pengetahuan tentang penyakit malaria dan meningkatkan kesadaran
masyarakat tentang pentingnya menjaga kesehatan dan berperan aktif setiap
terjadinya penyakit malaria tersebut.
IV. PELAKSANA
Pelaksana Upaya Malaria Puskesmas Selindung.
Dokter Puskesmas Selindung.
V. PELAKSANAAN
Waktu : Tanggal 22, 23, 24, 27, 28, 29 November 2017
Tempat : 1. Kelurahan Selindung
2. Kelurahan Selindung Baru
3. Kelurahan Gabek Satu
4. Kelurahan Gabek Dua
5. Kelurahan Air Salemba
6. Kelurahan Jerambah Gantung
VII. PEMBIAYAAN
Pembiayaan Kegiatan penyuluhan malaria di tiap kelurahan ini dibiayai dari
Sumber dana DAK (Dana Alokasi Khusus) Non Fisik Bidang Kesehatan UPT.
Puskesmas Selindung Bulan November 2017.
VIII. PENUTUP
Demikian Laporan Hasil kegiatan penyuluhan malaria ini dibuat untuk dapat
digunakan sebagaimana mestinya.