Anda di halaman 1dari 8

LK-7 Jurnal Praktek Mengajar

Nama Peserta : Muhammad Darmawan Dewanto, S.Pd


Sekolah : SMK Negeri 1 Wonosari
Jenjang : SMK
Aspek Praktek
Deskripsi Dokumentasi
Pembelajaran
Kegiatan 1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka,
Pendahuluan memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
2. Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap
disiplin
3. Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam
mengawali kegiatan pembelajaran.

1
Kegiatan Inti Stimulation
Peserta didik dihadapkan pada masalah yang
berhubungan dengan limit fungsi aljabar untuk dibaca
dan dipahami (Literasi) yang disajikan LKPD 2 untuk
diamati dan ditanyakan pada berbagai sumber termasuk
salah satunya guru apabila tidak memahami ilustrasi yang
diberikan (Mengamati dan Menanyakan) Bahan stimulus
diberikan berupa percepatan atau perlambatan laju
kendaraan.
Problem Statement (Identifikasi masalah)
peserta didik diinstruksikan untuk mengidentifikasi
masalah agar dapat memahami dan menyelesaikannya
dengan cara mengamati tabel dan menanyakan pada
berbagai sumber baik kepada guru, teman atau internet
dengan mandiri atau berkelompok.
Data Callectting (mengumpulkan data)
Melalui LKPD 2 yang telah disiapkan, peserta didik
dipandu untuk menyelesaikan stimulus yang diberikan
dengan bantuan memformulasikan konsep limit fungsi
aljabar yang didapat dari hasil mengumpulkan informasi
dari berbagai sumber agar lebih mudah dalam
menemukan jawaban. Peserta didik dapat berdiskusi
dengan teman sebangku/kelompoknya untuk

2
mengumpulkan informasi dari berbagai literatur sesuai
dengan seluruh permasalahan yang sedang dikaji dengan
cara mengisi LKPD.
Data Processing (Mengolah Data)
Peserta didik mengasosiasikan seluruh informasi yang
didapat dengan cara mendiskusikan, mengolah data yang
ditemukan, menyusun langkah-langkah penyelesaian dan
menuangkannya pada LKPD. Setelah mengasosiasi antara
masalah yang diberikan dengan proses penemuan bentuk
formal limit fungsi aljabar berakhirlah pertemuan kedua
dengan menghasilkan jawaban dengan formula rumus
limit fungsi aljabar.
Verification (Menguji Hasil)
Peserta didik melakukan verifikasi dan mengevaluasi
penyelesaian masalah dengan mengasosiasikan berbagai
pengetahuan untuk memecahkan masalah..
Generalization (Menyimpulkan)
Peserta didik mempresentasikan/mengkomunikasikan
hasil diskusi kelompoknya dan yang lain menanggapi
Dengan bimbingan guru, peserta didik membuat
kesimpulan berkaitan dengan materi limit fungsi aljabar.

3
1 Proses Mengamati
Saintifik (5M) Menanyakan
Mengumpulkan informasi
Mengelola informasi
Mengkomunikasikan

2 Aktivitas Pembelajaran HOTS


a. Transfer 1. proses belajar antara guru dan peserta didik berjalan
Knowledg dengan lancar dan berhasil sesuai langkah-langkah
e konkrit, praktis, dan kondisi yang seimbang antar
guru dan peserta didik.
2. guru juga memilh konsep komunikasi dengan baik
sehingga interaksi didalam proses pembelajaran
dapat berlangsung lancar dan ketercapaian program
maksimal.

4
b. Critical 1. memahami materi dengan tanya jawab dengan peserta didik
Thinkin, 2. menarik kesimpulan dari materi pembelajaran
Creativity
c. Problem mengidentifkasi masalah yang terdapat dalam LKPD yang
Solving diberikan oleh guru

5
3 Kecakapan Dengan memanfaatkan teknologi komunikasi, peserta didik

Abad 21 (PPK, dengan dipandu oleh guru melakukan pembelajaran online


Literasi, dengan media Quissiz
1. religius (memberi salam,berdoa)
2. nasionalsme (menyanyikan lagu indonesia raya)
3. kemandirian (Peserta didik
mempresentasikan/mengkomunikasikan hasil diskusi
kelompoknya)
4. gotong royong (peserta didik dapat berdiskusi dengan
teman sebangku/kelompoknya untuk mengumpulkan
informasi dari berbagai literatur sesuai dengan seluruh
permasalahan yang sedang dikaji dengan cara mengisi
LKPD)
5. literasi (peserta didik dihadapkan pada masalah yang
berhubungan dengan determinan matrik untuk dibaca dan
dipahami)

6
4 Dimensi Beberapa kelompok tampil kedepan kelas untuk

Pengetahuan mempresentasikan hasil kerja kelompoknya

5 Penilaian LKPD dikumpulkan untuk diperiksa

Kegiatan Penutup 1. Guru membimbing peserta didik untuk merefleksikan kegiatan yang sudah mereka lakukan dengan menyimpulkan materi yang
dipelajari
2. Peserta didik diberi kesempatan mengungkapkan kesulitan yang ditemui saat melaksanakan pembelajaran.
3. Guru menginformasikan rencana kegiatan pada pertemuan berikutnya.
4. Mengakhiri pembelajaran dengan doa dan salam
Mengetahui, Wonosari, 7 Desember 2019
Kepala Sekolah Peserta,

Dra. Susiyanti, M.Pd M. Darmawan Dewanto, S.Pd


NIP. 19640219 199003 2 005

Anda mungkin juga menyukai