Anda di halaman 1dari 1

Malang, 30 November 2019

PERIHAL : Alat Bukti Pengadu dalam Perkara Pelanggaran Kode Etik


Nomor 231/DKD/PERADI/JAWATIMUR/XI/2019
Kepada Yth.
Dewan Kehormatan Daerah (DKD) PERADI Jawa Timur
Di
Tempat
Dengan hormat
Perkenankanlah bersama ini Pengadu menyampaikan Daftar Bukti dalam Perkara Pelanggaran
Kode Etik Advokat Indonesia Nomor 231/DKD/PERADI/JAWATIMUR/XI/2019, sebagai
berikut:
Nomor Alat
Nomor
Alat Bukti Bukti
Fotokopi Asli Kartu Tanda Penduduk No.
1 P-1
1050241708900001 atas Nama Susilo Wahyono

Fotokopi Asli Kartu Tanda Penduduk No.


2 P-2
1050241708900002 atas Nama Maryani

3 P-3
Surat Kuasa Khusus tertanggal 02 Juni 2019

Fotokopi Asli Bukti Transfer Bank BCA tertanggal 02 Juni


4 P-4
2019 atas nama Maryani (isteri susilo) dengan No.Rek.
1002021020 BCA sebesar Rp.75.000.000,00
Fotokopi Asli Bukti Transfer Bank BCA tertanggal 05
5 Agustus 2019 atas nama Maryani (isteri susilo) dengan P-5
No.Rek. 1002021020 BCA sebesar Rp.150.000.000,00

Adapun seluruh dokumen-dokumen yang Kami ajukan sebagai bukti Tertulis Pengadu tersebut
di atas telah Lunas Bea Meterai dengan cara pemateraian di Kantor Pos sebagaimana
ditentukan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1985 Tentang Bea Materai Jo. Peraturan
Pemerintah RI Nomor 7 Tahun 1995 Tentang Perubahan Tarif Bea Materai Jo. Kepmenkeu RI
Nomor 182/KMK.04/1995 Tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah RI Nomor 7 Tahun
1995 Tentang Perubahan Tarif Bea Materai Jo. Peraturan Pemerintah RI Nomor 24 Tahun 2000
Tentang Perubahan Tarif Bea Materai dan Besarnya Batas Pengenaan Harga Nominal Yang
Dikenakan Bea Materai.
Hormat Kami,
Pengadu

Maryani

Anda mungkin juga menyukai