Anda di halaman 1dari 1

BADAN METEOROLOGI, KLIMATOLOGI, DAN GEOFISIKA

STASIUN METEOROLOGI JUWATA TARAKAN


Jln Mulawarman ,Tarakan - 77111 Telp./ Faks. (0551) 21629
E-mail: stamet.tarakan@bmkg.go.id, Website: tarakan.kaltara.bmkg.go.id
BMKG

PERINGATAN DINI CUACA WILAYAH KALIMANTAN UTARA


TANGGAL 09 JANUARI 2020 – 11 JANUARI 2020

Keterangan 09 Januari 2020 10 Januari 2020 11 Januari 2020


Wilayah yang  Malinau  Tanjung Palas Utara  Malinau
berpotensi hujan lebat  Malinau Selatan Hulu  Tanjung Palas Utara
yang dapat disertai  Peso  Malinau Selatan Hulu
kilat/petir dan angin
 Peso Hilir  Malinau Selatan
kencang berdurasi
singkat
 Pujungan  Peso
adalah :  Sekatak  Pujungan
 Sembakung Atulai  Sekatak
 Tana Tidung  Sembakung Atulai
 Krayan  Krayan
 Lumbis Ogong  Lumbis
 Lumbis  Kayan Hilir
 Malinau Selatan  Krayan Selatan
 Sungai Boh  Sei Menggaris
 Kayan Hilir  Tanjung Selor
 Krayan Selatan  Sesayap
 Sei Menggaris  Tana Lia
 Tanjung Selor  Nunukan
 Tarakan  Tarakan
 Bunyu
 Nunukan

Dengan tingginya intensitas hujan dalam beberapa waktu terakhir, masyarakat dihimbau agar tetap
waspada dan berhati-hati terhadap dampak bencana yang dapat ditimbulkan seperti banjir, genangan
air, tanah longsor, angin kencang, pohon tumbang dan kilat/petir. Selain itu bagi pengguna dan
operator jasa transpotasi laut, nelayan, wisata bahari dan masyarakat yang beraktivitas di sekitar
wilayah pesisir, dihimbau untuk mewaspadai potensi gelombang laut kategori sedang dengan
ketinggian berkisar antara 1.25 – 2.5 meter di Perairan Kalimantan Utara dan Laut Sulawesi Bagian
Barat.
Bagi masyarakat yang hendak memperoleh informasi terkini, Stasiun Meteorologi Juwata Tarakan
membuka layanan informasi cuaca 24 jam dan dapat menghubungi ke :
- Telp. (0551) 21629
- Website : tarakan.kaltara.bmkg.go.id atau http://web.meteo.bmkg.go.id
- Follow Instagram @bmkgtarakan
- Unduh aplikasi mobile apps INFO BMKG di appstore dan playstore: info BMKG;

Tarakan, 09 Januari 2020


Forecaster on Duty – Stasiun Meteorologi Juwata Tarakan

Anda mungkin juga menyukai