Anda di halaman 1dari 17

Powered by Abdul Aziz, Asep Suprapto, Dimas Arfi,

Iwan Syarief, Siswo Puspito


PT. Rentalin Indonesia (selanjutnya disebut
“Rentalin”) adalah suatu perseroan terbatas yang
salah satu jenis usahanya bergerak di bidang jasa
portal web yang didirikan pada tahun 2019.
Rentalin dalam hal ini menyediakan Platform
penyewaan elektronik (e-rent) di mana Pengguna
dapat melakukan transaksi sewa menyewa barang
dan menggunakan berbagai fitur serta layanan
yang tersedia. Setiap pihak yang berada di
wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia
dapat mengakses Platform Rentalin untuk
kemudian membuka toko, menyewakan barang,
menyewa barang, menggunakan fitur/layanan,
atau hanya sekadar mengakses/mengunjungi
Platform Rentalin. Sebagai penunjang bisnis dan
penyedia Platform penyewaan elektronik, Rentalin
menjamin keamanan dan kenyamanan bagi para
Pengguna.

Profil Bisnis
Layaknya e-commerce yang
melibatkan penjual dan pembeli,
rentalin adalah sebuah platform yang
Penyedia Sewa
menjembatani 2 objek besar, yaitu
penyedia sewa dan penyewa di
dalamnya. Dimana penyedia sewa
bisa memposting barang yang ingin
disewakan, lalu penyewa bisa Role Penyewa
Role Penyedia
Sewa
menyewa barang yang dibutuhkan
sesuai dengan yang diposting oleh Rentalin App

penyedia sewa.

Aplikasi ini diharapkan akan menjadi


sebuah platform e-rent yang
dibutuhkan dalam sistem sewa
menyewa di Indonesia. Penyewa

Deskripsi Bisnis
Mendaftar Memposting Memverifikasi
Memproses
sebagai akun barang yang pengembalian
pesanan sewa
penyedia sewa disewakan barang

Penyedia Sewa

Melakukan Melakukan Melakukan


Mempunyai
penyewaan pembayaran pengembalian
akun
barang tagihan barang sewa

Penyewa

Siklus Sederhana Rentalin


C2C (Customer to Customer) merupakan model
bisnis dimana konsumen bertindak sebagai
penjual atau penyedia jasa yang menyediakan
barang atau jasanya ke konsumen lainnya. Pada
model bisnis C2C konsumen berhubungan Customer
langsung dengan konsumen lainnya tanpa
melalui perantara. Dunia maya atau internet
merupakan tempat yang paling cocok untuk
bisnis model seperti ini. Di mana, semua orang, di
mana saja, dan kapan saja dapat mengakses
dengan mudah dan tidak dibatasi oleh ruang dan
waktu. Perkembangan bisnis online yang berbasis
C2C sangat pesat dalam beberapa tahun terakhir.
Customer
Beberapa website yang mengandalkan model
bisnis C2C antara lain: tokopedia, bukalapak,
blibli dan sebagainya.

Model Bisnis
Halaman Depan Aplikasi

• Fitur Pencarian
Digunakan untuk melakukan pencarian produk
atau penyedia yang ada di aplikasi.
• Slide Show
Menampilkan promo – promo menarik, memberi
informasi kepada pelanggan, dan melihat
produk yang sedang diskon.
• Kategori Rental
Pengelompokan produk berdasarkan kategori
agar memudahkan pengguna.
• Produk Rental
Menampilkan daftar produk yang terbaru dan
produk yang paling banyak disewa oleh
pengguna.

Desain Produk
Halaman Daftar Produk

• Daftar Barang
Menampilkan semua barang yang disewakan
berikut harga sewa juga lokasi penyewa.
• Daftar Penyedia
Menampilkan semua penyedia sewa sekaligus
lokasi penyewa dan penilaian customer.
• Daftar Kategori
Menampilkan semua kategori produk untuk
mengelompokkan produk berdasarkan jenisnya.
• Pengurutan Produk & Filter
Berfungsi untuk mengurutkan produk
berdasarkan harga, lokasi, kategori yang lebih
spesifik.

Desain Produk
Halaman Detail Barang/Item

Berisi detail dari barang yang akan disewa,


seperti:

• Nama barang
• Gambar barang
• Harga sewa
• Lokasi penyedia sewa
• Deskripsi lengkap barang
• Banyaknya transaksi sewa yang telah
dilakukan untuk barang terpilih

Desain Produk
Halaman Pembayaran

Berisi tentang informasi estimasi pembayaran


yang harus dibayar oleh penyewa, dengan
beberapa informasi seperti:

• Keterangan barang yang akan disewa


• Penentuan waktu sewa
• Alamat penyewa

Maka total biaya tagihan akan muncul seperti


gambar di samping, serta tersedianya pilihan
pembayaran.

Desain Produk
Halaman Login & Pendaftaran

Berfungsi sebagai identitas pengguna yang


akan menyewa atau menyewakan barang.

• Apabila sudah mempunyai akun, maka


cukup mengisi email dan password, lalu
klik MASUK.
• Apabila belum mempunyai akun, maka klik
tombol DAFTAR untuk ke halaman
pendaftaran baru dan mengisi beberapa
isian, seperti: nama, alamat email, dan
sebagainya.

Desain Produk
Membuat Halaman Penyedia

Halaman yang berfungsi untuk membuat


pengguna sebagai penyedia sewa, hanya
dengan mengisi beberapa inputan, seperti:

• Nama penyedia sewa


• Deskripsi untuk menjelaskan apa yang
disewakan
• Alamat atau detail lokasi tempat penyedia
sewa untuk diketahui oleh pengguna yang
akan menyewa barang

Desain Produk
Halaman Posting Produk

Berisi isian untuk membuat postingan barang


yang akan disewakan oleh Penyedia Sewa ke
Penyewa, dengan beberapa isian misalnya:

• Nama barang yang akan disewakan


• Kategori barang
• Stok ketersediaan barang
• Deskripsi barang
• Pilihan bisa diantar atau tidak
• Harga sewa barang
• Gambar barang

Desain Produk
1. Penyedia dengan harga < 200.000
Pendapatan yang diperoleh pada saat terjadi
transaksi penyewaan barang di bawah 200.000
adalah 10% dari harga yang diposting per
transaksi berhasil.

2. Penyedia dengan harga > 200.000


Pendapatan yang diperoleh pada saat terjadi
transaksi penyewaan barang di atas 200.000
adalah 25.000 per transaksi berhasil.

3. Penyedia dengan harga > 1.000.000


Pendapatan yang diperoleh pada saat terjadi
transaksi penyewaan barang di atas 1jt adalah
50.000 per transaksi berhasil.

4. Official Rent
Sesuai dengan yang ditentukan admin pada
saat posting produk yang disewakan.

Skema Pendapatan
Integrasi dibutuhkan agar aplikasi bisa
terhubung ke berbagai jenis layanan yang sudah
ada, berguna untuk mengefektifkan layanan
dengan pengguna dan produk yang banyak,
sekaligus menambah opsi transaksi.

Pembayaran:
1. Mengakomodir Transfer Bank
2. Generate Virtual Account Bank
3. Terhubung dengan Dompet Digital

E-Commerce:
1. Bukalapak
2. Tokopedia
3. Blibli

Konsep Integrasi
R Pembayaran

E
N
T
A
L Pembayaran

I
N

E-Commerce

Konsep Integrasi
Beberapa metode promosi yang akan dilakukan:

1. Memasang iklan, baik di layanan online


maupun offline.
2. Bla bla bla
3. K
4. K
5. L
6. J

Metode Promosi
Sekian

Anda mungkin juga menyukai