Anda di halaman 1dari 2

NOTULEN RAPAT TINJAUAN MANAJEMEN

PERIODE 2015
Tanggal Pelaksanaan : 3 September 2015
Tempat : Kantor PT. Adiwarna Anugerah Abadi
Peserta : Seluruh Departemen

No Agenda Deskripsi Hasil / Identifikasi Masalah Rekomendasi Tindak Lanjut Person In Charge Due Date Verifikasi Tanggal
Ada 2 temuan minor untuk ISO 9001 dan
1 Laporan Audit Eksternal MK3 OHSAS Sudah di closed - - Closed
Ketidaksesuaian, Tindakan Hasil temuan audit internal akan diperbaiki
2 Perbaikan dan Pencegahan maksimal 22 Oktober 2015
Semua dokumen penyelenggaraan Sistem
Manajemen Mutu dan K3 sudah cukup
Tinjauan Tentang Efektifitas baik dan tersosialisasi ke semua Ditinjau kembali pada Rapat
3 Pelaksanaan MK3 Departemen Tinjauan Manajemen Berikutnya MR & HSE 2015
Risalah Tinjauan Manajemen
4 MK3 Sebelumnya Dilaksanakan tanggal 29 Agustus 2014 Tidak ada - - Closed
Monitoring Pencapaian Sasaran
Pencapaian Kinerja dan Sasaran MK3 sudah dilakukan secara Mutu dan K3 agar dilakukan
5 Sasaran MK3 berkelanjutan setiap bulan MR Des-15 Closed
Tinjauan Tentang Kebijakan
dan Program serta Sasaran
6 MK3 Tidak ada perubahan - - - Closed
Setiap keluhan agar dicatat,
dianalisa dan ditindaklanjuti
Laporan Keluhan Pelanggan segera dan dilaporkan ke
7 terkait MK3 dan Komunikasi Belum ada Manajemen - - Closed
Setiap ada kecelakaan agar
dicatat, dianalisa dan
Status Penyelidikan Insiden ditindaklanjuti segera dan
8 dan Kesehatan Belum ada dilaporkan ke Manajemen - - Closed
Dilakukan pembuatan Daftar
Subkontraktor, seleksinya dan
9 Kinerja Subkontraktor Belum ada Evaluasinya secara berkala - - Closed
Kebutuhan Pelatihan dan Ada rencana pelatihan untuk tahun 2015 Ditindaklanjuti pelaksanaannya
10 Pengembangan terutama terkait dengan pelaksanaan K3 di akhir tahun 2015 HRD Des-15 Closed
MR agar mengkoordinasikan
proses komunikasi Kebijakan
Hasil Partisipasi & Konsultasi Sosialisasi Kebijakan Mutu dan K3 di Area Mutu dan K3 dengan pihak luar
11 MK3 intern dan Pihak luar Kantor yang meminta/ membutuhkan - - Closed
Perubahan Peraturan MR agar mengkoordinasikan
Perundangan dan Persyaratan Sudah diinventarisir peraturan proses updating paling tidak 1
12 Baru perundangan terkait jasa tahun 1x - - Closed
Setiap saran perbaikan ditampung oleh Dibuat Log book saran-saran
Saran-saran untuk perbaikan MR dan Sekretaris ISO dan P2K3 untuk yang masuk dikoordinasikan
13 yang terus menerus ditindaklanjuti bersama oleh Sekretaris ISO/P2K3 - - Closed
14 Kinerja K3 organisasi Sudah terorganisasi - - - Closed

( Dibuat Oleh) ( Diketahui Oleh ) ( Disetujui Oleh )

Sekretaris Management Representatif Direktur

Anda mungkin juga menyukai