Anda di halaman 1dari 1

ULANGAN HARIAN KIMIA KELAS XI MATERI LAJU REAKSI SEMESTER 1

1. Reaksi gas bromin dengan gas nitrogen oksida sesuai dengan persamaan reaksi: (25 poin)
2 NO(g) + Br2(g) 2 NOBr(g)
Berdasarkan hasil percobaan diperoleh data sebagai berikut.

Tentukan:
a. orde reaksi terhadap NO d. orde reaksi total
b. orde reaksi terhadap Br2 e. harga tetapan reaksi k
c. persamaan laju reaksi
2. Data percobaan untuk reaksi A + B → produk
Percobaan Massa / bentuk zat A Konsentrasi B (M) Waktu (s) Suhu (℃ )
Suhu Waktu
Percobaan Massa/bentuk Zat A Konsentrasi
(◦C) (s)
1 5 gram larutan 0,5 25 10
2 5 gram serbuk 0,5 25 10
3 5 gram larutan 0,5 25 10
4 5 gram padatan 0,5 25 10
5 5 gram serbuk 0,5 35 5
Pada percobaan 2 dan 5, faktor yang mempengaruhi laju adalah…
3. Kenaikan suhu menyebabkan reaksi berlangsung dengan cepat, hal itu karena…
4. Berikan contoh penggunaan katalis dalam kehidupan sehari-hari ?
5. Diketahui laju reaksi naik dua kali pada setiap kenaikan suhu 15°C. Jika pada suhu 25°C reaksi
berlangsung selama 240 sekon, waktu berlangsungnya reaksi pada suhu 100°C adalah …sekon.

Nama :

Nilai

Mengetahui Orang Tua Wali

Anda mungkin juga menyukai