Anda di halaman 1dari 3

PROG

Rencana Kegiatan SDM-ADM

No Strategi

Strategi Tujuan misi I : Memberikan Pelayanan Kesehatan


yang Berkualitas dan Terjangkau

1 Meningkatkan Skill dan Kompetensi Karyawan

Strategi Tujuan misi II : Memberikan Pelayanan pada


berbagai lapisan Masyarakat yang Bernilai Sosial
Kemanusiaan
2 Meningkatkan rasa empaty dan kepedulian

Strategi Tujuan misi III : Memberikan Layanan Prima yang


mengutamakan Kepuasan pasien Rumah Sakit

Memastikan bahwa Perilaku Karyawan terpelihara sesuai Aturan


3 Perusahaan

Strategi Tujuan misi IV : Berupaya mensukseskan program


Pemerintah dalam menurunkan angka kematian

Memastikan karyawan memiliki skill terkait dengan program


menurunkan angka kematian

Strategi Tujuan misi V : Menjadi RS yang peduli dengan


perkembangan dan ilmu teknologi

Memastikan karyawan memahami dan mengetahui teknologi dan


perkembangannya
PROGRAM KERJA TAHUN 2020

Program Kegiatan
I II III IV

Melaksanakan Program Diklat karyawan "Siang Klinik"


seminggu 1x terkait dengan peningkatan kualitas karyawan
sesuai dengan TNA yang disetujui
Melaksanakan Program Orientasi Umum dan Khusus secara
berkala
Melaksanakan Refreshing Diklat BHD, DAMKAR, K3 RS
Melakukan pemantauan dan evaluasi terkait dengan orientasi
khusus karyawan baru

Menyelenggarakan Kajian Bulanan Karyawan


Mengikut sertakan karyawan dalam kegiatan baksos
Membentuk TIM Baksos Rumah Sakit

Menyusun dan menetapkan Peraturan Perusahaan, melakukan


sosialisasi dan evaluasi pelaksanaan Peraturan Perusahaan
Membuat Kode Etik Pegawai dan melakukan sosialisasi juga
evaluasi pelaksanaan
Menyelenggarakan pelatihan Service Excellence

Menyelenggarakan pelatihan APN

Menyelenggarakan Diklat terkait dengan peningkatan


kemampuan teknis Alat Kesehatan atau kemampuan berbasis
komputer
Bulan
V VI VI VII VIII X XI XII

Anda mungkin juga menyukai