Anda di halaman 1dari 2

KANTOR ADVOKAD DAN

KONSULTAN HUKUM

INTAN DAN PARTNER

Jl. Panjaitan No. 97 Plaju Ulu, Kota. Palembang,

Palembang 6 Januari 2020

Hal: Replik Penggugat


Lampiran:-
Kepada YTH Majelis Hakim Memeriksa dan Mengadili
Perkara No. 145/Pdt.G/2020/PA.PLG

Pengadilan Agama Klas IA


Di-
Palembang

Assalammualaikum wr.wb.

Dengan segala hormat

Bertindak untuk atas nama klien kami Nia Karindah, Umur 24 Tahun, yang bertempat tinggal di Jl. Rawa
Jaya 1, pekerjaan sebagai Ibu Rumah Tangga, sehubungan dengan jawaban dari tergugat dengan ini
perkenankan penggugat menyampaikan atas jawaban-jawaban tergugat tertanggal 13 Januari 2020
dalam perkara no 145/Pdt.G/2020/PA.PLG maka dengan ini diperkenankan kami menyampaikan
Replik sebagai berikut:

DALAM EKSEPSI
Bahwa selanjutnya penggugat atas menanggapi eksepsi tergugat yang terdiri atas :
1. Bahwa tergugat menolak dalil-dalil penggugat seluruhnya, yang secara tegas diakui,
2. Bahwa benar, penggugat dan tergugat adalah suami istri yang sah, pada tanggal 12
September 2018 telah dilangsungkan perkawinan antara pemohon dan termohon yang
dilaksanakan menurut hukum dan sesaui dengan tuntutan ajaran agama islam.
3. Bahwa benar setelah menikah, pemohon dan termohon tinggal di rumah kediaman
bersama pemohon di Jl. Rawa Jaya 1 Palembang.
4. Bahwa benar selama masa perkawinan pemohon dan termohon telah berkumpul
sebagaimana selayaknya suami istri, dan belum dikaruniai anak.
5. Bahwa benar berdasarkan hasil medis tergugat tidak bisa mengandung (mandul)
6. Bahwa Tidak benar, tergugat sering berbuat kasar terhadap penggugat
7. Bahwa tidak benar, tergugat melalaikan tugasnya sebagai seorang istri.

DALAM POKOK PERKARA


1. Bahwa tergugat menolak dalil-dalil penggugat seluruhnya, yang secara tegas diakui:
a. Bahwa penggugat menolak dengan tegas eksepsi yang diajuhkan oleh tergugat yang
mendalilkan bahwa, tergugat harus menirma dalil-dalil penggugat seluruhnya, yang
secara tegas diakui.
b. Bahwa penggugat membantah dalil dari tergugat diatas. Bantahan para penggugat
didasarkan pada kuasa hukum para penggugat sudah mendaftarkan perkara a quo
disertai dengan kartu tanda pengenal advokad dan berita acara sumpah seluruh
advokad pada tanggal 6 Januari bahwa benar, sejak kurang lebih 1 tahun terakhir
diantara penggugat dan tergugat telah sering

Anda mungkin juga menyukai