Anda di halaman 1dari 6

PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3)

TAHUN 2019

INSTALASI LABORATORIUM

RUMAH SAKIT UMUM ISLAM BANYUBENING

Jl. Raya Waduk Cengklik. Telp (0276) 320088, Kode pos 57375
PROGRAM
KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA (K3)
Tahun 2019
I. PENDAHULUAN
Kegiatan laboratorium keseahtan mempunyai risiko baik yang berasal dari fisik, biologi,
kimia, ergonomik dan psikolososial dengan akibat dapat mengganggu kesehatan dan
keselamatan petugas laboratorium serta lingkungannya. Seiring dengan kemajuan bidang
tehnologi laboratorium, maka risiko yang dihadapi laboratorium kesehatan ini akan semakin
meningkat. Pada umumnya petugas laboratorium belum memahami risiko yang ditimbulkan
akibat pekerjaan pekerjaan di laboratorium, baik dalam pencegahan maupun
penanggulannya. Hal ini disebabkan oleh keterbatasan pengetahuan petugas, sarana dan
prasarana.

II. LATAR BELAKANG


Dalam melakukan kegiatan di dalam laboratorium kita harus menyadari bahwa dalam
setiap kegiatan tersebut berpotensi menimbulkan dampak lingkungan dan kebakaran
sehingga penting sekali aspek keselamatan dan kesehatan kerja disini. Sudah menjadi
kewajiban manajemen untuk mencegah terjadinya kecelakaan kerja di laboratorium serta
melindungi aset perusahaan dari kerusakan dan memberikan keamanan pada karyawan
sehubungan dengan pengoperasian dan penggunaan fasilitas laboratorium. Setiap petugas
laboratorium harus memiliki rasa tanggung jawab yang penuh akan keselamatan dan
kesehatan kerja. Untuk itu perlu dibuat peraturan dan prosedur kerja yang ditetapkan dan
harus ditaati setiap petugas. Program kesehatan kerja dibuat untuk membantu meningkatkan
kesadaran dan pengetahuan petugas laboratorium.

III. TUJUAN
1. Meningkatkan pengetahuan petugas terhadap risiko terjadinya kecelakaan dan gangguan
kesehatan akibat kegiatan di laboratorium
2. Membangun kesadaran petugas untuk bekerja sesuai pedoman keselamatan kerja
3. Menghindari/ mencegah terjadinya kecelakaan di laboratorium
4. Meningkatkan ketrampilan cara penanggulangan kejadian K3 di laboratorium

IV. KEGIATAN POKOK/ RINCIAN KEGIATAN


Perencanaan
1. Pendidikan dan pelatiahan K3
2. Pelatihan pemadam kebakaran
Pengorganisasian
1. Evaluasi tim
Pergerakan
1. Orientasi pemakaiam alat pelindung diri
2. Evaluasi cara mencuci tangan
3. Orientasi penanganan dan pembungan bahan berbahaya
4. Upgrading penanganan kecelakaan kerja di laboratorium
5. Orientasi bahan reagen baru berbahaya
6. Orientasi peralatan baru
Pengawasan
1. Memantau secara berkala praktik laboratorium yang benar
2. Memastikan semua petugas laboratorium memahami cara-cara menghindari rsiko bahaya
dalam laboratorium
3. Melakukan pengusutan terjadinya kecelakaan
4. Mengembangkan sistem pencataan dan pelaporan
5. Pemantauan kesehatan petugas

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


Perencanaa
a. Pendidikan dan pelatihan K3
- Menghubungi bagian diklat
- Menentukan petugas yang akan mengikuti
b. Pelatihan pemadam kebakaran
Pengorganisasian
a. Evaluasi struktur organisasi K3 laboratorium
- Melakukan rapat koordinasi
- Pembentukan tim baru
Pergerakan
a. Orientasi pemakaian alat pelindung diri
- Menghubungi bagian diklat dan tim K3 RS
- Menentukan dan mengirim petugas orientasi
- Menentukan jadwal orientasi
b. Evaluasi cara mencuci tangan
- Menentukan waktu evaluasi
- Pelaksanaan evaluasi
c. Orientasi penanganan dan pembunagan bahan berbahaya
- Menghubungi bagian diklat dan tim K3 RS
- Menentukan dan mengirim petugas orientasi
- Menentukan jadwal orientasi
d. Upgrading penanganan kecelakaan kerja di laboratorium
- Menentukan jadwal pertemuan
- Mempersiapkan materi
- Pelaksanaan upgrading
e. Orientasi bahan reagen baru berbahaya
- Menghubungi bagian diklat dan tim K3RS
- Menentukan dan mengirim petugas orientasi
- Menentukan jadwla orientasi
f. Orientasi peralatan baru
- Menghubungi bagian diklat dan tim K3RS
- Menentukan dan mengirim petugas orientasi
- Menentukan jadwla orientasi
Pengawasan
a. Memantau secara berkala praktik laboratorium yang benar
- Membuat materi monitoring
- Pelasanaan monitoring
b. Memastikan semua petugas laboratorium memahami cara-cara menghindari risiko
bahaya dalam laboratorium
- Membuat materi monitoring
- Pelaksanaan monitoring
c. Melakukan pengusutan terjadinya kecelakaan
- Melakukan investigasi
- Membuat laporan
- Melakukan evaluasi kejadian
d. Mengembangkan sistem pencatatan dan pelaporan insiden
- Mempersiapkan data
- Membuat laporan
e. Pemantauan kesehatan petugas
- Membuat jadwal
- Membuat materi MCU
- Pelaksanaan MCU

VI. SASARAN
- Meningkatkan pemahaman atta cara pengelolaan K3 di laboratorium oleh petugas
- Terjadinya kejadian K3 diminimalisir

VII. JADWAL PELAKSANAAN DAN PEMBIAYAAN


BULAN
No Kegiatan biaya tempat
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Perencanaan
1. Pendidikan dan
pelatihan K3 (BHD)
2. Pelatihan pemadam
kebakaran
2 Pengorganisasian
Evaluasi tim
3 Pergerakan
1. Orientasi pemakaian
APD
2. Evaluasi cara
mencuci tangan
3. Orientasi
penanganan dan
pembuangan bahan
berbahaya
4. Upgrading
penanganan
kecelakaan kerja di
laboratorium
5. Orientasi bahan
reagen baru
berbahaya
6. Orientasi peralatan
baru
4 Pengawasan dan pelaporan
1. Memantau secara
berkala praktik
laboratorium yang
benar
2. Memastikan semua
petugas lab
memahami cara-cara
menghindari risiko
bahaya dalam
laboratorium
3. Melakukan
pengusutan
terjaidnya
kecelakaan
4. Mengembangkan
sistem pencatatan
dan pelaporan
5. Pemantauan
kesehatan petugas

VIII. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN

NO KEGIATAN EVALUASI KENDALA TINDAK KETERANGAN


LANJUT
1 Perencanaan

1. Pendidikan dan
pelatihan K3 (BHD)
2. Pelatihan pemadam
kebakaran
2 Pengorganisasian

Evaluasi tim

3 Pergerakan
1. Orientasi pemakaian
APD
2. Evaluasi cara
mencuci tangan
3. Orientasi
penanganan dan
pembuangan bahan
berbahaya
4. Upgrading
penanganan
kecelakaan kerja di
laboratorium
5. Orientasi bahan
reagen baru
berbahaya
6. Orientasi peralatan
baru
4 Pengawasan dan
pelaporan
1. Memantau secara
berkala praktik
laboratorium yang
benar
2. Memastikan semua
petugas lab
memahami cara-cara
menghindari risiko
bahaya dalam
laboratorium
3. Melakukan
pengusutan
terjaidnya
kecelakaan
4. Mengembangkan
sistem pencatatan
dan pelaporan
5. Pemantauan
kesehatan petugas

IX. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


Pencatatan dan pelaporan dilakukan insidential dan tahunan

Boyolali, 2019 Mengetahui


Ka.Lak.Inst Laboratorium Ka. Instalasi Laboratorium

Novitasari dr.Rhina Widhi

Anda mungkin juga menyukai