Anda di halaman 1dari 1

Manusia merupakan salah satu mkhluk ciptaan Allah SWT yang berada

di bumi ini. Dalam penciptaannya manusiapun beragam, dari yang besar sampaikecil, putih
sampai hitam, tinggi sampai pendek, semuanya beragam. Salah satukeberagamannya lagi
yang mencolok adalah manusia sempurna dan cacat, yangmana cacat ini tidak hanya berupa
cacat fisik melainkan juga cacat mental atau pikiran, itulah yang disebut orang berkebutuhan
khusus.Anak berkebututhan khusus tidak boleh kita acuhkan, karena ia jugamerupakan
manusia yang diciptakan Allah yang dikehendaki tidak sempurnaoleh-Nya. Kita tidak boleh
membedakan hak orang biasa dan orang
yang berkebutuhan khusus, karena mereka memiliki hak dan perlakuan serta fasilitasyang
sama seperti orang normal pada umumnya.Dalam perjalanan hidupnya seorang yang
berkeburuhan khusus jugamendapatkan hak untuk belajar yang dimulai dengan umur yang
sama sepertiorang yang normal yakni dari anak-anak. Anak yang berkebutuhan khusus
juga berhak mendapatkan pelayanan pendidikan seperti anak normal yang
lain, namunterkadang ia harus mendapat perhatian yang khusus
karenaketidaksempurnaannya. Dan dari setiap kecacatan yang berbeda juga
memiliki trikmengajar yang berbeda sesuai dengan kebutuhannya.Dalam pembelajaran yang
diberikan kepada anak berkebutuhan khususada berbagai macam variasi, mulai dari digabung
dengan anak yang normalnamun perhatiaannya khusus samapai dengan benar-benar
mendapatkan pembelajaran yang khsus yang dipisah dari anak yang normal. Dan dalammeng
ajar anak yang berkebutuhan khusus seorang pengajar juga harus memilikiketerampilan yang
khusus yang berkaitan dengan anak tersebut.

Anda mungkin juga menyukai