Anda di halaman 1dari 4

6.

DiargramAlir Menyiapkan alat

Petugas Mencuci tangan

Petugas melakukan desinfeksi pada


daerah kuku yang akan dicabut

Petugas memberikan anestesi Petugas memastikan bahwa


blok pada kuku yang akan pasien sudah merasa baal
dicabut (mati rasa) pada daerah kuku

Petugas membersihkan bagian atas Petugas mengangkat kuku dengan


jari yang kukunya telah diangkat menggunakan klem

Petugas menempelkan kasa steril yang sudah


diberi povidone iodine pada bagian atas jari
yang kukunya telah diangkat

Petugas merapikan dan


membersihkan alat

Petugas melepaskan sarung


tangan dan mencuci tangan

8. Rekam Historis perubahan

1
Mulai tanggal
No Yang Diubah Perubahan
Diberlakukan
1.

2.

EKSTRAKSI KUKU
No. Dokumen :

2
No. Revisi :0
DAFTAR Tanggal Terbit :
TILIK Tanggal Mulai Berlaku :
Halaman :5

Unit : UPT Puskesmas Batumarmar

Nama Petugas :

TanggalPelaksanaan :

No. Kegiatan Ya Tidak TB


1. Apakah petugas menjelaskan kepada pasien tentang
tindakan yang akan dilakukan?
2. Apakah petugas meminta persetujuan tindakan medik
kepada pasien dengan memberikan informed consent ?
3. Apakah petugas menyiapkan peralatan yang akan
digunakan ?
4. Apakah petugas mencuci tangan dan memakai sarung
tangan ?
5. Apakah petugas melakukan desinfeksi pada daerah kuku
yang akan dicabut dengan menggunakan cairan povidone
iodine ?
6. Apakah petugas memberikan anestesi blok pada bagian
kuku yang akan dicabut dengan menggunakan lidokain
dan tunggu 5 menit.?
7. Apakah petugas memastikan bahwa pasien sudah merasa
baal (mati rasa) pada daerah kuku yang telah disuntikkan
lidokain ?
8. Apakah petugas mengangkat kuku dengan menggunakan
klem dari tepi kiri ke kanan atau arah sebaliknya ?
9. Apakah petugas membersihkan bagian atas jari yang
kukunya telah diangkat, perlahan-lahan dengan
menggunakan kasa steril. ?
10. Apakah petugas menempelkan kasa steril yang sudah
diberi povidone iodine pada bagian atas jari yang kukunya
telah diangkat ?
11. Apakah petugas merapikan dan membersihkan peralatan ?
12. Apakah petugas merapikan dan membersihkan peralatan ?
13. Apakah petugas melepaskan sarung tangan dan mencuci

3
tangan ?
14. Apakah petugas mendokumentasikan tindakan dalam
rekam medis ?

Anda mungkin juga menyukai