Anda di halaman 1dari 5

Lampiran 1.

Bagan Kerja

1. Preparasi Sampel

Buah Kopi

- Diambil buah kopi segar dari petani kopi

- Diolah dengan metode natural Proses dan full wash

- Dijemur hingga kering

- Dihulling untuk melepas kulit kopi

- Disortir untuk memisahkan buah kopi yang rijek (biji rusak dan

berwarna hitam)
Sampel Kopi

2. Penentuan kadar Air Biji Kopi Robusta

Sampel Kopi

- Ditimbang sebanyak 5 gram ke dalam botol timbang yang telah

diketahui bobot kosongnya

- Dimasukkan ke dalam oven yang bersuhu 100-105 0C selama 3 jam

- Dimasukkan dalam eksikator selama 15 menit, lalu ditimbang

hingga diperoleh berat konstan (selisih 0,0002 gram).

-
Data Penimbangan

- Perhitungan

Kadar Air

23
3. Penurunan Kadar Asam Kopi

Sampel Kopi

- Ditimbang masing-masing 250 gram sebanyak 4 bagian.

- Dimasukkan dalam panci dan ditambahkan air hingga seluruh biji

kopi terendam

- Direbus dengan variasi waktu 30, 60, dan 90 menit

- Ditiriskan hingga biji kopi terpisah dari air

- Dijemur hingga kadar air biji kopi sekitar 12-14%

-
Volume NaOH
- Diolah dengan metode natural Proses dan full wash
- Perhitungan
- Dijemur hingga kering
N -NaOH
Dihulling untuk melepas kulit kopi

- Disortir untuk memisahkan buah kopi yang rijek (biji rusak dan
4. Penentuan Kadar Asam Kopi
berwarna hitam)
a. Pembuatan Larutan Satandar NaOH 0,01 N

0,04 gram NaOH

- Dilarutkan dengan akuades hingga larut sempurna

- Dimasukkan ke dalam labu ukur 100 mL dan dihimpitkan

- dihomogenkan

NaOH 0,01 N

24
b. Pembuatan Larutan Baku Primer H2C2O4.2H2O 0,01 N

0,063 gram H2C2O4.2H2O


H2C2O4.2H2O
- Dilarutkan dengan akuades hingga larut sempurna

- Dimasukkan ke dalam labu ukur 100 mL dan dihimpitkan

- dihomogenkan

H2C2O4.2H2O 0,01 N

c. Standarisasi NaOH 0,01 N dengan H2C2O4.2H2O 0,01 N

H2C2O4.2H2O 0,01 N

- Dipipet sebanyak 10 mL ke dalam erlenmeyer 250 mL

- Ditambahkan 3 tetes indikator PP dan dihomogenkan

- Dititrasi dengan larutan NaOH 0,01 N hingga terjadi perubahan

warna menjadi merah muda

H2C2O4.2H2O 0,01
N

25
d. Analisis Kadar Asam Kopi

Sampel Kopi

- Dihaluskan dengan ukuran 60 mesh

- Ditimbang sebanyak 5 gram

- Dimasukkan ke dalam gelas kimia 100 mL

- Diencerkan dengan 50 mL akuades

- Disaring dengan kertas saring whatman No. 41

- Filtratnya dimasukkan dalam labu ukur 100 mL kemudian

ditambahkan akuades hingga garis miniskus

- Dipipet sebanyak 5 mL ke dalam erlenmeyer 250 mL

- Ditambahkan 2 tetes indikator PP

- Dititrasi dengan larutan NaOH 0,01 N hingga terjadi perubahan

warna menjadi merah muda.

Volume NaOH

- Perhitungan

Kadar Asam Kopi

26
Lampiran 2. Rancangan Penelitian

Buah Kopi

Pengolahan Basah Pengolahan Kering


(Full Wash) (Natural Proses)
() ()

Dijemur hingga kering Dijemur hingga kering

Dihulling Dihulling
(Pelepasan Kulit) (Pelepasan Kulit)

Disortir (Pemisahan Disortir (Pemisahan


Biji Kopi yang rusak) Biji Kopi yang rusak)

Penurunan Kadar Asam


Kopi dengan cara direbus
dengan Variasi Waktu

Kopi
Pengolahan Tanpa 15 30 45 60
Full Wash
Direbus Menit Menit Menit Menit

 Dijemur Hingga kadar airnya 12-14 %


 Dihaluskan (60 mesh)

Ditentukan kadar Asamnya

(Metode Titrasi)

27

Anda mungkin juga menyukai