Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN

PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)


PERIODE JANUARI-JUNI 2019
DI PT. KARYA MAKMUR BAHAGIA
Alamat : Jalan Yusmin, Wonosari, Tualan Hulu, Kotawaringin Timur

Disusun :
1. KARADI NIS: 13529
2. REKA GILANG SYAHPUTRA NIS: 13541

Guru Pembimbing : SUGENG HARYONO,S.Pd., MM.

SMK NEGERI 1 SAMPIT


KOMPETENSI KEAHLIAN REKAYASA PERANGKAT LUNAK
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

i
ii
KATA PENGANTAR

Dengan mengucap syukur kehadirat Tuhan yang Maha Esa, yang telah
memberikan berkat, rahmat, serta karunia-Nya, sehingga kami dapat menyelesaikan
Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini sesuai dengan jadwal yang sudah
ditentukan.
Kami mengadari bahwa penyusunan Laporan ini tersusun atas dukungan dari
banyak pihak sehingga kami ucapkan terima kasih kepada :
Pada kesempatan ini kami penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Ibu Dra. Lismayani Kepala SMK Negeri 1 Sampit
2. Bapak Mulyato dan Irwan Maruli T. Rajagukguk, ST. selaku pembimbing
DU/DI.
3. Ibu Theresia Endang M,S.Si,M.Cs selaku Kepala Program Studi Keahlian
Rekayasa Perangkat Lunak.
4. Bapak Sugeng Haryono, S.Pd.,MM Selaku pembimbing Sekolah
5. Kedua orang tua dan Saudara
6. Seluruh teman dan semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu.
Kami menyadari bahwa Laporan ini masih jauh dari sempurna, sehingga kritik
dan saran yang bersifat membangun sangat kami harapkan. Demikianlah Laporan
ini kami buat semoga dapat bermanfaat bagi semua pihak, apabila ada
kekurangan atau kesalahan dalam penulisan ini kami mohon maaf yang sebesar-
besarnya. Terima kasih

Sampit, 14 Juni 2019

Penulis

iii
Daftar Isi

SAMPUL DALAM ......................................................................................... i


LEMBAR PENGESAHAN ............................................................................. ii
KATA PENGANTAR ..................................................................................... iii
DAFTAR ISI .................................................................................................... iv
BAB I PENDAHULUAN ................................................................... 1
A. Latar belakang ................................................................... 1
B. Tujuan Pelaksanaan PKL................................................... 2
C. Tujuan pembuatan laporan PKL ........................................ 4
BAB II SEJARAH SINGKAT PERUSAHAAN /INSTANSI .......... 6
A. Sajarah berdirinya PT. KMB ............................................ 6
B. Visi dan Misi .................................................................... 7
C. Struktur Organisasi ........................................................... 7
BAB III LAPORAN KEGIATAN PKL .............................................. 9
A. Ruang Lingkup Pekerjaan pada PT. KMB ........................... 9
B. Jenis Pekerjaan Yang Dilakukan Siswa ............................ 9
C. Hasil kegiatan PKL ........................................................... 10
D. Manfaat Yang Diproleh ..................................................... 10
E. Masalah Dan Pemecahan................................................... 11
BAB IV PENUTUP ............................................................................... 12
A. Kesimpulan ....................................................................... 12
B. Saran Saran ........................................................................ 12
Lampiran
Identitas peserta prakrin
Jurnal kegiatan prakerin
Daftar hadir
Dokumentasi kegiatan

iv
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

U
ntuk dapat berkiprah dalam peraturan persaingan global, Indonesia
memerlukan keunggulan. Faktor utama yang menentukan
keunggulan adalah tenaga kerja yang memiliki keterampilan dan
memiliki ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK), agar dapat menghasilkan
produk maupun jasa yang layak untuk diunggulkan pada persaingan global,
baik masa kini maupun masa yang akan datang.

Artinya, diperlukan sumber daya manusia (SDM) yang memiliki keahlian


profesional. Tenaga kerja yang terlibat dalam proses produksi akan
menentukan mutu, biaya produksi, efisiensi waktu dan penampilan akhir
produk industri barang maupun jasa yang menjadi faktor penentu kemampuan
bersaing.

Sejalan dengan kondisi tersebut, GBHN 1993 telah memberikan arah yang
jelas tentang misi pembangunan Indonesia dalam menghadapi perkembangan
masa mendatang, yakni menitikberatkan pembangunan jangkapanjang II dan
pelita IV pada pembangupnan ekonomi seiring dengan perkembangan sumber
daya manusia (SDM).

Pendidikan sebagai pranata utama pembangunan sumber daya manusia


(SDM) harus secara jelas berperan membentuk peserta didik menjadi asset
bangsa, yaitu SDM dengan keahlian profesional yang dimiliki dapat menjadi
produktif dan berpenghasilan serta mampu menciptakan roduk – produk
unggul industri Indonesia ini yang siap menghadapi persaingan di pasar
modal.

Keahlian profesional yang harus dikuasai pada dasarnya mengandung


unsur ilmu pengetahuan, teknik dan kiat. Unsur ilmu pengetahuan dan teknik

1
dapat dipelajari di sekolah, sedangkan unsur kiat adalah sesuatu yang tidak
dapat diajarkan, tetapi dapat dikuasai melalui proses pembiasaan penentuan
kadar keprofesionalan seseorang, hanya dapat dikuasai melalui cara
mengerjakan pekerjaan pada bidang profesi itu sendiri, karena itulah tumbuh
suatu ukuran keahlian professional berdasarkan jumlah pengalaman kerja.

Praktek Kerja Industri (Prakerin) adalah suatu bentuk penyelenggaraan


pendidikan dan pelatihan keahlian dan kejurusan yang memadukan secara
singkat program pendidikan disekolah dan program penguasaan keahlian
yang diperoleh melalui bekerja secara langsung didunia kerja yang terarah
untuk mencapai suatu tingkat keahlian professional tertentu.

Dalam pengertian tersebut, tersirat ada 2 pihak, yaitu lembaga pendidikan


pelatihan dan lapangan kerja yang secara bersama-sama menyelenggarakan
suatu program pendidikan dan pelatihan kejuruan. Kedua belah pihak harus
secara sungguh – sungguh terlibat dan bertanggung jawab mulai tahap
perencanaan program, tahap penyelenggaraan, sampai tahap penilaian dan
penentuan kelulusan peserta didik, serta upaya pemasaran tamatanya.

B. Tujuan Pelaksanaan PKL


Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah salah satu bentuk implementasi
secara sistematis dan sinkron antara program pendidikan di sekolah dengan
program penguasaan keahlian yang diperoleh melalui kegiatan kerja secara
langsung di dunia kerja untuk mencapai tingkat keahlian tertentu.

PKL adalah suatu proses pembelajaran dan pelatihan secara praktis dalam
bidang kompetensinya masing-masing, hal ini dimaksudkan untuk
memberikan pengalaman nyata bagi peserta didik tentang lingkungan kerja,
etos dan budaya kerja yang belum dapat disampaikan sepenuhnya di sekolah.
Dari pengalaman Praktek Kerja Lapangan ini diharapkan peserta didik
mendapatkan ketrampilan hidup yang akan berguna bagi perkembangan

2
dirinya dimasa yang akan datang. Adapun Tujuan Praktek Kerja Lapangan
(PKL) dan Magang bagi siswa adalah sebagai berikut:
1. Memberikan kesempatan bagi siswa untuk mengenal dan mengetahui
tentang dunia industri.
2. Menjadi media pengaplikasian dari pembelajaran yang diperoleh dari
sekolah untuk di terapkan di dunia industri.
3. Meningkatkan hubungan kerjasama antara pihak sekolah dan instansi
terkait.
4. Memperoleh wawasan tentang dunia kerja.
5. Dapat memahami konsep non akademis seperti etika kerja,
profesionalitas kerja, disiplin kerja, dll
Sedangkan Manfaat Praktek Kerja Lapangan (PKL) yang dilakukan adalah
sebagai berikut :

1. Bagi Siswa
Siswa mendapatkan keterampilan untuk melaksanakan progam
kerja pada perusahaan maupun instansi pemerintahan yang digunakan
sebagai tempat praktek. Melalui praktek inilah siswa mendapatkan bentuk
pengalaman nyata serta berbagai permasalahan yang dihadapi dalam dunia
kerja. Selain itu siswa juga akan mempunyai rasa tanggung jawab dalam
melaksanakan pekerjaan dan menjaga profesinya.

2. Bagi Sekolah
Manfaat PKL yang diperoleh oleh sekolah yaitu sekolah mempunyai rekan
kerjasama untuk menjalin kerjasama dan mempromosikan sekolah dalam dunia
perusahaan tersebut.

3. Bagi Tempat PKL


Perusahaan dapat memenuhi kebutuhan tenaga kerja lepas yang
berwawasan akademis untuk membantu operasional perusahaan tersebut.

3
Selain itu laporan PKL yang di dapat dari siswa tersebut dapat digunakan
sebagai sumber informasi mengenai situasi umum perusahaan tersebut.

C. Tujuan pembuatan laporan praktik kerja lapangan


1. Sebagai bukti telah melaksanakan PKL.
2. Sebagai salah satu syarat untuk mengikuti ujian karya tulis.
3. Untuk memenuhi salah satu syarat dalam menempuh ujian akhir Sekolah
4. Untuk memenuhi tugas yang diberikan pembimbing produktif.
5. Untuk melatih kemampuan siswa dalam menulis laporan secara ilmiah.
6. Sebagai laporan dari hasil Praktek Kerja Lapangan ( PKL ) yang telah
dilaksanakan secara tertulis.
7. Memantapkan dan mengembangkan pelajaran yang diperoleh disekolah
dengan penerapan di dunia kerja
8. Sebagai bukti tertulis bahwa siswa telah melaksanakan pakerin.
9. Sebagai pedoman untuk pembuatan karya tulis selanjutnya.
10. Agar siswa mampu memahami, menetapkan dan mengembangkan
pelajaran yang di hapus dari sekolah dan menerapkan nya di dunia usaha
kerja.
11. Agar para siswa mampu mempelajari, memahami, memantapkan dan
mengembangkan ilmu pengetahuan yang sudah diperolehnya dari sekolah
dan dapat menerapkannya langsung di lapangan kerja.
12. Agar siswa mampu mengembangkan dasar-dasar teori yang didapatkan
dari sekolah yang berhubungan dengan hasil prakerin.
13. Agar siswa dapat menuangkan pikiran ke dalam tulisan yang dapat diuji
keilmiahannya.
14. Mengumpulkan data, guna kepentingan sekolah dan khususnya penulis
sendiri dan juga untuk menunjang peningkatan pengetahuan siswa tingkat
selanjutnya.
15. Agar siswa mampu mencari alternatif pencerahan masalah kejuruan sesuai
dengan program studi yang dipilih dari pelaporan.

4
16. Memberikan alternatif pemecahan masalah kejuruan dengan lebih luas dan
mendalam.
17. Untuk menyimpulkan peningkatan wawasan dan pengetahuan siswa
angkatan berikutnya.
18. Untuk menerapkan gambaran yang seharusnya dalam melaksanakan
praktek kerja industri sampai dimana pengetahuan atau kemampuan
dalam mengikuti praktek kerja.
19. Untuk menyimpulkan data, guna kepentingan pribadi siswa.
20. Untuk memantapakan siswa dalam pengembangan atau penerapan
pelajaran sekolah dari hasil prakerin.
21. Untuk melatih dan mengingatkan keterampilan siswa dalam membuat
karya tulis.

BAB II
SEJARAH SINGKAT PERUSAHAAN/INSTANSI

A. Sejarah berdirinya DU/DI tempat PKL


PT. Karya Makmur Bahagia adalah cabang dari Bumitama Gunajaya
Agro. Bumitama Gunajaya Agro adalah perusahan minyak sawit Indonesia
yang didirikan tahun 1977. Perusahan ini merupakan anggota Roundtable on
Sustainable Palm Oli dan Perusahan induk dari Bumitama Agri Ltd.
Bumitama Agri Ltd adalah salah satu produsen minyak kelapa sawit (PO) &
inti sawit (PK) terkemuka, dengan perkebunan kelapa sawit di Indonesia.
Terdaftar di Bursa Singapura sejak 2012, kegiatan bisnis utama kami adalah

5
membudidayakan pohon kelapa sawit, serta memanen dan memproses tandan
buah segar (TBS)

Operasi kami berlokasi strategis di tiga provinsi di Indonesia; yaitu


Kalimantan Tengah, Kalimantan Barat dan Riau, daerah yang sangat cocok
untuk industri kelapa sawit. Pada tanggal 31 Desember 2018, kami memiliki
dan / atau menguasai sekitar 234.000 hektar lahan (termasuk tanah di bawah
Program Plasma), di mana 185.165 hektar merupakan area yang ditanami.
Grup kami berada dalam kategori usia dewasa awal dengan 85,2% dari area
yang ditanami pada tanggal 31 Desember 2018, Bumitama siap untuk
mengambil keuntungan dari peluang pertumbuhan produksi ketika pohon
kelapa sawit matang.

Bumitama berkomitmen untuk pengembangan minyak sawit


berkelanjutan, dipandu oleh Kebijakan Keberlanjutannya, dan mematuhi
persyaratan wajib Minyak Sawit Berkelanjutan Indonesia dan merupakan
anggota Roundtable yang diakui secara internasional tentang Minyak Sawit
Berkelanjutan.

B. Visi dan Misi

a. Visi

Untuk menjadi produsen CPU terkemuka melalui peningkatan


berkelanjutan , focus pada produktivitas, efesiensi biaya, berkelanjutan,
dan pertumbuhan.

b. Misi

Untuk meningkatkan nilai pemegang saham; untuk meningkatkan manfaat


dan kualitas hidup karyawan kami; untuk meningkatkan kesejahteraan
masyarakat lokal dan lingkungan.

6
C. Struktur Organisasi
a. Struktur Organisasi Administrasi Kantor Region 1
Area Controller 1A : Dhedy Hermanto
Area Controller 1B : Budi Siregar
KTU : Sulaiman
Kasie : Hari Ismail
HRD : Mulyanto
Accounting : Siti Nur Cholifah
Admin Tanaman : Fahri Nur Fathurizqi
Admin Produksi & BAPP : Ajeng Trisna Pangestuti
Admin Personalia : Aep Saepudin
Admin HRD : Nur Sulastri
Admin GA : Fistaria
Admin Commercial : Qatrun Nada Nadifah
Admin Riset : Khoirul Anwar
Admin GIS : Ihlusy Syahadah
Admin Plantation Advisor : Muhamad Antansari L.N
b. Struktur Organisasi Administrasi Kantor PAD & CSR
Staff Kemitraan : Tri Winanto
Staff Kemitraan : Faikatul Iska
Staff PAD : Elviyanus Bingan
Staff PAD : Yepie U. Gaman
Staff PAD : Novia Sari
Staff CSR : Widi Subekti
Staff CSR : Anton Kurniawan
Staff RSPO : Chandra Bayu Wibawa
Staff RSPO : Ayang Sulistyo
c. Staff Departement Support

7
Region Head 1 : Guntur Hamonangan Hasibuan
Deputy Region Head 1 : Doni Eka Putra
Staff Plantation Advisor : Sri Hartono
Staff GIS : Agus Setiawan
Staff Agrectech : Andi Rakhman
Staff Riset : Kholiq Yoga Pratama
Staff Commercial A1 : Edi Syahputra Siregar
Staff Commercial A2 : Ega Aditya Wijanarko
Staff IT Region 1 : Irwan Maruli T. Rajagukguk
Manager CE Region : Imron Adi Nugraha

BAB III
LAPORAN KEGIATAN PKL

A. Ruang lingkup perkerjaan pada DU/DI.


IT Depertement. Regional 1 Bumitama Gunajaya Agro/PT. Karya
Makmur Bahagia.

B. Jenis pekerjaan yang di lakukan siswa.

1. Instal ulang system opersai.

2. Membuat kabel jaringan.

3. Membuat kode projects apliasi yang sedang di buat.

4. Memasang perangkat keras susuai kebutuhan.

5. Melakukan instalisasi software sesuai kebutuhan.

8
6. Membuat laporan IT bulanan.

7. Melakukan perawatan computer.

8. Mengganti perangkat keras user yang tidak berfungsi dengan yang baru
lagi

9. Melakukan Perbaikan terhadap mesin pendukung semacam printer, scanner


dan lain-lainnya.
10. Memastikan komputer yang digunakan user dapat berfungsi normal.

C. Hasil kegiatan PKL


Selama melakukan kegiatan Praktik Kerja Lepangan (PKL) yang
diselenggarakan pada tanggal 14 Januari 2019 – 14 Juni 2019, yang
dilaksanakan di PT. Karya Makmur Bahagia, pengalaman yang kami
dapatkan adalah sebagai berikut :

1. Menjadi lebih mengerti secara mendalam tentang driver dan software dan
cara menginstalnya ke komputer.

2. Menjadi lebih mengerti memelihara dan memperbaiki komputer yang


rusak.

3. Menjadi lebih mengerti operating system serta cara menginstalnya dengan


lebih mendalam.

4. Mengetahui beberapa software aplikasi yang baru yang tidak atau diajarkan
disekolah.

5 .Memahami jenis permintaan user dan layanan apa saja yang bisa diberikan.

9
6. Menjadi lebih Mengerti dan paham tentang komputer dan jaringan.

7. Menjadi lebih Mengerti dan paham tentang coding di Visual Basic 2010.

D. Manfaat yang diperoleh

Manfaat yang kami peroleh selama PKL antara lain :

1. Memperoleh wawasan luas mengenai seluk beluk dunia kerja.


2. Meningkatkan rasa percaya diri, tanggung jawab, mandiri dan disiplin
3. Siswa mampu berinteraksi, bergaul dan bekerja sama dengan masyarakat
luar atau instansi.
4. Dapat memahami, memantapkan, dan mengembangkan pelajaran yang di
peroleh di sekolah.
5. Dapat membandingkan kemampuan yang diperoleh di sekolah dengan
yang dibutuhkan di dunia kerja
6. Dapat menunjang siswa untuk menjadi tenaga kerja menengah yang ahli
dan profesional dan mampu memenuhi pasar nasional / bahkan
internasional

E. Masalah dan Pemecahannya

1. Pekerjaan

Masalah yang sering kami hadapi dalam belajar di kantor yaitu


pertama, kurangnya komunikasi dengan pembimbing tentang pekerjaan.
Kedua, ketika di berikan tugas dengan pembimbing yang satu, kemudian
pembimbing yang lain juga memberikan tugas yang lain, sehingga sering
sekali bertabrakan. Pemecah masalah yang pertama, lebih aktif dan inisiatif
untuk menanyakan kegiatan-kegiatan pekerjaan kepada pembimbing dan
untuk masalah yang kedua, langsung mengerjakan kedua-duanya jika keadaan
memungkinkan, tapi kalau tidak memungkinkan kita harus dapat memilah
tugas mana yang paling penting yang harus didahulukan, sehingga
mengerjakannya secara bergantian.

2. Transportasi

10
Disini kami sedikit kesulitan untuk transportasi karena jarak yang
cukup jauh dari tempat tinggal kami sekitar 45 menitan kami memutuskan
untuk menggunakan kendaraan roda dua saat menuju kekantor tempat kami
PKL dan pemecahan masalah seperti untuk pulang kesampit kami
memutuskan untuk sebulan sekali ke sampit.

BAB IV

PENUTUP

A. Kesimpulan
Dengan adanya Praktik Kerja Lapangan (PKL), kami dapat mengambil
kesimpulan bahwa kegiatan ini sangat bermanfaat bagi siswa-siswi Sekolah
Menengah Kejuruan (SMK). Pengalaman kerja yang didapat akn akan
menbuat para siswa memiliki keahlian yang perfesional dan menunjang kami
untuk menjadi tenaga profesional dalam bidangnya yang mampu memenuhi
pasar nasional bahkan internasional. Dengan begitu kami akan mempunyai
sikap yang akan menjadi bekal dasar pengembangan diri secara berkelanjutan
dan dapat mengamalkan apay yang telah diperoleh.

Memberikan kesempatan kepada kami untuk membiasakan diri pada


suasana lingkungan kerja yang sebenarnya, khususnya yang berkenan dengan
kedisiplinan kerja.

B. Saran-Saran

Berikut kami sampaikan saran-saran agar pelaksanaan prakerin mendatang


agar menjadi lebih baik :

11
1. Tingkatkan dan tunjukkan bakat dan kemampuan keahlian yang ada
2. Hendaknya memilih tempat prakerin yang jaraknya tidak terlalu jauh
dengan
Tempat tinggalnya.
3. Hendaknya tetap menjaga hubungan baik dengan tempat prakerin
nantinya
4. Hendaknya dalam pembuatan laporan dan tugas-tugas dari pihak sekolah
untuk jangan menunda-nunda waktu

12

Anda mungkin juga menyukai