Anda di halaman 1dari 3

Nama : Rizqia Rahmatul Umami

NIM : 16630026
Kelas : Kimia B

1. HIPOTESIS
H0 = Tidak ada pengaruh lama fermentasi dan jenis pelarut terhadap PH ekstrak
karotenoid labu kuning.
H1 = Terdapat pengaruh lama fermentasi dan jenis pelarut terhadap PH ekstrak
karotenoid labu kuning.

2. Hasil dan Analisis Data


ANOVA : DATA versus “LAMA EKSTRAKSI” “JENIS PELARUT”

Factor Information
Factor Type Levels Values
LAMA EKSTRAKSI Fixed 3 1; 2; 3
JENIS PELARUT Fixed 3 1; 2; 3

Analysis of Variance for DATA


Source DF SS MS F P
LAMA EKSTRAKSI 2 0,000422 0,000211 0,61 0,586
JENIS PELARUT 2 0,000622 0,000311 0,90 0,475
Error 4 0,001378 0,000344
Total 8 0,002422
Model Summary
S R-sq R-sq(adj)
0,0185592 43,12% 0,00%
Error Terms for Tests

Expected Mean
Square for Each
Term (using
Variance Error restricted
Source component term model)
1 LAMA EKSTRAKSI 3 (3) + 3 Q[1]
2 JENIS PELARUT 3 (3) + 3 Q[2]
3 Error 0,000344 (3)

Berdasarkan hasil uji data menggunakan metode Racangan Acak Kelompok


(RAK) menunjukkan bahwa tidak ada pengaruh pengaruh lama fermentasi dan jenis
pelarut terhadap PH ekstrak karotenoid labu kuning. Hal ini ditunjukkan dengan nilai
Pvalue > α (0,586 > 0,05) yang artinya H1 ditolak dan H0 diterima.
3. Grafik
a. Main Effets Plot for DATA

Lama Ekstraksi : Jenis Pelarut:


1. 5 menit 1. Aseton
2. 15 menit 2. Etil Asetat
3. 25 menit 3. N-heksan

Berdasarkan grafik diatas, nilai tertinggi dari lama fermentasi dan jenis pelarut
adalah nomor 2 yaitu pada waktu 15 menit dan dengan menggunakan pelarut Etil Asetat.
Dengan nilai Ph ekstrak karotenoid berkisar antara 6.49-6.55. pH karotenoid bersifat
antara asam hingga basa (pH 2-8) dimana kestabilan pH akan berpengaruh pada warna
yang dihasilkan oleh karotenoid sedangkan pH labu kuning berkisar antara 5.4-6.4. Pada
penelitian ini menunjukkan bahwa pH yang didapat bersifat asam lemah dan mendekati
pH netral. Kandungan karotenoid labu kuning sebagian besar adalah β-karoten, α-
karoten dan lutein. β-karoten dan lutein adalah senyawa yang tidak stabil karotenoid
yang lain sehingga lebih tahan terhadap kondisi asam.
b. Interaction Plot for DATA

c. Residual Plots for DATA

Anda mungkin juga menyukai