Anda di halaman 1dari 2

Pernyataan “for “

Pernyataan “for” digunakan untuk mengulang suatu blok program yang terdapat di
dalam kurung kurawal setelah pernyataan “for”. Format penulisan pernyataan “for”
adalah sebagai berikut :
for (inisiasi; test kondisi; proses inkremental/dekremental)
{pernyataan yang akan diulang;}
Penjelasan :

Flowchart untuk pernyataan “for”

Gambar 1 flowchart untuk pernyataan “for”

Inisiasi dilakukan pertama – tama ketika pernyataan “for” dijalankan dan hanya
dilakukan satu kali saja yaitu pada saat awal pernyataan “for” dijalankan. Selama
proses pengulangan terjadi, selalu dilakukan test kondisi untuk mengetahui apakah
variabel masih masuk dalam range yang ditentukan atau masih bernilai “benar”
atau tidak. Setelah proses test kondisi, variabel di inkremental atau dekremental
sesuai dengan persamaan yang diberikan. Pengulangan terus berlangsung hingga
test kondisi “salah”. Bila test kondisi “salah”, maka proses pengulangan dihentikan
di dalam program

Anda mungkin juga menyukai