Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, segala puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat Allah

SWT, yang telah memberikan rahmat, hidayat, nikmat kesehatan, kekuatan pikiran

yang jernih dan keterbukaan hati sehingga penulis dapat menyusun Complementary

Nursing Case Study (CNCS) yang berjudul Asuhan Keperawatan Keluarga

Dengan Terapi Komplementer pada Kleuarga Tn. S dengan Hipertensi dan

Pasca Stroke Di Jorong V Tikalak, Wilayah Kerja Puskesmas Lubuk sikaping

Tahun 2019.

Complementary Nursing case Study (CNCS) ini diajukan dalam rangka

untuk menyelesaikan pendidikan Profesi Ners. Selama proses penyusunan

Complementary Nursing case Study (CNCS) ini dari awal sampai akhir tidak lepas

dari peranan dan dukungan dari berbagai pihak, kepada Ibu Aria Wahyuni, M.Kep,

Ns, Sp.Kep.MB selaku pembimbing yang telah menyediakan waktu, tenaga dan

fikirannya sehingga Complementary Nursing case Study (CNCS) ini dapat

diselesaikan. Penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Ibu Dr. Hj. Evi Hasnita, S.Pd, Ns, M.Kes sebagai Rektor Universitas Fort De

Kock Bukittinggi

2. Ibu Oktavianis, SST, M.Biomed sebagai Dekan Fakultas Kesehatan Universitas

Fort De Kock Bukittinggi yang telah memberikan izin kepada penulis untuk

mengikuti perkuliahan.

3. Ibu Ns. Aria Wahyuni, M.Kep, Ns, Sp.Kep.MB selaku Ketua Program Studi

Keperawatan dan Pendidikan Ners Universitas Fort De Kock Bukittinggi.

i
4. Dosen beserta Staf Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Fort De Kock

Bukittinggi yang telah memberikan ilmu pengetahuan selama penulis mengikuti

pendidikan.

5. Kepada Suami, anak-anak, dan kedua orang tuaku tercinta yang telah banyak

memberikan bantuan dan dorongan baik moril maupun materil selama ini.

6. Sahabat dan rekan-rekan mahasiswa Program Studi Keperawatan dan

Pendidikan Ners Universitas Fort De Kock Bukittinggi yang telah memberikan

masukan dan dukungan sehingga penulis dapat menyelesaikan Complementary

Nursing case Study (CNCS) ini.

Penulis menyadari bahwa Complementary Nursing case Study (CNCS) ini

jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu penulis sangat mengharapkan saran dan

kritikan yang membangun untuk perbaikan Complementary Nursing case Study

(CNCS) ini. Akhir kata kepada-Nya jualah kita berserah diri, mudah-mudahan

pembuatan Complementary Nursing case Study (CNCS) ini bermanfaat bagi kita

semua.

Bukittinggi, 1 Januari 2020

Penulis

ii
iii

Anda mungkin juga menyukai